Anda di halaman 1dari 3

DAFTAR TILIK 1 a

PENENTUAN TIPE KEPALA


Penilaian
No Deskripsi Kegiatan
0 1 2
1. Persiapan
Alat dan bahan:
1. Penggaris
2. Jangka sorong
3. Foto wajah tampak depan
TIPE KEPALA / INDEKS CEPHALIC
Tujuan : untuk menganalisis tipe kepala dengan menggunakan indeks CEPHALIC.

2. Lebar kepala maksimum : adalah jarak antara tulang parietal diukur dengan
meletakkan mistar di sepanjang aspek lateral tulang parietal diatas puncak supra
mastoideus sampai bizigomatik.

3. Menunjukan lateral tulang parietal diatas puncak supra mastoideus sampai


bizigomatik.
4. Menunjukan puncak supra mastoideus sampai bizigomatik.

5. Mengukur lebar kepala maksimum = …….

6. Panjang Kepala Maksimum : adalah jarak antara titik paling menonjol pada pada
tulang frontal di atas hidung ( Glabella ) dan bagian paling menonjong dari tulang
oksipital.
7. Menunjukkan titik paling menonjol pada pada tulang frontal di atas hidung
(Glabella)
8. Menunjukkan bagian paling menonjong dari tulang oksipital.

9. Mengukur panjang kepala maksimum : ……..

10 Menghitung Indeks Chepalic


INDEKS CEPHALIC = Lebar kepala maksimum X 100
Panjang Kepala maksimum

Indeks Chepalic = ________ x 100

11. Interpretasi nilai :


Branchiochepalic bila nilai lebih dari 81%
Dolichocephalic bila nilai < 75,9%
Mesocephalic bila nilai 76-80,9 %
Ket:
Skor 0 : Tidak dilakukan
Skor 1 : Dilakukan dengan tidak sempurna
Skor 2 : Dilakukan dengan sempurna

Nilai = Jumlah Skor x 100 % = Nilai GPS =


Jumlah Skor total

Komentar/feedback :
……………………………………………………………………………………………………
Makassar, 2019
Instruktur Mahasiswa

(………………………………..) (………………………………)
DAFTAR TILIK 1 b
PENENTUAN TIPE WAJAH
Penilaian
No Deskripsi Kegiatan
0 1 2
1. Persiapan
Alat dan bahan:
1. Penggaris
2. Jangka sorong
3. Foto wajah tampak depan
TIPE WAJAH / FASIAL INDEKS
Facial index merupakan penentuan tipe wajah dengan mengukur tinggi wajah yang diukur dari
nasion (hidung) ke menton (dagu) kemudian membaginya dengan jarak zygomaticum kanan-kiri.
Setelah itu hasilnya dikali dengan 100
2 Menentukan titik nation
3. Menentukan titik menton
4. Menentukan titik zygomatikum kanan-kiri

5. Mengukur tinggi wajah = …….

6. Mengukur jarak zygomaticum kanan-kiri = ……….

7.

.
Facial Index = Tinggi wajah (Na-Me) x 100
Lebar wajah (Zy-Zy)
5. Tipe wajah euryprosopic
♀ = 80 ± 4
♂ = 84 ± 4
• Tipe wajah mesoprosopic
♀ = 86 ± 4
♂ = 88 ± 4
• Tipe wajah leptoprosopic
♀ = 90 ± 4
♂ = 94 ± 4

Ket:
Skor 0 : Tidak dilakukan
Skor 1 : Dilakukan dengan tidak sempurna
Skor 2 : Dilakukan dengan sempurna

Nilai = Jumlah Skor x 100 % = Nilai GPS =


Jumlah Skor total

Komentar/feedback :
……………………………………………………………………………………………………
Makassar, 2019
Instruktur Mahasiswa

(………………………………..) (………………………………)

Anda mungkin juga menyukai