Anda di halaman 1dari 2

CARA BUDIDAYA TANAMAN OBAT (TOGA)

Keterangan Jahe Kunyit Temulawak


Manfaat Jahe mempunyai khasiat yaitu anti Kunyit mempunyai khasiat sebagai jamu dan obat Temulawak untuk kesehatan sudah sejak lama
peradangan, mencegah permasalahan tradisional. Senyawa yang terkandung dalam dikenal masyarakat Indonesia. Berkat
pada kulit, mencegah agar tidak kunyit (kurkumin dan minyak atsiri) mempunyai kandungan berbagai senyawa alami di
terjangkit kanker, meningkatkan sistem peranan sebagai antioksidan, antitumor, dalamnya, tanaman berkhasiat ini secara turun-
imun, obat masuk angin, membantu antikanker, antimikroba, antiracun. menurun telah digunakan sebagai jamu atau
menurunkan berat badan, mengurangi obat herbal tradisional.
mual, mengurangi rasa sakit, dan
mendetoksifikasi tubuh dari racun.
Cara 1. Siapkan polybag dengan ukuran 40 x 1. Pilih terlebih dahulu bibit kunyit yang 1. Ambil rimpang yang sudah dijemur selama
Menanam di 50 cm yang sudah dilubangi bagian berkualitas. 5 hari, pastikan ukurannya minimal 10 cm.
Polybag bawahnya. 2. Kemudian, siapkan media tanam yang terbuat
2. Masukan media tanam ke polybag dari campuran tanah dan pupuk organik. 2. Tancapkan rimpang ke dalam media tanam
tersebut. 3. Masukan media tanam ke dalam polybag dengan mata tunas menghadap ke atas.
3. Buat lubang tanam di tengah polybag tanam.
dan letakkan bibit jahe pada lubang 4. Setelah itu, buat lubang tanam dengan 3. Tutup kembali dengan tanah dan beri sedikit
tanam tersebut. Pastikan tunasnya kedalaman kurang lebih 8 cm. air untuk menjaga kelembapan tanaman.
mengarah ke atas. 5. Berikutnya, masukan bibit kunyit ke lubang
4. Dalam satu polybag, bisa diisi tiga tanam tersebut, lalu tutup lubang tanam dengan
sampai lima bibit. menggunakan media tanam.
5. Tutup lubang tanam menggunakan 6. Lakukan penyiraman secara rutin agar
media tanam. pertumbuhan dan produktivitas tanaman kunyit
6. Taburi jerami atau sekam dan letakan maksimal.
di tempat teduh serta lembap untuk
mempercepat pertumbuhan.
Masa Panen Tanaman jahe mulai bisa dipanen saat Umumnya kunyit dipanen saat memasuki umur 8- Pemanenan dilakukan setelah berumur 9 – 10
berusia 8-10 bulan. Ciri-ciri jahe siap 10 bulan. Ciri tanaman kunyit yang siap panen bulan setelah penanaman. Ciri-ciri temulawak
panen adalah daun dan batang yaitu daunnya sudah menguning dan batangnya yang siap panen yaitu rimpangnya besar
menguning dan mengering. mengering. berwarna kuning kecoklatan dan daunnya
menguning serta kering.
Cara Pemeliharaan tanaman jahe merah Pemeliharaan kunyit yaitu pupuk yang digunakan 1. Penyiraman dilakukan 1 kali sehari pada
Merawat/ berupa penyiraman, penyiangan, dan dalam menanam kunyit sebaiknya pupuk kompos pagi atau sore hari.
Pemeliharaan penyiangan gulma. Untuk penyiraman atau pupuk organik, bukan pupuk kimia. 2. Pemupukan dilakukan setelah penanaman
dilakukan setiap hari dengan air yang di Pemupukan dilakukan setiap satu bulan sekali menggunakan pupuk SP36 dan KCL dosis
semprot dengan alat spray dengan dengan mengombinasikan tanah, pupuk kandang, yang telah ditentukan agak tanaman tetap
