Anda di halaman 1dari 9

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN DISIPLIN KERJA

TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT RAZER BROTHERS

PROPOSAL SKRIPSI

NAMA : CYNTHIA MONIKA NAPITU


NIM : 20105800
PROGRAM STUDI :
MANAJEMEN PROGRAM :
SARJANA

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI (STIE)


SULTAN AGUNG
PEMATANGSIANTAR
2022
LATAR BELAKANG MASALAH
 Fenomena Variabel Y (Kinerja Karyawan)
Kinerja Karyawan pada PT Razer Brothers belum optimal. Hal ini dapat dilihat pada dimensi kualitas, dimana terdapat karyawan yang tidak bekerja
dengan baik sehingga mengalami penurunan jumlah barang dan banyak barang produksi yang rusak dengan jumlah yang relatif tinggi. Dan pada dmensi
kerjasama, dimana terdapat karyawan yang masih suka bekerja individu dari pada harus bekerjasama.
 Fenomena Variabel X1 ( Lingkungan Kerja)
Lingkungan Kerja pada PT Razer Brothers masih belum optimal. Hal ini dapat dilihat pada dimensi fasilitas, dimana belum tersedianya kantin, jaminan
kesehatan serta jenjang karir yang menarik. Pada dimensi suasana kerja, dimana terdapat ruang kerja yang masih belum kondusif dan sirkulasi udara yang
kurang begitu baik. Dan pada dimensi keadaan aman dan lingkungan kerja yang tidak bising, dimana terdapat tumpukan barang produsksi ada dimana-
mana serta lingkungan yang berisik.

 Fenomena Variabel X2 ( Disiplin Kerja)


Disiplin kerja pada PT razer Brothers masih belum optimal. Hal ini dapat dilihat pada dimensi kehadiran, dimana presensi dilakukan secara tertulis yang
akan menimbulkan tindakan indispliner. Pada dimensi ketaatan pada peraturan kerja dan standar kerja, dimana terdapat karyawan masih sering
mengabaikan tugas dan yang menjadi kewajibannya. Pada dimensi tingkat kewaspadaan tinggi, dimana karyawan terlambat dalam pengumpumpulan
omset harian. Dan pada dimensi bekerja secara etis, dimana terdapat karyawan yang kurang adanya rasa hormat kepada atasannya.
IDENTIFIKASI MASALAH
Adapun identifikasi masalah yang di dapat yaitu :

1. Menurunnya kinerja karyawan PT Razer Brothers.


2. Kurang kondusifnya lingkungan kerja di PT Razer Brothers berakibat pada tempat kerja terasa kurang
nyaman .
3. Kurang disiplinnya karyawan masih sering ditemui berdasarkan hasil observasi dan wawancara
langsung dengan beberapa karyawan.
4. Karyawan masih belum mampu bekerja secara etis dan profesional di tempat kerja.
5. Karyawan tidak memiliki rasa kepemilikan terhadap perusahaan yang menandakan rendahnya
komitmen.
6. Kurang stabilnya motivasi yang dimiliki oleh karyawan.
7. Gaya kepemimpinan yang diterapkan kurang sesuai dengan kondisi dan situas perusahaan.
8. Beban kerja bagi karyawan cukup tinggi.
9. Kepuasan kerja karyawan yang dirasakan oleh karyawan belum maksimal.
RUMUS TUJUAN
MASALAH PENELITIAN

1. Untuk mengetahui gambaran lingkungan kerja,


1. Bagaimana gambaran lingkungan kerja, disiplin
disiplin kerja, dan kinerja karyawan di PT Razer
kerja, dan kinerja karyawan di PT Razer
Brothers secara simultan dan persial.
Brothers secara simultan maupun persial?
2. Untuk mengetahui pengaruh pengaruh
2. Bagaimana pengaruh pengaruh lingkungan
lingkungan kerja, disiplin kerja terhadap kinerja
kerja, disiplin kerja terhadap kinerja
karyawan di PT Razer Brothers secara simultan
karyawan di PT Razer Brothers secara
dan persial.
simultan maupun persial?
KERANGKA TEORI
Manajemen
Grand
Theory Masram and Mu’ah (2015)

Middle Range Manajemen Sumber Daya Manusia


Theory
Zainal (2015)

Applied
Lingkungan Kerja (X1) Disiplin Kerja (X2) Kinerja Karyawan (Y)
Theory
Sinambela (2016),
Kaswan (2017), Mangkunegara (2017),
Hasibuan (2018),
Irisdiatadi and yassierli Bangun (2012)
(2014), Zainal (2015)
Sedarmayanti (2018)
KERANGKA PEMIKIRAN
Lingkungan Kerja (X1)
1. Fasilitas
2. Suasana kerja
3. Keadaan aman
4. Lingkungan kerja tidak bising Abid and Kinerja Karyawan (Y)
Irqas (2022)
Kualitas Pekerjaan
Ketepatan waktu
Disiplin Kerja (X2) Kemampuan kejasama

1. Kehadiran
2. Ketaatan pada peraturan kerja
3. Ketaatan pada standar kerja
4. Tingkat kewaspadaan tinggi
5. Bekerja etis

Teori Yang Melandasi


Lingkungan Kerja (X1) Disiplin Kerja (X2) Kinerja Karyawan (Y)
Sedarmayanti (2018) Zainal (2015) Bangun (2012)
HIPOTESIS
H0 = 0, lingkungan kerja dan disiplin kerja tidak berpengaruh terhadap
1.
kinerja karyawan baik secara simultan maupun persial.

2.
Ha ≠ 0, lingkungan kerja dan disiplin kerja berpengaruh terhadap
kinerja karyawan baik secara simultan maupun persial.
METODE PENELITIAN
Desain Penelitian 1. Penelitian Kepustakaan (Library Research)
2. Penelitian Lapangan ( Field Research)
Objek Penelitian Karyawan PT Razer Brothers
Waktu dan Tempat 1. Waktu penelitian ini direncanakan selama kurang lebih 8 bulan
Penelitian 2. Tempat penelitian : PT Razer Brothers JL. H. Muhyin No. 94 RT 06/05 Kel. Jaticempaka, Kec. Pondok Gede, Bekasi

Ruang Lingkup Variabel Bebas : Lingkungan Kerja( X1) dan Disiplin Kerja (X2)
Penelitian Variabel Terikat: : Kinerja Karyawan (Y)
Defenisi Operasional Tersedia dalam bentuk tabel tersendiri
Penelitian
Populasi Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 130 orang

Jenis Data 1.Data Kualitatif


2.Data Kuantitatif
Sumber Data 1. Data Primer
2. Data Sekunder
Teknik Pengumpulan Data 1.Kuesioner
2.Wawancara
3.Dokumentasi
Alat Pengumpulan Data Buku catatan, alat tulis, kuesioner, jaringan internet, laptop/komputer

Uji Instrumen Penelitian 1. Uji Validitas


2. Uji Reliabilitas
Teknik Analisis Data 1. Uji Normalitas
2. Analisis Deskriptif Kualitatif
3. Analisis Deskriptif Kuantitatif
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai