Anda di halaman 1dari 122

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS UDAYANA
FAKULTAS TEKNIK
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL
Bukit Jimbaran, Denpasar-Bali 80364, Telp/Fax. (0361) 703385

LAPORAN
Praktikum Mekanika Tanah

Oleh:

Kukuh Setyo Mundi Hutomo 1605512001


I Kadek Rastu Devani 1605512003
Ni Kadek Putri Cintya Dewi 1605512005
I Gusti Ngunrah Widya Pratama 1605512007
I Putu Widi Wijaya Putra 1605512009
I Dewa Ketut Gede Maharta Widia 1605512011

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS UDAYANA
2018
KATA PENGANTAR

Puji syukur panjatkan kehadapan Tuhan Yang Maha Esa karena atas Asung
Kertha Waranugraha-Nyalah Laporan Praktikum Mekanika Tanah ini dapat
diselesaikan tepat pada waktunya.
Adapun laporan ini merupakan syarat wajib bagi Mahasiswa Fakultas Teknik
Program Studi Teknik Sipil yang mengikuti mata kuliah Praktikum Mekanika Tanah.
Selain itu laporan praktikum ini merupakan hasil dari praktek langsung sekaligus
merupakan penerapan teori–teori yang telah diberikan pada saat kuliah.
Dalam penyusunan laporan ini penulis banyak mendapat bimbingan dan
informasi yang sangat berharga dari berbagai pihak, oleh karena itu dalam
kesempatan ini kami ingin mengucapkan terima kasih kepada:
1. Bapak Ir.Tjokorda Gde Suwarsa Putra,MT

2. Teknisi Lab. Tanah Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik,


Universitas Udayana.
Yang telah membimbing penulis dalam proses pra-praktikum, pada saat
praktikum, sampai analisa hasil hingga penyusunan laporan. Serta semua pihak yang
turut membantu dalam menyelesaikan Laporan Praktikum Mekanika Tanah ini.
Penulis menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena
itu sangat diharapkan saran–saran maupun kritik–kritik yang sifatnya membangun
dari pembaca, sebagai bahan pertimbangan dan penyempurnaan laporan ini di masa
mendatang.

Denpasar, Desember 2018

DAFTAR ISI

i
KATA PENGANTAR....................................................................................................i
DAFTAR ISI.................................................................................................................ii
DAFTAR GAMBAR.....................................................................................................v
DAFTAR TABEL.......................................................................................................vii
BAB I PENDAHULUAN............................................................................................8
1.1. Latar Belakang................................................................................................8
1.2. Ruang Lingkup..............................................................................................11
1.3. Maksud dan Tujuan.......................................................................................11
1.4. Persiapan Praktikum.....................................................................................12
BAB II PELAKSANAAN PRAKTIKUM.................................................................13
2.1 PEMERIKSAAN KEKUATAN TANAH DENGAN SONDIR..................13
2.1.1 Tujuan....................................................................................................13
2.1.2 Benda Uji...............................................................................................13
2.1.3 Peralatan................................................................................................14
2.1.4 Pelaksanaan...........................................................................................15
2.1.5 Hasil Pemeriksaan.................................................................................17
2.1.6 Analisis Hasil Penyelidikan...................................................................19
2.1.7 Kesimpulan............................................................................................21
2.2 PEMERIKSAAN CONTOH LAPISAN TANAH DENGAN BORING.....21
2.2.1 Tujuan....................................................................................................21
2.2.2 Benda Uji...............................................................................................22
2.2.3 Peralatan................................................................................................22
2.2.4 Pelaksanaan...........................................................................................23
2.2.5 Hasil Pemeriksaan.................................................................................24
2.2.6 Perhitungan Daya Dukung Tanah Berdasarkan Tes SPT......................26
2.2.7 Kesimpulan.................................................................................................26
2.3 PEMERIKSAAN KEPADATAN LAPANGAN DENGAN SAND CONE
METHOD.................................................................................................................27
2.3.1 Tujuan....................................................................................................27
2.3.2 Peralatan................................................................................................27
2.3.3 Pelaksanaan...........................................................................................29
2.3.4 Hasil Pemeriksaan.................................................................................31
2.3.5 Kesimpulan............................................................................................33

ii
2.4 PEMERIKSAAN KADAR AIR (WATER CONTENT)................................34
2.4.1 Tujuan....................................................................................................34
2.4.2 Peralatan................................................................................................34
2.4.3 Pelaksanaan...........................................................................................35
2.4.4 Perhitungan............................................................................................35
2.4.5 Hasil Pemeriksaan.................................................................................36
2.4.6 Kesimpulan............................................................................................36
2.5 PEMERIKSAAN BERAT JENIS TANAH..................................................36
2.5.1 Tujuan....................................................................................................36
2.5.2 Benda Uji...............................................................................................37
2.5.3 Peralatan................................................................................................37
2.5.4 Pelaksanaan...........................................................................................38
2.5.5 Perhitungan............................................................................................38
2.5.7 Kesimpulan............................................................................................39
2.6. BATAS-BATAS ATTERBERG..................................................................40
2.6.1 Dasar teori..............................................................................................40
2.6.2 Pemeriksaan Batas Cair (Liquid Limit).................................................41
2.6.3 Pemeriksaan Batas Plastis (Plastic Limit).............................................47
2.6.4 Pemeriksaan Batas Susut dan Faktor – Faktor Susut Tanah (Shrinkage
Limit) ………………………………………………………………………...52
2.6.5 Kesimpulan Batas – Batas Atterberg.....................................................58
2.7 PEMADATAN TANAH (PROCTOR TEST)...............................................59
2.7.1 Tujuan....................................................................................................59
2.7.2 Peralatan................................................................................................59
2.7.3 Pelaksanaan...........................................................................................61
2.7.4 Perhitungan............................................................................................64
2.6.6 Kesimpulan............................................................................................67
2.8 PEMERIKSAAN DISTRIBUSI UKURAN BUTIRAN TANAH (SIEVE
ANALYSIS)...............................................................................................................68
2.8.1 Tujuan....................................................................................................68
2.8.2 Peralatan................................................................................................68
2.8.3 Pelaksanaan...........................................................................................70
2.8.4 Hasil Pemeriksaan.................................................................................71

iii
2.8.5 Kesimpulan............................................................................................72
2.9 PEMERIKSAAN TEKAN BEBAS (UCT)..................................................73
2.9.1 Tujuan....................................................................................................73
2.9.2 Benda Uji...............................................................................................73
2.9.3 Peralatan................................................................................................73
2.9.4 Pelaksanaan...........................................................................................76
2.9.5 Perhitungan............................................................................................76
2.9.6 Hasil Pemeriksaan.................................................................................78
2.9.7 Kesimpulan............................................................................................79
2.10 Geser Langsung (Direct Shear)................................................................80
2.10.1 Tujuan....................................................................................................80
2.10.2 Peralatan................................................................................................80
2.10.3 Pelaksanaan...........................................................................................81
2.10.4 Hasil Pemeriksaan....................................................................................82
UJI GESER LANGSUNG (DIRECT SHEAR)...................................................82
LRC : 0.87 N/ Div..............................................................................................83
Tabel 2.19 Uji geser langsung (direct shear)......................................................83
2.11 CBR Test...................................................................................................84
2.11.1 Tujuan....................................................................................................84
2.11.2 Peralatan................................................................................................84
2.11.3 Benda Uji...............................................................................................85
2.11.4 Pelaksanaan...........................................................................................85
2.11.5 Hasil Pemeriksaan.................................................................................89
2.11.6 Hubungan Hasil Pemeriksaan CBR dengan Pemeriksaan Pemadatan.....99
Tanah (Proctor Test)...........................................................................................99
2.12. KONSOLIDASI TANAH.......................................................................101
2.12.1 Tujuan..................................................................................................101
2.12.2 Peralatan..............................................................................................101
2.12.3 Pelaksanaan.........................................................................................101
2.12.4 Hasil Pengujian....................................................................................103
2.12.5 Hasil Perhitungan................................................................................107
2.12.6 Kesimpulan..........................................................................................122

iv
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2. 1 Mesin sondir kapasitas 2,5 ton................................................................14
Gambar 2. 3 Perlengkapan sondir................................................................................15
Gambar 2. 4 Grafik Penyondiran.................................................................................19
Gambar 2. 5 Mata bor kecil.........................................................................................22
Gambar 2. 6 Alat bor tangan.......................................................................................23
Gambar 2. 7 Proses Pengujian Kepadatan Tanah Dengan Metode Sand Cone. .Error!
Bookmark not defined.
Gambar 2. 8 Oven dengan suhu konstan pada 1050 C – 1100 C..................................34
Gambar 2. 9 Timbangan dengan ketelitian 0,001 gram..............................................34
Gambar 2. 10 Cawan timbang dari gelas atau logam tahan karat...............................35
Gambar 2. 11 Piknometer............................................................................................37
Gambar 2. 12 Timbangan dengan ketelitian 0,01 gram..............................................37
Gambar 2. 13 Alat pemanas........................................................................................37
Gambar 2. 14 Sketsa Batas-Batas Atterberg...............................................................40
Gambar 2. 15 Alat Casagrande....................................................................................41
Gambar 2. 16 Alat pembarut dan Spatel......................................................................42
Gambar 2. 17 Cawan...................................................................................................42
Gambar 2. 18 Oven......................................................................................................42
Gambar 2. 19 Alat pembarut (grooving tool)..............................................................44
Gambar 2. 20 Grafik Batas Cair..................................................................................46
Gambar 2. 21 Spatel....................................................................................................48
Gambar 2. 22 Timbangan............................................................................................48
Gambar 2. 23 Oven......................................................................................................48
Gambar 2. 24 Proses penggilingan tanah....................................................................48
Gambar 2. 25 Tanah yang telah digiling setebal 3mm................................................49
Gambar 2. 26 Tanah yang akan dimasukkan ke dalam oven.....................................49
Gambar 2. 27 Tanah yang dioven................................................................................49
Gambar 2. 28 Cawan yang diberi air raksa.................................................................53
Gambar 2. 29 Cawan yang dberi tanah basah.............................................................54
Gambar 2. 30 Tanah yang siap dioven........................................................................54
Gambar 2. 31 Proses Penghitungan volume kering.....................................................55
Gambar 2. 32 Air raksa dalam cawan..........................................................................55
Gambar 2. 33 Mold......................................................................................................59
Gambar 2. 34 Alat Penumbuk.....................................................................................60
Gambar 2. 35 Timbangan elektrik...............................................................................60
Gambar 2. 36 Tanah yang akan ditumbuk...................................................................62
Gambar 2. 37 Tanah yang akan diratakan...................................................................62
Gambar 2. 38 Penimbangan berat tanah yang dipadatkan...........................................63
Gambar 2. 39 Pengambilan sedikit sampel Tanah yang akan diuji.............................63
Gambar 2. 40 Gambar cetakan besi............................................................................64
Gambar 2. 41 Gambar penumbuk................................................................................64
Gambar 2. 42 Grafik kepadatan berat volume kering dengan air................................67
Gambar 2. 43 Satu Set Saringan..................................................................................69

v
Gambar 2. 44 Timbangan dengan ketelitian 0,01 gram..............................................69
Gambar 2. 45 Oven......................................................................................................69
Gambar 2. 46 Mesin penggetar (Sieve Shaker)...........................................................70
Gambar 2. 47 Ayakan dan mesin penggoyang............................................................70
Gambar 2. 48 Grafik analisa saringan.........................................................................72
Gambar 2. 49 Mesin penekan tanah............................................................................73
Gambar 2. 50 Alat Pengeluar Contoh Tanah...............................................................74
Gambar 2. 51 Unconfined Compression Test (UCT)..................................................74
Gambar 2. 52 Tabung Cetak Belah.............................................................................75
Gambar 2. 53 Timbangan Dengan Ketelitian 0,01 Gram.\..........................................75
Gambar 2. 54 Mengukur diameter dan tinggi..............................................................75
Gambar 2. 55 Grafik Hubungan Tekanan Regangan..................................................79
Gambar 2. 56 Alat Uji Geser Langsung......................Error! Bookmark not defined.

vi
DAFTAR TABEL

Tabel 2. 1 Hasil Sondir................................................................................................17


Tabel 2. 2 Tegangan Ijin Tanah (Daya Dukung Tanah) pada Tiap Kedalaman..........19
Tabel 2. 3 Boring Log dan SPT...................................................................................24
Tabel 2. 4 Pemeriksaan Kepadatan Lapangan dengan Sand Cone. .Error! Bookmark
not defined.
Tabel 2. 5 Pemeriksaan Kadar Air...............................Error! Bookmark not defined.
Tabel 2. 6 Perhitungan Pasir dalam Corong................Error! Bookmark not defined.
Tabel 2. 7 Perhitungan Referensi Pasir........................Error! Bookmark not defined.
Tabel 2. 8 Pemeriksaan kadar air.................................................................................36
Tabel 2. 9 Pemeriksaan berat jenis..............................................................................39
Tabel 2. 10 Hasil Pemeriksaan Batas Cair..................................................................45
Tabel 2. 11 Harga-harga Atterberg untuk Mineral Lempung......................................46
Tabel 2. 12 Hasil Pemeriksaan Batas Plastis...............................................................51
Tabel 2. 13 Hubungan Nilai PI dengan Sifat, Macam Tanah, dan Kohesi.................52
Tabel 2. 14 Hasil Pemeriksaan Batas Susut................................................................57
Tabel 2. 15 Hubungan Nilai PI dengan Sifat, Macam Tanah, dan Kohesi................58
Tabel 2. 16 Jumlah Air yang Digunakan pada Tiap-Tiap Benda Uji..........................61
Tabel 2. 17 HasilPemadatan Tanah.............................................................................66
Tabel 2. 18 Nilai Zero Air Void (ZAV)......................................................................66
Tabel 2. 19 Analisa saringan (sieve analysis)..............................................................71
Tabel 2. 20 Direct Shear..............................................Error! Bookmark not defined.
Tabel 2. 21 Tabel Sampel............................................Error! Bookmark not defined.

vii
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Tanah merupakan komponen penting dalam struktur suatu konstruksi


khususnya yang berhubungan dengan pondasi. Secara umum tanah dapat
diklasifikasikan atas 3 bagian, yaitu klasifikasi tanah lempung, tanah lanau
dan tanah pasir. Masing - masing klasifikasi tanah tersebut memiliki
karakteristik sendiri. Seperti halnya dengan tanah lempung, memiliki nilai
kohesi (c) yang tinggi, sedangkan tanah pasir memiliki sudut geser (Ø) yang
besar. Sementara itu, untuk keadaan lanau, tanah berada pada kondisi antara
lempung dan pasir.
Berdasarkan kondisi tersebut, maka didalam perancangan suatu
konstruksi faktor tanah sangat perlu diperhatikan. Oleh karena itu perlu
dilaksanakan suatu proses penyelidikan tanah untuk mengetahui keadaan
dari tanah tersebut.
Penyelidikan tanah di lapangan dibutuhkan untuk data perancangan
pondasi bangunan bangunan, seperti: bangunan gedung, dinding penahan
tanah, bendungan, jalan, dermaga dan lain - lain. Bergantung pada maksud
dan tujuannya, penyelidikan dapat dilakukan dengan cara menggali lubang
uji (test pit), pengeboran, dan uji langsung di lapangan (in situ test). Dari
data yang diperoleh, sifat - sifat teknis tanah dipelajari, kemudian digunakan
sebagai bahan pertimbangan dalam menganalisis kapasitas dukung dan
penurunan. Secara umum tujuan penyelidikan tanah antara lain:
1) Menentukan kapasitas dukung tanah menurut tipe pondasi yang
dipilih.
2) Menentukan tipe dan kedalaman pondasi.
3) Untuk mengetahui posisi muka air tanah.
4) Untuk memprediksi besarnya penurunan.
5) Menentukan besarnya tekanan tanah terhadap dinding penahan
tanah atau pangkal jembatan.

8
6) Menyelidiki keamanan suatu struktur bila penyelidikan
dilakukan pada bangunan yang telah ada sebelumnya.
7) Pada proyek jalan raya dan irigasi, penyelidikan tanah berguna
untuk menentukan letak – letak saluran, gorong – gorong,
penentuan lokasi dan macam bahan timbunan.
Praktikum dibagi menjadi dua bagian yaitu pemeriksaan di lapangan dan
percobaan di laboratorium.
Pemeriksaan di lapangan meliputi :
1. Sondir yaitu : penyelidikan dilapangan secara langsung untuk
menentukan tegangan ijin tanah dengan kedalaman tanah yang
biasa dibangun pondasi melalui perlawanan ujung konus.
2. Boring yaitu : pengambilan contoh tanah dengan bor tangan
serta menentukan jenis lapisan tanah pada kedalaman tertentu.
Percobaan di laboratorium meliputi :
1. Kadar air tanah, yaitu percobaan untuk mengetahui
perbandingan antara berat air yang dikandung tanah dan berat
kering tanah (dalam %)
2. Berat Jenis Tanah, Yaitu perbandingan antara berat butir-butir
dengan air destilasi di udara dengan volume yang sama dan pada
temperatur tertentu.
3. Batas Plastis, yaitu keadaan air minimum bagi tanah tersebut
yang masih dalam keadaan plastis.
4. Batas Susut dan Faktor –faktor Susut Tanah.
5. Batas Cair Tanah, yaitu kadar air tanah pada keadaan batas
peralihan antara cair dan keadaan plastis.
6. Kuat Tekan Bebas (Unconvined Test), yaitu besarnya tekanan
maksimal, yang diperlukan untuk menekan suatu silinder tanah
sampai pecah.
7. Pemadatan Tanah untuk mencari kadar air optimum dan
pemadatan maksimum.
8. Analisa Saringan, yaitu untuk menentukan distribusi ukuran
butir-butir dari sesuatu tanah.

9
9. Konsolidasi tanah, yaitu untuk menentukan sifat pemampatan
suatu jenis tanah
10. Direct Shear , yaitu untuk mengetahui nilai kohesi dan besar
sudut geser
Dalam laporan ini kami mencoba menjelaskan kegunaan alat / bahan
dalam beberapa gambar, cara kerja data- data hasil percobaan dan
perhitungan (dalam tablel serta grafik hasil perhitungan). Definisi dari
beberapa istilah yang terdapat dalam laporan ini adalah :
a. Kadar Air Tanah (w) : Perbandingan antara berat air yang
dikandung tanah dan berat kering tanah.
b. Berat Jenis Tanah (Gs) : Perbandingan antara berat butir-butir
dengan berat air destilasi di udara dengan volume yang sama
pada temperature tertentu.
c. Batas Cair Tanah (LL) : Kadar air tanah pada keadaan batas
peralihan antara cair dengan keadaan plastis.
d. Batas Plastis (PL) : Keadaan air minimum bagi tanah
tersebut yang masih dalam keadaan plastis.
e. Batas Susut (SL) : Kadar air maksimum dimana
pengurangan kadar air selanjutnya tidak menyebabkan
berkurangnya volume tanah.
f. Angka Susut (VL) : Angka perbandingan antara
persentase perubahan volume tanah terhadap volume kering
dengan perubahan kadar air yang terjadi pada tanah.
g. Susut Volumetrik
(Volumetric Shrinkage) : Persentase pengurangan volume
tanah terhadap volume kering tanah apabila tanah pada suatu
kadar air tertentu berkurang menjadi pada batas susut tanah.
h. Susut Linier
( Linier Shrinkage ) : Persentase pengukuran ukuran satu
dimensi tanah terhadap ukuran semula apabila kadar air tanah
berkurang menjadi batas susut tanah.

10
i. Perlawanan Penetrasi Konus (PK) : Perlawanan tanah
terhadap ujung konus yang dinyatakan dalam gaya persatuan
luas.
j. Hambatan Lekat (HL) : Perlawanan geser tanah terhadap
selubung bikonus dalam gaya persatuan panjang.
k. Kadar Air Optimum (Wc optimal) : Kadar air pada puncak
garis lengkung.
l. Kepadatan Maksimum : Berat volume kering yang didapatkan
pada kadar air optimum

1.2. Ruang Lingkup


Dalam pelaksanaan praktikum penyelidikan tanah ini meliputi
beberapa pelaksanaan pemeriksaan yang dilaksanakan antara lain :
a. Pemeriksaan kekuatan tanah dengan sondir
b. Pemeriksaan contoh lapisan tanah dengan boring
c. Pemeriksaan kadar air (water content)
d. Pemeriksaan tekan bebas (unconfined compression test)
e. Pemeriksaan batas plastis
f. Pemeriksaan batas cair
g. Pemeriksaan batas susut
h. Pemeriksan berat jenis tanah
i. Test pemadatan tanah (proctor test)
j. Analisa saringan (sieve analysis)
k. Uji Geser Langsung (direct shear)
l. Konsolidasi tanah

1.3. Maksud dan Tujuan


Adapun maksud dan tujuan dari pelaksanaan Praktikum Penyelidikan
Tanah
adalah :
1. Sebagai penerapan teori yang telah diberikan dalam kuliah tatap muka.
2. Untuk mengetahui karakteristik tanah atau sifat – sifat tanah untuk
merencanakan pondasi.

11
3. Agar mahasiswa mengetahui dan memahami segala prosedur yang harus
dilaksanakan dalam perencanaan dan pembuatan pondasi suatu
konstruksi bangunan.

1.4. Persiapan Praktikum

Pada pelaksanaan praktikum perlu dilakukan persiapan beberapa hal


terkait dengan persiapan sampel tanah yang akan digunakan dalam
pengujian. Pelaksanaan praktikum ini memerlukan dua jenis sampel tanah,
yaitu :
1. Tanah sampel yang dianggap tidak mendapat perlakuan dari luar
(undisturbed sample).
Pada contoh tanah yang tidak rusak susunan tanahnya atau
sedikit sekali derajat ketergangguannya, maka contoh tanah tersebut
disebut contoh tak terganggu (undisturbed sample). Karakteristik
tegangan regangan tanah harus diambil dari contoh tanah tak terganggu.
Dalam praktek, sangat sulit diperoleh contoh tanah yang benar
- benar tak terganggu, walaupun penanganan contohnya sudah sangat
hati – hati. Gangguan contoh ini sering mempengaruhi hasil - hasil
pengujian laboratorium. Hvorslev (1984) menyarankan dalam
pengambilan contoh tanah, yang terbaik adalah dengan cara menekan
tabung dengan tidak memukulnya ke dalam tanah.
Tanah sampel tersebut diambil dengan menggunakan sebuah
tabung dengan diameter 6,5 cm dimana tinggi tanah sampel dalam
tabung harus mencapai 15 cm. Tabung yang telah berisi tanah tersebut
kemudian dibungkus dan dilapisi lilin untuk mencegah pengaruh dari
kondisi luar.
2. Tanah sampel yang dianggap telah mendapat perlakuan dari luar
Tanah sampel tersebut diambil dari tempat yang berbeda sebanyak
20 kg. Dimana dari tanah sampel tersebut, jumlah berat yang diperlukan
dalam pengujian ± 12,5 kg.

12
BAB II
PELAKSANAAN PRAKTIKUM

2.1 PEMERIKSAAN KEKUATAN TANAH DENGAN SONDIR

Pemeriksaan dilakukan pada :


Tanggal : 5 oktober 2018
Jam : 08.00 – selesai
Tempat : Jalan Tukad Balian, Denpasar
2.1.1 Tujuan
1. Untuk mengetahui kedalaman lapisan tanah keras serta sifat daya
dukung maupun daya lekat setiap kedalaman.
2. Untuk mengetahui perlawanan penetrasi konus dan hambatan lekat.
3. Untuk mendapatkan tegangan ijin tanah.

Keuntungan alat sondir:


1. Dapat dengan cepat menentukan lapisan keras
2. Dapat diperkirakan perbedaan lapisan
3. Dengan rumus empiris, hasilnya dapat dipergunakan untuk
menghitung daya dukung tiang
4. Cukup baik digunakan untuk tanah yang berbutir halus

Kekurangannnya:
1. Jika terdapat batuan lepas bisa memberikan indikasi lapisan keras
yang salah
2. Tidak dapat mengetahui jenis tanah secara langsung
3. Jika alat tidak lurus dan konus tidak bekerja dengan baik, maka hasil
yang diperoleh bisa meragukan.
2.1.2 Benda Uji
Benda uji yang digunakan adalah tanah yang berlokasi di Jalan Tukad
Balian, Denpasar.

13
2.1.3 Peralatan
a. Alat sondir (2,5 ton).
b. Seperangkat pipa sondir dengan panjang batang masing – masing
satu meter.
c. Manometer.
d. Konus dan bikonus.
e. Tiga buah angker dengan perlengkapannya (termasuk setang
pemutar untuk memasukkan angker ke dalam tanah)
f. Kunci –kunci pipa, alat –alat pembersih, oli dan minyak pelumas.

Gambar 2. 1 Mesin sondir kapasitas 2,5 ton

14
Gambar 2. 2 Perlengkapan sondir

2.1.4 Pelaksanaan
a. Pasang dan aturlah agar mesin sondir vertikal di tempat yang akan
diperiksa dengan menggunakan angker yang dimasukkan secara kuat
ke dalam tanah, dalam hal ini digunakan tiga buah angker.
b. Pasang Konus dan Bikonus, sesuai pada kebutuhan pipa pertama.

15
c. Pasang rangkaian pipa pertama bersama konus tersebut (b) pada mesin
sondir.
d. Tekan pipa untuk memasukkan bikonus sampai kedalaman tertentu,
umumnya setiap 20 cm.
e. Tekan batang, pembacaan manometer dilakukan pada penekanan
pertama, catat hasilnya pada daftar sondir.
f. Tekan pipa bersama batang sampai kedalaman berikutnya yang akan di
atur, pembacaan dilakukan setiap penekanan pipa sedalam 20 cm.
g. Perhitungan sondir dihentikan bila waktu tekanan manometer tiga kali
berturut – turut melebihi 150 kg/cm2.

16
2.1.5 Hasil Pemeriksaan
LABORATORIUM MEKANIKA TANAH
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS UDAYANA
KAMPUS BUKIT JIMBARAN TELEPON : (0361) 703385

Tabel 2. 1 Hasil Sondir


Jumlah
Perlawanan Jumlah Hambatan Hambatan
Kdlm Hambatan
penetrasi Perlawanan lekat HLx(20/10) Setempat
MT. Lekat
konus (PK) (JP) HL=JP-PK ( kg/cm) HS=HL/10
(m) (JHL)
(kg/cm2) (Kg/cm2) (Kg/cm2) (kg/cm)
(kg/cm)
0 0 0 0 0 0 0
0,2 0 0 0 0 0 0
0,4 0 0 0 0 0 0
0,6 85 90 5 10 0 0.5
0,8 10 15 5 10 10 0.5
1 20 35 15 30 40 1.5
1,2 50 50 0 0 40 0
1,4 10 20 10 20 60 1
1,6 15 25 10 20 80 1
1,8 5 5 0 0 80 0
2 5 5 0 0 80 0
2,2 5 5 0 0 80 0
2,4 5 5 0 0 80 0
2,6 5 5 0 0 80 0
2,8 5 5 0 0 80 0
3 5 5 0 0 80 0
3,2 5 10 5 10 90 0.5
3,4 5 5 0 0 90 0
3,6 5 5 0 0 90 0
3,8 5 5 0 0 90 0

17
4 5 5 0 0 90 0
4,2 5 5 0 0 90 0
4,4 5 5 0 0 90 0
4,6 5 5 0 0 90 0
4,8 5 10 5 10 100 0.5
5 10 20 10 20 120 1
5,2 10 20 10 20 140 1
5,4 20 30 10 20 160 1
5,6 20 30 10 20 180 1
5,8 5 5 0 0 180 0
6 25 30 5 10 190 0.5
6,2 50 60 10 20 210 1
6,4 25 30 5 10 220 0.5
6,6 30 40 10 20 240 1
6,8 40 50 10 20 260 1
7 50 60 10 20 280 1
7,2 60 60 0 0 280 0
7,4 55 60 5 10 290 0.5
7,6 60 65 5 10 300 0.5
7,8 65 80 15 30 330 1.5
8 110 115 5 10 340 0.5
8,2 195 200 5 10 350 0.5
8,4 200 225 25 50 400 2.5

Nilai PK dan JHL kemudian diplot ke dalam grafik seperti di bawah ini:

18
Gambar 2. 3 Grafik Penyondiran

2.1.6 Analisis Hasil Penyelidikan


Perhitungan tegangan ijin tanah dari data sondir (CPT = Cone Penetration
Test) digunakan rumus MAYERHOFF:

Keterangan:
σult = tegangan tanah ultimate (kg/cm2)
PK = penetrasi konus/nilai konus qc (kg/cm2)
B = lebar pondasi (diambil B=1m)
D = kedalaman pondasi (cm)
30 ~ 40 = faktor pembagi, digunakan 40
n = safety factor, n = 3 (muatan normal); n = 2 (muatan
sementara) diambil n = 3

Tabel 2. 2 Tegangan Ijin Tanah (Daya Dukung Tanah) pada Tiap Kedalaman

D (cm) B (m) PK σijin

19
(kg/cm2) (kg/cm2)
0 1 0 0.000
20 1 0 0.000
40 1 0 0.000
60 1 85 2.833
80 1 10 0.333
100 1 20 0.667
120 1 50 1.667
140 1 10 0.333
160 1 15 0.500
180 1 5 0.167
200 1 5 0.167
220 1 5 0.167
240 1 5 0.167
260 1 5 0.167
280 1 5 0.167
300 1 5 0.167
320 1 5 0.167
340 1 5 0.167
360 1 5 0.167
380 1 5 0.167
400 1 5 0.167
420 1 5 0.167
440 1 5 0.167
460 1 5 0.167
480 1 5 0.167
500 1 10 0.333
520 1 10 0.333
540 1 20 0.667
560 1 20 0.667
580 1 5 0.167

20
600 1 25 0.833
620 1 50 1.667
640 1 25 0.833
660 1 30 1.000
680 1 40 1.333
700 1 50 1.667
720 1 60 2.000
740 1 55 1.833
760 1 60 2.000
780 1 65 2.167
800 1 110 3.667
820 1 195 6.500
840 1 200 6.667

2.1.7 Kesimpulan
Dari data didapatkan perlawanan penetrasi konus sebesar 200 kg/cm2 pada
kedalaman 840 cm.

2.2 PEMERIKSAAN CONTOH LAPISAN TANAH DENGAN BORING

Pemeriksaan dilakukan pada :


Tanggal : 5 oktober 2018
Jam : 08.00 – selesai
Tempat : Jalan Tukad Balian, Denpasar
2.2.1 Tujuan
1. Untuk mengambil contoh tanah pada kedalaman tertentu sebagai
benda uji di laboratorium.
2. Untuk mendapatkan contoh tanah dari berbagai kedalamansehingga
dapat diketahui jenis lapisan tanah serta kedalaman muka air tanahdari
titik yang sedang diselidiki. Dengan demikian dapat diketahui sifat –
sifat lapisan tanah secara langsung (visual) pada setiap kedalaman dan
menjadi contoh tanah baik undisturb (asli) maupun disturb (tak asli).

