Anda di halaman 1dari 37

LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI

DI
BANK TABUNGAN NEGARA KC CIPUTAT
Jalan Dewi Sartika No. 21 Ciputat, Tangerang Selatan

CUSTOMER SERVICE
DI BANK TABUNGAN NEGARA KC CIPUTAT

Diajukan sebagai syarat untuk mengikuti Ujian Nasional dan Uji Kompetensi

disusun oleh :
Nama : Isnaini Muharifah
NIS : 20180316
Kelas : XI AKL 1

PROGRAM KEAHLIAN AKUNTANSI DAN KEUANGAN LEMBAGA


KOMPETENSI KEAHLIAN AKUNTANSI DAN KEUANGAN LEMBAGA
SMK NUSANTARA 1 KOTA TANGERANG SELATAN
Jl. Tarumanegara Dalam No.1 Pisangan, Ciputat Timur, Tangerang Selatan 15419
2020

i
LEMBAR PENGESAHAN

Laporan Kegiatan Praktik Kerja Industri (Prakerin) yang disusun oleh :


Nama : Isnaini Muharifah
NIS : 20180316
Program Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Judul : Customer Service di Bank BTN KC Ciputat

Telah disahkan pada :


Hari :…........................
Tanggal :......................

Pembimbing Perusahaan Pembimbing Sekolah

Heryanti, S.E. Ernita Krisnayanti,


S.E.
Mengetahui,

Kepala SMK Nusantara 1 Tangsel Kaprog. Ak. dan Keuangan Lembaga

M. Arief Noor, M.M., M. Pd. Nurbaiti, S. Pd.

ii
KATA PENGANTAR

Bissmillahirahmanirrohim
Dengan mengucap rasa syukur penulis panjatkan ke-hadirat Allah SWT,

yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat

menyelesaikan Laporan Praktik Kerja Industri (Prakerin) yang di laksanakan di

PT Bank Tabungan Negara (persero) Tbk KC Ciputat.

Penyusunan Laporan Praktik Kerja Industri ini sebagai bukti dalam

pelaksanaan Praktik Kerja Industri dan untuk memenuhi syarat untuk mengikuti

Ujian Nasional dan Uji Kompetensi jurusan Akuntansi di SMK Nusantara 1

Ciputat.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penyusunan laporan ini tidak

sedikit kesulitan dan hambatan yang dialami penulis, baik segi isi, penulisan

maupun kata-kata nya yang tidak tersusun secara baik, namun berkat bantuan dan

bimbingan dari berbagai pihak akhirnya Laporan Kegiatan Praktik Kerja Industri

ini dapat diselesaikan.

Pada kesempatan kali ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada

semua pihak yang telah membantu dan mendukung dalam penulisan laporan ini,

kepada :

1. Bapak M. Arief Noor, M.M., M. Pd. Selaku Kepala SMK Nusantara 1

Ciputat

2. Ibu Nurbaiti, S. Pd. Selaku Ketua Jurusan Akuntansi dan Keuangan Lembaga

iii
3. Madam Ernita Krisnayanti, S.E. Selaku Guru Pembimbing Sekolah

4. Ibu Elfa Adriana Ginting Selaku Guru Pembimbing 1 Bank Tabungan Negara

KC Ciputat

5. Ibu Heryanti, S.E. Selaku Guru Pembimbing 2 Bank Tabungan Negara KC

Ciputat

6. Seluruh staff dan karyawan Bank Tabungan Negara KC Ciputat yang telah

banyak memberikan bimbingan dan bantuan selama pelaksanaan prakerin

7. Orang tua yang telah memberikan begitu banyak dorongan dan dukungan,

serta doa yang selalu menyertai penulis

8. Kepada semua pihak yang telah berkenan memberikan bantuan dan dorongan,

serta kerja sama yang baik, sehingga laporam ini dapat diselesaikan dengan

baik.

Penulis menyadari laporan ini jauh dari sempurna, untuk itu penulis dengan

senang hati menerima kritik dan saran yang sifat nya mendukung. Penulis

berharap semoga laporan ini bermanfaat bagi penulis, pembaca, dan semua

pihak. Akhir kata penulis mengucap Alhamdulillah.

Tangerang Selatan, 6 April 2020

Penulis
iv
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i

HALAMAN PENGESAHAN........................................................................ ii

KATA PENGANTAR.................................................................................... iii

DAFTAR ISI .................................................................................................. v

DAFTAR TABEL........................................................................................... vi

DAFTAR LAMPIRAN................................................................................... vii

BAB I PENDAHULUAN............................................................................... 1

1.1 Latar Belakang............................................................................................ 1

1.2 Maksud dan Tujuan.................................................................................... 2

1.3 Manfaat....................................................................................................... 3

BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN........................................................ 4

