Anda di halaman 1dari 129

Jombang, 18 Juli 2022

Mengetahui ;

Kepala SMK Negeri 1 Jombang Pengawas SMK Kab.Jombang

Drs.SISWO RUSIANTO --------------------------------------


Pembina Tk.I NIP.
NIP. NIP.196411191998021003
KATA PENGANTAR
Dengan memanjatkan puji syukur kepada Allah SWT yang telah memberikan rid-
hoNya kepada saya untuk menyelesaikan sebuh Buku Pedoman Guru Bimbingan dan Konseling.
Buku Pedoaman Guru Bimbingan dan Konseling ini adalah sebua buku yang digunakan oleh guru
bimbingan dan konseling/konselor dalam memberikan kegiatan layanan bimbingan dan konseling di
sekolah.
Dengan adanya buku pedoman guru bimbingan dan konseling ini, maka kegiatan lay-
anan bimbingan dan konseling di sekolah akan dilaksanakan sesuai dengan pedoman yang ada di
dalamnya. Sehingga dalam pemberian layanan bimbingan konseling khususnya layanan klasikal akan
benar-benar terarah sesuai yang telah diprogramkan.
Buku Pedoman Guru Bimbingan dan Konseling ini dilengkapi dengan Program
Tahunan, Program Semester, Matrik Layanan Bimbingan dan Konseling, Rencana Layanan
Bimbingan dan Konseling serta Job Sheet yang akan membantu siswa dalam memahami dan
menyikapi masalah-masalah peserta didik. Job Sheet atau tugas siswa akan diberikan pada lembaran
tersendiri yang tidak termasuk di didalam buku pedoman ini. Masalah-masalah peserta didik dalam
bimbingan dan konseling terbagi menjadi empat bidang yaitu : Masalah Pribadi, Masalah Belajar,Mas -
alah Sosial dan masalah Karir. Ke empat bidang tersebut merupakan layanan yang harus diberikan
oleh guru bimbingan dan konseling di sekolah. Sehingga ada tujuan akhir dari bimbingan dan konsel -
ing di sekolah adalah agar siswa mampu memahami dirinya dengan baik, mengarahkan dirinya dalam
mencapai cita-cita hidupnya,mengembangkan dirinya, mampu mengentaskan masalah ,mampu
mengambil keputusan dengan bijak serta bahagia lahir dan batin.
Ada suatu pepatah yang bernunyi : “Tiada gading yang tak retak”. Kesempurnaan
hanyalah milik Allah Swt, dan kekurangan selalu ada pada hambaNYa. Semoga dengan adanya Buku
Pedoman Guru Bimbingan dan Konseling ini, guru bimbingan dan konseling mejadi guru yang profe -
sional dalam menjalankan tugas pokok dan fungsinya. Aamiin

Wassalam,
Jombang, 18 Juli 2022

MATSUTONO,S,Pd
NIP.196503211991031010
AKPD

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jl. Dr. Soetomo 15 Telp (0321) 861516 Fax (0321) 861180
Website: http//smkn1jombang.sch.id,E-mail : kator@smkn1jombang.sch.id
JOMBANG KodePos.61418

BERDASARKAN HASIL ANALISIS ASSESMENT


KEBUTUHAN MATERI LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING
KLS.: X ( SEPULUH) SEMUA PROGRAM
SEMESTER GANJIL DAN GENAP TAHUN PELAJARAN 2022/2023

NO MATERI LAYANAN BK SEMESTER GANJIL


1 Eksistensi Bimbingan dan konseling di Sekolah
2 Belajar Efektif dan Efisien
3 Etika dan Sopan Santun
4 Etika Komunikasi
5 Kejujuran
6 Menyusun Jadwal Harian
NO MATERI LAYANAN BK SEMESTER GENAP
1 Pemahaman Diri
2 Nilai-Nilai Kehidupan
3 Mengenal 9 (sembilan) Kecerdasan Manusia
4 Meningkatkan Disiplin Diri
5 Kesulitan Belajar
6 Informasi Karir 1

Jombang, 18 Juli 2022


Mengetahui
Kepala Sekolah Guru BK,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jl. Dr. Soetomo 15 Telp (0321) 861516 Fax (0321) 861180
Website: http//smkn1jombang.sch.id,E-mail : kator@smkn1jombang.sch.id
JOMBANG KodePos.61418

BERDASARKAN HASIL ANALISIS ASSESMENT


KEBUTUHAN MATERI LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING
KLS.: XI ( SEBELAS) SEMUA PROGRAM
SEMESTER GANJIL DAN GENAP TAHUN PELAJARAN 2022/2023

NO MATERI LAYANAN BK SEMESTER GANJIL


1 Persiapan Praktik Kerja Lapangan (PKL)
2 Informasi Karir 2
3 Kenakalan Remaja
4 Mengendalikan Emosi
5 Mengevaluasi Kelebihan dan Kekurangan Cara Belajar
6 Informasi Pendidikan Tinggi
NO MATERI LAYANAN BK SEMESTER GENAP
1 Meningkatkan Keimanan Pada Tuhan Yang Maha Esa
2 Bahaya Penyalahgunaan Narkoba
3 Konsep Diri Remaja dan Kemandirian
4 Komunikasi Efektif
5 Pergaulan Sehat dan Pergaulan Tidak Sehat
6 Perkembangan Reproduksi Remaja

Jombang, 18 Juli 2022


Mengetahui
Kepala Sekolah Guru BK,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jl. Dr. Soetomo 15 Telp (0321) 861516 Fax (0321) 861180
Website: http//smkn1jombang.sch.id,E-mail : kator@smkn1jombang.sch.id
JOMBANG KodePos.61418

BERDASARKAN HASIL ANALISIS ASSESMENT


KEBUTUHAN MATERI LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING
KLS.: XII ( DUA BELAS) SEMUA PROGRAM
SEMESTER GANJIL DAN GENAP TAHUN PELAJARAN 2022/2023

NO MATERI LAYANAN BK SEMESTER GANJIL


1 Mengenal Dunia Kerja
2 Membuat Surat Lamaran Kerja
3 Strategi Mengikuti Wawancara Kerja 1
4 Mengenal Perguruan Tinggi 1
5 Mengenal Perguruan Tinggi 2
NO MATERI LAYANAN BK SEMESTER GENAP
1 Strategi Mengikuti Wawancara Kerja 2
2 Kiat Sukses
3 Pemantapan UN
4 Memasuki Dunia Kerja

Jombang, 18 Juli 2022


Mengetahui
Kepala Sekolah Guru BK,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PROGRAM
TAHUNAN
SMK
NEGERI 1
JOMBANG
PROGRAM TAHUNAN 2022

MATA PELAJARAN : BIMBINGAN KONSELING


SATUAN PENDIDIKAN : SMK NEGERI 1 JOMBANG
KELAS/KOMPETENSI KEAHLIAN : X / SEMUA PROGRAM KEAHLIAN
TAHUN PELAJARAN : 2022/2023
ALOKASI
Semester CAPAIAN LAYANAN BK KET.
WAKTU

1. Mengembangkan pengetahuan dan keterampilan sesuai 3 x 45


dengan kebutuhannya untuk mengikuti dan melanjutkan Menit
pelajaran dan/atau mempersiapkan karier serta berperan
dalam kehidupan masyarakat.
4 x 45
2. Mengembangkan pengetahuan dan keterampilan sesuai
dengan kebutuhannya untuk mengikuti dan melanjutkan Menit
pelajaran dan/atau mempersiapkan karier serta berperan
dalam kehidupan masyarakat.
3. Mengenal gambaran dan mengembangkan sikap tentang 3 x 45
kehidupan mandiri secara emosional, sosial,dan ekonomi menit
SATU
(GANJIL) 4. Memantapkan nilai dan cara bertingkah laku yang dapat 3 x 45
diterima dalam kehidupan sosial yang lebih luas Menit

5. Mencapai perkembangan diri sebagai remaja yang beriman dan 3 x 45


bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa. Menit
6. Memantapkan nilai dan cara bertingkah laku yang dapat 3 x 45
diterima dalam kehidupan sosial yang lebih luas
Menit