21
2.2.2 Benda Uji
Benda uji yang digunakan adalah tanah yang berlokasi di Jalan Tukad
Balian, Denpasar.
2.2.3 Peralatan
a. Bor tangan: stang bor (rod), mata bor (auger).
b. Pipa lurus dan pipa penyambung dengan panjang masing-masing 1
meter.
c. Pipa pemutar.
d. Tabung tempat tanah asli (undisturbed sample)
e. Linggis, pemukul, kunci pipa, plastik dan lilin cair.

Gambar 2. 4 Mata bor kecil

22
Gambar 2. 5 Alat bor tangan

2.2.4 Pelaksanaan
a. Dipilih lokasi tertentu yang bukan lokasi bangunan, penimbunan
sampah atau penimbunan benda–benda bekas lainnya, serta dibersihkan
dari rumput dan kotoran lainya.
b. Tanah dilubangi sedikit untuk menancapkan mata bor. Mata bor
ditempatkan dengan baik, tangkai vertikal ke atas.
c. Dipasang pipa T dan pipa lurus di putar sambil di tekan contoh tanah
pada mata bor setiap kedalaman tertentu, diambil diamati jenis lapisan
tanahnya.
d. Demikian seterusnya sampai kedalaman 0.5 m. Pada kedalaman
tersebut mata bor diganti dengan tabung contoh tanah asli.
e. Pipa T dipukul sehingga contoh tanah dapat masuk ke dalam tabung.
f. Setelah terisi penuh, tabung diangkat. Ujung tanah diratakan dan
dibersihkan kemudian diberi lilin/parafin pada ujung – ujungnya
sebagai isolator (agar tanah tetap dalam keadaan undisturbed).
g. Setelah lilin/parafin mengering contoh diberi label dan ditempatkan
pada tempatyang terlindung.

23
2.2.5 Hasil Pemeriksaan
LABORATORIUM MEKANIKA TANAH
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS UDAYANA
KAMPUS BUKIT JIMBARAN TELEPON : (0361) 703385

Dikerjakan : 5/10/2018
Pekerjaan : PRAKTIKUM
Lokasi : Jalan Tukad Balian, Denpasar

Tabel 2. 3 Boring Log dan SPT


kdlm MAT Bore Deskripsi SPT per 15 cm
Sampel WC GS
(m) (m) Log Tanah I II III  
    Lempung          
  abu
0,2 35,60% 2,63
kecoklatan
  kering          
    Lanau              
0,4
    kelempungan 1 2 1 3    
    Lanau            
0,6
    kelempungan            
    abu            
0,8
    kecoklatan            
    bercampur            
1
               
               
1,2
               
               
1,4
    Pasir abu            
    kehitaman            
1,6
               
               
1,8
               
               
2
    Lempung            
    abu            
2,2 kecoklatan
               
    berpasir            
2,4
               
2,6                
               

24
               
2,8
               
    1 1 1 2    
3
               
               
3,2
               
    Lanau            
3,4
    kelempungan            
    hitam            
3,6 keabuan
               
    berpasir            
3,8
               
               
4
               
               
4,2
               
    Lanau hitam            
4,4
    keabuan            
    berpasir            
4,6 kasar
               
               
4,8
               
    1 1 1 2    
5
               
               
5,2
               
    Lanau hitam            
5,4
    keabuan            
    berpasir            
5,6 kasar
               
               
5,8
               
               
6
               
               
6,2
               
               
6,4 Lanau hitam
               
keabuan
               
6,6 berpasir
    kasar            
               
6,8
               
               
7
    3 2 2 4    

25
2.2.6 Perhitungan Daya Dukung Tanah Berdasarkan Tes SPT

2.2.6.1 Daya Dukung Tanah Untuk Pondasi Dangkal


Daya dukung tanah untuk pondasi dangkal dapat dihitung dengan
menggunakan persamaan modifikasi Mayerhoff (Mayerhoff 1956, Mayerhoff
1974)

Dimana:

qa.1 = daya dukung ijin untuk penurunan 1 inchi

Kd = 1+0,33 D/B ≤ 1,33

Nn = SPT yang dikoreksi

F = Faktor tergantung energy pukulan SPT

2.2.6.2 Daya Dukung Tanah Untuk Pondasi Dalam


Daya dukung tanah untuk pondasi dalam dapat dihitung dengan
menggunakan persamaan modifikasi Mayerhoff. Qu = (40*Nb*Ap) Dimana:
Qu = Daya dukung batas pondasi tiang pancang

N1 = Nilai SPT pada kedalaman 3B pada ujung tiang ke bawah

N2 = nilai SPT pada kedalaman 8B pada ujung tiang ke atas

Nb = (N1+N2)/2

Ap = luas penampang dasar tiang pancang (m2)

2.2.7 Kesimpulan
Kesimpulan yang dapat diambil dari hasil boring di atas antara lain:

a. Pada kedalaman 0 – 0,3 m merupakan lapisan tanah lempung abu


kecoklatan kering

26
b. Pada kedalaman 0,3 – 0,5 m merupakan lapisan tanah lanau
kelempungan abu kecoklatan
c. Pada kedalaman 0,5 – 1 m merupakan lanau kelempungan abu
kecoklatan bercampur pasir halus.
d. Pada kedalaman 1 – 2 m merupakan lapisan tanah pasir abu kehitaman

e. Pada kedalaman 2 – 3 m merupakan lapisan tanah lempung abu


kecoklatan berpasir
f. Pada kedalaman 3 – 4 m merupakan lapisan tanah lanau kelempungan
hitam keabuan berpasir
g. Pada kedalaman 4 – 6,9 m merupakan lapisan tanah lanau hitam
keabuan berpasir kasar
Selain itu, dapat diketahui juga bahwa muka air tanah berada di kedalaman kurang
lebih 4 m. Dari uji SPT didapat hasil bahwa pada kedalaman 0,45 m, nilai SPT
sebesar 3 pukulan/ft, pada kedalaman 2,95 m didapat nilai SPT sebesar 2
pukulan/ft, pada kedalaman 4,95 m didapat nilai SPT sebesar 2 pukulan/ft, pada
kedalaman 6,95 m didapat nilai SPT sebesar 4 pukulan/ft.

2.3 PEMERIKSAAN KEPADATAN LAPANGAN DENGAN SAND CONE


METHOD
2.3.1 Tujuan
Menguji kepadatan tanah hasil pemadatan baik berupa bendung urugan
tanah maupun fondasi dasar jalan urugan, pengukuran volumenya menggunakan
berat volume (ts) pasir silica.
2.3.2 Peralatan
1. Peralatan uji kerucut pasir ( Sand Cone ) terdiri dari :
a. Botol terbuat dari plastik kapasitas ±4.000 Cm3 yang dapat
disambung dengan corong besi dengan sistim ulir/drat. Selain berupa
botol, ada pula yang berbentuk silinder terbuat dari besi dan
langsung tersambung dengan corongnya dengan sisitim skrup,
kapasitas lebih kecil.
b. Corong berbentuk kerucut, terbuat dari besi yang dapat disambung
dengan botol dengan lubang bagian atas ø 12,7 mm ; lubang bagian

27
bawah ø 162 mm dan dengan tinggi 135,5 mm. Dilengkapi dengan
kran yang dapat dibuka dan ditutup untuk keluar masuknya pasir.
c. Plat dasar ukuran 290 mm x 290 mm dengan lubang ditengahnya ø
162 mm, untuk berdirinya (tempat tersambungnya) corong dengan
sistim alur.
d. Tabung silinder terbuat dari besi, kapasitas 2.000 Cm3, ø 167 mm
dengan tinggi/dalam 85mm yang dapat saling ditutupkan, khususnya
untuk tempat tanah hasil galian dan juga untuk mengukur banyaknya
pasir dalam kerucut besi.
2. Timbangan yang diperlukan untuk pengujian ada dua macam kapasitas
maupun jenisnya :
a. Platform table balance kapasitas 10 Kg dengan ketelitian 0,1 gram
yang dapat dibawa/dipindah–pindahkan tempatnya, untuk
menimbang tanah peralatan sand cone dan lain-lain.
b. Timbangan listrik, kapasitas 200 gram dengan ketelitian 0,1 mg
untuk menimbang kadar air.
3. Ayakan No. 10 diameter lubang 2.00 mm sebanyak 1 (satu) buah, dan
ayakan No. 200, diameter lubang 0,074 mm juga 1 buah.
4. Dish / cawan kadar air sebanyak 2 buah.
5. Peralatan pembantu berupa, pahat, palu, skop kecil dan lain-lain untuk
membuat 1 buah lubang atau 2 buah lubang galian
Benda uji adalah contoh tanah dari lokasi pengujian, yang banyaknya
tergantung pada diameter butir tanah yang diuji.

28
2.3.3 Pelaksanaan

Gambar 2. 7 Proses Pengujian Kepadatan Tanah Dengan Metode Sand Cone

Sebelum semua peralatan uji dan bahan pembantu dibawa ke lapangan,


terlebih dahulu ditentukan, diukur banyaknya pasir yang akan memenuhi corong
dalam gram. dan berat volume pasir kering dalam gr/cm3.
1. Peralatan pengujian dan bahan pembantu dibawa ke lokasi pengujian, dan
diletakkan di tempat yang stabil, kokoh dan rata.
2. Pilih lokasi yang akan diuji, berdasarkan permintaan dan sesuaikan dengan
ketentuan/persaratan diameter butir, untuk memilih alat uji (sand cone),
yang kecil atau yang besar.
3. Dimulai dengan merakit alat test (sand cone), kemudian tabung alat uji
diisi dengan pasir silika secukupnya, kran ditutup dan ditimbang ( Wts )
dalam gram.
4. Ratakan lokasi yang akan diuji dengan ukuran ± 50 Cm x 50 Cm, sampai
plat dasar betul-betul rata tanah dan horizontal (tempat alat uji/plat dasar),
yang tengahnya berlubang.
5. Buat lubang dengan menggali tanah yang dibatasi bibir lubang plat dasar
dengan peralatan yang ada, simpan tanah hasil galian dalam tempat yang
terlindung dari panas matahari dan air, agar kadar airnya tidak berubah.

29
6. Lubang dirapikan, dibersihkan dari butir-butir kerikil (aggregate) agar
tidah tercampur dengan pasir silica, dan agar pengujian volume tanah
galian akurat dan teliti.
7. Setelah volume galian cukup rapi, tanah hasil galian ditimbang dengan
tempatnya ( M ) dalam gram, kemudian diambil 2 atau 3 cawan untuk diuji
kadar airnya, ditimbang lalu diopen.
8. Letakkan alat uji yang sudah diisi pasir silika dengan posisi terbalik diatas
bibir lubang plat dasar yang beralur, tegak lurus membentuk sudut 900
dengan horisontal .
9. Buka kran agar pasir meluncur kebawah memenuhi lubang galian
dibawahnya sampai pasir tidak meluncur lagi.
10. Kran ditutup, timbang alat uji (sand cone) bersama-sama dengan sisa pasir
didalamnya (Mts’) dalam gram.
11. Pasir dalam lubang diambil kembali, dipisahkan antara pasir yang bersih
dengan pasir yang kotor agar dapat dibersihkan dan dapat dipakai pada
pengujian-pengujian berikutnya.
12. Lubang galian ditutup kembali dengan tanah hasil galian dan dipadatkan
secukupnya.

30
2.3.4 Hasil Pemeriksaan
LABORATORIUM MEKANIKA TANAH
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS UDAYANA
KAMPUS BUKIT JIMBARAN TELEPON : (0361) 703385

Tabel 2.4 Pemeriksaan Kepadatan Lapangan dengan Sand Cone


No. Uraian Satuan Sampel
1 Massa pasir + cone + botol (sebelum) gram 7585
2 Massa pasir + cone + botol (sesudah) gram 3760
3 Massa pasir yang dipakai (1-2) gram 3825
4 Massa pasir dalam corong gram 1428
5 Massa pasir dalam lubang (3-4) gram 2397
6 Massa isi pasir gram/cm3 1,447
7 Isi lubang (5/6) cm 3
1657
8 Massa tanah dalam lubang gram 2450
9 Massa volume basah (8/7) gram/cm 3
1,478
10 Massa volume kering (100x9/100+w) gram/cm 3
1,146
11 Kadar air optimum lab % 31,25
12 Kepadatan kering max lab gram/cm 3
1,510
13 Kepadatan max lapangan (10/12) % 75,9%

31
Tabel 2. 5 Pemeriksaan Kadar Air
No Uraian Satuan Sampel 1 Sampel 2
a No. Cawan gram 1 2
b Massa tanah basah + cawan gram 21,22 22,40
c Massa tanah kering + cawan gram 17,20 18,20
d Massa cawan gram 3,50 3,50
e Massa air (b - c) gram 4,02 4,20
f Massa tanah kering (c - d) gram 13,70 14,70
g Kadar air (w= e/f x 100) % 29,34% 28,57%
h Kadar air rata - rata % 28,96%

KALIBRASI ALAT
Tabel 2.6 Perhitungan Pasir dalam Corong
Sampel
No. Uraian Satuan
1 2
1 Massa botol + corong kosong (M1) gram 725 725
Massa botol + corong + pasir sebelum
2 gram 8027 7575
(M2)
Massa botol + corong + pasir sesudah
3 gram 6600 6146
(M3)
4 Massa pasir dalam corong (M3 - M2) gram 1427 1429
5 Massa pasir dalam corong rata-rata gram 1428

32
Tabel 2.7 Perhitungan Referensi Pasir
Sampel
No. Uraian Satuan
1 2
1 Massa botol + corong kosong (M1) gram 725 725
2 Massa botol + corong +pasir (M2) gram 8027 7575
3 Massa botol + corong + air (M4) gram 5615 5615
4 Massa pasir (A= M2 - M1) gram 7302 6850
5 Massa air (B= M4 - M1) gram 4891 4891
6 Massa isi pasir (A/B) gram/cm3 1,493 1,401
7 Massa isi pasir rata-rata gram/cm3 1,447

2.3.5 Kesimpulan
Dari pemeriksaan kepadatan lapangan dengan sand cone didapat kepadatan
max lab = 1,510 gram/cm3 dan kepadatan max lap = 75,9 %.
Untuk kalibrasi alat dalam menentukan pasir dalam corong didapat massa pasir
dalam corong rata-rata = 1428 gram. Menentukan referensi pasir didapat massa isi
pasir rata-rata = 1,447 gram/cm3.

33
2.4 PEMERIKSAAN KADAR AIR (WATER CONTENT)

Pemeriksaan dilakukan pada:


Tanggal : 08 oktober 2018
Jam : 08.30 – selesai
Tempat : Laboratorium Mekanika Tanah, Jurusan Teknik
Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Udayana.
2.4.1 Tujuan
1. Untuk memeriksa kadar air suatu contoh tanah.
2. Kadar air tanah adalah perbandingan antara berat air yang
dikandung tanah dengan berat kering tanah yang dinyatakan dalam
persen.
2.4.2 Peralatan

Gambar 2. 6 Oven dengan suhu konstan pada 1050 C – 1100 C

Gambar 2. 7 Timbangan dengan ketelitian 0,001 gram

34
Gambar 2. 8 Cawan timbang dari gelas atau logam tahan karat

2.4.3 Pelaksanaan
1. Benda uji (minimal dua buah) ditempatkan
dalam cawan yang bersih, kering dan diketahui beratnya.
2. Cawan dan isinya ditimbang kemudian beratnya
dicatat.
3. Cawan dan isinya dimasukkan dalam oven
sekitar 1x24 jam atau sampai beratnya konstan.
4. Cawan didinginkan kemudian ditimbang, dan
beratnya dicatat.

