Anda di halaman 1dari 9

SAHP20-GSH/QC/23

No. Dok
PROSEDUR MUTU 06.6
Halaman 2/4
Tanggal 15 Mei 2023
Revisi 01
TEKNISI
PT GEBANG SURYA HARAPAN No. Copy

PIC FLOWCHART EWS & TEKNISI REFERENSI

START

Received production 5.1


HOS schedule / SPK / SP

Prepare 5.2
Production & Repair
HOS / Leader JIG, BOM,
Project Leader Receive Material schematic,
from W/H Drawing,
briefing/training

5.4 5.3
Worker Teknisi 1 Taknisi 2

5.4.1 5.3.1
Terima PCB reject dari Terima Material,
HOS / Leader Produksi / Warehouse / komponen Elektronik, Release CPAR
Spare part Modifikasi PCB

5.4.2
5.3.4
Troubleshooting,
HOS / Leader Checking & repair cost Install Sofware /
analisis Program / Pasang IC

Laporan Kerja Karyawan


SAHP20-GSH-06/A1 (R1)
5.3.5
HOS / Leader
No Bernilai Ass’y Part to Cabinet
PPIC
Economis

Yes 5.3.6
5.4.3 Repair Report
Quality Inspection /
HOS / Leader Request Material SHAP20-GSH-06/A4
Trouble shooting
Project Leader to W/H

5.4.4 5.4.5
Accept
No
Write off Repair, Test Quality Check List
SAHP20-GSH-06/A2
Yes
5.4.6 5.3.8
HOS
Repair Record Production Report

Return product to
Warehouse

FINISH FINISH
SAHP20-GSH/QC/23
No. Dok
PROSEDUR MUTU 06.6
Halaman 3/4
Tanggal 15 Mei 2023
Revisi 01
TEKNISI
PT GEBANG SURYA HARAPAN No. Copy

1. TUJUAN
Prosedur ini bertujuan untuk melakukan modifikasi, Repair dan Test produk / Part electronik agar dapat digunakan dan
berfungsi dengan baik.

2. RUANG LINGKUP
2.1 Prosedur Teknisi 1 mencakup tahap awal persiapan informasi terdokumentasi, memperbaiki PCB (Project Circuit Board
) yang bermasalah.
2.2 Prosedur Teknisi 2 mencakup tahap awal persiapan informasi terdokumentasi , kesiapan Material , Program IC,
modifikasi PCB , pemasangan IC (integrated circuit ), Pemasangan aplikasi dan memastikan produk berfungsi
sebagaimana mestinya.

3. DEFINISI
3.1 Teknisi 1 adalah tempat dilakukan proses perbaikan terhadap material elektroknik
3.2 Teknisi 2 adalah tempat dilakukan proses modifikasi, penyolderan dan memastikan produk berfungsi dengan baik.
3.3 ECN (Engineering change notice) adalah informasi perubahan design yang dikeluarkan oleh team Design.
3.4 CPAR (Corrective Preventive Action Report) merupakan Laporan ketidaksesuaian suatu part/produk yang dikeluarkan
untuk di informasikan ke bagian terkait untuk melakukan koreksi ,perbaikan ,dan pencegahan agar tidak terjadi di
kemudian hari.

4. BATASAN UMUM
Selain melakukan modifikasi PCB , Teknisi bertanggung jawab juga melakukan pengecekan fungsi produk yang sudah
dirakit, melakukan perbaikan terhadap produk yang belum berfungsi normal.

