Anda di halaman 1dari 1

Subordinasi perempuan dalam masyarakat menimbulkan ketimpangan gender yang menimbulkan

pergerakan kesetaraan gender. Dalam sejarah perkembangannya, para pejuang keadilan gender
membuka kesempatan dalam ruang publik yang kemudian disebut feminisme liberal. Perjuangan ini
berlanjut pada upaya menghapus tatanan social masyarakat patriarkal yang kemudian disebut
sebagai feminisme sosialis. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kepustakaan dan
menggunakan pendekatan

deskriptif kualitatif.

Anda mungkin juga menyukai