2.4.4 Perhitungan
Setelah percobaan selesai dan data yang dibutuhkan didapat, maka dapat
dihitung kadar air (dalam persen) dengan rumus :

Persen kadar air (w) =

dimana:
M1 = massa cawan
M2 = M1 + tanah basah
M3 = M1 + tanah kering
Massa air = (M2 – M1) gram
Massa tanah kering = (M3 – M1) gram

35
2.4.5 Hasil Pemeriksaan
LABORATORIUM MEKANIKA TANAH
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS UDAYANA
KAMPUS BUKIT JIMBARAN TELEPON : (0361) 703385

TABEL 2. 4 PEMERIKSAAN KADAR AIR


No Nomor cawan C22 C25
1 Massa cawan kosong (M1 gram ) 9,4 9,30
2 Massacawan + tanah basah ( M2 gram ) 69,5 81,6
3 Massa cawan + tanah kering ( M3 gram ) 53,0 61,9
4 Massa Air ( M2 - M3 ) 43,6 52,6
5 Massa tanah kering ( M3 - M1 ) 16,5 19,7
Kadar Air {(M2-M3) / (M3 - M1 ) } x 100
6 37,8 37,4
%(%)
7 Kadar air rata-rata ( % ) 37,6

2.4.6 Kesimpulan
Dari percobaan yang telah dilakukan didapat massa tanah kering pada
cawan C22 yaitu 16,5 gram dan kadar airnya sebesar 37,8%. Sedangkan massa
tanah kering pada cawan C25 yaitu 19,7 gram dan kadar airnya sebesar 37,4 %.
Dan kadar air rata-rata sebesar 37,6 %.

2.5 PEMERIKSAAN BERAT JENIS TANAH

Pemeriksaan dilakukan pada :


Tanggal : 10 Oktober 2018
Jam : 08.30 – selesai
Tempat :Laboratorium Mekanika Tanah, Jurusan Teknik
Sipil,Fakultas Teknik, Universitas Udayana.
2.5.1 Tujuan
Untuk menentukan berat jenis tanah.

36
2.5.2 Benda Uji
Contoh tanah yang digunakan untuk pemeriksaan secara duplo (dua
percobaan yang terpisah).
2.5.3 Peralatan
a. Air
b. Piknometer

Gambar 2. 9 Piknometer
c. Timbangan dengan ketelitian 0,01 gram

Gambar 2. 10 Timbangan dengan ketelitian 0,01 gram

d. Alatpemanas

Gambar 2. 11 Alat pemanas

37
2.5.4 Pelaksanaan
a. Piknometer dibersihkan luar dalam dan dikeringkan, kemudian
ditimbang (= M1).
b. Masukkan tanah kedalam piknometer lalu ditimbang(=M2).
c. Setelah langkah diatas, air destilasi ditambah 1/2 sampai 2/3
piknometer. Udara yang terperangkap diantara butiran tanah harus
dihilangkan dengan cara merebus piknometer kira-kira selama 10
menithinggamendidih, kemudian didinginkan kembali.
d. Setelah dingin air destilasi ditambahkan lagi hingga piknometer penuh
lalu ditutup. Bagian luarnya dikeringkan dengan kain kering. Kemudian
piknometer, air dan tanah ditimbang (= M3) dan suhunya diukur.
e. Setelah selesai, piknometer dikosongkan dan dibersihkan kemudian
diisi penuh dengan air destilasi bebas udara. Bagian luarnya dikeringkan
dengan kain, lalu ditimbang (= M4).
2.5.5 Perhitungan
Setelah seluruh tahapan kegiatan di atas selesai dilakukan dan data-data
yang diperlukan diperoleh, maka spesific gravity/ berat jenis dapat dihitung
dengan rumus sebagai berikut :

Gs =

38
TABEL 2. 5 PEMERIKSAAN BERAT JENIS
No Sampel
No Keterangan
P1 P2

1 Massa piknometer (M1 gram) 34,09 35,9

2 Massa piknometer + tanah (M2gram) 47,54 52,90

3 Massa Piknometer + tanah + air (M3 gram) 143,43 145,38

4 Massa Piknometer + air (M4 gram) 134,56 135,53

5 Temperatur (C) 28 28

6 A = M2 - M1 13,45 17

7 B = M3 - M4 8,1 10,82

8 C=A–B 5,35 6,18

9 Berat Jenis Gs = A/C 2,51 2,75

10 BeratJenis Rata -rata G1 2,63

2.5.7 Kesimpulan
Dari hasil pemeriksaan, maka didapatkan berat jenis rata-rata (Gs) sample
adalah 2,63. Berat spesifik tanah berlempung, berkisar antara 2,6 - 2,9.Dari hasil
pemeriksaan, maka didapatkan berat jenis rata-rata sample adalah 2,63. Sehingga
berat jenis yang diperoleh dari percobaan tersebut memenuhi syarat berat jenis
tanah lempung.

39
2.6. BATAS-BATAS ATTERBERG

2.6.1 Dasar teori


Batas-batas Atterberg (Atterberg Limits) tergantung pada air yang
terkandung dalam massa tanah, ini dapat menunjukkan beberapa kondisi tanah
sebagai berikut:
Batas-batas konsistensi yang paling penting adalah:
a. Cair
b. Plastis
c. Semi padat
d. Padat

1. Batas cair (liquid limit) = LL


menyatakan kadar air minimum dimana tanah masih dapat mengalir di
bawah beratnya atau kadar air tanah pada batas antara keadaan cair ke
keadaan plastis.
2. Batas Plastis (plastis limit) = PL
menyatakan kadar air minimum dimana tanah masih dalam keadaan plastis
atau kadar air minimum atau tanah dapat digulung-gulung sampai
diameter 3,1 mm.
3. Batas susut (shrinkage limit) = SL
menyatakan batas di mana sesudah kehilangan kadar air, tidak
menyebabkan penyusutan volume tanah lagi.

Gambar 2. 12 Sketsa Batas-Batas Atterberg

40
2.6.2 Pemeriksaan Batas Cair (Liquid Limit)
Pemeriksan dilakukan pada:
Tanggal : 9 Oktober 2018
Jam : 08.30 – Selesai
Tempat : Laboratorium Mekanika Tanah, Fakultas Teknik,
Jurusan Teknik Sipil,Universitas Udayana.
2.6.2.1 Tujuan
Untuk mengetahui batas cair (LL)sample tanah.
2.6.2.2 Benda Uji
Contoh tanah yang perlu disediakan untuk pemeriksaan ini sebanyak ± 100
gram dan harus bebas dari 0,425 mm (yang tertahan saringan no. 40), sehingga
dapat langsung diperiksa batas cairnya tanah persiapan terlebih dahulu. Apabila
contoh tanah mengandung butir kasar, maka terlebih dahulu harus dikeringkan
dalam suhu kamar atau dengan alat pengering kurang dari 60o C secukupnya saja
sehingga dapat disaring dengan saringan. Setelah kering, gumpalan tanah
dipecahkan dengan menggerus dalam mortal dengan pestel agar butir-butir tanah
tidak rusak, kemudian disaring dengan saringan no. 40. Bagian yang tertahan
dalam saringan disingkirkan dan yang lolos digunakan sebagai benda uji.

2.6.2.3 Peralatan

Gambar 2. 13 Alat Casagrande

41
Gambar 2. 14 Alat pembarut dan Spatel

Gambar 2. 15 Cawan

Gambar 2. 16 Oven

2.6.2.4 Persiapan Alat

42
a. Pertama – tama alat Cassagranda yang akan digunakan diperiksa dan
distel. Untuk memastikan alat dapat bekerja dengan baik, baut-bautnya
tidak longgar, sumbu mangkok tidak aus (tidak goyang), dan mangkok
tidak terlalu aus pada bagian alurnya. Alat pembarut diperiksa agar
ukurannya benar.
b. Dalam pelaksanaan apabila pegangan diputar, mangkok akan terangkat
setinggi 1 cm, dan alat pembarut digunakan sebagai pengukur, jika tidak
benar setelannya maka harus diperbaiki.

2.6.2.5 Pelaksanaan
a. Pertama – tama contoh tanah diletakkan dalam mangkok porselen
sebanyak ± 100 gram, dicampur dengan air sebanyak kira – kira 15 cc – 20
cc. Diaduk, ditekan – tekan, dan ditusuk – tusuk dengan spatel. Bila perlu
bisa ditambahkan air secara betahap, 1 cc – 3 cc, diaduk (diaduk sampai
benar – benar merata), ditekan – tekan, dan ditusuk – tusuk, air ditambah
lagi dan seterusnya.
b. Apabila adukan telah merata dan kebasahannya telah menghasilkan 30 –
40 pukulan pada percobaan, maka sebagian adukan diletakkan dalam
mangkok Cassagranda, spatel dapat digunakan untuk menyebar dan
meratakan adukan sehingga tidak ada udara yang terperangkap di
dalamnya. Tebal tanah pada bagian terdalam dibuat sebesar 1 cm.
c. Alat pembarut digunakan untuk membuat alur lurus pada garis tegah
mangkok searah dengan sumbu alat, sehingga tanah terpisah menjadi dua
bagian yang simetris, dan bentuk alur harus baik tajam dengan ukuran
sesuai dengan alat pembarut. Untuk menghindari alur yang tidak baik atau
tergesernya tanah dalam mangkok, maka dibarut dengan gerakan maju dan
mundur beberapa kali dengan setiap gerakan lebih dalam.
d. Pemutar segera digerakkan, sehingga mangkok terangkat dan jatuh pada
alasnya dengan kecepatan 2 putaran tiap detik, sampai kedua belahan
tanah bertemu ± 1cm. Lalu jumlah pukulan yang diperlukan dicatat.
e. Pada percobaan pertama, jumlah pukulan yang diperlukan harus 30 – 40
kali. Bila lebih dari 40 pukulan berarti tanah kurang basah. Maka tanah
dikembalikan ke mangkok porselin, dan ditambah air lagi dan diaduk rata.

43
f. Mangkok Cassagranda dibersihkan kemudian dikeringkan. Pekerjaan no. a
– d diulangi.
g. Contoh tanah yang telah diuji diambil, lalu diperiksa kadar airnya dengan
memasukkannya ke dalam oven selama ± 16 – 24 jam.
h. Sisa tanah dalam mangkok diambil dan dikembalikan ke cawan porselen,
setelah itu ditambahkan lagi air hingga merata. Cassagranda dicuci dan
dikeringkan.
i. Pekerjaan no. b – h diulangi hingga diperoleh 3 sampai 4 data hubungan
antara kadar air dan jumlah pukulan diantara 15 dan 35 pukulan dengan
selisih yang hampir sama pada tiap pukulan.
j. Percobaan ini dilakukan dari tanah keadaan yang kurang cair kemudian ke
keadaan cair.

Gambar 2. 17 Alat pembarut (grooving tool)

2.6.2.6 Perhitungan
Penentuan kadar air pada tiap – tiap test yang telah dilakukan dapat dihitung
dengan cara sebagai berikut :
( M 2 M 3)
Persen kadar air (w) =  100%
(M 3  M1 )

Dimana:
M1= massa cawan kosong
M2 = massa cawan kosong + tanah basah

44
M3 = massa cawan kosong + tanah kering
Buat grafik dimana absis adalah jumlah pukulan (N) dan ordinat adalah kadar
air contoh tanah yang bersangkutan.Yang disebut batas cair adalah kadar air
dimana N = 25

2.6.2.7 Hasil Pemeriksaan


LABORATORIUM MEKANIKA TANAH
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS UDAYANA
KAMPUS BUKIT JIMBARAN TELEPON : (0361) 703385

Tabel 2. 6 Hasil Pemeriksaan Batas Cair


No Percobaan No 1 2 3 4
1 Jumlah pukulan 15 22 31 41
2 Massa cawan kosong ( M1 gram ) 21,3 21,0 21,3 21,3
Massa cawan + tanah basah ( M2
3 gram ) 40,1 52,1 36,6 40
Massa cawan + tanah kering ( M3
4 gram ) 33,5 41,5 31,5 33,9
5 Massa air ( A = M2 - M3 ) 6,6 10,6 5,1 6,1
6 Massa tanah kering ( B = M3 - M1 ) 12,2 20,5 10,2 12.6
7 Kadar air W = A/B x 100 % 54,09 51,70 50 48,41
8 Batas cair tanah 51,05

Data jumlah pukulan dan kadar air kemudian diplot ke dalam grafik.

45
Gambar 2. 18 Grafik Batas Cair

Secara analitis y = -5,594In(x) + 69,162


= -5,594In (25) + 69,162
= 51,05 %
2.6.2.8 Kesimpulan
Dari grafik di atas, maka dapat disimpulkan bahwa pada pukulan ke-25
didapatkan nilai kadar air sebesar 51,05 %. Sehingga nilai batas cair (LL) =
51,05%.

Tabel 2. 7 Harga-harga Atterberg untuk Mineral Lempung

Jadi tanah sampel bedasarkan tabel diatas termasuk mineral lempung halloysite.

46
2.6.3 Pemeriksaan Batas Plastis (Plastic Limit)
Pemeriksan dilakukan pada:
Tanggal : 10 Oktober 2018
Jam : 08.30 – Selesai
Tempat : Laboratorium Mekanika Tanah, Jurusan Teknik
Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Udayana.

2.6.3.1 Tujuan
Untuk menentukan batas plastis sample tanah, yaitu nilai kadar air terendah dari
suatu contoh tanah tersebut masih dalam keadaan plastis.
2.6.3.2 Benda Uji
Contoh tanah yang perlu disediakan untuk pemeriksan ini sebanyak 15
gram – 20 gram. Contoh tanah ini harus bebas dari butir-butir yang lebih besar
dari 0,425 mm (yang tertahan di saringan no. 40). Apabila contoh tanah
mengandung butir – butir kasar, maka tanah tersebut dikeringkan dulu
secukupnya sampai gumpalan – gumpalan mudah diremukkan untuk disaring.
Gumpalan tersebut digerus dalam mortal dengan menggunakan pestel. Bagian
yang tertahan disaringan no. 40 dibuang dan yang lolos digunakan sebagai benda
uji.

2.6.3.3 Peralatan
a. Cawan porselin
b. Pestel (penumbuk/ penggerus)
c. Spatel
d. Pelat kaca
e. Saringan no. 40.
f. Batangan kawat berdiameter 3 mm untuk ukuran pembanding.
g. Timbangan dengan ketelitian 0,01 gram
h. Pengering

47
Gambar 2. 19 Spatel

Gambar 2. 20 Timbangan

Gambar 2. 21 Oven

Gambar 2. 22 Proses penggilingan tanah

48
Gambar 2. 23 Tanah yang telah digiling setebal 3mm

Gambar 2. 24 Tanah yang akan dimasukkan ke dalam oven

Gambar 2. 25 Tanah yang dioven

2.6.3.4 Pelaksanaan
a. ``Tanah diletakkan dalam cawan porselen, dicampur dengan sedikit air,
kemudian diaduk sampai merata. Kadar air tanah yang diberikan adalah
sampai tanah bersifat cukup plastis dan dapat dengan mudah dibentuk
menjadi bola dan tidak terlalu melekat di jari bila ditekan.
b. Tanah tersebut diremas dan dibentuk menjadi bola atau bentuk ellips
sampai dengan diameter ± 8 mm. Kemudian benda uji digiling di atas
pelat kaca yang terletak pada bidang datar di bawah jari – jari tangan
dengan tekanan secukupnya sehinggga akan terbentuk batang – batang
diameternya rata.

49
c. ``Bila pada penggilingan, diameter batang telah menjadi 3 mm
(dibandingkan dengan batang kawat pembanding) dan ternyata batang
ini masih licin, maka batang ini diambil dan dipotong-potong menjadi 6
atau 8 bagian, kemudian diremas – remas seluruhnya sampai homogen,
selanjutnya digiling seperti tadi. Tanah perlu dikeringkan dengan jalan
didiamkan/diaduk – aduk dalam cawan pencampur.
d. Jika batangan tanah belum mencapai diameter 3 mm sudah menunjukkan
retak, maka tanah tersebut terlalu kering dan percobaan harus diulang
dengan menambahkan kadar airnya.
e. ``Pekerjaan ini diulang seperti tadi sampai tanah retak – retak dan tidak
dapat digiling menjadi batang yang lebih kecil (meskipun belum
mencapai diameter 3 mm).
f. ``Tanah yang retak – retak tersebut dikumpulkan dan diperiksa kadar
airnya.