5. PROSEDUR
5.1 Penerimaan Production Schedule
HOS menerima production schedule / SPK / SP
5.2 Prepare Production
5.2.1 HOS/Leader mempersiapkan worker dengan memberikan briefing/training
5.2.2 HOS mempersiapkan informasi terdokumentasi seperti Drawing Modifikasi dan informasi lain yang dibutuhkan.
5.2.3 Project Leader (PL) memastikan BOM, Drawing, dan ECN ter update yang akan digunakan oleh produksi.
5.3 Proses Teknisi 2
5.3.1 HOS / Leader / worker mempersiapkan barang yang akan digunakan sesuai BOM dari W/H (Ware House)
5.3.2 Melakukan modifikasi PCB sesuai dengan gambar atau ECN yang di keluarkan RND team.
5.3.3 Melakukan pemasangan IC atau program game.
5.3.4 Melakukan proses repair apabila PCB belum berfungsi dengan baik.
5.3.5 Melakukan pemasangan PCB yang sudah dimodifikasi ke cabinet yang sudah di rakit oleh Bagian Asembling
5.3.6 Melakukan quality inspection yaitu test fungsi mesin di cabinet mulai dari test mekanik, interface antar muka
(I/O), suara dan fungsi elektronik lainya sesuai dengan standart yang telah ditetapkan dalam Manual book..
SAHP20-GSH/QC/23
No. Dok
PROSEDUR MUTU 06.6
Halaman 4/4
Tanggal 15 Mei 2023
Revisi 01
TEKNISI
PT GEBANG SURYA HARAPAN No. Copy

5.3.7 Mencatat hasil pengecekkan ke dalam check sheet control proses teknisi. Dan Menyerahkan mesin yang sudah
di cek ke bagian Assembly

5.4 Proses Teknisi 1


5.4.1 Menerima PCB atau komponen elektronik yang rusak dari bagian produksi atau gudang.
5.4.2 Melakukan perbaikan terhadap PCB yang rusak dari produksi
5.4.3 Menganalisa biaya kerusakan bersama PPIC terhadap PCB yang rusak dari penyedia eksternal atau Customer,
Apabila bernilai ekonomis maka segera order part ke bagian warehouse untuk dilakukan perbaikan & test fungsi
yang selanjutnya diserahkan ke warehouse , Tetapi apabila tidak bernilai ekonomis maka di lakukan ”write off”
dan material dikembalikan ke Warehouse.
5.4.4 Mencatat semua informasi kerusakan dalam laporan Repair Record.

6. DOKUMEN TERKAIT
6.1 Pedoman Mutu 7.5 Realisasi Produk
6.2 Standar Operation Prosedur (SOP) semua mesin di Teknisi
6.3 Instruksi Kerja (IK) / WI (Work Instruction)

7. LAMPIRAN
7.1 BOM Material
7.2 Production Report
7.3 SAHP20-GSH -07.3 Pengendalian Ketidaksesuaian Produk
7.4 SAHP20-GSH -06/A1(R1) Laporan Kerja Karyawan
7.5 SAHP20-GSH -06/A2 Quality Check List Teknisi
7.6 SAHP20-GSH -06/A4 Repair Report
SAHP20-GSH/QC/23
No. Dok
PROSEDUR MUTU 06.3
Halaman 2/4
Tanggal 15 Mei 2023
Revisi 01
ASSEMBLY
PT GEBANG SURYA HARAPAN No. Copy

PIC FLOWCHART REFERENSI

Start

Received production
HOS assembly 5.1
schedule / SPK / SP

HOS/Leader assembly Prepare Production & Jig, Drawing, BOM,


5.2 Tools, brief / traninng
Project Leader (PL) Taking Material

5.3.1 5.3.2 5.3.3 5.3.4

Leader/worker assembly Cabinet Install Mechanical Harness &


Assembly Artwork/ Assembly Teknisi Assembly
Teknisi & Harness Label
Checking Checking Checking Checking

Laporan Kerja
Karyawan
SAHP20-GSH-06/A1(R1)

HOS / Leader assembly Quality Inspection 5.4 Quality Check List


Project Leader (PL) SAHP20-GSH-06/A3

No
Accept
Release
CPAR by PE
Part NG SAHP20-GSH-07.3/A4
Yes

Transfer product to 5.5


QA Surat Serah Terima
Barang
Repair Scrap SAHP-GSH-06/A5

HOS assembly Production Report 5.5.2

Finish
SAHP20-GSH/QC/23
No. Dok
PROSEDUR MUTU 06.3
Halaman 3/4
Tanggal 15 Mei 2023
Revisi 01
ASSEMBLY
PT GEBANG SURYA HARAPAN No. Copy

1. TUJUAN
Prosedur ini menjelaskan proses perakitan dari part mechanical, electrical, electronic, artwork, dan pemeriksaan fungsional
peralatan kesehatan sampai dalam kondisi siap dikirim ke pelanggan