JUMLAH JAM PADA SEMESTER GANJIL 19 JAM

Jombang, 18 Juli 2022


Mengetahui Guru Bimbingan dan Konseling,
Kepala SMKN 1 Jombang

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
SMK
NEGERI 1 PROGRAM TAHUNAN 2022
JOMBANG

MATA PELAJARAN : BIMBINGAN KONSELING


SATUAN PENDIDIKAN : SMK NEGERI 1 JOMBANG
KELAS/KOMPETENSI KEAHLIAN : XI / SEMUA PROGRAM KEAHLIAN
TAHUN PELAJARAN ; 2022/2023

ALOKASI
Semester CAPAIAN LAYANAN BK KET.
WAKTU

1. Mengenal kemampuan, bakat,minat, serta arah 3 x 45


kecenderungan karir dan apresiasi seni. Menit

2. Mengenal kemampuan, bakat,minat, serta arah


kecenderungan karir dan apresiasi seni. 4 x 45
Menit
3. Mengenal sistem etika dan nilai-nilai bagi pedoman hidup sebagai
3 x 45
pribadi, anggota masyarakat, dan minat manusia.
menit
4. Mengenal gambaran dan mengembangkan sikap tentang kehidupan 3 x 45
TIGA mandiri secara emosional, sosial,dan ekonomi Menit
(GANJIL)
5. Mengembangkan pengetahuan dan keterampilan sesuai dengan 3 x 45
kebutuhannya untuk mengikuti dan melanjutkan pelajaran Menit
dan/atau mempersiapkan karier serta berperan dalam kehidupan
masyarakat.

6. Mengembangkan pengetahuan dan keterampilan sesuai dengan


kebutuhannya untuk mengikuti dan melanjutkan pelajaran 3 x 45
dan/atau mempersiapkan karier serta berperan dalam kehidupan Menit
masyarakat.

JUMLAH JAM PADA SEMESTER GANJIL 19 JAM

Jombang, 18 Juli 2022


Mengetahui Guru Bimbingan dan Konseling,
Kepala SMKN 1 Jombang

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
SMK
NEGERI 1 PROGRAM TAHUNAN 2022
JOMBANG

MATA PELAJARAN : BIMBINGAN KONSELING


SATUAN PENDIDIKAN : SMK NEGERI 1 JOMBANG
KELAS/KOMPETENSI KEAHLIAN : XII / SEMUA PROGRAM KEAHLIAN
TAHUN PELAJARAN : 2022/2023

ALOKASI
Semester CAPAIAN LAYANAN BK KET.
WAKTU

1. Mengenal kemampuan, bakat,minat, serta arah 4 x 45


kecenderungan karir dan apresiasi seni. Menit

2. Mengenal kemampuan, bakat,minat, serta arah 4x 45


kecenderungan karir dan apresiasi seni. Menit

3. Mengenal kemampuan, bakat,minat, serta arah


kecenderungan karir dan apresiasi seni. 4 x 45
Menit
4. Mengembangkan pengetahuan dan keterampilan sesuai
LIMA dengan kebutuhannya untuk mengikuti dan melanjutkan 4 x 45
(GANJIL) pelajaran dan/atau mempersiapkan karier serta berperan Menit
dalam kehidupan masyarakat.
5. Mengembangkan pengetahuan dan keterampilan sesuai 3 x 45
dengan kebutuhannya untuk mengikuti dan melanjutkan Menit
pelajaran dan/atau mempersiapkan karier serta berperan
dalam kehidupan masyarakat.

JUMLAH JAM PADA SEMESTER GANJIL 19 JAM

Jombang, 18 Juli 2022


Mengetahui Guru Bimbingan dan Konseling,
Kepala SMKN 1 Jombang

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PROGRAM
SEMESTER
SMK REKAPITULASI
NEGERI 1 JOMBANG
PROGRAM SEMESTER 1 2022

Mata Pelajaran : Bimbingan dan Konseling Semester : 1 ( Satu )