2.6.3.5 Perhitungan
a. Batas Plastis adalah kadar air yang diperoleh pada pemeriksaan di
atas yang dinyatakan dalam %. Batas plastis merupakan batas
terendah dari tingkat keplastisan suatu tanah. Laporan batas plastis
tersebut berupa bilangan bulat terdekat.
b. Indeks Plastisitas(plasticity index PI) tanah dihitung, yaitu selisih
antara batas cair dan batas plastis suatu tanah(IP = LL – PL).
c. Jika salah satu dari batas plastis atau batas cair tidak dapat diperoleh
karena keadaan tanahnya, maka Index Plastisnya adalah nonplastis.
d. Jika tanahnya berpasir, batas plastisnya dikerjakan lebih dahulu
daripada batas cairnya. Jika batas plastisnya tidak dapat
dilaksanakan, maka dapat dinyatakan bahwa tanahnya nonplastis.
e. Jika ternyata dalam hasil percobaan didapat batas cair lebih besar
daripada batas plastisnya, berarti tanah memiliki Index Plastisitas.

50
2.6.3.6 Hasil Pemeriksaan
LABORATORIUM MEKANIKA TANAH
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS UDAYANA
KAMPUS BUKIT JIMBARAN TELEPON : (0361) 703385

Tabel 2. 8 Hasil Pemeriksaan Batas Plastis


No No cawan C6 C3

1 Massa cawan kosong (M1 gram) 21,91 21,34

2 Massa cawan + tanah basah (M2 gram) 40,2 45,7

3 Massa cawan + tanah kering (M3 gram) 35,0 38,6

4 Massa air (A = M2 - M3) 5,2 7,1

5 Massa tanah kering (B = M3 - M1) 13,09 17,06

6 Kadar air W = A/B x 100 % 39,72 41,61

7 Batas Plastis 40,66%

Batas Cair : LL = 51,05%


Batas Plastis : PL = 40,66%
Indek Plastis : PI = LL – PL = 51,05% - 40,66% = 10,39%

51
2.6.3.7 Kesimpulan
Tabel 2. 9 Hubungan Nilai PI dengan Sifat, Macam Tanah, dan Kohesi

Berdasarkan hasil praktikum batas plastis (PL) yang diperoleh dan tabel di
atas, maka tanah yang diuji dapat diklasifikasikan ke dalam jenis tanah lempung
plastisitas sedang yang nilai PI<7

2.6.4 Pemeriksaan Batas Susut dan Faktor – Faktor Susut Tanah (Shrinkage
Limit)
Pemeriksan dilakukan pada:
Tanggal : 10 Oktober 2018
Jam : 08.30 – Selesai
Tempat : Laboratorium Mekanika Tanah, JurusanTeknik
Sipil,Fakultas Teknik, Universitas Udayana.
2.6.4.1 Tujuan
Melakukan pemeriksaan – pemeriksaan untuk menentukan data dari suatu
tanah subgrade yang meliputi : batas susut, angka susut, susut volumemetrik dan
susut linear.

2.6.4.2 Benda Uji


Contoh tanah disiapkan ± 30 gram yang telah dibersihkan dari butir-butir
yang tertahan pada ayakan no. 40 (0,425 mm). Jika contoh tanah dari lapangan
mengandung butir-butir yang lebih besar dari 0,425 mm, tanah dikeringkan di
udara terbuka, kemudian diremukkan pada mortal porselin dengan menggunakan
Spatel dengan kepala terbungkus karet, kemudian disaring dengan ayakan no. 40.
Bagian yang lewat ayakan digunakan sebagai benda uji.

52
2.6.4.3 Peralatan
a. Cawan Porselen
b. Spatel
c. Cawan susut dari porselin, berbentuk bulan dengan alas datar,
berdiameter ± 1,44 cm dan tingginya 1,27 cm
d. Pisau perata (Straight edge)
e. Alat pengukur volume tanah yang terdiri dari mangkuk gelas dengan
tiga paku dan air raksa
f. Gelas ukur 25 cc
g. Timbangan dengan ketelitian 0,01 gram

2.6.4.4 Pelaksanaan
a. Tanah diletakkan pada cawan porselen dan diaduk sampai merata
dengan air secukupnya sehingga mengisi semua pori-pori tanah dan
jangan sampai ada udara terperangkap didalamnya. Banyaknya air
disesuaikan dengan jenis contoh tanah yaitu : plastis dan kurang plastis.
Apabila benda uji berupa tanah plastis dengan kadar air lebih 10 % dari
batas cair.
b. Berat volume cawan susut ditentukan. Cawan dibersihkan kemudian
ditimbang dan dicatat beratnya. Untuk menentukan volume cawan,
cawan ditaruh didalam mangkuk porselin, diisi dengan air sampai
penuh. Kemudian ditekan dengan pelat gelas rata diatas permukaan
cawan. Dijaga jangan sampai ada udara yang terperangkap. Kemudian
air raksa yang melekat diluar cawan dibersihkan. Air raksa pada
mangkuk lain dipindahkan dan ditentukan beratnya. Volume cawan
sama dengan berat air raksa dibagi dengan berat jenisnya.

Gambar 2. 26 Cawan yang diberi air raksa

53
c. Cawan diisi dengan tanah basah yang sudah disiapkan, bagian
dalamnya diolesi tipis dengan vaselin atau pelumas pekat. Cawan diisi
dengan tanah sekitar sepertiga volumenya dan diletakkan di tengahnya.
Cawan dipukulkan dengan hati-hati pada bidang datar kokoh yang
dilapisi dengan beberapa kertas hisap atau lembaran karet sehingga air
tanah akan mengalir mengisi sudut-sudut cawan. Sejumlah tanah
ditambahkan lagi seperti tadi dan dipukul-pukulkan sehingga tanah
memadat dan semua udara bergerak ke permukaan. Percobaan tersebut
diulangi sekali lagi sehingga cawan terisi penuh sampai ke tepi atas.
Kemudian diratakan dengan pisau perata dan tanah yang melekat diluar
cawan dihapus sehingga volume tanah tepat sama dengan volume
cawan.

Gambar 2. 27 Cawan yang dberi tanah basah

Gambar 2. 28 Tanah yang siap dioven

d. Berat basah dan berat kering ditentukan. Setelah cawan terisi tanah
segera ditimbang dan dicatat berat cawan berisi tanah basah. Tanah
dibiarkan mengering di udara sampai warnanya berubah dari tua
menjadi muda. Kemudian dikeringkan di dalam oven dengan

54
temperatur 110o C, dan didinginkan dalam desikator, lalu ditimbang dan
dicatat beratnya.
e. Volume kering ditentukan dengan cara mengeluarkan dari cawan,
kemudian dicelupkan ke dalam mangkuk gelas. Mula-mula mangkuk
gelas ditempatkan dalam cawan porselin, diisi mangkok dengan air
raksa sampai melimpah, kemudian ditekan dengan pelat gelas berpaku
tiga buah di atas mangkuk. Air raksa yang melekat di luar mangkuk
dihapus, dan mangkuk ditempatkan pada porselin kosong. Kemudian
tanah kering ditekan kedalam air raksa dengan hati-hati dengan gelas
berpaku diatas mangkuk, air raksa yang tumpah kita pindahkan dalam
suatu mangkuk dan ditentukan berat air raksa tersbut. Volume tanah
kering sama dengan berat air raksa dibagiberatjenisnya.

Gambar 2. 29 Proses Penghitungan volume kering

Gambar 2. 30 Air raksa dalam cawan

2.6.4.5 Perhitungan
1. Batas Susut (Shrinkage Limit)
a. Batas susut dari suatu tanah adalah kadar air maximum dimana
pengurangan kadar air selanjutnya tidak menyebabkan
berkurangnya volume tanah.
b. Apabila berat jenis tanah G diketahui, maka batas susut tanah dapat
dihitung sebagai berikut :
M0 1
SL =   100%
V0 G

55
Dimana:
SL = Batas susut tanah
M0 = Massa benda uji setelah kering
V0 = Volume benda uji setelah kering
G = Berat jenis tanah
c. Apabila berat jenis tanah tidak diketahui, maka batas susut (SL)
dihitung dari data yang diperoleh pada percobaan sebagai berikut :
V  V0
SL = w -  100%
M0
Dimana:
SL = Batas susut
w = Kadar air tanah basah
M0 = Massa benda uji setelah kering
V = Volume benda uji basah
V0 = Volume benda uji setelah dikeringkan
2. Angka Susut (Shrinkage Ratio)
Angka susut dari suatu tanah adalah angka perbandingan antara “
persentase perubahan volume tanah terhadap volume kering “ dengan
grafik “perubahan kadar air yang terjadi pada tanah (dalam %) “ .
3. Susut Volumetrik (Volumetric Shrinkage)
a. Susut linear suatu tanah adalah persentase ukuran satu dimensi
(panjang ) tanah terhadap ukuran semula apabila kadar air tanah
berkurang menjadi pada batas susut tanah.
b. Besarnya susut linear (Ls) dapat di hitung dengan rumus :
100
Ls = 100 x 1 - 3
Vs  100
4. Berat Jenis Tanah
Dari data hasil pemeriksaan, yaitu angka susut dan volumetric berat
jenis tanah dapat dihitung sebagai berikut:
1
G = SL 1

100 SR

56
2.6.4.6 Hasil Pemeriksaan
LABORATORIUM MEKANIKA TANAH
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS UDAYANA
KAMPUS BUKIT JIMBARAN TELEPON : (0361) 703385

Hasil pemeriksaaan batas susut (Shrinkage Limit) dapat dilihat pada tabel berikut
dengan diketahui berat jenis butir/tanah (Gs) = 2,63 gr/cm3.
Tabel 2. 10 Hasil Pemeriksaan Batas Susut
No No cawan susut A B

1 Massa cawan + tanah kering (M1 gram) 40 44


2 Massa cawan susut (M2 gram) 16,0 20,8

3 Massa tanah kering (Mo =M1 - M2 gram) 24 23,2


Massa air raksa yang didesak oleh tanah kering + cawan
4 262 226
(M3 gram)
5 Massa cawan (M4 gram) 60,3 60,3
6 Massa air raksa (M5 =M3 - M4 gram) 201,7 165,7

7 Volume tanah kering (Vo = M5 /13,6 cm³) 14,8 12,1


8 Batas susut tanah (SL = {(Vo/Mo) - (1/Gs)} x 100% 18,67% 9,15%

9 Batas susut tanah rata-rata 13,91%

2.6.4.7 Kesimpulan
Dari perhitungan di atas, maka dapat disimpulkan bahwa batas susut sampel
tanah (SL) = 13,91%. Berdasarkan klasifikasi AASHTO bahwa tanah dengan
indeks plastis sebesar 11 atau lebih tergolong tanah lempung. Dari praktikum
yang telah dilakukan dengan melihat nilai dari batas plastis maka tanah yang
telahdiuji termasuk jenis tanah lempung berlanau yang memiliki nilai PI < 7

57
Tabel 2. 11 Hubungan Nilai PI dengan Sifat, Macam Tanah, dan Kohesi

2.6.5 Kesimpulan Batas – Batas Atterberg


Kesimpulan yang dapat diambil dari uji ini, antara lain:
 Batas Cair (LL) = 51,05%
 Batas Plastis (PL) = 40,66%
 Batas Susut (SL) = 13,91 %
 Indek Plastis (PI) = LL – PL = 10,39%

58
2.7 PEMADATAN TANAH (PROCTOR TEST)

Pemeriksaan dilakukan pada:


Tanggal : 11 Oktober 2018
Pukul : 08.30 – Selesai
Tempat : Laboratorium Mekanika Tanah, Program Studi
Teknik Sipil, Fakultas Teknik, UniversitasUdayana.
2.7.1 Tujuan
1. Untuk menentukan hubungan antara kadar air dan kepadatan tanah
apabila dipadatkan dengan tenaga tertentu (dalam hal ini digunakan
cara Standar Proctor).
2. Untuk menentukan berat volume kering maximum (γd max) dan kadar
air optimum (wopt) dari suatu contoh tanah.

2.7.2 Peralatan
a. Cetakan besi yang berbentuk silinder (mold). Silinder ini terdiri dari
silinder utama dan silinder sambungan yang dapat dilepas dan pelat alas
yag dapat dilepas pula. Dalam percobaan ini digunakan silinder kecil
dengan ukuran diameter 10,1 cm ; tinggi 11,62 cm : volume =
929,37cm3.

Gambar 2. 31 Mold

b. Penumbuk, digunakan penumbuk tangan 50, mm dengan berat 2,5 kg


dan tinggi jatuh bebas 30 cm.

59
Gambar 2. 32 Alat Penumbuk

c. Alat untuk mengeluarkan contoh tanah dari silinder


d. Timbangan dengan ketelitian 0,001 gram

Gambar 2. 33 Timbangan elektrik


e. Lengser besar (large flat-pan)
f. Penggaris dengan pinggiran lurus atau pisau
g. Ayakan no. 4
h. Cawan.
i. Oven.

60
2.7.3 Pelaksanaan
Persiapan Benda Uji
a. Contoh tanah yang telah diangin-anginkan diambil sebanyak 15 kg.
Kemudian semua gumpalan-gumpalan tanah dipecahkan.
b. Tanah tersebut diayak dengan ayakan no. 4. Lalu semua tanah yang
telah lolos ayakan no. 4 dikumpulkan dalam lengser besar.
c. Karena akan dilakukan 5 kali percobaan, maka disediakan lima benda
uji dengan berat masing-masing 2,5 kg.
d. Pada tiap benda uji ditambahkan air, lalu dicampur dengan rata. Dan
diperoleh benda uji dengan kadar air berbeda-beda. Dalam percobaan
ini, jumlah air yang digunakan pada tiap-tiap benda uji adalah sebagai
berikut:

Tabel 2. 12 Jumlah Air yang Digunakan pada Tiap-Tiap Benda Uji


Percobaan ke 1 2 3 4 5 6
Jumlah air yang digunakan 0 cc 150 cc 300 cc 450 cc 600 cc 800 cc

Persiapan Alat
a. Alat silinder pemadatan (Silinder Utama) dibersihkan dan ditimbang
beratnya.
b. Plat alas dan silinder dipasang. Pada saat penumbukan silinder
dipasang ditempat yang kokoh.
Pemadatan
a. Tanah lembab yang telah disiapkan dimasukkan kedalam cetakan dalam
tiga lapis yang kira sama tebalnya. Tiap lapis harus dipadatkan secara
merata dengan standard proctor test harmer sebanyak 25 kali (tanah
yang diletakkan pada lapisan teratas harus lebih tinggi daripada
cetakan). Silinder perpanjangan yang disambung pada bagian atas
cetakan dilepaskan. Pelepasan silinder harus hati-hati, agar tidak
merusak tanah yang sudah dipadatkan dalam silinder.

61
Gambar 2. 34 Tanah yang akan ditumbuk

b. Dengan menggunakan penggaris besi atau pisau, kelebihan tanah


dipotong di atas cetakan tersebut
c. Berat dari silinder dan tanah yang telah dipadatkan ditimbang.
d. Contoh Tanah dari cetakan dikeluarkan sedikit contoh tanah lalu
ditimbang
e. Hal yang sama dilakukan pada tiap benda uji (6 kali percobaan),
sehingga diperoleh 6 data.

