Anda di halaman 1dari 31

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

BISTIK SANGKANHURIP
(BIJI PLASTIK UNTUK DESA SANGKANHURIP)

BIDANG KEGIATAN:
PKM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Diusulkan oleh:
No. Nama NIM Program Studi

1. Rizky Ramadhan 1602440 Pendidikan Bahasa Jepang


2. Sarah Nur Ulfa 1606827 Pendidikan Bahasa Arab
Meilina
3. Gizella Mentari Putri 1603365 Fisika

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA


BANDUNG
2019
i
PENGESAHAN PKM-PENGABDIAN PADA MASYARAKAT

1. Judul Kegiatan : BISTIK SANGKANHURIP


(BIJI PLASTIK UNTUK DESA
SANGKANHURIP)
2. Bidang Kegiatan : PKM-M
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Rizky Ramadhan
b. NIM : 1602240
c. Jurusan/Program Studi : Pendidikan Bahasa Jepang
d. Universitas : Universitas Pendidikan Indonesia
e. Alamat Rumah dan No. HP : Jalan Ceuri No. 60 RT 02 RW 13
Desa Katapang, Kecamatan
Katapang, Kabupaten Bandung,
083817347417.
f. Alamat E-Mail : rizzzkyramadhan@gmail.com
4. Anggota Pelaksana Kegiatan : 3 (tiga) orang
5. Dosen Pembimbing
a. Nama Lengkap dan Gelar : Dr. Yuliawan Kasmahidayat, M.Si.
b. NIDN : 0024076508
c. Alamat Rumah dan No. HP : Komp. Bumi Sukagalih Permai C-191
Katapang Bandung, 081214755102
6. Biaya Kegiatan Total
a. Kemristekdikti : Rp. 12.000.000,-
b. Sumber Lain : -
7. Jangka Waktu Pelaksanaan : 5 (lima) bulan
Bandung, 13 June 2023
Menyetujui,
Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan Ketua Pelaksana Kegiatan,
FPBS

Pupung Purnawarman, M.Sc.Ed., Ph.D Rizky Ramadhan


NIP.196810231998031001 NIM. 1602440

Wakil Rektor Dosen Pendamping,


Bidang Akademik dan Kemahasiswaan,

Dr. H. M. Solehuddin, M.Pd, M.A Dr. Yuliawan Kasmahidayat, M.Si


NIP. 196202081986011002 NIDN. 0024076508

ii
DAFTAR ISI

PENGESAHAN PKM-PENGABDIAN PADA MASYARAKAT..........................i


DAFTAR ISI............................................................................................................ii
BAB 1. PENDAHULUAN......................................................................................1
BAB 2. GAMBARAN UMUM MASYARAKAT SASARAN..............................3
BAB 3. METODE PELAKSANAAN.....................................................................6
BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN.......................................................9
4.1 Anggaran Biaya..............................................................................................9
4.2 Jadwal Kegiatan.............................................................................................9

iii
1

BAB 1. PENDAHULUAN

Seiring dengan telah selesainya mata kuliah Kuliah Kerja Nyata (KKN)
Tematik Citarum harum Mahasiswa Universitas Pendidikan Indonesia di Desa
Sangkanhurip, Kecamatan Katapang, Kabupaten Bandung, kami menemukan
banyak masalah seputar lingkungan alam yang terdapat di desa tersebut. Salah
satunya adalah produksi sampah anorganik yang berakhir: (1) dibakar, atau (2)
dibuang ke lokasi yang tidak begitu jauh dari pemukiman. Sampah anorganik ini
mayoritas terdiri dari plastik dan styrofoam.
Akses jalan rusak dan berlubang serta belum diaspal di beberapa wilayah
Desa Sangkanhurip cukup menghambat truk pengangkut sampah untuk masuk ke
wilayah pemukiman Desa Sangkanhurip. Alhasil, penduduk setempat tidak
memiliki alternatif untuk menangani sampah anorganik yang mereka produksi
dari aktivitasnya sehari-hari selain dibakar dan dibuang ke lahan kosong dekat
pemukiman masing-masing.
Membakar sampah sebenarnya bukanlah solusi yang tepat, karena akan
menimbulkan masalah baru. Agar lebih aman, tempat pembakaran harus
melibatkan teknologi yang dapat mengendalikan suhu dan emisi, serta membuang
material residu beracun dengan benar. Incinerator tertentu dengan teknologi
tersebut dapat membakar plastik bekas dan menghasilkan energi seperti halnya
perapian di masa lampau.
Plastik yang dibakar akan melepaskan zat-zat kimia berbahaya ke udara
seperti asam hidroklorida, sulfur dioksida, dioksin, furan, dan logam berat serta
partikulat. Emisi-emisi ini sudah dikenal luas sebagai penyebab penyakit
pernafasan dan mengganggu sistem imun manusia, dan bersifat karsinogenik.
Desa tempat kami tinggal selama empat puluh hari masih menghadapi risiko
kesehatan yang begitu besar dari aktivitas membakar sampah yang sudah menjadi
rutinitas warganya sehari-hari. Untuk menangani masalah ini, tentu saja solusi
terbaik adalah dengan mengurangi penggunaan plastik. Meskipun hal itu adalah
solusi terbaik, kami masih merasa perlu untuk menanggapi sampah plastik yang
sudah ada, sambil berupaya agar warga mengurangi penggunaan plastik dalam
kehidupan sehari-hari.
Desa Sangkanhurip memiliki luas pemukiman yang cukup luas, yaitu 306
ha. Dengan suhu rata-rata 22-31°C, yang dapat dikategorikan sebagai suhu udara
yang cukup panas, serta wilayah desa yang mayoritas merupakan perumahan atau
komplek membuat beberapa warga membuat usaha rumahan salah satunya adalah
warung kecil dengan berbagi jenis barang yang ditawarkan contohnya minuman
dingin. Sebagian besar minuman ini dibungkus menggunakan bungkus plastik
yang selanjutnya dibuang di sembarang tempat—salah satu perilaku yang kami
garisbawahi sering ditunjukkan oleh penduduk usia sekolah.
Salah satu solusi yang dapat diterapkan adalah dengan “menyulap” sampah
plastik menjadi suatu komoditas yang dapat memiliki potensi ekonomi. Tidak
2