2. RUANG LINGKUP
Prosedur ini mencakup proses perakitan assembly cabinet, install artwork, install PCB & harnessing

3. DEFINISI.
3.1 Cabinet assembly adalah proses perakitan dan setting beberapa komponen dari plastic, metal, dan dari penyedia
eksternal menjadi bentuk yang sesuai dengan drawing dan install artwork/label
3.2 Install artwork/label adalah proses pemasangan sticker pada peralatan kesehatan
3.3 Mechanical assembling adalah proses perakitan part yang berbahan plastic dan metal
3.4 Harness & Teknisi assemblly adalah prosess perakitan kabel instalasi & Pcb didalam assembly cabinet

4. BATASAN UMUM
4.1 Apabila ditemukan ketidaksesuaian saat produk sudah berada di area QA Final inspection, maka penerbitan CPAR
ditujukan untuk R&D dengan criteria yang sesuai melalui Project Leader (PL)
4.2 Proses painting merupakan bagian dari proses Assembly

5. PROSEDUR
5.1 Penerimaan Production Schedule / SPK / SP
5.1.1 HOS Assembly menerima Schedule Production dan SPK / SP

5.2 Prepare production


5.2.1 HOS/ Leader mempersiapkan worker dengan memberikan breafing/traning
5.2.2 HOS mempersiapkan dan mengecek dokumen seperti ; drawing, BOM/Part List, Tools, taking material
5.2.3 Project Leader (PL) memastikan BOM, drawing, dan ECN yang akan digunakan oleh produksi

5.3 Tahapan proses perakitan yang dilakukan oleh worker adalah sbb :
5.3.1 Cabinet Assembly yaitu melakukan perakitan dan pengecekkan beberapa part dari wood, metal,
penyedia eksternal
5.3.2 Install artwork/label yaitu melakukan proses penempelan dan pengecekkan artwork pada peralatan kesehatan
5.3.3 Mechanical Assembly yaitu melakukan pemasangan dan pengecekkan part metal dan plastik
5.3.4 Harness & Teknisi assembly yaitu melakukan pemasangan dan pengecekkan PCB, Harness, memasukan
software dan pemasangan kabel instalasi pada peralatan kesehatan
SAHP20-GSH/QC/23
No. Dok
PROSEDUR MUTU 06.3
Halaman 4/4
Tanggal 15 Mei 2023
Revisi 01
ASSEMBLY
PT GEBANG SURYA HARAPAN No. Copy

5.4 Quality Inspection


HOS / Leader Assembling
5.4.1 Memeriksa kelengkapan part assembly, stiker mechanical, dan vacuum yang di assembly sehingga semua
part dapat berfungsi dengan baik dan mencatat hasil pengecheckan ke dalam Quality Check List Assembly
Teknisi
5.4.2 Melakukan pengcheckan fungsional electrical dengan menggunakan form Quality Check List Tekhnisi
Harness
5.4.3 Melakukan pengecheckan pemasangan kabel instalasi dan koneksi dengan menggunakan form Quality
Check List Harness
Project Leader (PL)
5.4.4 Mengevaluasi metode kerja, penggunaan tools, jig, dan evaluasi kinerja yang telah dilakukan
5.4.5 Berkoordinasi dengan HOS/Leader untuk menerbitkan CPAR apabila ditemukan produk NG.
Sistem penerbitan CPAR mengacu pada prosedur SAHP20-GSH-07.3/A4

5.5 Transfer product to QA


5.5.1 HOS/Leader Assembly menyerahkan produk kepada bagian QA (Quality Assurance) dengan
Menggunakan Form serah terima barang
5.5.2 HOS mencatat semua aktifitas produksi kedalam Production Report

6. DOKUMEN TERKAIT
6.1 Pedoman Mutu 7.5 Realisasi Produk
6.2 Standar Operation Prosedur (SOP) perakitan peralatan kesehatan
6.3 Instruksi Kerja (IK) / WI

7. LAMPIRAN
7.1 BOM Material
7.2 Production Report
7.3 SAHP20-GSH 06/A5 Surat Serah Terima Barang
7.4 SAHP20-GSH 07.3/A4 ( CPAR) Pengendalian Ketidaksesuaian Produk
7.5 SAHP20-GSH 06/A1(R1) Laporan Kerja Karyawan
7.6 SAHP20-GSH 06/A3(R1) Quality Check List Assembly
No. Dok SAHP20-GSH/QC/23 07.1
PROSEDUR MUTU
Halaman 2/3
Tanggal 15 Mei 2023
Revisi 01
QUALITY ASSURANCE
PT GEBANG SURYA HARAPAN No. Copy

Flow Chart Quality Assurance

PIC Ref.