Gambar 2. 35 Tanah yang akan diratakan

62
Gambar 2. 36 Penimbangan berat tanah yang dipadatkan

Gambar 2. 37 Pengambilan sedikit sampel Tanah yang akan diuji

63
Gambar 2. 38 Gambar cetakan besi

Gambar 2. 39 Gambar penumbuk


2.7.4 Perhitungan
Berat Volume tanah lembab dari tiap-tiap test :

γb =

64
Berat Volume kering dari tiap-tiap test :

γd =

Keterangan:
= Berat volume saat kadar udara nol
Gs = Berat spesifik butiran padat tanah
= Berat volume air
w = Kadar air

PERCOBAAN PEMADATAN TANAH


Jenis Tanah : Lempung
UkuranSilinder Cara = A/B/C/D
Diameter : 10.1 cm Massa penumbuk = 2,5 kg
Tinggi : 11.6 cm Jumlah lapis = 3 lapis
Volume : 929,37 cm3 Jumlah tumbukan tiap lapis =25/25/25

65
Tabel 2. 13 HasilPemadatan Tanah
UJI PEMADATAN LABORATORIUM
(STANDARD PROCTOR TEST)

Proyek Pratikum
: Villa Mektan Jenis tanah :
Lokasi Jln
: Berawa,
Tukan Balian
Canggu, Bali. Tanggal : 10-Oct-18

Ukuran silinder GS 2.63


Diameter 10.1 cm Masa penumbuk 2,5 kg
Tinggi 11.6 cm Jumlah lapis 3 lapis
Volume 929.37 cm2 Jumlah tumbukan tiap lapis 25 / 25 / 25

N0 Keterangan 1 2 3 4 5 6
Berat Volume
1 Volume Silinder (A) cm3 929.37 929.37 929.37 929.37 929.37 929.37
2 Penambahan air cc 0 150 300 450 600 800
3 Berat mold + tanah padat gr 4615 4715 4886 4965 4890 4810
4 Berat mold gr 3285 3285 3285 3285 3285 3285
5 Berat tanah padat (B) gr 1330 1430 1601 1680 1605 1525
6 Berat volume basah γw = B/A gr/cm3 1.43 1.54 1.72 1.81 1.73 1.64
Kadar air (w)
1 No. cawan timbang C114 C116 C117 C118 C122 C124
2 Berat cawan + tabah basah gr 41.20 48.40 57.20 59.20 41.70 55.30
3 Berat cawan + tabah kering gr 44.00 53.50 67.40 72.50 49.70 71.00
4 Berat cawan timbang gr 21.20 21.10 21.20 21.10 20.90 21.00
5 Berat air (A) gr 2.80 5.10 10.20 13.30 8.00 15.70
6 Berat tanah kering (B) gr 20.00 27.30 36.00 38.10 20.80 34.30
7 Kadar air (w) = A/B x 100% % 14.00 18.68 28.33 34.91 38.46 45.77
8 berat volume kering γd = (yx100) / (100+w) gr/cm3 1.26 1.30 1.34 1.34 1.25 1.13

Tabel 2. 14 Nilai Zero Air Void (ZAV)


3 3
Kadar Air (%) γd (%) (gr/cm ) γZAV (%) (gr/cm )
14.00 1.26 1.922
18.68 1.30 1.764
28.33 1.34 1.507
34.91 1.34 1.371
38.46 1.25 1.307
45.77 1.13 1.193

66
Gambar 2. 40 Grafik kepadatan berat volume kering dengan air

2.7.5 Kesimpulan
Berdasarkan grafik diatas diperoleh nilai kadar air optimum sebesar 28,5%
dengan nilai berat volume kering (γd) maksimum sebesar 1,37 gr/cm3.

67
2.8 PEMERIKSAAN DISTRIBUSI UKURAN BUTIRAN TANAH (SIEVE
ANALYSIS)

Pemeriksan dilakukan pada:


Tanggal : 11 Oktober 2018
Pukul : 08.30 – Selesai
Tempat : Laboratorium Mekanika Tanah, Jurusan Teknik
Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Udayana.
2.8.1 Tujuan
1. Untuk menentukan distribusi ukuran butir dari suatu tanah.
2. Untuk tanah yang butir – butirnya lebih besar dari 0,075 mm
(tertahan saringan no. 200), pemeriksaan dilakukan dengan
menggunakan saringan – saringan (analisa saringan), sedangkan untuk
tanah yang butirannya lebih kecil dari 0,075 mm (lewat saringan no.
200), pemeriksaan dilakukan dengan cara sedimentasi yang dapat
menggunakan cara hidrometer atau dengan pipet.
2.8.2 Peralatan
a. Saringan
Terdiri atas satu susunan saringan dengan tutup atas dan bawah, nomor
saringan (standar ASTM) dan ukurannya adalah sebgai berikut:
No. 1/2” (12,50 mm)
No. 3/8” (9,50 mm)
No. 4” (4,75 mm)
No. 10” (2,00 mm)
No. 20” (0,850 mm)
No. 40” (0,425 mm)
No. 80” (0,180 mm)
No. 100” (0,150 mm)
No. 200” (0,075 mm)
Pan (0,00 mm)

68
Gambar 2. 41 Satu Set Saringan

b. Timbangan dengan ketelitian 0,01 gram.

Gambar 2. 42 Timbangan dengan ketelitian 0,01 gram

c. Oven.

Gambar 2. 43 Oven

69
d. Mesin penggetar (Sieve Shaker)

Gambar 2. 44 Mesin penggetar (Sieve Shaker)


2.8.3 Pelaksanaan
a. Tanah dikeringkan dalam oven.
b. Bongkahan – bongkahan tanah dihancurkan.
c. Tanah yang butiran – butirannya sudah terpisah ditaruh pada ayakan
yang sudah disusun dengan nomor kecil diletakkan paling atas.
d. Ayakan di goyang dengan mesin penggoyang ± 10 menit.

Gambar 2. 45 Ayakan dan mesin penggoyang

e. Setelah selesai, semua tanah yang tertahan di tiap – tiap ayakan


ditimbang.

70
f. Prosentasi dari semua butiran yang lolos dari tiap-tiap ayakan
ditentukan
2.8.4 Hasil Pemeriksaan
LABORATORIUM MEKANIKA TANAH
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS UDAYANA
KAMPUS BUKIT JIMBARAN TELEPON : (0361) 703385

.
TABEL 2. 15 ANALISA SARINGAN (SIEVE ANALYSIS)
PRESENTASE
SIEVE SIZE WEIGHT
KOMULATIF
TERTAHAN %
(INCH) (mm) TERTAHAN LOLOS
(gr) TERTAHAN
2" 50.00 0.00 0.00 0.00 100.00
1 1/2" 37.50 0.00 0.00 0.00 100.00
1" 25.00 0.00 0.00 0.00 100.00
3/4" 19.50 0.00 0.00 0.00 100.00
1/2" 12.50 0.00 0.00 0.00 100.00
3/8" 9.50 0.00 0.00 0.00 100.00
#4 4.75 3.90 0.43 0.43 99.57
# 10 2.00 45.80 5.01 5.44 94.56
# 20 0.850 112.60 12.32 17.76 82.24
# 40 0.425 108.80 11.91 29.67 70.33
# 80 0.180 381.70 41.77 71.44 28.56
# 100 0.150 62.70 6.86 78.30 21.70
# 200 0.075 149.80 16.39 94.69 5.31
Pan 0.000 48.50 5.31 100.00 0.00
Jumlah 913.80 100.00    

71
D 60 D 30 D 10

Gambar 2. 46 Grafik analisa saringan

D60 = 0,35
D30 = 0,19
D10 = 0,09
Perhitungan Koefisien Keseragaman (Coefficient of Uniformity)Cu

Perhitungan Koefisien Kelengkungan (Coefficient of Curvature) Cc

2.8.5 Kesimpulan
Berdasarkan grafik di atas dapat disimpulkan adalah presentase butir kerikil
adalah 0,43%, dan presentase butir halus adalah 5,31%.
Nilai koefisien keseragamannya adalah 3,89%. Nilai koefisien
kelengkungan yang diperoleh adalah 1,14% dimana ini menunjukan gradasi butir
yang diuji termasuk gradasi yang kurang baik (tanah bergradasi baik jika Cc = 1
sampai dengan 3.

72
2.9 PEMERIKSAAN TEKAN BEBAS (UCT)

Pemeriksaan dilakukan pada :


Tanggal : 11 Oktober 2018
Jam : 09.00 – Selesai
Tempat : Laboratorium Mekanika Tanah, Fakultas Teknik, Jurusan
Teknik sipil, Universitas Udayana.
2.9.1 Tujuan
1. Untuk menentukan nilai kekuatan tanah tersebut dalam keadaan
bebas sampai mencapai keruntuhan. Kuat tekan bebas adalah
besarnya tekanan aksial yang diperlukan untuk menekan suatu
silinder tanah sampai pecah.
2. Untuk menentukan besarnya sudut geser dalam sample tanah.
3. Untuk menentukan besarnya kohesi sample tanah.

2.9.2 Benda Uji


Benda uji berupa tanah kohesif berbentuk silinder, tinggi benda uji
tanah kohesif antara 2 – 3 kali diameternya. Diameter minimum benda uji
adalah 3,30 cm. Apabila diameter benda uji 7,0 cm, butir tanah terbesar
diijinkan adalah 1/10 kali diameter benda uji, sedangkan bila diameter
benda uji lebih besar dari 7,10 cm, butir tanah terbesar yang diijinkan adalah
1/6 kali diameter benda uji.

2.9.3 Peralatan

Gambar 2. 47 Mesin penekan tanah

73
Gambar 2. 48 Alat Pengeluar Contoh Tanah

Gambar 2. 49 Unconfined Compression Test (UCT)

74
Gambar 2. 50 Tabung Cetak Belah

Gambar 2. 51 Timbangan Dengan Ketelitian 0,01 Gram.\

Gambar 2. 52 Mengukur diameter dan tinggi.

2.9.4 Pelaksanaan
Persiapan benda uji :

75
a. Contoh tanah dikeluarkan dengan alat pengeluar, kemudian cetakan
diolesi tipis dengan pelumas. Setelah itu contoh tanah dimasukkan
ke cetakan belah, benda uji dipotong rata bagian atas dan
bawahnya, kemudian cetakan dibuka.
b. Ukuran contoh tanah asli bisa disesuaikan dengan diameter silinder
benda uji yang diinginkan.

Pembebanan :
a. Benda uji diletakkan pada alat tekan, berdiri vertikal dan sentris
pada pelat dasar alat.
b. Alat tekan diatur, sehingga pelat atas menyentuh benda uji
tegangan pada pembacaan nol.
c. Alat tersebut dikerjakan dengan kecepatan 0,5 – 20 % terhadap
tinggi benda uji permenitnya. Pembacaan arloji pengukur dicatat
setiap 30 detik.
d. Pembebanan dihentikan apabila telah tampak keretakan pada benda
uji.
e. Perubahan bentuk benda uji dicatat dan disket/digambar sudut
keretakannya (α).
f. Pelaksanaan pemeriksaan ini harus secepatnya, agar kadar air tidak
berubah karena penguapan.
2.9.5 Perhitungan
a. Luas penampang contoh tanah dikoreksi dengan rumus :

A =

Dimana :
A0 = Luas contoh tanah mula-mula (cm2)
1–ε = Koreksi

b. Beban (P) dihitung dengan rumus :


P =γ.χ

76
Dimana :
γ = Kalibrasi alat (0,205 kg/cm2)
χ = Beban pembacaan arloji

77
2.9.6 Hasil Pemeriksaan
LABORATORIUM MEKANIKA TANAH
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS UDAYANA
KAMPUS BUKIT JIMBARAN TELEPON : (0361) 703385

PEMERIKSAAN TEKAN BEBAS (UNCONFINED TEST)


Ø sample : 6,8 cm Faktor kalibrasi : 0,205
Tinggi sample mula mula : 13,9 cm cu : 0,955 kg/cm2
Luas mula – mula : 36,317 cm2 qu :1,910 kg/cm2
Volume contoh : 504,804 cm3
Berat contoh : 916,6 gr
Berat volume : 1,68 gr/cc
WAKTU PEMENDEKAN TANAH LUAS TAMPANG BEBAN TEKANAN
TANAH
MENIT PEMBACAAN ΔL REGANGAN KOREKSI LUAS PEMBACAAN BEBAN P/A
DIKOREKSI (P)
DETIK ARLOJI (a) a = 10^- ε = Δ L/L 1-ε A = Ao/1-ε ARLOJI (KG) (KG/CM2)
3 (cm)
0 70 0.070 0.0050 0.99 36.501 18 3.69 0.101
1 140 0.140 0.0101 0.99 36.686 34 6.97 0.190
2 280 0.280 0.0201 0.98 37.063 64 13.12 0.354
3 420 0.420 0.0302 0.97 37.448 115 23.58 0.630
4 560 0.560 0.0403 0.96 37.841 143 29.32 0.775
5 700 0.700 0.0504 0.95 38.243 186 38.13 0.997
6 840 0.840 0.0604 0.94 38.653 220 45.10 1.167
7 980 0.980 0.0705 0.93 39.071 240 49.20 1.259
8 1120 1.120 0.0806 0.92 39.500 320 65.60 1.661
9 1260 1.260 0.0906 0.91 39.937 372 76.26 1.910
10 1400 1.400 0.1007 0.90 40.384 340 69.70 1.726
11 1540 1.540 0.110791367 0.889209 40.842 322 66.0 1.616

78
Gambar 2. 53 Grafik Hubungan Tekanan Regangan

2.9.7 Kesimpulan

Dari hasil percobaan didapat kuat tekan bebas sample tanah:


1. Kuat tekan bebas sampel tanah
qu = nilai P/A maksimum = 1,910 kg/cm2
 Kohesi sample tanah
Cu = ½ x qu = 0,955 kg/cm2

79
2.10 Geser Langsung (Direct Shear)

Pemeriksaan dilakukan pada:


Tanggal : 11 Oktober 2018

Jam : 08.30 – Selesai

Tempat : Laboratorium Mekanika Tanah, Fakultas Teknik, Program

StudiTeknik sipil, Universitas Udayana.