hanya masalah plastik di Desa Sangkanhurip yang dapat diselesaikan, warga


setempat juga berpotensi memiliki penghasilan tambahan—bahkan komoditas
andalan—untuk menyokong kehidupan mereka. Dengan karakter masyarakat
yang penuh dengan pertimbangan ekonomi dalam setiap tindakannya, janji akan
memperoleh keuntungan dari kerajinan plastik ini kami rasa cukup menggiurkan.
Permasalahannya adalah ketika kerajinan plastik ternyata menjadi
komoditas umum banyak desa di sekitar Desa Sangkanhurip, sehingga produk
kerajinan plastik “biasa” seperti tas dan dompet akan bersaing. hal ini akan
memperlambat datangnya keuntungan bagi warga desa, dan secara konsekuen,
akan melunturkan semangat mereka untuk mengolah sampah. Alternatif lain yang
dapat kami usulkan adalah dengan mengubah sampah plastik menjadi biji-biji
plastik. Meski tidak memiliki nilai guna yang signifikan bagi kehidupan sehari-
hari di masyarakat, biji-biji plastik justru lebih dibutuhkan oleh industri plastik
sebagai bahan baku, dan harga jualnya cukup tinggi (untuk biji plastik LDPE dan
HDPE saja per kilogramnya dihargai di kisaran Rp. 13.000,-).
3

BAB 2. GAMBARAN UMUM MASYARAKAT SASARAN

Desa Sangkanhurip adalah bagian dari Kecamatan Katapang, dengan luas


Kawasan 306 Ha, yang dibatasi bagian utara keluarahan Sulaiman, sebelah selatan
Desa Banyusari dan Bojong Kunci, sebelah timur desa Sukamuki dan sebelah
barat Desa Pangauban. Dari 306 Ha luas dari Desa Katapang 177,5 ha digunakan
sebagai pertanian, 92,60 Ha sebagai pemukiman dan 1,570 Ha sebagai
perkantoran dan 34,4 ha digunakan untuk hal lain.
Terdapat 6827 keluarga di Desa Sangkanhurip yang memiliki lahan
pertanian seluas-luasnya 1 ha, dengan komoditas utama padi sawah (45 ha,
dengan hasil produksi 5 ton/ha), padi ladang (50 ha, dengan hasil produksi 27
ton/ha), ubi kayu (50 ha, dengan hasil produksi 200 ton/ha, umbi-umbian (20 ha,
dengan hasil produksi 2 ton/ha, jagung (17 ha, dengan hasil produksi 17 ton/ha),
pisang (100 ha, dengan hasil produksi 1000 ton/ha, dan nangka (5 ha, dengan hasil
produksi 20 ton/ha selain komoditas lain yang dibudidayakan masyarakat
setempat. hasil pertanian warga dijual hanya melalui tengkulak.
Jarak desa Sangkanhurip ke ibu kota Kabupaten Bandung sejauh kurang
lebih 6,2 kilometer. Dengan menggunakan kendaraan bermotor dibutuhkan waktu
kurang lebih 17 menit melalui Jalan Terusan Kopo-Soreang. Jika berjalan kaki
diperlukan waktu 1 jam 17 menit. Sedangkan jarak Desa Sangkanhurip ke ibu
kota provinsi Jawa Barat sejauh 15,3 kilometer dengan estimasi waktu 50 menit
apabila ditempuh dengan kendaraan bermotor, sementara berjalan kaki diperlukan
waktu 2 jam 51 menit.
Sebagian besar penduduk Desa Sangkanhurip adalah buruh tani, karyawan
perusahaan swasta, pedagang dan pensiunan TNI POLRI / PNS. Jumlah penduduk
sebagai buruh tani sebanyak 769 orang, sebagai petani sebnyak 502 orang, sebagai
pensiuanan TNI POLRI / PNS sebanyak 504 orang dan sebagai karyawan
perusahaan swasta 3121 orang.
Potensi dari Desa Sangkanhurip adalah sumber daya alam yang dimiliki
desa seperti lahan kosong, sungai, sawah, saluran irigasi yang pada saat ini belum
dimaksimalkan. Dari sumber daya alam tersebut desa memiliki potensi sumber
daya ekonomi berupa lahan – lahan pertanian (lahan Basah Abadi), Pasar desa,
maupun peralatan kerja seperti pertanian.
Terdapat 16 unit TK/PAUD/SPS di desa ini, dengan jumlah tenaga pengajar
58 orang. Terdapat 8 unit SD/sederajat di desa ini, dengan jumlah tenaga pengajar
85 orang. Terdapat 1 unit SMP/sederajat, dengan jumlah tenaga pengajar 62
orang.
4

