Anda di halaman 1dari 1

MANAJEMEN DATA TERINTEGRASI

No. Revisi Halaman


No. Dokumen
0 1/3

Ditetapkan,
Direktur
STANDAR
PROSEDUR Tanggal Terbit
OPERASIONAL
dr. Suswanto, M.Sc.,Spn.PK.,MARS
Pengertian 1. Manajemen data adalah kegiatan mengumpulkan, mengukur,
menganalisis dan mengevaluasi data indikator mutu rumah sakit.
Tujuan 1. Pengawasan dan pemantauan kegiatan peningkatan mutu (plan, do,
study, action).
2. Tercapainya pelayanan rumah sakit yang bermutu dan selamat.
Kebijakan Keputusan Direktur Utama Nomor : QM/KBJ/PPI/01/1/2023 tentang Kebijakan
Pencegahan dan Pengendalian Infeksi RSU Islam Boyolali.
Prosedur A. Pengumpulan, pelaporan dan analisis data
1. Lakukan survei harian indikator mutu di semua unit kerja.
2. Pastikan jumlah sampel sesuai teknik yang telah ditentukan dan
diverifikasi.
3. Input data indikator mutu sesuai dengan waktu yang ditentukan
menggunakan google speedsheet oleh petugas yang ditunjuk.
4. Bandingkan data secara internal, dengan rumah sakit lain, dengan
standar keilmuwan, dan dengan praktik yang baik bila ada.
5. Analisis dan evaluasi data pada unit kerja masing – masing.
6. Laporkan hasil analisis dan evaluasi ulang data harian yang didapat
dari unit kerja kepada komite PMKP.
7. Komite PMKP memberikan feedback atau rekomendasi kepada
komite PPI.
8. Sampaikan hasil analisis dan evaluasi yang telah direkomendasi oleh
PMKP kepada direktur.
9. Sampaikan hasil analisis, evaluasi, dan rencana tindak lanjut yang
sudah di disposisi Direktur ke unit kerja sebagai feedback.
10. Sampaikan data indikator mutu yang dipilih ke masyarakat melalui
papan pengumuman dan website rumah sakit.
Unit Terkait Semua Unit

Anda mungkin juga menyukai