Anda di halaman 1dari 10

I.

PENDAHULUAN

Benih merupakan salah satu faktor penting untuk mendukung


keberhasilan perkebunan. Penggunaan benih unggul bermutu akan
meningkatkan produktivitas hasil dan mutu komoditi perkebunan pada
tahun-tahun mendatang yang pada akhirnya akan meningkatkan
pendapatan petani dan kesejahteraan masyarakat. Oleh karena itu
benih unggul merupakan faktor kunci keberhasilan perkebunan.
Sejalan dengan meningkatnya kesadaran masyarakat untuk
menggunakan benih unggul bermutu dan berdampak terhadap
meningkatnya permintaan benih unggul bermutu, maka kendala yang
harus diatasi adalah kemampuan sumber-sumber benih untuk
menghasilkan benih bermutu dalam sebaran waktu yang merata
sepanjang tahun. Oleh karena itu sistem perbenihan tanaman
perkebunan harus dibentuk untuk menjamin tersedianya benih unggul
bermutu dalam jumlah yang cukup dan secara berkesinambungan.
Beberapa upaya untuk menyediakan benih unggul bermutu
secara berkesinambungan adalah dalam jangka pendek : penyediaan
benih unggul bermutu dilakukan dengan identifikasi calon kebun-
kebun sumber benih yang terdapat di lokasi-lokasi pengembangan
seperti seleksi individu tanaman pada blok penghasil tinggi sehingga
dapat ditentukan pohon induk terpilih yang dijadikan sebagai sumber
benih. Selain itu juga memberi stimulan terhadap pemerintah daerah
untuk mendaftarkan dan mengusulkan varietas unggul di daerah
masing-masing untuk diajukan sebagai varietas unggul nasional.
Disamping itu juga dengan melakukan pengawalan dan memberikan
bimbingan teknis terhadap produsen-produsen benih.
Dalam jangka panjang : dengan membangun kebun sumber
benih berupa Kebun Induk (KI) dan Kebun Entres (KE) dengan
menggunakan varietas-varietas yang telah ditetapkan sebagai benih
unggul pada daerah-daerah pengembangan yang pelaksanaannya
2

dilaksanakan oleh Dinas yang membidangi perkebunan di Provinsi dan


Kabupaten. Terhadap kebun-kebun yang sudah dibangun tersebut
tetap dilakukan pemeliharaan sehingga diharapkan kebun-kebun benih
tersebut dapat ditetapkan sebagai kebun benih pada waktunya.
Upaya-upaya lain adalah membangun sistem perbenihan
dengan penguatan petugas Pengawas Benih Tanaman yang memiliki
peranan penting dalam mengawasi produksi dan peredaran benih
unggul bermutu sejak dari produsen benih hingga siap tanam di
kebun-kebun masyarakat. Ditingkat produsen benih, kelembagaan
perbenihan juga telah dibangun untuk dapat menjamin komitmen dari
setiap produsen benih untuk menghasilkan benih unggul secara
berkesinambungan. Diharapkan jika semua unsur tersebut dipadukan
dengan baik, maka beberapa tahun kedepan dapat menumbuhkan
kemandirian benih di tingkat daerah sehingga kendala keterbatasan
benih unggul bermutu dapat diatasi dengan baik.
3

KOMODITI PERKEBUNAN
YANG TELAH MEMILIKI LEGALITAS SUMBER BENIH

Di Provinsi Aceh ada beberapa komoditi perkebunan yang telah memiliki


legalitas sumber benih untuk dijadikan sebagai kebun sumber yaitu :

1. Pinang
Pinang adalah merupakan tanaman yang telah dibudidayakan sejak
zaman penjajahan belanda yang merupakan tanaman rempah2
yang dijadikan sebagai komoditi eksport. Komoditi ini banyak di
tanam di kabupaten Pidie, Bireuen dan Aceh Utara. Beberapa
kebun sumber benih yang telah memiliki legalitasnya adalah :
a. SK Ditjenbun No. 59/Kpts/KB.020/5/2018,Tanggal 31
Mei 2018 :

a.1
Nama Pemilik Kebun : Hamdan N
Varietas : Unggul Lokal
Lokasi
- Desa : Batee Dabai
- Kecamatan : Makmur
- Kabupaten : Bireuen
Kategori Tanaman : BPT/PIT
Luas : 4,0 Ha
Jumlah Pohon : 222 Batang
Tahun Tanam : Tahun 1973
Umur Tanaman : 45 Tahun
Potensi Produksi : 131.402 Benih

a.2
Nama Pemilik Kebun : Ibrahim Yahya
Varietas : Unggul Lokal
Lokasi
- Desa : Batee Dabai
- Kecamatan : Makmur
- Kabupaten : Bireuen
4

