Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI PENILAIAN AKHIR TAHUN

2022 / 2023
Mata pelajaran : Bahasa Inggris Semester : II (Dua)
Kelas : IV (Empat) Penyusun : Laela Yulianti
UNIT TUJUAN INDIKATOR JENIS NOMOR
PEMBELAJARAN SOAL SOAL
Be on time peserta didik mampu 1. Peserta didik PG 1,2,3,4,5
mengidentifikasi mengidentifikasi waktu Esay 26,27,29,31,36,38
waktu dengan dengan mengucapkan
menggunakan jam dalam Bahasa inggris
analog 2. Peserta didik PG 6,7
menerjemahkan waktu ke
peserta didik mampu dalam Bahasa Indonesia
berdialog tentang 3. Peserta didik esay 30
penggunaan waktu menerjemahkan waktu ke
dalam Bahasa inggris
I go to Peserta didik mampu 1. Peserta didik PG 8,10
school after menyebutkan mengidentifikasi jenis alat Esay 32,33,37
having kegiatan sehari-hari transportasi
breakfast menggunakan simple 2. Peserta didik menyusun PG 9
present acak kata menjadi sebuah
kalimat
3. Peserta didik menentukan
kata kerja yang tepat PG 11,19,22,23
sesuai subject
4. Peserta didik menyusun PG 20
acak kata menjadi kalimat
yang benar
He always Peserta didik mampu 1. Peserta didik menentukan PG 12,13,14
gets up at 5 mengungkapkan dan kata kerja yang tepat sesuai Esay 28
o’clock menuliskan kegiatan konteks kalimat dan gambar
sehari-hari dengan 2. Peserta didik menjawab
menggunakan adverb pertanyaan berdasarkan PG 16,17,18
of frequency timetable aktivitas sehari-
hari disertai waktunya
3. Peserta didik
mengidentifikasi adverb of PG 21
frequency sebuah kalimat
Esay 40
4. Peserta didik menyebutkan
macam-macam kegiatan
sehari-hari
How do you Peserta didik mampu 1. Peserta didik PG 24
go to school mengidentifikasi mengidentifikasi alat Esay 33
jenis-jenis kendaraan transportasi yang digunakan
2. Peserta didik
menerjemahkan kalimat Esay 39
dalam Bahasa inggris
He goes to Peserta didik mampu 1. Peserta didik PG 25
school by membuat kalimat menerjemahkan kalimat
bicycle sederhana tentang Bahasa inggris ke dalam
kendaraan Bahasa Indonesia
2. Peserta didik Esay 34
menerjemahkan kalimat
Bahasa Indonesia ke dalam
Bahasa inggris Esay 35
3. Peserta didik menyusun
kata acak menjadi kalimat
yang benar
LATIHAN SOAL PAT
Bahasa inggris kelas IV

1. What time is it ?
a. 05.00
b. 07.15
c. 09.30
d. 05.45
e. 10.30
2. Mention (sebutkan) kinds of land transportation !
3. Mention kinds of water transportation !
4. Metion kinds of air transportation !
5. Mention kinds of daily activity (kegiatan sehari-hari) !
6. Complete the sentences then translate !(lengkapilah kalimat ini kemudian terjemahkan!)
a. My mother ….. in the kitchen at four o’clock.
b. I …. English every Monday.
c. My father ….. to office by motorcycle.
d. Siska …. to market by bicycle at six o’clock.
7. Rearrange !
a. Goes – at – my mother – by – five o’clock – to – Jakarta – bus
b. Plays – marble – in - always – Doni – the afternoon
8. Say in English !
a. Selalu
b. Biasanya
c. Pergi
d. Makan siang
e. Menyiram bunga

Selamat belajar, semoga mendapat nilai yang memuaskan, aamiin3

Anda mungkin juga menyukai