2.1 Gambaran Umum perusahaan..................................................................... 4

2.1.1 Sejarah Singkat perusahaan............................................................... 4

2.1.2 Visi Misi Perusahaan......................................................................... 7

2.1.3 Struktur Organisasi............................................................................ 10

2.2 Uraian Kerja................................................................................................ 10

2.3 Jadwal Kegiatan.......................................................................................... 13

BAB III PENUTUP........................................................................................ 23

3.1 Kesimpulan ................................................................................................ 23

3.2 Saran........................................................................................................... 24

DAFTAR PUSTAKA...................................................................................... 26
v
LAMPURAN-LAMPIRAN............................................................................ 27

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1 Jadwal operasional perusahaan......................................................... 13

Tabel 2.2 Jadwal kegiatan bulan Januari 2020................................................. 13

Tabel 2.3 jadwal kegiatan bulan Februari 2020................................................ 16

Tabel 2.4 Jadwal kegiatan bulan Maret 2020................................................... 20

vi
DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1 Surat penerimaan prakerin............................................................ 27

Lampiran 2 Daftar hadir prakerin bulan Januari............................................... 28

Lampiran 3 Daftar hadir prakerin bulan Februari............................................. 29

Lampiran 4 Daftar hadir prakerin bulan Maret................................................. 30

vii
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang

Pesatnya perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi sekarang ini

mengharuskan kita untuk mengikutinya, paling tidak berusaha untuk tidak

tertinggal dari Negara-negara lain. Dimana dalam perkembangannya sangat

dibutuhkan tenaga kerja yang terampil dan memiliki kualitas yang baik. Hal ini

dapat terwujud apabila ada kerjasama yang baik antara lembaga pendidikan

sebagai sumber daya manusia dan dunia usaha serta instansi yang terkait

didalamnya.

SMK Nusantara 1 Ciputat berusaha membentuk sumber daya manusia yang

berkualitas sebagai tenaga kerja yang ahli dan cekatan. Untuk mencapai tersebut

maka SMK Nusantara 01 Ciputat membekali siswa dengan keterampilan yang

dipadu dengan teori dan praktek sehingga menjadi tenaga kerja yang pontensial.

Maka SMK Nusantar 1 Ciputat mewajibkan para siswa mengikuti Praktik Kerja

Industri (Prakerin) selama ± 3 bulan. Hal ini bukan hanya merupakan satu syarat

dalam menyelesaikan program pendidikan melainkan juga bagaimana para

siswa/siswi nya mengenal dunia kerja yang sesungguhnya.

Penulis mengambil tempat Praktek Kerja Insustri di PT. Bank Tabungan

Negara (persero) Tbk KC Ciputat karena perusahaan tersebut merupakan gerbang

utama bagi akuntansi umumnya dan kota khususnya yang sudah sangat dikenal

oleh masyarakat yang mempunyai peranan astrategis terutama dalam pelayanan

jasa perbankan.

Dengan adanya Praktik Kerja Industri (Prakerin) siswa akan memperoleh

manfaat yang nantinya dapat di gunakan setelah mereka menyelesaikan studinya.


1
2

Sehubungan dengan hal di atas, penulis telah kesempatan melaksanakan Praktek

Kerja Industri dan apa yang telah penulis lampirkan di atas dengan harapan dapat

bermanfaat bagi teman-teman yang akan menyelesaikan sekolah sebagai syarat

untuk mengikuti Ujian Nasional dan Uji Kompetensi.

1.2 Maksud dan Tujuan

Maksud dari tujuan praktik kerja industri ini adalah :

Praktek Kerja Industri ini proses awal mempersiapkan diri dalam memasuki

lingkungan perkerjaan yang sebenamya. Tujuan praktik kerja industri ini adalah :

a. Untuk menjembatani antara siswa dengan dunia kerja yang sesungguhnya,

sehingga memberikan konstribusi kemampuan serta pengalaman belajar

dan berkerja yang nyata diperusahaan.

b. Memberikan kesempatan kepada siswa untuk lebih mengenal dunia kerja

yang tentu saja memiliki perbedaan penerapan konsep dan teori yang

menerima siswa di sekolah.

c. Untuk melatih kemapuan siswa dalam berkerja sama dan bekomunikasi

dengan pegawai di perusahaan/instansi.

d. Untuk dapat menciptakan dan menumbuhkan sikap untuk berorganisasi

dan berinteraksi bagi mahasiswa yang nantinya sangat diperlukan dalam

memasuki dunia kerja.

e. Menguji dan mengukur kemampuan siswa dalam menghadapi situasi

kerja baik mengenai sistem maupun mekanisme kerja.

f. Melatih siswa dalam menyesuaikan diri terhadap lingkungan kerja baik

berkomunikasi, berpenampilan serta bersopan santun.


3

1.3 Manfaat

Manfaat dari praktek kerja industri ialah :

a. Siswa dapat mengakomodasikan antara konsep atau teori yang diperoleh

dari sekolah dan kenyamanan operasional di lapangan.

b. Memberi manfaat dalam usaha peningkatan dan pemantapan sikap

profesionalisme siswa dalam usaha perbekalan untuk terjun kelapangan

yang sesungguhnya.

c. Sebagai media untuk mengenal lingkungan kerja yang berbeda dengan

lingkungan sekolah.

d. Merupakan sarana komunikasi lapangan antara pihak akademik dengan

masyarakat.

e. Memperoleh tenaga terampil tanpa harus mengeluarkan tambahan bagi

pengembangan sumber daya manusia yang ada.

f. Terciptanya budaya kerja yang bertanggung jawab dan berhasil guna

pengembangan perusahaan
BAB II
PELAKSANAAN KEGIATAN

2.1 Gambaran Umum Perusahaan

2.1.1 Sejarah Singkat Perusahaan

Kelahiran BTN Jaman Belanda

Bank BTN adalah Badan Usaha Milik Negara Indonesia yang berbentuk

perseroan terbatas dan bergerak di bidang jasa keuangan perbankan. Cikal bakal

Bank BTN dimulai dengan didirikannya Postspaarbank di Batavia pada tahun

1897, pada masa pemerintah Belanda.

Kelahiran Bank BTN Pada Masa Pemerintahan Jepang

Pada 1 April 1942 Postparbank diambil alih pemerintah Jepang dan

diganti namanya menjadi Tyokin Kyoku.

Kelahiran Bank BTN Pada Masa Kemerdekaan

Setelah kemerdekaan diproklamasikan, maka Tyokin Kyoku diambil alih

oleh pemerintah Indonesia, dan namanya diubah menjadi Kantor Tabungan Pos

RI. Usai dikukuhkannya, Bank Tabungan Pos RI ini sebagai satu-satunya lembaga

tabungan di Indonesia. Pada tanggal 9 Februari 1950 pemerintah mengganti

namanya dengan nama Bank Tabungan Pos.

Kelahiran Bank BTN Pada Masa Diperalihan Zaman

Tanggal 9 Februari 1950 ditetapkan sebagai hari dan tanggal Bank BTN.

Berdasarkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang No. 4 tahun 1963

Lembaran Negara Republik Indonesia No. 62 tahun 1963 tanggal 22 Juni 1963,

maka resmi sudah nama Bank Tabungan Pos diganti namanya menjadi Bank

4
5

Tabungan Negara. Dalam periode ini posisi Bank BTN telah berkembang dari

sebuah unit menjadi induk yang berdiri sendiri.

Mulai Berdirinya Bank BTN dari Sebuah Unit Menjadi Induk

Kemudian sejarah Bank BTN mulai diukir kembali dengan ditunjuknya

oleh Pemerintah Indonesia pada tanggal 29 Januari 1974 melalui Surat Menteri

Keuangan RI No. B-49/MK/I/1974 sebagai wadah pembiayaan proyek perumahan

untuk rakyat. Sejalan dengan tugas tersebut, maka mulai 1976 mulailah realisasi

KPR (Kredit Pemilikan Rumah) pertama kalinya oleh Bank BTN di negeri ini.

Waktu demi waktu akhirnya terus mengantar Bank BTN sebagai satu-satunya

bank yang mempunyai konsentrasi penuh dalam

Perkembangan Pelayanan Bank BTN

Sukses Bank BTN dalam bisnis KPR juga telah meningkatkan status Bank

BTN sebagai bank Konvensional menjadi Bank Devisa pada tahun 1994. Layanan

bank dalam bentuk penerbitan Letter of Credit (L/C), pembiayaan usaha dalam

bentuk Dollar, dan lain lain bisa diberikan Bank BTN dengan status tersebut.

Dengan status baru ini tidak membuat Bank BTN lupa akan fungsi utamanya

sebagai penyedia KPR untuk masyarakat menengah kebawah.Bank BTN pun

makin melebar pada tahun 1989 Bank BTN sudah mengeluarkan obligasi

pertamanya. Pada tahun 1992 status Bank BTN ini menjadi PT. Bank Tabungan

Negara (Persero) karena sukses Bank BTN dalam bisnis perumahan melalui

fasilitas KPR tersebut. Status persero ini memungkinkan Bank BTN bergerak

lebih luas lagi dengan fungsinya sebagai bank umum (komersial). Demi

mendukung bisnis KPR tersebut, Bank BTN mulai mengembangkan produk-

produk layanan perbankan sebagaimana layaknya bank umum (komersial).


6

Kepercayaan Pemerintah Terhadap Bank BTN

Berdasarkan kajian konsultan independent, Price Water House Coopers,

Pemerintah melalui menteri BUMN dalam surat No. 5 – 544/MMBU/2002

memutuskan Bank BTN sebagai Bank umum dengan fokus bisnis pembiayaan

perumahan tanpa subsidi.

Bank BTN Di Pasar Terbuka

Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan (Bapepam-LK)

mengeluarkan pernyataan efektif terhadap produk investasi baru berbasis

sekuritisasi. Produk itu adalah EBA Danareksa Sarana Multigriya Finansial I -

Kredit Kepemilikan Rumah Bank Tabungan Negara (SMF I-KPR BTN). Di tahun

yang sama juga Bank BTN melakukan Penawaran Umum Saham Perdana (IPO)

dan listing di Bursa Efek Indonesia

Bank BTN Sekarang

Kepercayaan masyarakat dan pemerintah terhadap Bank BTN telah

mengantarkan kami mendapatkan penghargaan dalam ajang Anugerah Perbankan

Indonesia VI 2017 sebagai Peringkat 1 Bank Terbaik Indonesia 2017. Dengan

adanya penghargaan tersebut akan mengukuhkan optimisme perseroan untuk

mampu melanjutkan catatan kinerja positif dan mencapai target bisnis perseroan

pada tahun tahun berikutnya.


7

2.1.2 Visi Misi Perusahaan

Visi Bank BTN

Terdepan dan terpercaya dalam memfasilitasi sektor perumahan dan jasa layanan

keuangan keluarga.

Misi Bank BTN

a. Berperan aktif dalam mendukung sektor perumahan, baik dari sisi

penawaran maupun dari sisi permintaan, yang terintegrasi dalam sektor

perumahan di Indonesia

b. Memberikan layanan unggul dalam pembiayaan kepada sektor perumahan

dan kebutuhan keuangan keluarga

c. Meningkatkan keunggulan kompetitif melalui inovasi pengembangan

produk, jasa dan jaringan strategis berbasis digital

d. Menyiapkan dan mengembangkan human capital yang berkualitas,

profesional, dan memiliki integritas tinggi

e. Meningkatkan shareholder value dengan fokus kepada peningkatan

pertumbuhan profitabilitas sesuai dengan prinsip kehati-hatian dan good

corporate governance

f. Memedulikan kepentingan masyarakat sosial dan lingkungan secara

berkelanjutan

Nilai-nilai Budaya Perusahaan

Bank BTN memiliki 5 Nilai Budaya Perusahaan yang menjadi pondasi

bagi seluruh karyawan dalam berperilaku untuk mencapai visi Bank BTN.

Makna Lima Nilai Budaya

1. Sinergi
8

Membangun kerjasama yang sinergis dengan seluruh stakeholders

dilandasi sikap tulus,terbuka dan mendorong kolaborasi yang produktif

dengan menjunjung tinggi sikap saling percaya dan menghargai untuk

mencapai tujuan bersama.

2. Integritas

Konsisten antara pikiran, perkataan dan tindakan sesuai dengan

ketentuan perusahaan, kode etik profesi dan prinsip-prinsip kebenaran

yang terpuji.

3. Inovasi

Senantiasa mengembangkan gagasan baru dan penyempurnaan

berkelanjutan yang memberi nilai tambah bagi perusahaan.

4. Profesionalisme

Visioner, kompeten di bidangnya, selalu mengembangkan diri

dengan teknologi terkini sehingga menghasilkan kinerja terbaik.

5. Spirit Mencapai Keunggulan

Menunjukkan semangat dan komitmen yang kuat untuk mencapai

hasil terbaik serta memberikan pelayanan yang melebihi harapan

pelanggan (internal dan eksternal) dengan menempatkan pentingnya aspek

kualitas di setiap kegiatan serta risiko yang telah diperhitungkan.

Sepuluh Perilaku Utama yang merupakan Acuan Bertindak bagi Seluruh Insan

Bank BTN

 Sinergi : Tulus, Terbuka dan Kolaborasi yang Produktif Saling Percaya

dan Menghargai

 Integritas : Konsisten dan disiplin Jujur dan Berdedikasi


9

 Inovasi : Tanggap terhadap perubahan Kreatif & Inovatif dalam

melakukan penyempurnaan yang bernilai tambah Profesionalisme

Kompeten, Intrapreneurship dan Bertanggung jawab Bekerja Cerdas dan

Berorientasi pada hasil

 Spirit Mencapai Keunggulan : Antusias, Proaktif dan Pantang Menyerah

Efektif, Efisien dan Mengutamakan Kepuasan Pelanggan


10

2.1.3 Struktur Organisasi Perusahaan

Struktur Bank Tabungan Negara KC Ciputat

Gambar 2.1 Struktur Organisasi PT Bank Tabungan Negara Kantor Cabang

2.2 Uraian Kerja

Pada pelaksanaan PKL ini, Praktikan ditempatkan pada bagian Customer

Service yang bertugas untuk mengerjakan pekerjaan sehari-hari atau rutin berikut:

1. Menulis perihal dan No. agenda memo dan surat masuk di surat Disposisi.

Disposisi surat adalah catatan berupa tanggapan, saran, atau instruksi

setelah surat tersebut dibaca oleh pimpinan. Surat masuk adalah surat-surat yang

diterima oleh suatu organisasi/perusahaan yang berasal dari seseorang atau dari

suatu organisasi
11

2. Mengisi Formulir Nasabah Baru

Menulis dan mengisi data diri nasabah yang akan membuka tabungan

diformulir, para nasabah biasanya mengumpulkan data diri seperti fotocopy Kartu

Keluarga, fotocoppy KTP, dan fotocoppy NPWP jika ada.

3. Mengarsipkan dokumen

Mengarsipkan dokumen adalah kegiatan praktikan untuk memasukan surat

atau memo, data cif nasabah ke dalam bindex

4. Meminta stempel keruang sekretaris

Penulis biasanya meminta stempel untuk formulir nasabah atau untuk surat

pembukaan blokir rekening dan lainnya

5. Rekening Koran Giro

Rekening koran adalah laporan yang diberikan bank setiap bulan kepada

Pemegang rekening Giro. Jika anda membuka rekening giro di bank, anda tidak

akan mendapat buku tabungan tetapi anda akan dikirimi laporan transaksi yang

disebut rekening Giro.Rekening koran berisi informasi tentang transaksi yang

dilakukan oleh bank terhadap rekening tesebut selama satu bulan beserta saldo

kasnya di Bank. Yang dilakukan penulis saat itu adalah:

a. Memisahkan rekening koran sesuai dengan nama nasabahnya

b. Melipat dan memasukan ke dalam amplop untuk dikirim

6. Penyerahan Berita Acara

Berita Acara adalah bukti legal yang berisi pengesahan dan pernyataan-

pernyataan dalam suatu acara, peristiwa atau kejadian, serah terima, insiden, jual
12

beli, dan transaksi. Berita Acara ini biasanya mempunyai fungsi sebagai bukti

legal suatu kejadian atau transaksi tertentu

7. Mengantar Dokumen

Mengantar dokumen ini biasanya sering dilakukan jika ada yang ingin

mengambilnya dan sekaligus meminta paraf sebagai tanda terima di buku agenda

8. Konfirmasi cek ke teller

Konfirmasi cek ke teller yaitu kegiatan mengantar cek beserta berita acara

konfirmasi, yang telah di konfirmasi oleh bagian cs kepada pemilik cek bahwa

akan dilakukan transaksi

9. Cek fisik buku tabungan dan kartu ATM

Pada akhir bulan biasanya bagian gudang atau yang menyimpan

persediaam buku tabungan dan kartu ATM mengecek secara fisik sisa persediaan

akhir bulan.
13

2.3 Jadwal Kegiatan

Penulis melakukan kegiatan Prakerin berlangsung selama tiga bulan yakni

terhitung mulai dari tanggal 2 Januari 2020 sampai dengan 31 Maret 2020.

Tabel 2.1 Jadwal operasional perusahaan


Hari Jam Keterangan
Senin - Jumat 07:30 - 12:00 WIB Jam kerja
12:00 - 13:00 WIB Istirahat
13:00 - 16:30 WIB Jam kerja
Sabtu - Minggu - Libur

Tabel 2.2 Jadwal kegiatan prakerin bulan Januari 2020


Hari/Tanggal Uraian Kegiatan
Kamis, 02-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller
b. Meminta ttd untuk pencairan deposito ke DSM
c. Kroscek pembukaan rekening dengan data report
dari cs
d. Memisahkan rekening koran giro yang akan
dikirim ke nasabah

Jumat, 03-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Meminta ttd untuk pencairan deposito ke DSM
c. Kroscek pembukaan rekening dengan data report
dari cs
d. Mencocokan data CIF

Senin, 06-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Meminta ttd untuk pencairan deposito ke DSM
c. Kroscek pembukaan rekening dengan data report
dari cs
d. Mencocokan data CIF
e. Mengantar berkas ke TP
f. Mengetik nama nasabah penerima rekening koran
giro

Selasa, 07-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Meminta ttd untuk pencairan deposito ke DSM
c. Kroscek pembukaan rekening dengan data report
dari cs
d. Validasi data CIF
e. Membuat berita acara pemusnahan kartu ATM
f. Cek validasi pengaktifan kartu ATM

Rabu, 08-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


14

b. Meminta ttd untuk pencairan deposito ke DSM


c. Kroscek pembukaan rekening dengan data report
dari cs
d. Mencocokan data CIF
e. Mengarsipkan dokumen
f. Cek validasi pengaktifan kartu ATM

Kamis, 09-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Meminta ttd untuk pencairan deposito ke DSM
c. Kroscek pembukaan rekening dengan data report
dari cs
d. Mencocokan data CIF
e. Mengarsipkan dokumen
f. Membuat berita acara pemusnahan kartu ATM
tertelan
g. Membuat berita acara serah terima Buku
Tabungan dan ATM

Jumat, 10-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Meminta ttd untuk pencairan deposito ke DSM
c. Kroscek pembukaan rekening dengan data report
dari cs
d. Mengarsipkan data CIF
e. Kroscek data nasabah SDB (Save Deposit Box)

Senin, 13-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Cek validasi pengaktifan kartu ATM
c. Kroscek pembukaan rekening dengan data report
dari cs
d. Mengarsipkan data CIF

Selasa, 14-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Meminta ttd untuk pencairan deposito ke DSM
c. Kroscek pembukaan rekening dengan data report
dari cs
d. Megarsipkan dokumen
e. Kroscek data nasabah SDB
f. Konfirmasi kliring ke TP

Rabu, 15-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Meminta ttd DSM untuk pencairan cek
c. Mengisi form poin reward dengan data dari cs
d. Mengetik alamat untuk pengiriman surat
konfirmasi

Kamis, 16-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Meminta ttd untuk pencairan deposito ke DSM
15

c. Kroscek pembukaan rekening dengan data report


dari cs
d. Mengantar surat ke sekretaris untuk dikirim ke
KAP
e. Mengisi referensi bank

Jumat, 17-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Cek validasi pengaktifan kartu ATM
c. Kroscek pembukaan rekening dengan data report
dari cs
d. Mengarsipkan dokumen

Senin, 20-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Meminta ttd BOHU untuk pencairan cek
c. Mengantar memo untuk sekretaris
d. Validasi CIF
e. Meminta disposisi DSM untuk pembukaan SDB

Selasa, 21-01-2020 a. Meminta ttd DSM untuk pengajuan dan pencairan


deposito
b. Meminta ttd DSM untuk referensi bank
c. Mengarsipkan dokumen
d. Membuat berita acara pemusnahan kartu ATM
tertelan
e. Membuat berita acara serah terima Buku
Tabungan dan ATM
f. Konfirmasi cek ke teller

Rabu, 22-01-2020 a. Konfirmasi cek dan bilyet giro ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengetik alamat referensi
d. Meminta ttd DSM untuk referensi
e. Meminta no memo ke sekretaris
f. Meminta ttd DSM untuk pengajuan deposito

Kamis, 23-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengantar permohonan cek ke TP
c. Mengisi form poin reward
d. Mengantar surat ke sekretaris
e. Mengarsipkan dokumen
f. Mengantar memo untuk disposisi DSM

Jumat, 24-01-2020 Izin karena sakit

Senin, 27-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar memo ke TP
16

Selasa, 28-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengantar surat ke sekretaris
c. Meminta ttd DSM untuk referensi bank
d. Mengetik alamat referensi bank

Rabu, 29-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengantar memo ke TP
c. Meminta disposisi ACC dan DSM untuk
penukaran poin reward
d. Mengantar berkas ke sekretaris
e. Mengarsipkan dokumen
f. Mengantar berita acara transaksi giro ke TP

Kamis, 30-01-2020 a. Konfirmasi cek dan bilyet giro ke teller


b. Mengantar memo ke Acc
c. Mengisi form poin reward
d. Mengarsipkan dokumen
e. Mengantar memo SDB harian ke DSM

Jumat, 31-01-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar berita acara kliring ke TP
d. Meminta no memo ke sekretaris
e. Cek fisik persediaan buku tabungan dan ATM

Tabel 2.3 Jadwal kegiatan prakerin bulan Februari 2020


Hari/Tanggal Uraian Kegiatan
Senin, 03-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller
b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar berita acara akhir bulan ke ACC
d. Meminta no memo ke sekretaris
e. Mengambil cek di TP

Selasa, 04-02-2020 a. Konfirmasi cek dan bilyet giro ke teller


b. Mengantar memo ke TP
c. Memisahkan rekening koran giro
d. Mengantar memo ke sekretaris
e. Meminta disposisi DSM untuk penukaran poin
reward

Rabu, 05-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


17

b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar berita acara transaksi giro ke TP
d. Meminta no memo ke sekretaris
e. Mengetik alamat penerima rk giro
f. Meminta ttd DSM untuk referensi bank

Kamis, 06-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengantar memo ke TP dan Acc
c. Mengantar permohonan cek ke TP
d. Mengantar memo ke sekretaris
e. Meminta disposisi DSM untuk penukaran poin
reward

Jumat, 07-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengantar memo ke TP dan Acc
c. Meminta ttd DSM untuk memo keluar
d. Meminta disposisi DSM untuk penukaran poin
reward

Senin, 10-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengantar memo ke TP
c. Mengantar berita acara transaksi giro ke TP
d. Meminta no memo ke sekretaris
e. Meminta disposisi DSM untuk penukaran poin
reward
f. Meminta ttd DSM untuk pengajuan dan pencairan
deposito
Selasa, 11-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller
b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar memo ke TP
d. Meminta ttd DSM untuk konfirmasi cek
e. Meminta disposisi Acc dan DSM untuk penukaran
poin reward
f. Mengantar memo ke DSM

Rabu, 12-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar memo ke TP
d. Meminta ttd DSM untuk pengajuan deposito
e. Meminta disposisi Acc dan DSM untuk penukaran
poin reward