Kategori Tanaman : BPT/PIT


Luas : 4,0 Ha
Jumlah Pohon : 488 Batang
Tahun Tanam : Tahun 1973
Umur Tanaman : 45 Tahun
Potensi Produksi : 301.963 Benih

a.3
Nama Pemilik Kebun : M. Nazar Nurdin
Varietas : Unggul Lokal
Lokasi
- Desa : Paloh Mampree
- Kecamatan : Peusangan Siblah Krueng
- Kabupaten : Bireuen
Kategori Tanaman : BPT/PIT
Luas : 3,0 Ha
Jumlah Pohon : 250 Batang
Tahun Tanam : Tahun 2000
Umur Tanaman : 18 Tahun
Potensi Produksi : 147.976 Benih

a.4
Nama Pemilik Kebun : Hamdani Husin
Varietas : Unggul Lokal
Lokasi
- Desa : Blang Beruru
- Kecamatan : Peudada
- Kabupaten : Bireuen
Kategori Tanaman : BPT/PIT
Luas : 3,50 Ha
Jumlah Pohon : 400 Batang
Tahun Tanam : Tahun 1998
Umur Tanaman : 30 Tahun
Potensi Produksi : 257.580 Benih
5

b. SK Ditjenbun No. 90/Kpts/KB.020/7/2019,Tanggal 02


Juli 2019 :

b.1

Nama Pemilik Kebun : Ibrahim Hasan


Varietas : Unggul Lokal
Lokasi
- Desa : Ranto Panyang
- Kecamatan : Juli
- Kabupaten : Bireuen
Kategori Tanaman : BPT/PIT
Luas : 3,0 Ha
Jumlah Pohon : 600 Batang
Tahun Tanam : Tahun 2004 s/d 2007
Umur Tanaman : 12 s/d 15 Tahun
Potensi Produksi : 729.000 Benih

b.2
Nama Pemilik Kebun : M. Ali Hasballah
Varietas : Unggul Lokal
Lokasi
- Desa : Alue Limeng
- Kecamatan : Jeumpa
- Kabupaten : Bireuen
Kategori Tanaman : BPT/PIT
Luas : 3,0 Ha
Jumlah Pohon : 450 Batang
Tahun Tanam : Tahun 2003 s/d 2005
Umur Tanaman : 14 s/d 16 Tahun
Potensi Produksi : 393.000 Benih

b.3

Nama Pemilik Kebun : Rasyidin A.Bakar


Varietas : Unggul Lokal
Lokasi
- Desa : Krueng Simpo
- Kecamatan : Juli
- Kabupaten : Bireuen
6

Kategori Tanaman : BPT/PIT


Luas : 10,0 Ha
Jumlah Pohon : 1.600 Batang
Tahun Tanam : Tahun 2002 s/d 2004
Umur Tanaman : 15 s/d 17 Tahun
Potensi Produksi : 1.548.0 Benih

C. SK Ditjenbun No. 144/Kpts/KB.020/10/2019,Tanggal 23


Oktober 2019 :

c.1

Nama Pemilik Kebun : Zakaria


Varietas : Unggul Lokal
Lokasi
- Desa : Gunci
- Kecamatan : Sawang
- Kabupaten : Aceh Utara
Kategori Tanaman : BPT/PIT
Luas : 14,0 Ha
Jumlah Pohon : 1.680 Batang
Tahun Tanam : Tahun 2007
Umur Tanaman : 12 Tahun
Potensi Produksi : 1.529.640 Benih

2. Kopi Arabica
Kopi Arabica adalah merupakan tanaman yang telah dibudidayakan
untuk dijadikan sebagai komoditi eksport. Komoditi ini banyak di
tanam di kabupaten Aceh Tengah dan Bener Meriah. Beberapa
kebun sumber benih yang telah memiliki legalitasnya adalah :
a. SK Menteri Pertanian Republik Indonesia No.
28/Kpts/KB.020/V/2017,Tanggal 08 Mei 2017 :

a.1

Nama Pemilik Kebun : Taharuddin (Aman Ona)