volume air yang tidak terlalu banyak dan kompos dengan perbandingan 1:1:1. Aturan ternutrisi.
agar tanaman jahe tidak busuk, untuk menyiram tanaman dalam pot kira-kira sama 3. Penyulaman dilakukan ketika tanaman ada
pemupukannya dilakukan 1 (satu) bulan dengan anjuran penyiraman di kebun kunyit. yang mati.
sekali dan saat sebelum panen dan untuk Penyiraman dilakukan setiap 2 atau 3 hari sekali 4. Penyiangan dilakukan 2-4 bulan untuk
penyiangan pembersihan gulma, rumput untuk tetap menjaga kelembapan media tanam. menghindari pertumbuhan gulma disekitar
liar bias dilakukan secara rutin. Sebaiknya, penyiraman dilakukan di sore hari. tanaman.
Perlu diperhatikan, jangan melakukan penyiraman 5. Pengendalian hama dan penyakit
terlalu banyak karena air yang tergenang pada menggunakan insteksida dan fungisida sesuai
media tanam dapat menyebabkan bibit atau dengan dosis yang dibutuhkan tanaman
rimpang kunyit cepat membusuk.
Media Media tanam yang diisikan ke dalam Media tanam pengolahan tanah dilakukan dengan Media tanam yang akan digunakan adalah
Tanam polybag diantaranya adalah tanah pasir mencampur tanah gembur, kompos, dan pupuk campuran pupuk kompos atau pupuk kandang
dan pupuk organic dengan perbandingan kandang dengan perbandingan 2:1:1. Campurkan dengan tanah gembur, komposisinya yakni 1:1.
1:1:1. Sebaiknya pupuk yang digunakan ketiga bahan tersebut hingga merata, dan isikan ke Campurkan keduanya dengan rata, kemudian
adalah pupuk kandang atau pupuk dalam pot. Ukuran pot ideal yang memiliki diamkan selama semalaman agar nutrisi dalam
organic, dengan tujuan media tanam diameter 20 cm dan tinggi pot 40 cm. Masukkan kompos terserap oleh tanah. Masukkan media
lebih mudah menyerap unsur penting campuran tanah, kompos dan pupuk kandang tanam ke dalam wadah atau polybag yang
dari dalam pupuk. setinggi 30 cm saja. Sebaiknya letakkan pecahan sudah kamu persiapkan, lalu jangan lupa
batu bata atau pecahan genteng di bagian bawah memberi lubang di permukaannya. Agar
pot agar media tanam tidak terbawa air saat nantinya air yang berlebih bisa keluat melalui
melakukan penyiraman. lubang-lubang tersebut.
Langkah Perlu diperhatikan adalah cara menanam Letakkan rimpang kunyit yang telah disiapkan di Tanam bibit di lubang tanam yang berukuran
Menanam bibit jahe, dimana bibit jahe dalam atas tanah yang lembab. Pastikan rimpang tersebut sekitar 10 cm pada polybag tanam yang telah
Bibit keadaan berdiri atau tunas berada diatas. tidak terkena paparan sinar matahari langsung. disiapkan sebelumnya. Posisikan tunas
Kemudian tutupi tunas dengan tanah Taburi rimpang kunyit tersebut dengan tanah menghadap ke atas, setelah itu timbun kembali
dengan ketinggian tanah sekitar 3 secukupnya, dan siram setiap sore untuk dengan tanah galain, lalu siram secukupnya.
hingga 5 cm. Bibit jahe tersebut juga menghasilkan tunas atau bibit kunyit yang bagus.
membutuhkan air secukupnya. Letakkan Jika rimpang kunyit telah tumbuh setinggi 10 cm,
di tempat yang tidak terkena matahari ambil tunas tersebut dan potonglah.
secara langsung, pasalnya tunas jahe Masing-masing pot diisi dengan satu tunas.
muda mudah menguning jika terkena
panas matahari secara langsung.

Anda mungkin juga menyukai