Kelas / Komp.Keahlian : X / Semua Komp.Keahlian Tahun Pelajaran : 2022-2023
A. PERHITUNGAN ALOKASI WAKTU B. DISTRIBUSI ALOKASI WAKTU
1. Jumlah pekan dalam satu Semester Alokasi
NO. Kompetensi Dasar Ket.
Juli 2 pekan - - - 4 5 Waktu
Agustus 5 pekan 1 2 3 4 5 1. Mengembangkan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan kebutuhannya untuk 3x45
September 4 pekan 1 2 3 4 - mengikuti dan melanjutkan pelajaran dan / atau mempersiapkan karir serta berperan menit
Oktober 4 pekan 1 2 3 4 - dalam kehidupan masyarakat.
Nopember 5 pekan 1 2 3 4 5 2. Mengembangkan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan kebutuhannya untuk 4x45
Desember 3 pekan 1 2 3 - - mengikuti dan melanjutkan pelajaran dan / atau mempersiapkan karir serta berperan menit
J umla h 23 pekan dalam kehidupan masyarakat.
3. Mengenal gambaran dan mengembangkan sikap tentang kehidupan mandiri secara 3x45
Pekan tidak efektif emosional, sosial dan ekonomi. menit
2. MPLS 1 pekan Minggu ke-4 Juli 2022 4. Memantapkan nilai dan cara bertingkah laku yang dapat diterima dalam kehidupan 3x45
KTS 1 1 pekan Minggu ke-3 Agust 2023 sosial yang lebih luas. menit
Pasca PAS 1 2 pekan Minggu ke 2-3 Des 2022 5. Mencapai perkembangan diri sebagai remaja yang beriman dan bertaqwa kepada 3x45
Tuhan Yang Maha Esa. menit
J umla h 4 pekan 6. Memantapkan nilai dan cara bertingkah laku yang dapat diterima dalam kehidupan 3x45
sosial yang lebih luas. menit

Jumlah pekan efektif untuk


3. kegiatan belajar mengajar 23 Pekan - 4 Pekan : 19 pekan
Jumlah tatap muka dalam satu pekan : jam
4. Jumlah jam dalan satu Semester : jam J uml a h 19x45 menit
5. Rincian Penggunaan : a. Tatap Muka : jam
b. Penilaian Harian : jam Mengetahui , Jombang, 18 Juli 2022
c. Penilaian Tengah Semester : jam Kepala SMK Negeri 1 Jombang Guru BK,
d. Penilaian Akhir Semester : jam
6. Jumlah jam yang ditetapkan dalam Kurikulum (Silabus) : jam
7 Jumlah Kompetensi Dasar : buah Drs. SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd
NIP 196411191998021003 NIP.196503211919031010
SMK REKAPITULASI
NEGERI 1 JOMBANG
PROGRAM SEMESTER 3 2022

Mata Pelajaran : Bimbingan dan Konseling Semester : 3 ( Tiga )


Kelas / Komp.Keahlian : XI / Semua Komp.Keahlian Tahun Pelajaran : 2022-2023
A. PERHITUNGAN ALOKASI WAKTU B. DISTRIBUSI ALOKASI WAKTU
1. Jumlah pekan dalam satu Semester Alokasi
NO. Kompetensi Dasar Ket.
Juli 2 pekan - - - 4 5 Waktu
Agustus 5 pekan 1 2 3 4 5 1. Mengenal kemampuan bakat, minat serta arah kecenderungan karir dan apresiasi seni. 3x45
September 4 pekan 1 2 3 4 - menit
Oktober 4 pekan 1 2 3 4 -
Nopember 5 pekan 1 2 3 4 5 2. Mengenal kemampuan bakat,minat serta arah kecenderungan karir dan apresiasi seni. 4x45
Desember 3 pekan 1 2 3 - - menit
J umla h 23 pekan
3. Mengenal sistem etika dan nilai-nilai bagi pedoman hidup sebagai pribadi, anggota 3x45
Pekan tidak efektif masyarakat dan minat manusia. menit
2. MPLS 1 pekan Minggu ke-4 Juli 2022 4. Mengenal gambaran dan mengembangkan sikap tentang kehidupan mandiri secara 3x45
KTS 1 1 pekan Minggu ke-3 Agust 2023 emosional ,sosial dan ekonomi. menit
Pasca PAS 1 2 pekan Minggu ke 2-3 Des 2022 5. Mengembangkan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan kebutuhannya untuk 3x45
mengikuti dan melanjutkan pelajaran dan / atau mempersiapkan karir serta berperan menit
J umla h 4 pekan dalam kehidupan masyarakat. 3x45
6. Mengembangkan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan kebutuhannya untuk menit
mengikuti dan melanjutkan pelajaran dan / atau mempersiapkan karir serta berperan
Jumlah pekan efektif untuk dalam kehidupan masyarakat.
3. kegiatan belajar mengajar 23 Pekan - 4 Pekan : 19 pekan
Jumlah tatap muka dalam satu pekan : jam
4. Jumlah jam dalan satu Semester : jam J uml a h 19x45 menit
5. Rincian Penggunaan : a. Tatap Muka : jam
b. Penilaian Harian : jam Mengetahui , Jombang, 18 Juli 2022
c. Penilaian Tengah Semester : jam Kepala SMK Negeri 1 Jombang Guru BK,
d. Penilaian Akhir Semester : jam
6. Jumlah jam yang ditetapkan dalam Kurikulum (Silabus) : jam
7 Jumlah Kompetensi Dasar : buah Drs. SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd
NIP 196411191998021003 NIP.196503211919031010
SMK REKAPITULASI
NEGERI 1 JOMBANG
PROGRAM SEMESTER 5 2022

