Anda di halaman 1dari 7

ANALISIS KONDISI PERKERASAN JALAN METODE IRI DAN RCI

MENGGUNAKAN APLIKASI ROADROID JALAN KUBANGRAYA,


PEKANBARU
Muhammad Azrul Ikhsani1, Nadya Salsabila Setiawan1, Noviani Yuningsih1,
Yasanda Ajie Pratama1, Edi Yusuf Adiman2*
1. Mahasiswa Program Studi S1 Teknik Sipil, Universitas Riau, Pekanbaru, Riau
2. Dosen Program Studi S1 Teknik Sipil, Universitas Riau, Pekanbaru, Riau
*Corresponding Author : edi.yusuf@eng.unri.ac.id

Abstrak
Pertumbuhan ekonomi disuatu daerah sangat bergantung pada aksesibilitas dan mobilitas infrastruktur
jalan raya. Ruas Jalan Kubang Raya, Kota Pekanbaru merupakan jalan nasional yang menjadi
konektivitas antara daerah Panam dengan daerah lainnya. Beban kendaraan yang overload dan volume
lalu lintas yang padat akan mempengaruhi kondisi perkerasan jalan, sehingga pemeliharaan berkala
harus direalisasikan agar kondisi jalan tetap terawat dan nyaman untuk dilalui. Penelitian ini bertujuan
untuk menganalisis kondisi perkerasan ruas jalan Kubangraya, Kota Pekanbaru. Penelitian ini
menggunakan aplikasi Roadroid dan menggunakan metode IRI untuk mendapatkan nilai kerataan
permukaan jalan. Selanjutnya dalam menilai keadaan jalan menggunakan metode RCI. Dari
perhitungan menggunakan aplikasi Roadroid pada jalan Kubangraya Pekanbaru didapatkan hasil
analisa metode IRI : STA 0 + 00 – STA 0 + 12000 = IRI rata-rata sebesar 14.24, kondisi jalan adalah
buruk. STA 0 + 12000 – STA 0 + 00 = IRI rata-rata sebesar 14.48, kondisi jalan adalah buruk. Hasil
analisa metode RCI: STA 0 + 00 – STA 0 + 12000 = RCI rata-rata sebesar 2.81, kondisi jalan adalah
rusak berat, STA 0 + 12000 – STA 0 + 00 = RCI rata-rata sebesar 2,77, kondisi jalan adalah rusak berat.
Kata kunci: Aplikasi Roadroid; IRI; RCI

Abstract
[Title: Analysis Of Road Pavement Conditions IRI And RCI Methods Using The Roadroid Application
Of Kubangraya, Pekanbaru] Economic growth in an area is highly dependent on the accessibility and
mobility of road infrastructure. The Jalan Kubang Raya, Pekanbaru City is a national road that is the
connectivity between the Panam area and other regions. Overloaded vehicle loads and heavy traffic
volume will affect the condition of the road pavement, so periodic maintenance must be realized so that
road conditions are maintained and comfortable to pass. This study aims to analyze the condition of the
pavement of the Kubangraya road, Pekanbaru City. This study uses the Roadroid application and uses the
(IRI) method to get the flatness of the road surface. Ad interim is in assessing the condition of the road
using the (RCI) method. From the calculation using the Roadroid application on Jalan Kubangraya,
Pekanbaru, the results of the IRI method analysis: STA 0 + 00 - STA 0 + 12000 = IRI on average 14.24,
road conditions are bad. STA 0 + 12000 – STA 0 + 00 = average IRI of 14.48, road condition is bad. The
results of the RCI method analysis: STA 0 + 00 – STA 0 + 12000 = RCI average of 2.81, road conditions
are heavily damaged, STA 0 + 12000 – STA 0 + 00 = RCI average of 2.77, road conditions are heavily
damaged.
Keywords: Roadroid Aplication; IRI; RCI

1. Pendahuluan barang dan jasa yang berasal dari A kawasan ke


Sarana jalan transportasi bisa membuahkan kawasan B. Syarat jalan yang bagus serta nyaman untuk
konektivitas jaringan transportasi antar wilayah. dilalui ialah wujud setiap pembangunan konstruksi
Hubungan antara wilayah A dan wilayah B bisa prasarana transportasi. Padatnya masyarakat yang
terbentuk dengan aneka macam jaringan transportasi menggunakan transportasi seperti mobil dan sepeda
yang memungkinkan untuk pemindahan manusia, motor yang tinggi akan membuat kondisi suatu jalan
126
akan cepat rusak, menurun kualitasnya, berlobang serta ruas perkerasan jalan. bentuk keadaan suatu ruas
bergelombang. perkerasan jalan dapat dikategorikan sebagai berikut :
Kondisi jalan yang rusak, berlobang, dan a) Keadaan Jalan baik
bergelombang, ditambah dengan padatnya kendaraan Merupakan keadaan permukaan suatu ruas
yang melewati suatu ruas jalan, akan memperburuk perkerasan jalan yang mulus, dan sangat mantap untuk
kondisi suatu jalan dalam memenuhi pelayanan dilalui.
pengguna suatu jalan. Jika suatu jalan tersebut tidak di b) Keadaan Jalan sedang
tangani secepatnya maka akan dapat mengakibatkan hal Merupakan keadaan permukaan suatu ruas
yang tidak diinginkan yang berujung kecelakaan lalu perkerasan jalan yang mulus namun ada sedikit
lintas. Ad interim itu pengguna jalan pastinya gelombang tetapi tidak ada lobang.
menginginkan suatu jalan tersebut nyaman untuk dilalui. c) Keadaan Jalan rusak ringan
Pertumbuhan ekonomi disuatu daerah sangat Merupakan keadaan permukaan suatu ruas
bergantung pada aksesibilitas dan mobilitas perkerasan jalan yang agak rusak pada permukaan aspal
infrastruktur jalan raya. Ruas Jalan Kubang Raya, Kota nya dan telah dilakukan penambalan pada lobang yang
Pekanbaru merupakan jalan nasional yang menjadi ada pada suatu ruas perkerasan jalan tersebut.
konektivitas antara daerah Panam dengan daerah d) Keadaan Jalan rusak berat
lainnya. Beban kendaraan yang overload dan volume Merupakan keadaan permukaan suatu ruas
lalu lintas yang padat akan mempengaruhi kondisi perkerasan jalan yang telah banyak mengalami
perkerasan jalan, sehingga pemeliharaan berkala harus kerusakan, adanya lobang, adanya gelombang, adanya
direalisasikan agar kondisi jalan tetap terawat dan retak, bahkan kerusakannya telah mencapai lapis
nyaman untuk dilalui. fondasi.

1.1 Penilaian Kondisi Perkerasan Jalan 2. Tinjauan Pustaka


Menurut (Nisumanti & Prawinata, 2020) Dalam 2.1 Aplikasi Roadroid
menjalankan rehabilitasi suatu ruas agar terealisasi Roadroid merupakan aplikasi pengumpulan data
dengan baik dan tepat perlu ditinjau dengan baik dan jaringan dan kondisi jalan yang mudah diakses
mengikuti peraturan yang mengikat sesuai ketentuan dimanapun kapanpun dan menggunakan peralatan yang
yang ada terlebih dahulu agar data survey yang relatif murah dan hasilnya cukup akurat terutama untuk
didapatkan akurat. Salah satu cara terbaik untuk roadroid lebih menekankan ke survey IRI, yaitu ukuran
menentukan keadaan suatu ruas perkerasan jalan kerataan/kondisi jalan yang dapat diukur menggunakan
didapatkan dengan menggunakan aplikasi Roadroid. mobil yang melaju pada suatu ruas perkerasan jalan
Alat ini berguna untuk mendapatkan nilai kerataan pada kecepatan 20-40 km/jam tanpa menghindari semua
permukaan suatu ruas jalan yang ditetapkan menjadi halangan yang ada pada jalan tersebut. Pada saat mobil
data International Roughness Index (IRI). Ad interim itu melaju pada suatu ruas jalan, maka aplikasi Roadroid
untuk menilai keadaan suatu ruas perkerasan jalan langsung diaktifkan ataupun dijalankan, maka data
didapatkan dengan memakai metode Road Condition kerataan suatu ruas permukaan jalan akan terdeteksi oleh
Index (RCI). Penelitian ini menganalisis suatu ruas aplikasi tersebut. Pada aplikasi Roadroid ini data yang
perkerasan jalan pada ruas jalan Kubangraya, Kota didapatkan ialah antara lain berupa kecepatan, nilai eIRI,
Pekanbaru, dengan mendapatkan data nilai IRI lalu nilai cIRI serta temperatur. Ketelitian pada aplikasi ini
mengkorelasikannya ke nilai RCI sehingga didapatkan yaitu persegmen nya 10 meter.
suatu data yang mana dapat dijadikan suatu acuan untuk Roadroid merupakan salah satu perangkat lunak
pemeliharaan jalan ataupun pembangunan jalan kembali. yang tersedia pada perangkat elektronik yang sangat
canggih saat ini yaitu Smartphone. Aplikasi Roadroid
1.2 Jenis Kondisi Jalan awal mula nya dibesarkan suatu perusahaan di Negara
Menurut (Direktorat Jenderal & Bina Marga, Swedia yang mana memiliki kegunaan sebagai pengukur
2011) Pemeliharaan adalah suatu kegiatan yang dimesti ketidakrataan suatu ruas perkerasan jalan. Aplikasi
dilakukan untuk merehabilitasi kondisi suatu ruas Roadroid ini tidak tersedia di Playstore, hanya dapat di
perkerasan jalan agar tetap nyaman untuk dilalui oleh unduh pada web browser terlebih dahulu, baru bisa
setiap pengguna ruas jalan, agar tidak terjadinya digunakan pada ponsel masing-masing. Roadroid juga
penurunan kualitas suatu ruas perkerasan jalan perlu tidak bisa digunakan pada semua jenis ponsel, hanya
dilaksanakannya evaluasi keadaan suatu ruas perkerasan tertentu saja yang bisa menggunakannya.
jalan. Pengevaluasian keadaan suatu ruas perkerasan
jalan pada penelitian ini menggunakan metode IRI dan
RCI. bentuk keadaan suatu ruas perkerasan jalan sangat
bergantung pasda tingkat pemeliharaan kondisi suatu

127
Dengan :
RCI = Nilai RCI
IRI = Nilai IRI

2.4 Korelasi antara Nilai IRI dan Nilai RCI


Dari grafik juga persamaan korelasi antara nilai
IRI dan RCI bisa diketahui kondisi permukaan secara
visual. Tabel berikut mengungkan korelasi antara nilai
Gambar 1. Penggunaan Aplikasi Roadroid IRI dan RCI sesuai kondisi permukaan jalan secara
visual. Data harus wajib diperoleh investigasi ini
2.2 Metode International Roughness Index (IRI). merupakan jenis bahan perkerasan yang ada, misalnya
Menurut (Nisumanti & Prawinata, 2020) beton aspal, soil sement jalan tanah, jalan kerikil dsb.
International Roughness Index (IRI) atau ketidakrataan Nilai kekasaran jalan (Road Condition Index) yang dapat
permukaan adalah parameter ketidakrataan yang di diperoleh dari survey NAASRA Roughness Meter atau
hitung dari jumlah kumulatif naik turunnya permukaan ketentuan secara visual dengan ketentuan skala seperti
arah profil memanjang dibagi dengan jarak atau panjang tabel berikut.
permukaan yang akan di ukur.
Tabel 2. Kondisi Permukaan Secara Visual dan Nilai
Tabel 1. Korelasi nilai IRI dan kondisi jalan (Bina RCI (Anisarida, 2017).
Marga, 2011)