Kamis, 13-02-2020 a. Konfirmasi cek dan bilyet giro ke teller


b. Mengantar memo ke TP
c. Mengarsipkan dokumen
d. Meminta ttd DSM untuk pengajuan dan pencairan
deposito
e. Meminta disposisi DSM untuk penukaran poin
18

reward

Jumat, 14-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Meminta ttd DSM untuk pengajuan dan
pencairan deposito
d. Membuat berita acara serah terima buku tabungan
dan mengantar ke BCFU

Senin, 17-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar memo ke TP
d. Meminta ttd DSM untuk pengajuan dan pencairan
deposito
e. Meminta disposisi Acc dan DSM untuk penukaran
poin reward

Selasa, 18-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Membuat berita acara serah terima buku tabungan
dan mengantar ke BCFU
d. Mengetik alamat referensi bank
e. Mengisi buku register butab dan ATM
f. Mengisi berita acara konfirmasi transaksi

Rabu, 19-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar memo ke TP
d. Meminta ttd DSM untuk transaksi cek
e. Meminta disposisi Acc dan DSM untuk penukaran
poin reward dan memo SDB
f. Meminta no memo ke sekretaris

Kamis, 20-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar memo ke TP
d. Meminta ttd DSM untuk transaksi cek
e. Mengantar memo ke sekretaris
f. Mengetik berita acara transaksi

Jumat, 21-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Meminta ttd DSM untuk pengajuan dan pencairan
deposito
d. Mengetik berita acara pemusnahan ATM tertelan
e. Mengetik berita acara transaksi
f. Mengantar dokumen ke sekretaris
19

Senin, 24-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Meminta disposisi Acc dan DSM untuk penukaran
poin reward
d. Mengantar berita acara ke GBA
e. Mengantar memo ke TP

Selasa, 25-02-2020 a. Konfirmasi cek dan bilyet giro ke teller


b. Mengantar konfirmasi transaksi kliring ke TP
c. Mengarsipkan dokumen
d. Meminta ttd DSM untuk pengajuan deposito
e. Mengetik berita acara pemusnahan kartu ATM
tertelan

Rabu, 26-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar memo ke TP
d. Meminta ttd DSM untuk pengajuan deposito
e. Mengetik berita acara serah terima butab dan
ATM
f. Mengat bilyet deposito
g. Cek fisik persediaan kartu Blink
h. Mengantar permohonan cek ke TP
i. Meminta disposisi Acc dan DSM untuk penukaran
poin reward

Kamis, 27-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar memo ke TP
d. Mengantar memo ke sekretaris
e. Meminta ttd DSM untuk pengajuan dan pencairan
deposito
f. Meminta disposisi Acc dan DSM untuk penukaran
poin reward

Jumat, 28-02-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar memo ke DSM
d. Mengantar memo ke sekretaris
e. Cek fisik persediaan buku tabungan
20

Tabel 2.4 Jadwal kegiatan prakerin bulan Maret 2020


Hari/Tanggal Uraian Kegiatan
Senin, 02-03-2020 a. Konfirmasi cek ke teller
b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar permintaan cek ke TP
d. Memisahkan rekening koran giro
e. Meminta ttd DSM untuk pencairan deposito

Selasa, 03-03-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar permintaan cek ke TP
d. Meminta disposisi Acc
e. Mengantar memo ke TP
f. Kroscek data pembukaan rekening

Rabu, 04-03-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar SPN ke TP
d. Mengetik berita acara
e. Mengantar butab dan ATM ke BCFU
f. Kroscek pembukaan rekening

Kamis, 05-03-2020 a. Konfirmasi cek dan bilyet giro ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar memo ke TP
d. Mengantar permohonan cek dan bilyet giro ke TP
e. Meminta disposisi Acc dan DSM untuk memo
SDB
f. Mengetik berita acara pemusnahan kartu ATM
tertelan

Jumat, 06-03-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar memo ke sekretaris
d. Meminta disposisi Acc untuk perpanjangan SDB
e. Membuat berita acara
f. Meminta ttd DSM untuk deposito
g. Kroscek pembukaan rekening

Senin, 09-03-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Meminta persetujuan DSM untuk pembukaan
rekening giro
d. Mengetik berita acara pemusnahan ATM tertelan
e. Mengetik berita acara serah terima butab
f. Mengantar permohonan cek dan bilyet giro ke TP
g. Register butab dan ATM
21

Selasa, 10-03-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Meminta ttd DSM untuk pengajuan dan pencairan
deposito
d. Mengetik alamat penerima rk giro
e. Mengantar memo
f. Register butab dan ATM

Rabu, 11-03-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Meminta ttd DSM untuk pengajuan dan pencairan
deposito
d. Mengetik alamat penerima rk giro
e. Meminta ttd untuk memo
f. Meminta ttd untuk referensi bank

Kamis, 12-03-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Meminta ttd DSM untuk pengajuan dan pencairan
deposito
d. Mengetik berita acara pemusnahan ATM tertelan
e. Mengetik berita acara transaksi
f. Mengantar memo