BAB 3. METODE PELAKSANAAN

Kegiatan ini akan dilaksanakan selama 1 (satu) bulan. Kami membagi


kegiatan ini ke dalam empat tahapan:
(1) Tipologi—kami berupaya mengedukasi masyarakat tentang jenis-jenis
plastik (PET, HDPE, PVC, LDPE, PP, PS, dan OTHER). Pengetahuan
tentang jenis-jenis plastik ini akan digunakan masyarakat untuk
menyortir plastik yang nantinya diberikan pada tim produksi.
(2) Pra-Produksi—kami merekrut pemuda-pemudi dan warga yang tidak
memiliki pekerjaan tetap. Setelah itu, kami memberikan sosialisasi
tentang tahap-tahap produksi dan berupaya membangun satu demi satu
peralatan produksi yang dibutuhkan bersama mereka.
(3) Pengumpulan—dengan modal yang diperoleh, kami “membeli” sampah
plastik dari warga. Sampah yang warga “jual” harus sudah disortir
berdasarkan jenis-jenis sampah plastik yang sudah mereka ketahui pada
tahap pertama (Tipologi), dan sudah dibersihkan. Harga beli sampah
tersebut dihitung berdasarkan jenis dan berat sampahnya. Variasi tahap
ini dapat diwujudkan dengan “membayar” warga yang menjual sampah
dengan barang kebutuhan sehari-hari, sembako, sayur mayur, buah-
buahan, atau hal lain sesuai dengan situasi dan kondisi.
(4) Pembuatan—dengan menggunakan cetak biru berbagai produk
aksesoris dan peralatan yang sudah disiapkan sebelumnya, tim produksi
dan kami berupaya membuat produk itu.
(5) Penjualan—kami berupaya menjalin relasi dengan mitra-mitra terkait
pengguna biji plastik daur ulang. Setelah itu, hasil produksi dipasarkan
pada mitra-mitra.
(6) Evaluasi—setelah warga bisa menjalankan kegiatan produksinya sendiri,
kami melakukan penutupan dan evaluasi kegiatan bersama pemerintah
desa dan warga setempat.
Tipologi
Pada tahap ini, kami berupaya menyediakan edukasi bagi masyarakat agar
mengenal jenis-jenis sampah plastik. Sampah plastik dibagi ke dalam tujuh
kategori, yakni sebagai berikut.
(1) PET (Polyethylene terephthalate—kat. 1). PET bersifat bening, kuat,
tahan terhadap solven, tidak dapat ditembus oleh gas dan kelembapan,
dan akan melunak pada suhu 80°C. PET umum digunakan sebagai
kemasan minuman ringan, botol air, dan kemasan makanan ringan. Jika
dibakar, akan muncul api kuning dan asapnya tidak begitu banyak.
(2) HDPE (high-density polyethylene—kat. 2). HDPE bersifat keras hingga
semi-fleksibel, tahan bahan kimia dan kelembapan, permukaan seperti
lilin, dan melunak pada suhu 75°C. HDPE umum digunakan pada
5

kantong belanja, botol susu, sampo, dan kotak-kotak mainan. HDPE sulit
dibakar dan baunya mirip seperti lilin.
(3) PVC (polyvinyl chloride—kat. 3). PVC bersifat kuat, tahan banting,
bening, tahan solvent, dan melunak pada suhu 60°C. PVC umum
digunakan sebagai kemasan kosmetika, isolator produk elektronik, pipa
konstruksi, kusen atap, dan selang. Jika dibakar, apinya berwarna kuning
dengan percikan hijau.
(4) LDPE (low-density polyethylene—kat. 4). LDPE bersifat lembut,
fleksibel, permukaan licin, mudah digaruk, dan melunak pada suhu 70°C.
LDPE digunakan pada kantong sampah dan botol minuman yang dapat
diremas. LDPE sulit dibakar dan baunya mirip seperti lilin.
(5) PP (polypropylene—kat. 5). PP bersifat keras namun masih fleksibel,
permukaan licin, transparan, tahan solven, dan melunak pada suhu
140°C. PP digunakan pada botol, bungkus es krim, sedotan, pot bunga,
perabot rumah tangga, perabot perkebunan, dan kotak makan. Jika
dibakar, apinya akan memiliki ujung kuning-biru.
(6) PS (polystyrene—kat. 6). PS bersifat bening, mirip seperti kaca, tidak
terlalu keras, dan melunak pada suhu 95°C. PS umumnya digunakan
pada bungkus kepingan CD, tiruan kaca, dan mainan anak-anak. Jika
dibakar, asapnya padat.
(7) OTHER (kat. 7). Semua plastik yang tidak masuk kategori 1 sampai 6
masuk ke dalam kategori ini. Di dalamnya bisa termasuk plastik pada
produk otomotif dan elektronik.
Peralatan yang dibutuhkan (Pra-Produksi)
Setelah mengumpulkan penduduk yang berminat masuk ke dalam tim
produksi, kami memberikan edukasi tentang peralatan-peralatan yang akan
dibutuhkan:
(1) Mesin penyobek (shredder). Mesin ini memungkinkan plastik berukuran
besar diubah ke dalam bentuk biji-biji plastik yang lebih mudah
disimpan, dicuci, dan digunakan pada mesin-mesin lain. Meski tidak
diolah, biji plastik dihargai 8-10 kali lebih tinggi dibanding plastik biasa.
(2) Mesin ekstrusi. Mesin ini memungkinkan pembuatan filamen, granulat,
atau bahkan membuat cetakan dan bekerja dengan cetakan. Dengan
mesin ini, plastik dengan warna berbeda dapat disatukan dengan rapi dan
menghasilkan satu warna yang homogen (putih+hitam=abu-abu,
misalnya).
(3) Mesin injeksi. Mesin ini memungkinkan produksi benda-benda yang
butuh presisi tinggi.
(4) Mesin kompresi. Mesin kompresi terdiri dari oven dapur untuk
memanaskan plastik dan dongkrak untuk memberikan tekanan pada
plastik. Dengan mesin ini, kita dapat membuat produk yang lebih besar
6