Nilai IRI Kondisi


<4 Baik
4-8 Sedang
8-12 Rusak Ringan
>12 Rusak Berat

Akumulasi data kedua berwujud data


ketidakraataan jalan untuk mendapatkan data nilai IRI
keadaan suatu jalan raya yang sesuai dengan ketentuan
survei kondisi jalan. Sebelum melakukan perhitungan
data, akan lebih bagus apabila di tentukannya garis
pertama serta garis terakhir suatu ruas jalan,
pengaplikasian dilapangan dilakukan dari garis pertama
meaju ke arah garis terakhir. Pengambilan data keadaan
suatu ruas jalan memakai aplikasi Roadroid sepanjang
ruas jalan Kubang, Kota Pekanbaru. Pengakumulasian
aplikasi ini aktif menghitung data pada saat mobil
melaju dengan kecepatan rendah biasanya 20-40 km/jam
melalui kondisi suatu ruas jalan yang disurvei.
Deformasi ruas jalan rusak yang dihitung pada
penelitian ini per segmen 50 meter.

2.3 Metode Road Condition Index (RCI)


Road condition index (RCI) merupakan skala
tingkat kenyamanan atau kinerja jalan yang dapat
diperoleh dengan alat roughometer. Nilai IRI kemudian
dikonversi untuk mendapatkan nilai RCI (Anisarida,
2017). Korelasi antara RCI dengan IRI dirumuskan
dalam persamaan:

RCI = 10 x Exp(-0,0501 x IRI1,220921) (1)

128
3.3 Analisis Data
Analisis data untuk penelitian ini disajikan
dibawah berikut ini :
A. Berdasarkan Nilai International Roughness
Index (IRI)
Survei Nilai IRI dilakukan untuk mendapatkan
estimasi nilai kerataan suatu permukaan jalan.
Data dan nilai IRI didapat dengan melakukan
survei menggunakan mobil dan aplikasi
Roadroid pada ruas jalan Kubangraya,
Pekanbaru.
B. Berdasarkan Nilai Road Condition Index (RCI)
Gambar 2. Korelasi Antara Nilai IRI dan RCI Analisa metode RCI dengan cara
(Sukirman, 1992). mengkonversikan nilai IRI yang didapat dari
aplikasi Roadroid dengan menggunakan rumus
3. Metode Penelitian yang ada.
3.1 Data Studi Kasus
Ruas Jalan Kubangraya, Pekanbaru merupakan 3.4 Bagan Alir Penelitian
jaringan jalan yang menghubungkan daerah panam dan Berikut merupakan bagan alir penelitian :
daerah marpoyan. Pengukuran menggunakan mobil dan
aplikasi Roadroid dimulai dari STA 0+00 sampai
dengan STA 1+12000. Situasi ruas jalan Kubangraya,
Pekanbaru dapat dilihat pada Gambar 1.

Gambar 3. Peta Ruas Jalan Kubangraya, Pekanbaru


Gambar 4. Bagan Alir Penelitian Pada ruas jalan
3.2 Pengumpulan Data Kubangraya, Pekanbaru
Pengumpulan data Primer dilakukan dengan
melakukan survey langsung ke lapangan pada bulan 4. Hasil dan Pembahasan Penelitian
September 2021 dengan menggunakan mobil dan 4.1 Penilaian Kondisi Jalan
apilkasi Roadroid dimulai dari STA 0+00 sampai Berdasarkan survei yang telah dilakukan pada
dengan STA 1+12000 dan melakukan pengecekan ruas jalan Kubangraya, Pekanbaru didapatkan data dan
kondisi perkerasan ruas jalan. Perhitungan dilakukan kondisi terkini dari ruas jalan tersebut.
dengan mengambil data per 50 m.
Pengumpulan data sekunder diperoleh penulis I. Data nilai kondisi ruas jalan Kubangraya,
yaitu peta jalan Kubangraya dan referensi dan literature Pekanbaru berdasarkan nilai IRI pada aplikasi
jurnal yang ada. Roadroid.
129
• Ruas Jalan Kubangraya STA + 00 – STA + 12000

Tabel 3. Contoh data yang didapatkan pada aplikasi


Roadroid STA + 00 – STA + 12000.

STA (m) Kecepatan e IRI c IRI


(km/jam)
STA + 0 0 0 0
Gambar 6. Grafik Nilai Kecepatan, eIRI, cIRI pada
STA + 50 30 7.7 0.8 STA + 12000 – STA + 00.
STA + 100 34 15.5 0.4
STA + 150 35 13.7 0.8 Berdasarkan grafik pada Gambar 6 diketahui
nilai eIRI ruas jalan Kubangraya, Pekanbaru STA + 00 –
STA + 200 38 12.9 0.7
STA + 12000 terendah yaitu pada STA +12000 sebesar
STA + 250 38 14.2 1.2 5.6 dan nilai eIRI terbesar yaitu pada STA + 6850
STA + 300 39 13.4 1 sebesar 22.6 dan eIRI rata-rata diperoleh 14.48.
Dari perhitungan nilai eIRI yang didapat, maka
STA + 350 40 12.9 0.9
kondisi terkini jalan Kubangraya Pekanbaru tergolong
Buruk direntang nilai eIRI 12-16.

Gambar 5. Grafik Nilai Kecepatan, eIRI , cIRI pada Gambar 7. Pengelompokan Kategori Jalan Berdasarkan
STA + 00 – STA +12000. Nilai IRI.

Berdasarkan grafik pada Gambar 5 diketahui II. Korelasi Nilai IRI ke RCI
nilai eIRI ruas jalan Kubangraya, Pekanbaru STA + 00 –
STA + 12000 terendah yaitu pada STA +50 sebesar 7.7 • Ruas Jalan Kubangraya STA + 00 – STA + 12000
dan nilai eIRI terbesar yaitu pada STA + 11400 sebesar
27.2 dan IRI rata-rata diperoleh 14.24. Tabel 5. Contoh data Korelasi nilai IRI ke RCI pada
STA + 00 – STA + 12000.
• Ruas Jalan Kubangraya STA + 12000 – STA + 00
STA (m) Kecepatan e IRI c IRI RCI
Tabel 4. Contoh data yang didapatkan pada aplikasi
(km/jam)
Roadroid STA + 12000 – STA + 00.
STA + 0 0 0 0 10.00
NO KECEPATAN eIRI cIRI STA + 50 30 7.7 0.8 5.46

0 0 0 0 STA + 100 34 15.5 0.4 2.41

50 27 15.2 1.5 STA + 150 35 13.7 0.8 2.94

100 20 18.8 0.5 STA + 200 38 12.9 0.7 3.21

150 31 13.8 0.4 STA + 250 38 14.2 1.2 2.78


STA + 300 39 13.4 1 3.04
200 39 13.7 0.7
STA + 350 40 12.9 0.9 3.21
250 43 12.3 1.7
300 43 13.3 1.2
350 42 12.3 1.1

130
1.05 dan nilai RCI terbesar yaitu pada STA + 12000
sebesar 6.63 dan RCI rata-rata diperoleh 2.77.

Dari perhitungan nilai RCI rata-rata yang didapat,


maka kondisi Jalan Kubangraya Pekanbaru tergolong
rusak berat, banyak lubang dan seluruh daerah
perkerasan hancur direntang nilai RCI 2-3.

Gambar 8. Grafik nilai RCI pada STA 0 + 00 – STA 0


+ 12000.

Berdasarkan grafik pada Gambar 8 diketahui


nilai RCI ruas jalan Kubangraya, Pekanbaru STA + 00 –
STA + 12000 terendah yaitu pada STA + 14400 sebesar
0.59 dan nilai RCI terbesar yaitu pada STA + 50 sebesar
5.46 dan IRI rata-rata diperoleh 2.81. Gambar 10. Pengelompokan Kategori Jalan
Berdasarkan Nilai RCI.
• Ruas Jalan Kubangraya STA + 12000 – STA + 00
5. Kesimpulan dan Saran
Tabel 6. Contoh data Korelasi nilai IRI ke RCI pada 5.1 Kesimpulan
STA + 12000 – STA + 00. Berdasarkan hasil analisa data dan pembahasan
dapat disimpulkan sebagai berikut :
NO KECEPATAN eIRI cIRI RCI
A. Hasil analisa metode IRI Jalan Kubang, Kota
Pekanbaru :
0 0 0 0 10  STA 0 + 00 – STA 0 + 12000 = IRI rata-rata
50 27 15.2 1.5 2 didapatkan sebesar 14.24, tipe permukaan
aspal, keterangan kondisi jalan adalah buruk.
100 20 18.8 0.5 2
 STA 0 + 12000 – STA 0 + 00 = IRI rata-rata
150 31 13.8 0.4 3 didapatkan sebesar 14.48, tipe permukaan
200 39 13.7 0.7 3 aspal, keterangan kondisi jalan adalah buruk.
B. Hasil analisa metode RCI Jalan Kubang, Kota
250 43 12.3 1.7 3
Pekanbaru :
300 43 13.3 1.2 3  STA 0 + 00 – STA 0 + 12000 = RCI rata-rata
350 42 12.3 1.1 3 didapatkan sebesar 2.81, kondisi permukaan
jalan secara visual adalah rusak berat, banyak
lubang, dan seluruh daerah perkerasan hancur
 STA 0 + 12000 – STA 0 + 00 = RCI rata-rata
didapatkan sebesar 2.77, kondisi permukaan
jalan secara visual adalah rusak berat, banyak
lubang, dan seluruh daerah perkerasan hancur
C. Dari kedua metode yang dilaksanakan, didapatkan
hasil bahwa semakin tinggi nilai IRI maka kondisi
jalan semakin buruk. Sedangkan nilai RCI semakin
mendekati nilai 10, maka kondisi jalan dinyatakan
sangat rata dan halus. Pada Jalan Kubangraya,
Kota Pekanbaru mempunyai nilai rata-rata yang
Gambar 9. Grafik nilai RCI pada STA 0 + 12000 – buruk.
STA 0 + 00.
5.1 Saran
Berdasarkan grafik pada Gambar 9 diketahui A. Agar menciptakan kondisi jalan yang aman dan
nilai RCI ruas jalan Kubangraya, Pekanbaru STA + 00 – nyaman diperlukan perbaikan secara berkala
STA + 12000 terendah yaitu pada STA + 6850 sebesar terhadap ruas jalan yang memang harus segera
diperbaiki.
131
B. Pada penelitian kali ini data yang didapatkan dari
aplikasi Roadroid terlalu besar sehingga hasil akhir
yang didapatkan juga besar. Akan tetapi pada
pengamatan visual jalan tersebut masih beraspal
dan masih bisa dilalui, hanya saja kondisi jalan
yang banyak mengalami gelombang, alur dan
amblas akibat dilalui banyak kendaraan berat yang
memungkinkan menyebabkan penilaian IRI
berdasarkan aplikasi Roadroid menjadi besar.
Penulis menyarankan agar menggunakan alat yang
telah teruji pada SNI.

5. Daftar Pustaka
Anisarida, A. an. (2017). Evaluasi Kondisi Permukaan
Jalan Dengan Metode Road Condition Index
(RCI). Geoplanart, 2(1), 13–21.
Jenderal, D., & Marga, B. (2011). Kementerian
pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Issue
20).
Nisumanti, S., & Prawinata, D. (2020). Penilaian
Kondisi Jalan Menggunakan Metode International
Roughness Index ( IRI ) Dan Surface Distress
Index ( SDI ) Pada Ruas Jalan Akses Terminal
Alang-Alang Lebar ( Studi Kasus : Sp . Soekarno
Hatta – Bts . Kota Palembang Km 13 ). 09(2), 57–
62.
Sukirman, S., (1992), Perkerasan Lentur Jalan Raya,
Penerbit Nova, Bandung.
Tho’atin Setyawan dan Suprapto. (2016). Penggunaan
Metode International Roughness Index (Iri),
Surface Distress Index (Sdi) Dan Pavement
Condition Index (Pci) Untuk Penilaian Kondisi
Jalan Di Kabupaten Wonogiri. Prosiding
Semnastek, 0(0), 1–9.
https://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnastek/articl
e/view/685

132

Anda mungkin juga menyukai