Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL PENGOLAHAN MAKANAN HEWANI

(Es Yogurt)

DI SUSUN OLEH :
BILQIS SALSABILA M
X IPS2

SMAN 2 GARUT
2022/2023
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 LATAR BELAKANG
Yogurt adalah olahan susu yang difermentasikan. Fermentasi gula susu atau laktosa ini
menghasilkan asam laktat yang memiliki peran untuk menghasilkan tekstur gel dan aroma
yang khas pada yogurt. Banyak sekali varian rasa dalam olahan susu fermentasi ini
diantaranya, rasa buah, vanilla, dan coklat.
1.2. VISI USAHA
Memberikan produk yang berkualitas
1.2 MISI USAHA
Terus melakukan inovasi inovasi agar selalu menarik minat beli masyarakat Menjaga
kualitas produk agar menjadi produk yang unggul selalu membuat kesan Yang
baik kepada setiap pelanggan menyediakan layanan bagi konsumen yang ingin
BAB II
PEMBAHASAN

2.1 PROFIL MAKANAN


Es yogurt yang terbuat dari susu sapi asli yang difermentasi. Tanpa pengawet. Tanpa pemanis
buatan. Menggunakan gula pasir asli. Tersedia berbagai macam rasa.
2.2 STARTEGI
Menciptakan rasa yang enak dan harga terjangkau
BAB III
MANAJEMEN PRODUKSI

3.1 PROSES PRODUKSI


Di dalam usaha kami kualitas di nomor satukan. Kami akan memegang
prinsip kerja cepat dengan hasil yang memuaskan. Sehingga konsumen
akan tetap melirik usaha ini dan menjadi pelanggannya.
3.2 BAHAN BAKU
• Susu Murni
• Plan Yoghurt
3.3 PERALATAN
• Panci Steril
• Pengaduk Steril
• Gelas Ukur Steril
• Termometer
ANGGARAN

Harga yang ditawarkan mulai dari Rp.2000,- sampai Rp.10.000,-

PENUTUP

Demikian proposal usaha ini kami buat, adapun tujuan proposal ini
yaitu untuk memperkenalkan lebih detil tentang produk kami dan sebagai
laporan untuk mendapatkan pinjaman modal.
Isi dari proposal ini yaitu terdiri dari perkenalan produk, rincian
biaya yang dibutuhkan dalam berproduksi,

Anda mungkin juga menyukai