dan membuat bahan mental seperti lembaran plastik besar yang dapat
digunakan bersama produk lain untuk membuat produk baru.
Seluruh mesin di atas dapat dibuat dengan menggunakan bahan-bahan yang
ada di lingkungan Desa Sangkanhurip, dan dapat dibuat sendiri di rumah. hal ini
memungkinkan produksi plastik dari sampah oleh warga setempat tanpa harus
berurusan dengan industri komersial yang lebih besar dalam proses pembuatan
peralatannya. Tim yang dikumpulkan dilatih untuk mengenal, membuat, dan
menggunakan peralatan-peralatan ini.
7

BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Anggaran Biaya

No. Jenis Pengeluaran Biaya (Rp.)


1 Peralatan penunjang 7.230.000
2 Bahan habis pakai 2.000.000
3 Perjalanan 1.170.000
4 Lain-lain 1.600.000
Jumlah 12.000.000

4.2 Jadwal Kegiatan

No Jenis Kegiatan Bulan


. 1 2 3 4 5
Pra-pelaksanaan
Rapat awal (penentuan barang-barang yang harus dibeli,
1
perizinan, dsb.)
Pengurusan dokumen dan proses perizinan pada pihak-
2
pihak terkait (survei, dsb.)
3 Penyewaan tempat tinggal
Persiapan kebutuhan program (alat-alat yang dibutuhkan,
4
dsb.)
5 Keberangkatan
6 Rapat teknis tahap Tipologi dan pencarian mitra penjualan
Tipologi
Penerimaan dan pembukaan program oleh pihak desa dan
7
pihak-pihak terkait lainnya
8 Edukasi jenis-jenis plastik di Dusun 1, 2, dan 3
9 Edukasi jenis-jenis plastik di sekolah SD
10 Edukasi jenis-jenis plastik di sekolah SMP dan SMA
11 Pencarian sumber daya manusia untuk tim produksi
12 Rapat teknis tahap pra-produksi
Pra-Produksi
13 Pelatihan dan pembuatan peralatan yang diperlukan
14 Pelatihan penggunaan peralatan yang sudah dibuat
15 Rapat teknis tahap pengumpulan
Pengumpulan
16 Sebaran informasi pengumpulan sampah
Pengumpulan sampah pertama (masih dibimbing oleh tim
17
PKM-M)
8

No Jenis Kegiatan Bulan


. 1 2 3 4 5
Pengumpulan sampah rutinan (dilakukan sendiri dengan
18
pengawasan tim PKM-M)
19 Pemilahan sampah berdasarkan kategori
20 Rapat teknis tahap pembuatan
Pembuatan
21 Pembuatan produk yang diinginkan
22 Rapat teknis penjualan
Penjualan
23 Pemasaran produk ke mitra-mitra
24 Rapat teknis evaluasi
Evaluasi
25 Penutupan kegiatan, evaluasi bersama desa
26 Evaluasi internal
Penyusunan laporan
27 Publikasi sosial media
28 Penyusunan laporan kemajuan
29 Penyusunan laporan akhir
30 Seminar
LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pendamping
Biodata Ketua Pelaksana
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Rizky Ramadhan
2 Jenis Kelamin Laki – Laki
3 Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang
4 NIM 1602440
5 Tempat, Tanggal Lahir Bandung, 29 Desember 1998
6 Alamat e-mail rizzzkyramadhan@student.upi.edu
7 Nomor Telepon/HP 083817347417

B. Riwayat Pendidikan Formal


SD SMP SMA
Nama Institusi SD Negeri SMP Negeri 23 SMA Negeri 10
Kordon 1 Bandung Bandung
Jurusan Bahasa
Tahun Masuk-Lulus 2004-2010 2010-2013 2013-2016