Jumat, 13-03-2020 a. Konfirmasi cek ke teller


b. Mengarsipkan dokumen
c. Mengantar SPN ke TP
d. Mengetik berita acara transaksi
e. Register butab dan ATM

Senin, 16-03-2020 Izin karena COVID-19

Selasa, 17-03-2020 Izin karena COVID-19

Rabu, 18-03-2020 Izin karena COVID-19

Kamis, 19-03-2020 Izin karena COVID-19

Jumat, 20-03-2020 Izin karena COVID-19

Senin, 23-03-2020 Izin karena COVID-19

Selasa, 24-03-2020 Izin karena COVID-19

Kamis, 26-03-2020 Izin karena COVID-19

Jumat, 27-03-2020 Izin karena COVID-19


22

Senin, 30-03-2020 Izin karena COVID-19

Selasa, 31-03-2020 Izin karena COVID-19

Sumber: Data diolah oleh penulis berdasarkan buku jurnal kegiatan


BAB III
PENUTUP
3.1 Kesimpulan

Praktik Kerja Industri merupakan program SMK Nusantara 01 Ciputat

untuk memiliki gambaran yang lebih komperhensif mengenai dunia kerja bagi

siswa SMK Nusantara 01 Ciputat sekaligus memberikan kesempatan untuk

mengaplikasikan teori dan praktik di lapangan. Dengan mengikuti program

Praktik Kerja Industri ini diharapkan siswa dapat lebih mengenal, mengetahui

dan berlatih menganalisis kondisi lingkungan dunia tenaga kerja yang ada

sebagai upaya untuk mempersiapkan diri dalam memasuki dunia kerja.Praktik

Kerja Industri merupakan salah satu persyaratan untuk mengikuti ujian

nasional dan uji kompetensi pada saat kelas 12.

Berdasarkan hasil laporan Praktik Kerja Industri (Prakerin) di PT.Bank

Tabungan Negara (Persero) Tbk dapat diperoleh kesimpulannya di

antaranya:

1. Praktik yang dilaksanakan di PT.Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk

memberikan pengalaman yang nyata kepada praktikan untuk menghadapi

dunia kerja yang sesungguhnya. PT.Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk

yang mempunyai salah satu misi meningkatkan

keunggulan kompetitif melalui teknolologi informasi terkini. Praktikan

ditempatkan di bagian Customer Service yang memliki tugas bertanggung

jawab terhadap pelayanan nasabah

dalam pembukaan rekening.

23
24

2. Tugas yang diberikan kepada praktikan antara lain konfirmasi cek ke teller,

Mengetik atau membuat berita acara, Memperbanyak documen (fotocopy),

mengarsilkap dokumen, serta praktikan menerima telefon dari nasabah baik

itu komplin maupun yang menanyakan pengecekan saldo.

3. Dalam melakukan Praktik Kerja Lapangan, praktikan menemui beberapa

kendala di antaranya praktikan masih harus menyesuaikan diri dengan

lingkungan pekerjaan yang baru, praktikan diberi pekerjaan yang cukup

membutuhkan ketelitian sedangkan praktikan belum berpengalaman dan

deadline pekerjaan yang membuat praktikan gugup dan stres.

3.2 Saran

Setelah praktikan menarik kesimpulan dari pelaksanaan Praktik Kerja

Industri di PT.Bank Tabungan Negara KC Ciputat, maka praktikan mencoba

memberikan saran-saran yang berkaitan dengan pelaksanaan Praktik Kerja

Industri dengan harapan dapat bermanfaat bagi pembaca,perusahaan dan

khususnya bagi praktikan sendiri, agar dalam pelaksanaan kerja yang

sesungguhnya dapat diterapkan lebih baik lagi. Saran-saran yang akan

praktikan berikan adalah sebagai berikut:

a. Praktikan sangat berharap bahwa kedepannya nanti bagi siswa atau bagi

diri praktikan sendiri harus benar-benar dalam melaksanakan praktik kerja

lapangan. Yaitu maksudnya adalah sebagai praktikan kita harus benar-benar


25

menerapkan ilmu yang telah di pelajari di perkuliahan ke dalam praktik kerja

lapangan yang nyata.

b. Siswa harus memiliki kemampuan komunikasi yang baik agar mudah

bersosialisasi dengan karyawan dan memahami pekerjaan yang diberikan.

c. Perusahaan lebih memperhatikan kesejehteraan siswa yang sedang

melakukan kegiatan Praktik Kerja Industri.


DAFTAR PUSTAKA

Maryam, Siti. 2015. Laporan Praktik Kerja Lapangan di Bank


Tabungan Negara. Jakarta : Budi Siswanto

26
LAMPIRAN-LAMPIRAN

Lampiran 1 : Surat penerimaan prakerin

27
28

Lampiran 2 : Daftar hadir prakerin bulan Januari


29

Lampiran 3 : Daftar hadir prakerin bulan Februari


30

Lampiran 4 : Daftar hadir prakerin bulan Maret

Anda mungkin juga menyukai