2.10.1 Tujuan
Tujuan dari percobaan ini adalah untuk mengetahui nilai kohesi dan
besar sudut geser dari tanah.
2.10.2 Peralatan

a. Mesin Direct Shear

b. Cetakan/ring pemotong contoh tanah

c. Kawat pemotong (trimmer)

d. Tabung percobaan

e. Batu Porous

f. Plat bergerigi

g. Dial Penurunan

h. Alat pengukur waktu (timer)

80
Gambar 2.54 Alat uji geser langsung

2.10.3 Pelaksanaan

a. Keluarkan contoh tanah tabung (atau buat remolded sample), dan potong
menggunakan ring pemotong. Potong ketebalan tanah dengan
menggunakan kawat pemotong (trimmer), agar ketebalan contoh tanah
sama dengan ketebalan ring pemotong.
b. Pasang batu porous pada bagian bawah tabung percobaan, kemudian
pasang plat bergerigi di atas batu porous.
c. Keluarkan contoh tanah dari ring pemotong, dan masukan ke dalam
tabung percobaan (diatas plat bergerigi)
d. Letakan batu bergerigi diatas contoh tanah, kemudian pasang batu porous
di atas batu bergerigi
e. Masukan tabung percobaan kedalam kompartemen, dan atur dial
penurunan agar jarum menunjukan angka nol.
f. Atur torak beban dan pencatat gaya geser (proving ring) agar tepat
menempel pada tabung percobaan.
g. Selesai persiapan, siapkan timer (stopwatch) untuk memulai percobaan.
Pasang beban N, dan segera jalankan mesin (T) bersamaan dengan
stopwatch

h. Catat besarnya gaya yang terjadi pada proving ring (T) dan dial
penurunan pada setiap interval tertentu

81
i. Percobaan dilanjutkan sampai contoh tanah hancur, yang ditunjukan dari
gaya pada proving ring yang konstan
j. Ulangi proses percobaan (langkah a sampai i) pada contoh tanah yang
baru dan beban normal (N) yang lebih bessar
k. Percobaan dilakukan minimal 3 kali dengan beban normal (N) yang
berbeda-beda.
l. Hitung tekanan normal dan tegangan geser maksimum yang terjadi

m. Gambarkan grafik hubungan antara tekanan normal dan tegangan geser,


kemudian tentukan besarnya kohesi dan sudut geser- dalam tanah
2.10.4 Hasil Pemeriksaan

UJI GESER LANGSUNG (DIRECT SHEAR)

Horizontal P1 8 kg P2 16 kg P3 24 kg
Gaya Geser Gaya Geser Gaya Geser
Reading Dial Dial Dial
(N) (Kg) (N) (Kg) (N) (Kg)
(0.01 mm) Reading Reading Reading
P1*LRC N/10 P2*LRC N/10 P3*LRC N/10
10 18.000 15.66 1.566 13.000 13.050 1.305 27.000 23.490 2.349
20 16.000 13.920 1.392 44.000 19.140 1.914 34.000 29.580 2.958
40 34.000 29.580 2.958 64.000 38.280 3.828 49.000 42.630 4.263
60 53.000 46.110 4.611 85.000 55.680 5.568 73.000 63.51 6.351
80 69.000 60.030 6.003 103.000 73.950 7.395 103.000 89.610 8.961
100 85.000 73.950 7.395 118.000 89.610 8.961 125.000 108.750 10.875
120 99.000 86.130 8.613 138.000 102.660 10.266 144.000 125.280 12.528
140 101.000 87.870 8.787 146.000 120.060 12.006 164.000 142.680 14.268
160 119.000 103.530 10.353 151.000 127.020 12.702 180.000 156.600 15.660
180 120.000 104.400 10.440 157.000 131.370 13.137 191.000 166.170 16.617
200 126.000 109.620 10.962 164.000 136.590 13.659 202.000 175.740 17.574
220 129.000 112.230 11.223 169.000 142.680 14.268 211.000 183.570 18.357
240 130.000 113.100 11.310 177.000 147.030 14.703 215.000 187.050 18.705
260 131.000 113.970 11.397 179.000 153.990 15.399 222.000 193.140 19.314
280       184.000 160.080 16.008 225.000 195.750 19.575
300             230.000 200.100 20.010
Tmax 11.397 16.008 20.010
Tabel 2.18 Uji geser langsung (direct shear)

82
LRC : 0.87 N/ Div
Berat ring

Diameter
sampel +

tegangan

tegangan

Kohesi
sampel

sampel

sampel
Tinggi

Volume
Berat
Berat

sudut
geser
Luas

normal
ring
No

Berat

geser
.
Tes (gr) (gr) (gr) (cm) (cm) (cm2) (kg/cm2) (kg/cm2) (kg/cm2) (…o)
    h Φ A0 τ   C Φ
1 37,1 190,5 153,4 2,7 5,7 25,52 2,226 0,314 0,447

2 37,1 190,2 153,1 2,7 5,7 25,52 2,222 0,627 0,627 0,0629 37,28

3 37,1 190,7 153,6 2,7 5,7 25,52 2,229 0,941 0,784

Tabel 2.16 Uji geser langsung (direct shear)

2.10.4 Kesimpulan
Nilai kohesi (c) = 0,0629 diperoleh pada saat nilai x = 0 pada persamaan y
= 0,5383x + 0,0629. Besar sudut geser (ф) adalah sudut yang dibentuk oleh
gradient persamaan y = 0,5383x + 0,0629 dengan garis horizontal, yaitu sebesar

37,28 (ф = arc tan ((0,5383) rad).

2.11 CBR Test

Pemeriksaan dilakukan pada:

83
Tanggal : 11 Oktober 2018

Jam : 08.30 – Selesai

Tempat : Laboratorium Mekanika Tanah, Fakultas Teknik, Program

StudiTeknik sipil, Universitas Udayana.

2.11.1 Tujuan

Tujuan dari pemeriksaan ini adalah untuk menentukan nilai CBR


(California Bearing Ratio) dari suatu tanah.
2.11.2 Peralatan

Peralatan yang digunakan untuk pemeriksaan ini, antara lain:

1. Silinder pemadatan CBR.

Gambar 2.55 Alat silinder


pemadatan CBR

2. Penumbuk.

Gambar 2.56 Alat penumbuk

3. Pengukur pengembangan tanah, terdiri atas pelat berlubang-lubang


dengan batang pengatur, tripod, dan arloji-pengukur penetrasi.
4. Mesin penekan.

84
Gambar 2.57 Mesin penekan benda uji

5. Timbangan.

6. Oven.

7. Cawan.

8. Bak perendam.

2.11.3 Benda Uji

Benda uji yang digunakan adalah tanah yang sudah dicampur air sampai
kadar optimum. Benda uji ini kemudian ditumbuk dengan tiga variasi yaitu (15 x
3) pukulan, (30 x 3) pukulan, dan (56 x 3) pukulan.

2.11.4 Pelaksanaan

2.11.4.1 Persiapan benda uji:

1. Contoh tanah yang telah diangin-anginkan diambil dari oven. Kemudian


dipecahkan semua gumpalan-gumpalan tanah tersebut.
2. Setelah itu tanah tersebut diayak dengan ayakan no. 4. Lalu semua tanah
yang telah lolos ayakan no. 4 dikumpulkan dalam lengser besar.
3. Karena akan dilakukan 3 kali percobaan, maka disediakan tiga benda uji
dengan massa masing-masing 2,5 kg.
4. Lalu periksa Benda uji ini pada keadaan kepadatan maksimal, sehingga
contoh tanah dipersiapkan dengan dicampur air secara merata
secukupnya sampai kadar air optimum.

2.11.4.2 Pemadatan tanah:

1. Tanah lembab yang telah disiapkan dimasukkan kedalam cetakan


dalam tiga lapis yang kira-kira sama tebalnya. Tiap lapis harus
dipadatkan secara merata. Karena dilakukan 3 kali percobaan maka
banyaknya pemukulan berbeda-beda untuk setiap sampel, yaitu 10,

85
30, dan 56 pukulan (tanah yang diletakkan pada lapisan teratas harus
lebih tinggi daripada cetakan). Silinder perpanjangan yang
disambung pada bagian atas cetakan dilepaskan. Silinder dilepaskan
secara hati-hati, agar tidak merusak tanah yang sudah dipadatkan
dalam silinder.

Gambar 2.58 Proses pemukulan tanah

2. Tanah yang berlebih di atas silinder dipotong menggunakan


penggaris besi atau pisau.

Gambar 2.59 Proses perataan


tanah diatas silinder

3. Kemudian ditimbang massa dari silinder dan tanah yang telah


dipadatkan

4. Dikeluarkan sedikit contoh tanah dari cetakan contoh tanah lalu


ditimbang.

86
Gambar 2.60 Contoh tanah tiap
silinder

2.11.4.3 Perendaman:

1. Selembar kertas filter diletakkan di atas pelat alas. Baliklah silinder


berisi tanah, letakkan di atas pelat alas dan diklem (tanah yang
permukaannya rata dengan muka silinder diletakkan di atas kertas
filter).
2. Selembar kertas filter diletakkan di atas contoh tanah padat dalam
silinder, kemudian taruhlah pelat berlubang-lubang dengan batang
pengatur di atas kertas filter. Kemudian tambahlah di atasnya dengan
pelat-pelat beban.
3. Silinder bersama tanah dan pelat-pelat beban dalam bak air direndam,
sehingga air dapat meresap bebas dari bawah maupun dari atas.
4. Dipasang tripod dan perlengkapan untuk percobaan pengembangan dan
mencatat pembacaan awal pada arloji ukur.
5. Pengembangan/perubahan pembacaan dicatat dengan arloji ukur.

Gambar 2.61 Proses


perendaman silinder bersama

87
tanah yang sudah dipasang
tripod

2.11.4.4 Pelaksaan penetrasi:

1. Silinder pada mesin penetrasi dipasang dan atur piston


penetrasi menempel muka tanah.
2. Mesin penetrasi diatur agar piston penetrasi sedikit
menekan tanah, kemudian mengatur arloji beban dan arloji
penetrasi pada pembacaan nol.
3. Pembebanan penetrasi dicatat sesuai data regangan
yang sudah diberikan.

Gambar 2.62 Mesin penetrasi

2.11.5 Hasil Pemeriksaan

2.11.5.1 Pukulan 15 kali Ukuran Silinder

2. Pukulan 15 kali
Ukuran Silinder
Diameter : 15,3 cm
Tinggi : 11,6 cm

Volume : 2049 cm3


Jumlah Pukulan : 15x

Berat Volume Kering : 1,133 gr/cm3.

88
Kadar Air Optimum : 36,68 %

Tabel 2.19 CBR test dengan jumlah pukulan 15 standar


Berat Isi Sebelum Sesudah
Massa tanah padat + silinder (gr) 10195 10640
Massa silinder (gr) 7210 7210
Massa tanah padat (gr) 2985.0 3430.0
Volume silinder (cm3) 2049.0 2049.0
Berat volume basah (gr/cm3) 1.457 1.674
Berat volume kering (gr/cm3) 1.107 1.159
Kadar Air Sebelum Sesudah
Massa cawan + tanah basah (gr) 60.90 63.60
Massa cawan + tanah kering (gr) 48.50 46.90
Massa cawan (gr) 9.30 9.30
Massa air (gr) 12.40 16.70
Massa tanah kering (gr) 39.20 37.60
Kadar air (%) 31.63 39.53

89
Tabel 2.20 Hasil penetration

Waktu Regangan Pembacaan Arloji  Beban


(menit) (Inch) (Stopwatch)  (lb)
     Atas bawah Up Bottom
0.25 0.0125 0.8 27.549 22.04  
0.50 0.025 1.8   49.59  
1.00 0.050 3.5   96.42  
1.50 0.075 4.5   123.97  
2.00 0.10 5.5   151.52  
3.00 0.15 7   192.84  
4.00 0.20 9   247.94  
5.00 0.30 10.8   297.53  
8.00 0.40 11.5   316.81  
10.00 0.50 12.8   352.63  

Date : 18-10-18 19-10-18 20-10-18 21-10-18


Time : 14.16 11.00 11.00 11.00
Record : 0.00 136.00 150.00 155.00
Change : 0.00 136.00 14.00 5.00

90
Gambar 2.69 Grafik hubungan antara penurunan dan pembebanan jumlah
pukulan 15x
Dari grafik diatas didapatkan nilai y sebesar 140,0 untuk 0,1” dan 240,0
untuk 0.2” . Sehingga,

% CBR 0,1” = X 100 =4,67

% CBR 0,2” = X 100 =5,33

91
2.11.5.2 Pukulan 30 kali

Diameter : 15,2 cm
Tinggi : 11,5 m
Volume : 2068 cm3
Jumlah Pukulan : 30x
Berat Volume Kering : 1,184 gr/cm3.
Kadar Air Optimum : 36,68 %

Tabel 2.17 CBR test dengan jumlah pukulan 30 standar


Berat Isi Sebelum Sesudah
Massa tanah padat + silinder (gr) 10568 10927
Massa silinder (gr) 7240 7240
Massa tanah padat (gr) 3328 3687
Volume silinder (cm3) 2068.0 2068.0
Berat volume basah (gr/cm3) 1.609 1.783
Berat volume kering (gr/cm3) 1.218 1.282
Kadar Air Sebelum Sesudah
Massa cawan + tanah basah (gr) 49.60 63.80
Massa cawan + tanah kering (gr) 39.80 48.50
Massa cawan (gr) 9.30 9.30
Massa air (gr) 9.80 15.30
Waktu Regangan Pembacaan Arloji  Beban
Massa tanah kering (gr) 30.50 39.20
(menit) (Inch) (Stopwatch)  (lb)
Kadar air (%) 32.13Up 41.50
     Atas bawah Bottom
0.25 0.0125 1.2 27.549 33.06  
0.50 0.025 1.8   49.59  
1.00 0.050 2.6   71.63  
1.50 0.075 3.3   90.91  
2.00 0.10 6.5   179.07  
3.00 0.15 8.8   242.43  
4.00 0.20 10.2   281.00  
92
5.00 0.30 12.5   344.36  
8.00 0.40 15.4   424.25  
10.00 0.50 18.5   509.66  
Tabel 2.18 Hasil penetration
Date : 18-10-18 19-10-18 20-10-18 21-10-18

Time : 15.35 15.35 15.35 15.35

Record : 0.00 122.00 131.00 136.00

Change : 0.00 122.00 9.00 5.00

Gambar 2. 63 Grafik hubungan antara penurunan dan pembebanan jumlah


pukulan 30x

93
Dari grafik diatas didapatkan nilai y sebesar 160,00 untuk 0,1” dan
270,00 untuk 0.2” . Sehingga,

% CBR 0,1” = X 100 = 5,33

% CBR 0,2” = X 100 = 6,00

2.11.5.3 Pukulan 56 kali

Diameter : 15,1 cm

Tinggi : 10 cm

Volume : 1790 cm3

Jumlah Pukulan : 56x

Berat Volume Kering: 1,359 gr/cm3.

Kadar Air Optimum : 36,68 %

Berat Isi Sebelum Sesudah


Massa tanah padat + silinder (gr) 10755 10905
Massa silinder (gr) 7265 7265
Massa tanah padat (gr) 3490 3640
Volume silinder (cm3) 1790.0 1790.0
Berat volume basah (gr/cm3) 1.950 2.034
Berat volume kering (gr/cm3) 1.474 1.446
Kadar Air Sebelum Sesudah
Massa cawan + tanah basah (gr) 39.50 69.50
Massa cawan + tanah kering (gr) 32.20 52.20
Massa cawan (gr) 9.60 9.60
Massa air (gr) 7.30 17.30
Massa tanah kering (gr) 22.60 42.60

94
Kadar air (%) 32.30 42.61
Tabel 2. 19 CBR test dengan jumlah pukulan 56 standar

Waktu Regangan Pembacaan Arloji  Beban


(menit) (Inch) (Stopwatch)  (lb)
     Atas bawah Up Bottom
0.25 0.0125 2 27.549 55.10  
0.50 0.025 3.5   96.42  
1.00 0.050 6.5   179.07  
1.50 0.075 8   220.39  
2.00 0.10 10   275.49  
3.00 0.15 13   358.14  
4.00 0.20 16   440.78  
5.00 0.30 22   606.08  
8.00 0.40 25   688.73  
10.00 0.50 28   771.37  
Tabel 2. 20 Hasil penetration
Date : 18-10-18 19-10-18 20-10-18 21-10-18
Time : 15.30 15.30 15.30 15.30
Record : 0.00 110.00 117.00 124.00
Change : 0.00 110.00 7.00 7.00

95
96
Gambar 2. 64 Grafik hubungan antara penurunan dan pembebanan jumlah
pukulan 56x

Dari grafik diatas didapatkan nilai y sebesar 270,00 untuk 0,1” dan
450,00 untuk 0.2”. Sehingga,

% CBR 0,1” = X 100 = 9,00

% CBR 0,2” = X 100 = 10,0

Tabel 2. 21 Tabel penurunan


Penurunan Beban 1 Beban 2 Beban 3
(inch) (Ib) (Ib) (Ib)
0.0125 22.04 33.06 55.10
0.025 49.59 49.59 96.42
0.050 96.42 71.63 179.07
0.075 123.97 90.91 220.39
0.10 151.52 179.07 275.49
0.15 192.84 242.43 358.14
0.20 247.94 281.00 440.78
0.30 297.53 344.36 606.08
0.40 316.81 424.25 688.73
0.50 352.63 509.66 771.37

97
Gambar 2. 65 Grafik penurunan dengan pembebanan

2.11.6 Hubungan Hasil Pemeriksaan CBR dengan Pemeriksaan Pemadatan

Tanah (Proctor Test)

Dengan menggunakan data hasil pemeriksaan CBR dengan data


pemeriksaan pemadatan tanah (proctor test), didapatkan hubungan
seperti pada grafik dibawah ini.