C. Kegiatan Kemahasiswaan yang Sedang/Pernah Diikuti


No Nama Pertemuan Waktu dan
Status dalam Kegiatan
. Ilmiah/Seminar Tempat
1 Masa Orientasi Kampus 29 Agustus – 1
dan Kuliah Umum September 2016
(MOKA-KU) Universitas di Universitas
Peserta
Pendidikan Indonesia Pendidikan
2016 Indonesia Bumi
Siliwangi
2 Kaderisasi Himabaja 22 Agustus – 26
BEM Himabaja FPBS November 2016
UPI Peserta di Universitas
Pendidikan
Indonesia
3 Pengurus BEM 2017 – 2018 di
Himpunan Mahasiswa Kampus UPI
Anggota Bidang
Bahasa Jepang Bumi Siliwangi
Shuujikai
(Himabaja) FPBS UPI
Periode 2017 – 2018
4 Pengurus BEM Himabaja 2018 – 2019 di
Anggota Bidang
FPBS UPI Periode 2018 – Kampus UPI
Shuujikai
2019 Bumi Siliwangi
3 Pengbdian Pada Panitia 14 – 20 Januari
Masyarakat BEM 2018 di Desa
Himabaja FPBS UPI Neglawangi,
Bandung
4 Indonesian Labor and 8 – 9 September
Their Settlement in Japan 2018 di Gedung
and Indonesia: From FPEB
Collaboration and Universitas
Education Point of View Pendidikan
Panitia
in 2nd International Indonesia
Conference on Japanese
Language Education,
Literature, and Culture
2018
5 Pengabdian Pada 21 – 25 Januari
Masyarakat BEM 2019 di
Himabaja FPBS UPI Kampung
Sukawana Desa
Panitia Karyawangi
Kecapatan
Parongpong
Kabupaten
Bandung Barat

D. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Institusi Pemberi
Jenis Penghargaan Tahun
. Penghargaan
1 Pemenang 1 Lomba
Balai Bahasa Provinsi
Ekspresi Berbahasa 2015
Jawa Barat
Indonesia di Media Sosial
2 Juara Harapan 3 Lomba
MGMP Bahasa Jepang
Uji Kemampuan Bahasa 2016
Jawa Barat
Jepang
3 Masa Orientasi Kampus
dan Kuliah Umum
(MOKA-KU) Universitas BEM REMA UPI 2016
Pendidikan Indonesia
2016
4 Juara 2 Lomba Shuuji Pusat Studi Bahasa
Pekan Bahasa & Budaya Jepang Fakultas Ilmu
2018
Bahasa Jepang (Bunkasai) Budaya Universitas
ke-44 Padjadjaran
5 Juara 2 Lomba Shodou Himpunan Mahasiswa 2018
Contest Yukaina Festival Sastra Jepang Fakultas
Ilmu Sosial dan Ilmu
Budaya
6 Juara 1 Shuji Competition
Itenas no Nippon Kurabu 2019
Inubara Festival 3
7 Juara 2 Lomba Shuuji Pusat Studi Bahasa
Pekan Bahasa & Budaya Jepang Fakultas Ilmu
2019
Jepang (Bunkasai) ke-45 Budaya Universitas
Padjadjaran
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PROPOSAL PKM-PENGABDIAN PADA
MASYARAKAT BISTIK SANGKANHURIP (BIJI PLASTIK UNTUK
DESA SANGKANHURIP)
Bandung, September 2019
Pengusul,

Rizky Ramadhan
Biodata Anggota Pelaksana
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Sarah Nur Ulfa Meilina
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Pendidikan Bahasa Arab
4 NIM 1606827
5 Tempat, Tanggal Lahir Bandung, 07 Mei 1998
6 Alamat e-mail n_sarah14@yahoo.com
7 Nomor Telepon/HP 081222763890

B. Riwayat Pendidikan Formal


SD SMP SMA
Nama Institusi SMP Negeri 2 MAN 1
SDN Angkasa 1
Katapang Bandung
Jurusan - - IPS
Tahun Masuk-Lulus 2004-2010 2010-2013 2013-2016

C. Kegiatan Kemahasiswaan yang Sedang/Pernah Diikuti


No Waktu dan
Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan
. Tempat
1. Masa Orientasi Kampus 29 Agustus – 1
dan Kuliah Umum September 2016
(MOKA-KU) Universitas di Universitas
Peserta
Pendidikan Indonesia Pendidikan
2016 Indonesia Bumi
Siliwangi
2. Pengurus KEMABA Anggota Divisi Muyul 2017-2018
(Keluarga Mahasiswa Wal Mauhibbah Kampus UPI
Bahasa Arab) periode Bumi Siliwangi
2017-2018
3. Pengurus KEMABA Ketua Biro Kesenian 2017-2018
(Keluarga Mahasiswa Muyul Wal Muhibbah Kampus UPI
Bahasa Arab) periode Bumi Siliwangi
2018-2019
4. Pelatihan Keterampilan Peserta 2-3 Juli 2018 di
Mengajar Bahasa Arab, Auditorium B
Dauroh Tadribiyyah fi FPBS UPI Lt.4
Tathwiri Maharoti
Ta’limil Lughatil
Arabiyyah Lin Nathiqina
Bighairiha
D. Penghargaan yang Pernah Diterima
No Institusi Pemberi
Jenis Penghargaan Tahun
. Penghargaan
1. Masa Orientasi Kampus
dan Kuliah Umum
(MOKA-KU) Universitas BEM REMA UPI 2016
Pendidikan Indonesia
2016
2. Pelatihan Keterampilan
Mengajar Bahasa Arab,
Dauroh Tadribiyyah fi
Tathwiri Maharoti KEMABA FPBS UPI 2018
Ta’limil Lughatil
Arabiyyah Lin Nathiqina
Bighairiha
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PROPOSAL PKM-PENGABDIAN PADA
MASYARAKAT BISTIK SANGAKNHURIP (BIJI PLASTIK UNTUK
DESA SANGKANHURIP)
Bandung, September 2019
Pengusul,

