Anda di halaman 1dari 2

Dalam menjalankan usaha, tentu akan menghadapi berbagai macam kondisi usaha, salah

satunyada resiko kegagalan.


Jelaskan sikap yang akan diambil dalam menghadapi kondisi tersebut
Setiap usaha selalu ada resiko yang akan dihadapi sikap jika menghadapi kondisi tersebut ialah,

 Mengenali usaha yang akan atau sedang dibangun


 Mengukur besar kecilnya kerugian resiko agar bisa ditanggulangi
 Membuat rencana menanggulangi resiko tersebut
 Tidak menyerah tapi belajar akan kegagalan yang dihadapi

Kreatifitas  dan Inovatif merupakan hal yang harus dilakukan dalam menghadapi berbagai
persaingan usaha, 
Jelaskan
Dalam persaingan usaha jika usaha kita ingin tetap bertahan maka dibutuhkan sikap kreatif dan inovatif.

Sikap kreatif jika usaha kita ingin dikenal atau diketahui maka kita harus kreatif yakni memiliki
kemampuan menciptakan produk atau jasa yang baru, atau juga dengan cara promosi yang kreatif
sehingga orang-orang tertarik dan mengetahui usaha kita sehingga tetap bisa bersaing dengan usaha
lain.

Sikap inovasi merupakan suatu tindakan pembaharuan seperti menciptakan produk baru sesuai dengan
selera konsumen, atau mengembangkan produk yang sudah ada menjadi lebih baik lagi sehingga sebuah
usaha tetap bisa bersaing.

Dalam melaksanakan usaha, tentunya didasari oleh motif yang kuat, 


Ada motif pendorong dan motif pemelihara. 
Jelaskan
Motif ialah suatu sebab atau alasan seseorang melakukan sesuatu. Menurut teori Herzberg ada dua
faktor yaitu

Dimasa Indonesia bangkit , Wirausaha memiliki peran yang sangat besar. 


Jelaskan peran tersebut
Dimasa sekarang negara yang berkuasa ialah negara yang memiliki kekuatan ekonomi yang tinggi.
Seorang wirausaha termasukmemiliki peran yang besar akan hal ini.

Seperti peran seorang wirausaha yang mampu memacu pertumbuhan ekonomi dengan membuka usaha
baru, mengurangi angka pengangguran dan kemiskinan.

Seorang wirausaha juga berperan dalam menambah pendapatan negaranya mulai dari devisa, pajak,
dsb. Yang akan menciptakan pembangunan yang merata dalam sektor apapun baik ekonomi maupun
pendidikan.

Anda mungkin juga menyukai