98
Gambar 2. 66 Grafik untuk menentukan CBR design

2.11.7 Kesimpulan

Dari grafik percobaan CBR terlihat hubungan tekanan (psi)


terhadap kecepatan penetrasi (inchi), semakin besarnya harga tekanan
semakin besar pula harga penetrasi. Serta dari hubungan antara
pemeriksaan pemadatan tanah dengan CBR, didapatkan CBR design
tanah sebesar7.4%

99
2.12. KONSOLIDASI TANAH

2.12.1 Tujuan
Tujuan dari pemeriksaan konsolidasi ini adalah untuk menentukan sifat
pemampatan suatu jenis tanah, yaitu sifat-sifat perubahan isi dan proses
keluarnya air dari dalam pori tanah yang diakibatkan adanya perubahan
tekanan vertikal yang bekerja pada tanah tersebut.
1. Sifat kemampatan tanah dinyatakan dengan koefisien kemampatan
volume (mv) atau dengan indeks kompresi (Cc).
2. Karakteristik konsolidasi dinyatakan oleh koefisien konsolidasi
(Cv) yang menggambarkan kecepatan kompresi tanah terhadap
waktu.

2.12.2 Peralatan
Peralatan yang digunakan untuk pemeriksaan konsolidasi ini, antara
lain:
1. Satu set alat konsolidasi yang terdiri dari alat pembebanan dan sel
konsolidasi
2. Arloji pengukur
3. Beban-beban
4. Extruder
5. Cincin
6. Neraca
7. Oven
8. Stop watch 

2.12.3 Pelaksanaan
1) Persiapan benda uji:
1. Cincin (bagian dari sel konsolidasi) dibersihkan dan dikeringkan,
kemudian ditimbang sampai ketelitian 0,1 gram.
2. Sebelum contoh dikeluarkan dari tabung, ujungnya diratakan dulu
dengan jalan mengeluarkan contoh tersebut 1-2 cm, kemudian

101
dipotong dengan pisau. Permukaan ujung contoh ini harus rata
dan tegak lurus sumbu contoh.
3. Cincin dipasang pada pemegangnya, kemudia diatur sehingga
bagian yang tajam berada 0,5 cm dari ujung tabung contoh.
4. Contoh dikeluarkan dari tabung dan langsung masukan kedalam
cincin sepanjang kira-kira 2 cm, kemudian dipotong. Agar
diperoleh ujung yang rata, pemotongan harus dilebihkan 0,5 cm.
Saat melakukan pemotongan, pisau pemotong tidak boleh
menekan benda uji.
2) Prosedur pelaksanaan:
1. Benda uji dan cincin kemudian ditimbang dengan ketelitian 0,1
gram.
2. Tempatkan batu pori dibagian atas dan bawah dari cincin
kemudian masukan kedalam sel konsolidasi.
3. Pasanglah plat penumpu di atas batu pori.
4. Letakkan sel konsolidasi yang sudah terisi benda uji pada alat
konsolidasi sehingga bagian yang runcing dari plat penumpu
menyentuh tepat pada alat pembebanan. 
5. Aturlah kedudukan arloji kemudian dibaca dan dicatat.
6. Pasanglah beban pertama sehingga tekanan pada benda uji
sebesar 0,25 kg/cm2, kemudian arloji dibaca dan dicatat pada 5
detik, 15 detik, 30 detik, 1 menit, 2 menit, 4 menit, 6 menit, 9
menit, 12 menit, 15 menit, 30 menit, 1 jam, 2 jam, 4 jam, dan 24
jam.
7. Setelah pembacaan menunjukkan angka yang tepat atau setelah
24 jam catatlah pembacaan arloji yang terakhir. Kemudian pasang
beban yang kedua sebesar beban yang pertama sehingga tekanan
menjadi 2 kali. Kemudian baca dan catatlah arloji (dial).
8. Lakukan cara (6) dan (7) untuk beban-beban selanjutnya. Beban-
beban tersebut akan menimbulkan tekanan normal terhadap benda
uji masing-masing sebesar: 0,25 kg/cm2 ; 0,50 kg/cm2 ; 1,0 kg/cm2
; 2,0 kg/cm2 ; 4,0 kg/cm2 ; 8,0 kg/cm2.

102
9. Setelah pembebanan maksimum dan sesudah menunjukkan
pembacaan yang tetap, kurangilah beban dalam dua langkah
sampai mencapai beban yang pertama. Misalnya jika dipakai
harga-harga tekanan dari 0,25 – 8,0 kg/cm2, maka sebaiknya
beban dikurangi dari 8,0 menjadi 2,0 kg/cm2, dan sesudah itu dari
2,0 menjadi 0,25 kg/cm2.
10. Segera setelah pembacaan terakhir dicatat, keluarkan cincin
dan benda uji dari sel konsolidasi, ambillah batu pori dari
permukaan atas dan bawah. Keringkan permukaan atas dan
bawah benda uji. 
11. Keluarkan benda uji dari cincin kemudian timbang dan
tentukan berat kering dan kadar airnya.

2.12.4 Hasil Pengujian


Semua hasil pemeriksaan tersebut dapat dilihat pada tabel-tabel di
bawah dengan data sebagai berikut:
Massa jenis tanah (G) = 2,63 gr/cm2 Luas cincin (A) = 19,63 cm2
Massa cincin (Mc) = 60,7 gram Tinggi cincin (Ho) = 2,0 cm
Diameter cincin = 5,0 cm Volume cincin (V) = 39,26 cm3

103
Massa cawan kosong M1 21,4 21,4
Massa cawan + tanah
45,3 43,4
basah M2
Massa cawan + tanah
39,8 38,8
kering M3
Wc = ((M2-M3)/(M3-M1)) x
29,89% 26,44%
Kadar air 100%
Kadar air rata-rata Wc 28,16%
Massa cincin + tanah
122,8
basah M4
Massa tanah basah M5 = M4 - Mc 62,1
Massa tanah kering M6 = M5/(1+Wc) 48,5
Massa jenis (densitas)
D = M6/V 1,23
tanah kering
Tinggi bagian padat Hs = M6/(G x A) 0,94
Angka pori eo = (Ho – Hs)/Hs 1,21
Derajat kekenyangan So = (Wc x G)/eo 0,61
Tabel 2. 23 Data Sebelum Percobaan

104
Tabel 2. 24 Data Pembacaan Penurunan

2
Pembacaan Arloji (mm) untuk Beban (kg/cm )
Waktu Pembacaan
0,25 0,50 1,00 2,00 4,00 8,00 2,00 0,25
0,5
t t (menit) t (menit) Div mm Div mm Div mm Div mm Div mm Div mm Div mm Div mm
0 detik 0 0 0 0 42,5 0,0425 69 0,069 122 0,122 187 0,187 208,5 0,2085 298,5 0,2985 261 0,261
5 detik 0,083 0,3 27 0,027 51 0,052 91 0,093 150 0,15 192 0,192 238 0,238 290 0,290 247 0,247
15 detik 0,25 0,5 30 0,03 53 0,053 95 0,095 155 0,155 192,2 0,1922 245 0,245 273 0,273 223 0,223
30 detik 0,5 0,7 31 0,031 54 0,054 98 0,098 159,5 0,1595 192,5 0,1925 249 0,249
1 menit 1 1,0 32,3 0,032,3 56 0,056 101 0,101 163 0,163 193 0,193 256,5 0,2565
2 menit 2 1,4 34 0,035 57 0,057 105 0,105 167 0,167 193,5 0,1935 264 0,264
4 menit 4 2,0 24 0,024 59 0,059 107 0,107 170,3 0,1703 194 0,194 271 0,271
6 menit 6 2,4 36 0,036 60 0,06 109 0,109 172 0,172 194,2 0,1942 274 0,274
9 menit 9 3,0 36,5 0,0365 60,5 0,0605 110 0,11 174,9 0,1749 195 0,195 277 0,277
15 menit 15 3,9 37,1 0,0371 61,8 0,0618 111 0,111 176,9 0,1769 195,5 0,1955 280,5 0,2805
30 menit 30 5,5 38,1 0,0381 63 0,063 113,5 0,1135 180,2 0,1802 197 0,197 284,5 0,2845
1 jam 60 7,7 39 0,039 64,8 0,0648 115,5 0,1155 182,2 0,1822 201,5 0,2015 287,5 0,2875
2 jam 120 11,0 40 0,04 66 0,066 117 0,117 183,6 0,1836 204 0,204 293,5 0,2935
4 jam 240 15,5 41 0,041 67,5 0,0675 119,5 0,1195 185,12 0,1851 206 0,206 295 0,295
24 jam 1440 37,9 42,5 0,0425 69 0,069 122 0,122 187 0,187 208,5 0,2085 298,5 0,2985

105
Tabel 2. 25 Data Pembacaan Pengembangan
Pembacaan Arloji (mm) untuk Beban (kg/cm2)
Waktu Pembacaan
2.00 0.25
T Menit Div mm Div mm
0 detik 0 298,5 0,2985 261 0,261
5 detik 0.083 290 0,290 247 0,247
15 detik 0,25 273 0,273 223 0,223

Tabel 2. 26 Data Setelah Percobaan

Massa cincin + tanah basah M7 132,5

Tanah basah M8 = M7 - Mc 71,8

Massa tanah kering M9 = M8 – Mc 48,5

Tinggi tanah akhir Ht = H0 – 0,2985 19,7015

Angka pori setelah percobaan et = (Ht – Hs)/Hs 39,5%

Kadar air W1 = ((M7-M8)/M9)) x 100% 1,16

Derajat kekenyangan S1 = (W1xG)/et 0,90

106
2.12.5 Hasil Perhitungan
A) Mencari Indeks Pemampatan (CC)
Tabel 2. 26 Indeks Pemampatan (CC)
Perubahan Perubahan Angka Tebal Tebal Rata-
Pembacaan
Beban tebal (cm) angka pori pori (e) Akhir (cm) Rata (cm)
akhir dial
(kg/cm2) Δe = e = eo - H = H1 - d = (H1 +
(mm) ΔH
ΔH/Hs Δe ΔH H2)/2
0 0 0 0,0000 0,6114
2 -
0,25 0,0425 0,00425 0,0034 0,6080
1,99575 1,9979
0,50 0,0690 0,00265 0,0021 0,6058
1,9931 1,9944
1,00 0,1220 0,0053 0,0043 0,6016
1,9878 1,9905
2,00 0,1870 0,0065 0,0052 0,5963
1,9813 1,9846
4,00 0,2085 0,00215 0,0017 0,5946
1,97915 1,9802
8,00 0,2985 0,009 0,0073 0,5873
1,97015 1,9747

Untuk mencari nilai Cc, data tekanan dan angka pori diplot ke dalam
grafik. Nilai angka pori diplot di sumbu y dalam skala normal dan tekanan
diplot di sumbu x dalam skala log.

107
B) Mencari Koefisien Konsolidasi (Cv)
Untuk mencari nilai Cv, digunakan metode square root fitting. Tahap-
tahap perhitungan:
 Data akar waktu dan pemampatan dari Tabel 2.10 diplot ke dalam grafik.
 Gambar garis A-B melalui bagian awal kurva yang lurus.
 Gambar garis A-C sehingga O-C = 1,15 O-B.
 Absis titik D yang merupakan perpotongan garis A-C dengan kurva
konsolidasi memberikan harga akar waktu untuk tercapainya konsolidasi
90%.
Data-data akar waktu dan pemampatan untuk setiap pembebanan yang
telah diplot ke dalam grafik dapat dilihat di bawah ini.

108
Gambar 2. 61 Grafik Hubungan Akar Waktu Dan Pemampatan Untuk Beban 0,25kg/cm2

109
Gambar 2. 62 Grafik Hubungan Akar Waktu Dan Pemampatan Untuk Beban 0,5 kg/cm2

110
Gambar 2. 63 Grafik Hubungan Akar Waktu Dan Pemampatan Untuk Beban 1,0 kg/cm2

111
Gambar 2. 64 Grafik Hubungan Akar Waktu Dan Pemampatan Untuk Beban 2,0 kg/cm2

112
Gambar 2. 65 Grafik Hubungan Akar Waktu Dan Pemampatan Untuk Beban 4,0 kg/cm2

113
Gambar 2. 66 Grafik Hubungan Akar Waktu Dan Pemampatan Untuk Beban 8,0 kg/cm2

114
Gambar 2. 67 Grafik Hubungan Log Waktu Dan Pemampatan Untuk Beban 0,25 kg/cm2

115
Gambar 2. 68 Grafik Hubungan Log Waktu Dan Pemampatan Untuk Beban 0,50 kg/cm2

116
Gambar 2. 69 Grafik Hubungan Log Waktu Dan Pemampatan Untuk Beban 1,0 kg/cm2

117
Gambar 2. 70 Grafik Hubungan Log Waktu Dan Pemampatan Untuk Beban 2,0 kg/cm2

118
Gambar 2. 71 Grafik Hubungan Log Waktu Dan Pemampatan Untuk Beban 4,0 kg/cm2

119
Gambar 2. 71 Grafik Hubungan Log Waktu Dan Pemampatan Untuk Beban 8,0 kg/cm2

120
Saat pengujian di lab, terjadi aliran 2 arah karena bagian atas dan bawah porus,
maka rumus yang digunakan untuk menghitung Cv adalah sebagai berikut.

dimana:
Cv = koefisien konsolidasi (cm2/detik)
Tv = 0,848 (untuk 90% konsolidasi)
H’ = tinggi benda uji (cm)
t90 = waktu untuk mencapai 90% konsolidasi (detik)

Perhitungan dibuat dalam tabel berikut.

Tabel 2. 27 Koefisien Konsolidasi

Square Root Fitting Method


Tinggi
Beban
Sampel Cv
(kg/cm2)
(cm) akar t90 t90 (cm2/dtk t50 t50 Cv
(menit) (detik) ) (menit) (detik) (cm2/dtk)
0.25 2.0 1,2 86,40 0,00981 4 960 0,001
0.50 2.0 1,1 72,60 0,01168 7 2940 0,0003
1.00 2.0 1,6 153,60 0,00552 4,5 1215 0,001
2.00 2.0 1,0 60,00 0,01413 2 240 0,004

2.0 1,0 60,00 0,01413 45 12150 0,00001


4.00
0
8.00 2.0 1,8 194,40 0,00436 3 540 0,002

121
2.12.6 Kesimpulan

 Nilai indeks pemampatan (Cc) = 0,01578


 Nilai koefisien konsolidasi (Cv90) dan (Cv50) untuk pembebanan 0,25 kg/cm2
= 0,00981 cm2/detik dan 0,001 cm2/detik
 Nilai koefisien konsolidasi (Cv90) dan (Cv50) untuk pembebanan 0,5 kg/cm 2
= 0,001168 cm2/detik dan 0,0003 cm2/detik
 Nilai koefisien konsolidasi (Cv90) dan (Cv50) untuk pembebanan 1 kg/cm2 =
0,00552 cm2/detik dan 0,001 cm2/detik
 Nilai koefisien konsolidasi (Cv90) dan (Cv50) untuk pembebanan 2 kg/cm2 =
0,01413 cm2/detik dan 0,004 cm2/detik
 Nilai koefisien konsolidasi (Cv90) dan (Cv50) untuk pembebanan 4 kg/cm2 =
0,01413 cm2/detik dan 0,00001 cm2/detik
 Nilai koefisien konsolidasi (Cv90) dan (Cv50) untuk pembebanan 8 kg/cm2 =
00,00436

122

Anda mungkin juga menyukai