Sarah Nur Ulfa Meilina


Biodata Anggota Pelaksana
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Gizella Mentari Putri
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Fisika
4 NIM 1603365
5 Tempat, Tanggal Lahir Bandung, 09 Maret 1998
6 Alamat e-mail gisellaaam9@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 087824197171

B. Riwayat Pendidikan Formal


SD SMP SMA
Nama Institusi SD Santo Yusuf SMP Negeri 22 SMA Negeri 22
Bandung Bandung
Jurusan IPA
Tahun Masuk-Lulus 2004-2010 2010-2013 2013-2016

C. Kegiatan Kemahasiswaan yang Sedang/Pernah Diikuti


No Nama Pertemuan Waktu dan
Status dalam Kegiatan
. Ilmiah/Seminar Tempat

D. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Institusi Pemberi
Jenis Penghargaan Tahun
. Penghargaan

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PROPOSAL PKM-PENGABDIAN PADA
MASYARAKAT BISTIK SANGKANHURIP (BIJI PLASTIK UNTUK
DESA SANGKANHURIP)
Bandung, September 2019
Pengusul,

Gizella Mentari Putri


Biodata Dosen Pendamping
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap (dengan gelar) Dr. Yuliawan Kasmahidayat, M.Si.
2. Jenis Kelamin Laki-laki
2. NIP/NIDN 196507241993021001/0024076508
3. Program Studi Pendidikan Seni Tari
4. Tempat Tanggal Lahir Bandung, 24 Juli 1965
5. Alamat Komp. Bumi Sukagalih Permai C-191
Katapang Bandung
6. E-mail kasmahidayatyuliawan@yahoo.com
7. No Telepon/Hp 081214755102

B. Riwayat Pendidikan
Gelar Akademik S1/Sarjana S2/Magister S3/Doktor
Nama Institusi ISI Yogyakarta Universitas Universita
Padjajaran s Udayana
Jurusan/Prodi Seni Tari Sosiologi/ Kajian
Antropologi Budaya budaya
Tahun Masuk-Lulus 1990-1992 1997-2002 2006-2010

C. Rekan Jejak Tri Dharma PT


C.1. Pendidikan/Pengajaran
No Nama Mata Kuliah Wajib/Pilihan SKS
1 Antropologi Tari Wajib 2
2 Seminar Pendidikan Seni Tari Wajib 3
3 Pencak Silat Wajib 4
4 Tari Sumatera Wajib 2
5 Tari Mancanegara Wajib 2
6 Seminar Pendidikan Seni Wajib 3

C.2. Penelitian
No Judul Penelitian Peyandang Dana Tahu
n
1 Penerapan Konsep Nanen pada Siswa SDN Biaya Mandiri 2008
Majau Ds. Mekar Wangi Kec. Saketi Kab.
Pandeglang
2 Pengembangan Desain Model Olah Tubuh HKPU-UPI 2009
Berbasis Multimedia untuk Tari Tradisional
pada Mahasiswa Jurusan Pendidikan Seni
Tari
3 Pengembangan Karakter Kebangsaan Melalui Biaya Mandiri 2012
Pembelajaran Seni di Kalangan Siswa SMA
Sekolah Indonesia Singapura
4 Pola Pewarisan Seni Tradisi Daerah BOPTN 2013
Setempat : Dari Etnokultural Ke
Etnopedagogi (Studi Kasus Pewarisan pada
Seni Tari Melinting di Keratuan Melinting
Desa Wana Kecamatan Melinting, Lampung
Timur)
5 Pendekatan Scientifik Dalam Pembelajaran RKAT Prodi 2014
Seni Budaya di Sekolah Indonesia Singapura
6 Resistensi Perempuan Dalam Seni Pertunjukan Hibah 2015
Sintren: Kajian Negosiasi Dalam Konstruksi Kompetensi
Sosial Budaya Masyarakat Pesisir
7 Konstruksi Identitas Masyarakat Pesisir Dalam Hibah 2016
Pertunjukan Sintren (Tahun 1) Kompetensi
8 Konstruksi Identitas Masyarakat Pesisir Dalam Hibah 2017
Pertunjukan Sintren (Tahun 2) Kompetensi
9 Pemanfaatan Permainan Tradisional Dalam BOPTN 2018
Upaya Menanamkan Nilai-Nilai Karakter
Berbasis Wisata Pendidikan Pada Siswa di SD
Negeri Ciateul Kecamatan Regol Kota Bandung

C.3. Pengabdian Pada Masyarakat


No Judul Pengabdian kepada Masyarakat Penyandang Tahu
Dana n
1 Pelatihan materi tari Nusantara dan Swadaya 2010
Mancanegara pada guru-guru Seni Budaya
se-Kabupaten Subang
2 Tim Pemantau Independen (TPI) Ujian Provinsi 2010
Nasional Tingkat Propinsi Jawa Barat, daerah
pantauan kota Bekasi.
3 Pelatihan materi seni tari Melayu pada guru- Swadaya 2010
guru Seni Budaya Kota Bekasi
4 Tim Satuan Kendali Mutu dan Gugus Kendali UPI 2011
Mutu Tingkat Jurusan dan Program Studi di
Lingkungan FPBS UPI
5 Workshop dan Pelatihan Tari Nusantara dan Swadaya 2012
Mancanegara bagi Guru-Guru Seni Budaya
Se-Kabupaten Kuningan Jawa Barat
6 Workshop dan Pelatihan Tari Nusantara dan Swadaya 2013
Mancanegara bagi Guru-Guru Seni Budaya
Se-Kabupaten Purwakarta Jawa Barat
7 Workshop dan Pelatihan Tari Daerah RKAT Prodi 2014
Setempat dan Nusantara di Kalangan Siswa
Sekolah Indonesia Singapura
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PROPOSAL PKM-PENGABDIAN PADA
MASYARAKAT BISTIK SANGKANHURIP (BIJI PLASTIK UNTUK
DESA SANGKANHURIP)
Bandung, September 2019
Dosen Pendamping

( Dr. Yuliawan Kasmahidayat, M.Si. )


Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan

1. Peralatan penunjang

Material Justifikasi Pemakaian Volume Harga Jumlah


Satuan Biaya (Rp)
Bagian-bagian Mesin penyobek 74 pcs 66.300 4.906.200
mesin yang sudah
dipotong laser
Bagian-bagian Mesin penyobek 1 pcs 32 200.000 200.000
mesin yang sudah cm
dipotong segi
enam
Sewa rumah Tempat tinggal selama 2 bulan 2.089.000
kegiatan di Desa
Sangkanhurip
Toples Menyimpan biji plastik 7 buah 5.000 35.000
daur ulang
SUB TOTAL (Rp) 7.230.200

2. Bahan habis Pakai

Harga
Justifikasi Jumlah
Material Volume Satuan
Pemakaian Biaya (Rp)
(Rp)
Membeli bahan makanan 3 orang 670.000 2.010.000
Biaya hidup
dan keperluan hidup, modal untuk 2
selama
membeli sampah dari bulan
sebulan
masyarakat
SUB TOTAL (Rp) 2.010.000

3. Perjalanan

Harga
Justifikasi Jumlah
Material Volume Satuan
Pemakaian Biaya (Rp)
(Rp)
Bensin Bandung-Sangkanhurip, 1 motor, 2x 20.000 20.000
Perizinan (1 motor) perjalanan
Mobil Sangkanhurip-Bandung 1 mobil, 1x 300.000 600.000
Box dan Bandung- perjalanan
Sangkanhurip
Bensin Bandung-Sangkanhurip 3 orang (1-2 50.000 150.000
dan Sangkanhurip- motor), 2x
Bandung (datang, pulang) perjalanan
Bensin Perjalanan antar dusun di 1-2 motor, 20x 15.000 300.000
Desa Sangkanhurip perjalanan
SUB TOTAL (Rp) 1.070.000

4. Lain-lain

Harga
Justifikasi Jumlah Biaya
Material Volume Satuan
Pemakaian (Rp)
(Rp)
ATK, Print Perizinan, Laporan 300.000
Kemajuan, Laporan Akhir
Plakat Terima kasih simbolis 250.000
kepada desa
Banner Publikasi kegiatan di desa 100.000
Kuota Publikasi kegiatan di 1x per 100.000 200.000
Internet media sosial bulan
Upah 3 orang 150.000 450.000
Anggota
SUB TOTAL (Rp) 1.300.000
TOTAL (KESELURUHAN) (Rp.) 11.700.000
Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas

Alokasi
Nama Program Bidang
No Waktu Uraian Tugas
/NIM Studi Ilmu
(jam/minggu)
1 Rizky Pendidikan Ilmu-Ilmu 8 (delapan)  Memimpin
Ramadhan/ Bahasa Alam, rapat-rapat
1602440 Jepang Ilmu-Ilmu bersama
Sosial, anggota tim
Ilmu-Ilmu  Memberikan
Humaniora sambutan pada
*) acara
pembukaan dan
penutupan
kegiatan
 Mengurus
perizinan
kegiatan ke
pihak-pihak
terkait
 Menerima dan
menangani
keluhan dari
warga
masyarakat
yang terkait
dengan program
 Memimpin
kegiatan
sosialisasi jenis-
jenis sampah
plastik di
sekolah-sekolah
SD di Desa
Sangkanhurip
 Melakukan
publikasi
kegiatan di
media-media
sosial
 Memberikan
sambutan pada
kegiatan-
kegiatan
sosialiasi di
masing-masing
dusun dan di
sekolah-sekolah
 Menghubungi
pihak-pihak luar
terkait untuk
keperluan
kelompok
(mobil box,
pemerintah,
pembuatan
banner dan
plakat, dsb.)
 Membeli dan
menyiapkan
segala
kebutuhan
kelompok yang
berkaitan
dengan tempat
tinggal
(menyewa
rumah,
mengatur
pembelian
bahan-bahan
kehidupan
sehari-hari,
mengatur
pembelian
peralatan, dsb.)
 Membantu
Anggota 1
menyusun
laporan-laporan
terkait
 Memimpin
presentasi
laporan
kemajuan dan
laporan akhir
 Memberikan
teguran dan
sanksi pada
anggota yang
tidak
menjalankan
tugasnya
dengan alasan
yang tidak bisa
dipertanggungja
wabkan
 Mengatur
pembagian
tugas jika ada
anggota yang
berhalangan
bertugas karena
alasan-alasan
tertentu
 Mengatur
penggunaan dan
arus uang
kelompok
2 Sarah Nur Pendidikan Ilmu-Ilmu 6 (enam)  Memimpin
Ulfa Geografi Alam, kegiatan
Meilina/ Ilmu-Ilmu sosialisasi jenis-
1606827 Sosial, jenis sampah
Ilmu-Ilmu plastik di SMP
Humaniora dan SMA di
*) Desa
Sangkanhurip
 Melakukan
notulensi setiap
kegiatan rapat
 Menyusun
laporan
kegiatan secara
harian
 Menyusun
daftar hadir
anggota
 Menerima rekap
hasil penilaian
masing-masing
anggota lain per
dusun dan
menyusun hasil
rekap tersebut
untuk
selanjutnya
dipertimbangka
n dalam
penentuan
pemenang
 Menyusun kata-
kata sambutan
untuk ketua
bilamana
diminta
 Menemani
ketua mengurus
perizinan ke
pihak-pihak
terkait
 Membuat
dokumen-
dokumen yang
diperlukan
untuk mengurus
perizinan
 Menerima dan
menangani
keluhan dari
warga
masyarakat
yang terkait
dengan program
 Melakukan
publikasi
kegiatan di
media-media
sosial bilamana
ditugasi oleh
ketua
 Jika pada
kegiatan
sosialisasi
terdapat sesi
diskusi atau
tanya jawab,
bertugas
sebagai notulen
diskusi
 Dengan bantuan
ketua dan
anggota-
anggota lain,
menyusun
laporan
kemajuan dan
laporan akhir
 Hadir mengikuti
seluruh
rangkaian
kegiatan PKM-
M
3 Gizella Fisika Ilmu-Ilmu 6 (enam)  Memimpin
Mentari Alam, sosialisasi jenis-
Putri / Ilmu-Ilmu jenis sampah
1603365 Sosial, plastik di Dusun
Ilmu-Ilmu 1 Desa
Humaniora Sangkanhurip
*)  Memimpin
pelatihan
pengenalan dan
pembuatan
mesin penyobek
kepada tim
produksi
 Menerima
keluhan dari
warga
masyarakat dan
menangani
keluhan tersebut
apabila bisa
ditangani secara
langsung, atau
melanjutkan
keluhan itu ke
ketua/anggota 1
jika dalam
penanganannya
perlu diadakan
rapat khusus
 Hadir mengikuti
seluruh
rangkaian
kegiatan PKM-
M
 Bilamana
terdapat sesi
diskusi/tanya
jawab dalam
sosialisasi di
dusun-dusun/se
kolah, bertugas
sebagai
moderator
diskusi
 Melaporkan
segala temuan
di luar penilaian
yang berkaitan
dengan program
pada ketua
SURAT PERNYATAAN KETUA PELAKSANA

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Rizky Ramadhan

NIM : 1602440

Program Studi : Pendidikan Bahasa Jepang

Fakultas : Pendidikan Bahasa dan Sastra

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM-Pengabdian Pada Masyarakat


(PKM-M) saya dengan judul BISTIK SANGKANHURIP (BIJI PLASTIK
UNTUK DESA SANGKANHURIP) yang diusulkan untuk tahun anggaran 2019
adalah asli karya kami dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber dana
lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini,


saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan
mengembalikan seluruh biaya yang sudah diterima ke kas negara.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-


benarnya.

Bandung, September 2019


Mengetahui, Yang menyatakan,
Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan
FPBS

Pupung Purnawarman, M.Sc.Ed., Ph.D Rizky Ramadhan


NIP.196810231998031001 NIM. 1602440
Lampiran 5. Surat Pernyataan Kesediaan dari Mitra

SURAT PERNYATAAN KESEDIAAN KERJASAMA DARI MITRA

Yang bertandatangan di bawah ini:

Nama : Jajang Karya, S.Ag.


Pimpinan mitra : DESA SANGKANHURIP
Bidang kegiatan : PKM-PENGABDIAN PADA MASYARAKAT
Alamat : Desa Sangkanhurip, Kecamatan Katapang, Kabupaten
Bandung

Dengan ini menyatakan bersedia untuk bekerjasama dengan pelaksana kegiatan


PKM-PENGABDIAN PADA MASYARAKAT dengan judul program BISTIK
SANGKANHURIP (BIJI PLASTIK UNTUK DESA SANGKANHURIP)

Nama Ketua Tim : Rizky Ramadhan


NIM : 1602440
Program Studi : Pendidikan Bahasa Jepang
Nama Dosen Pendamping : Dr. Yuliawan Kasmahidayat, M.Si
Perguruan Tinggi : Universitas Pendidikan Indonesia

guna menerapkan dan/atau mengembangkan iptek pada tempat kami.

Bersama ini pula kami nyatakan dengan sebenarnya bahwa di antara pihak mitra
dan pelaksana program tidak terdapat ikatan kekeluargaan dan ikatan usaha dalam
wujud apapun juga.

Demikian surat pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan tanggung
jawab tanpa ada unsur pemaksaan di dalam pembuatannya untuk dapat digunakan
sebagaimana mestinya.

Katapang, September 2019

Yang menyatakan,

(_________________)

Anda mungkin juga menyukai