Anda di halaman 1dari 1

KISI-KISI MATERI UJIAN PRAKTEK KELAS XII TAHUN

PELAJARAN 2020-2021
MAN 1 MAGELANG

Kelas : XII- Agama/Bahasa/IPA/IPS


Mata Pelajaran : SENI BUDAYA / RUPA
Jumlah Soal : 1 Soal

NO KOMPETENSI INDIKATOR
1. Siswa mampu membuat karya 1. Siswa dapat menampilkan
seni rupa 2 dimensi (POSTER) kreatifitas praktik
Membuat Poster dengan
tema “Edukasi
Pencegahan virus Covid-
19/ Corona”

Tujuan Praktikum
Siswa mampu membuat poster yang dapat mengedukasi masyarakat tentang pencegahan virus
Covid-19

Alat dan Bahan


Bahan : Kertas Gambar Ukuran A3
Alat : Pensil, Spidol, Pensil Warna, Crayon, Cat Minyak, Cat Poster, Cat air dll

Soal Ujian Praktik

1. Buatlah sebuah poster dengan tema “Edukasi Pencegahan virus Covid-19/ Corona”
pada kertas gambar ukuran A3.

*Gambar poster dibuat secara manual (non digital),


* proses pewarnaan sesuai kreatifitas masing-masing siswa

Pedoaman Skor Penilaian

NO Kriteria Skor Max

1 Kesesuaian dengan tema 30

2 Kreatifitas 25

3 Komposisi 25

4 Kerapian dan kebersihan 20

Anda mungkin juga menyukai