Varietas : Gayo 1
Lokasi
- Desa : Kp. Pegantungen
7

- Kecamatan : Pegasing
- Kabupaten : Aceh Tengah
Kategori Tanaman : PIT
Luas : 1,0 Ha
Jumlah Pohon : 1.156 Batang
Tahun Tanam : Tahun 1993
Umur Tanaman : 25 Tahun
Potensi Produksi : 5.895.600 Benih

a.2
Nama Pemilik Kebun : H. Abubakar Bukit
Varietas : Gayo 1
Lokasi
- Desa : Blang Tampu
- Kecamatan : Bukit
- Kabupaten : Bener Meriah
Kategori Tanaman : PIT
Luas : 2,0 Ha
Jumlah Pohon : 2.273 Batang
Tahun Tanam : Tahun 2005
Umur Tanaman : 13 Tahun
Potensi Produksi : 11.365.000 Benih
Nama Pemilik Kebun : Maisir Aman Al
Varietas : Gayo 2
Lokasi
- Desa : Jongok Meluem
- Kecamatan : Bandar
- Kabupaten : Bener Meriah
Kategori Tanaman : PIT
Luas : 1,0 Ha
Jumlah Pohon : 1.100 Batang
Tahun Tanam : Tahun 1993 dan 1994
Umur Tanaman : 23 s/d 24 Tahun
Potensi Produksi : 5.500.000 Benih

a.3
8

Nama Pemilik Kebun : Nurdin M


Varietas : Gayo 1
Lokasi
- Desa : Blang Panas
- Kecamatan : Bukit
- Kabupaten : Bener Meriah
Kategori Tanaman : PIT
Luas : 1,0 Ha
Jumlah Pohon : 820 Batang
Tahun Tanam : -
Umur Tanaman : -
Potensi Produksi : -

3. Kelapa Dalam
Kelapa Dalam adalah merupakan tanaman yang telah
dibudidayakan untuk dijadikan sebagai komoditi eksport. Komoditi
ini dapat tumbuh hampir diseluruh daerah pesisir Provinsi Aceh.
Tetapi yang telah diseleksi untuk dijadikan sebagai kebun sumber
benih adalah di kabupaten Aceh Besar, Bireuen, Aceh Barat dan
Simeulue. Beberapa kebun sumber benih yang telah memiliki
legalitasnya adalah :
a. SK Dirjenbun No. 29/Kpts/KB.020/5/2017,Tanggal 08
Mei 2017 :

a.1

Nama Pemilik Kebun : A.Jalil


Varietas : Unggul Lokal
Lokasi
- Desa : Kuala Cerape
- Kecamatan : Jangka
- Kabupaten : Bireuen
Kategori Tanaman : PIT
Luas : 10,0 Ha
Jumlah Pohon : 568 Batang
9

Tahun Tanam : Tahun 1980


Umur Tanaman : 38 Tahun
Potensi Produksi : 68.000 Benih

a.2

Nama Pemilik Kebun : M. Ridwan


Varietas : Unggul Lokal
Lokasi
- Desa : Pante Baro
- Kecamatan : Juli
- Kabupaten : Bireuen
Kategori Tanaman : PIT
Luas : 15,0 Ha
Jumlah Pohon : 1.200 Batang
Tahun Tanam : Tahun 1980
Umur Tanaman : 38 Tahun
Potensi Produksi : 130.000 Benih

b. SK Dirjenbun No. 13/Kpts/KB.020/2/2018,Tanggal 13


Februari 2018 :

b.1

Nama Pemilik Kebun : Fiddayan : 4,75 Ha


Bustamam Isa : 0,85 Ha
Nazar Ajad : 1,50 Ha
Mustaqim Hamid : 1,00 Ha
Nurjamali : 1,50 Ha
Varietas : Lampanah
Lokasi
- Desa : Ujoeng Kupula
- Kecamatan : Seulimum
- Kabupaten : Aceh Besar
Kategori Tanaman : PIT
Luas : 10,0 Ha
Jumlah Pohon : 164 Batang
Tahun Tanam : -
Umur Tanaman : -
Potensi Produksi : 22.215 Benih
10

4. Cengkeh
5. Kakao
6. Pala
7. Karet
8. Nilam
9. Lada
10. Kemiri Sayur

Anda mungkin juga menyukai