Production
SAHP20-GSH- 06/A5

QA SAHP20-GSH-07.1/A1(R1)

SAHP20-GSH -07.3/A4

WH SAHP20-GSH- 07.1/A2
No. Dok SAHP20-GSH/QC/23 07.1
PROSEDUR MUTU
Halaman 3/3
Tanggal 15 Mei 2023
Revisi 01
QUALITY ASSURANCE
PT GEBANG SURYA HARAPAN No. Copy

1. TUJUAN
Prosedur ini menjelaskan proses verifikasi terhadap kualitas dan kuantitas suatu barang jadi.

2. RUANG LINGKUP
Prosedur ini mencakup keputusan penanganan serta pelaksanaan penanganan terhadap barang jadi di PT Gebang
Surya Harapan.

3. DEFINISI
Barang jadi adalah Peralatan Alat Kesehatan yang sudah lengkap, dan siap untuk dikirim kepelanggan.

4. BATASAN UMUM
4.1 Semua tahapan verifikasi terhadap barang jadi tersebut dilakukan untuk memastikan dan menjamin barang - barang
yang dikirim ke customer sesuai dengan spesifikasi yang diminta.
4.2 Dalam menjalankan prosedur ini yang berhak untuk merubah urutan prosedur adalah manajemen (HOD ke atas)
apabila terdapat sesuatu dan lain hal dalam pelaksanaannya.

5. PROSEDUR
5.1 Terima Mesin Dari Produksi
5.1.1 QA menerima Mesin Permainan dan Hospital Furniture hasil produksi yang diserahkan oleh HOS / Leader
produksi dengan menggunakan formulir SAHP20-GSH- 06/A5.
5.2 QA Verifikasi
5.2.1 QA melakukan verifikasi terhadap Mesin Permainan dan Hospital Furniture yang diterima dari produksi
dengan menggunakan formulir SAHP20-GSH- 07.1/A1 (R1)
5.2.2 Menempatkan produk jadi yang berupa Mesin Permainan dan Hospital Furniture yang telah diverifikasi QA ke
bagian Warehouse untuk disimpan dan dikirim ke customer.
5.2.3 Apabila tidak lulus verifikasi QA, maka dikeluarkan CPAR ke Dept. Produksi agar segera ditindak lanjuti.

6. Informasi Terdokumentasi
6.1 SAHP20-GSH/QC/23- 07.3/A4 Pengendalian Ketidaksesuaian Produk (CPAR)
6.2 SAHP20-GSH/QC/23- 06/A5 Handover form
6.3 SAHP20-GSH/QC/23- 07.1/A1 ( R1 ) Form Product Verification Sheet
6.4 SAHP20-GSH/QC/23- 07.2-2/A2 Form Packing Accessories Checksheet
Pengendalian
Pelaksanaan
Pendataan
END
Start alat No. Dok. SAHP20-GSH/QC/23- 07.2
PROSEDUR MUTU Halaman 1/3
Tanggal 15 Mei 2023
Revisi 1
PROSES PACKING Diperiksa MR
PT GEBANG SURYA HARAPAN
Disahkan Direktur

PIC Flow Chart Proses Packing REF.

Start

Packing Operator Pindahkan ALAT ke "PACKING


AREA"

No Yes
HOS Packing Produk sudah DELIVERY ORDER
ada D/O ?

Packing Operator Pembersihan Alat Pembersihan ALAT


Kesehatan

Lakukan proses
Packing Operator Wrapping Alat
Wrapping Hospital Bed Penempelan
PenempelanSerial
Serial
Number
Number

Finish good area Memasukkan


Packing Operator Accessories / spare SAHP20-GSH/QC/23- 07.2-3/A2
part

Packing
Packing Operator IK-PK-02

Pindahkan
Stuffing Operator selesai
ke Finish Good Area
atau langsung stuffing

Anda mungkin juga menyukai