Mata Pelajaran : Bimbingan dan Konseling Semester : 5 ( Lima )


Kelas / Komp.Keahlian : XII / Semua Komp.Keahlian Tahun Pelajaran : 2022-2023
A. PERHITUNGAN ALOKASI WAKTU B. DISTRIBUSI ALOKASI WAKTU
1. Jumlah pekan dalam satu Semester Alokasi
NO. Kompetensi Dasar Ket.
Juli 2 pekan - - - 4 5 Waktu
Agustus 5 pekan 1 2 3 4 5 1. Mengenal kemampuan bakat, minat serta arah kecenderungan karir dan apresiasi seni. 4x45
September 4 pekan 1 2 3 4 - menit
Oktober 4 pekan 1 2 3 4 -
Nopember 5 pekan 1 2 3 4 5 2. Mengenal kemampuan bakat,minat serta arah kecenderungan karir dan apresiasi seni. 4x45
Desember 3 pekan 1 2 3 - - menit
J umla h 23 pekan
3. Mengenal kemampuan bakat,minat serta arah kecenderungan karir dan apresiasi seni. 4x45
Pekan tidak efektif menit
2. MPLS 1 pekan Minggu ke-4 Juli 2022 4. Mengembangkan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan kebutuhannya untuk 4x45
KTS 1 1 pekan Minggu ke-3 Agust 2023 mengikuti dan melanjutkan pelajaran dan / atau mempersiapkan karir serta berperan menit
Pasca PAS 1 2 pekan Minggu ke 2-3 Des 2022 dalam kehidupan masyarakat.

J umla h 4 pekan 5. Mengembangkan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan kebutuhannya untuk 3x45
mengikuti dan melanjutkan pelajaran dan / atau mempersiapkan karir serta berperan menit
dalam kehidupan masyarakat.
Jumlah pekan efektif untuk
3. kegiatan belajar mengajar 23 Pekan - 4 Pekan : 19 pekan
Jumlah tatap muka dalam satu pekan : jam
4. Jumlah jam dalan satu Semester : jam J uml a h 19x45 menit
5. Rincian Penggunaan : a. Tatap Muka : jam
b. Penilaian Harian : jam Mengetahui , Jombang, 18 Juli 2022
c. Penilaian Tengah Semester : jam Kepala SMK Negeri 1 Jombang Guru BK,
d. Penilaian Akhir Semester : jam
6. Jumlah jam yang ditetapkan dalam Kurikulum (Silabus) : jam
7 Jumlah Kompetensi Dasar : buah Drs. SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd
NIP 196411191998021003 NIP.196503211919031010
SMK NEGERI 1 JADWAL KEGIATAN
JOMBANG PROGRAM SEMESTER 1 2022

Mata Pelajaran : Bimbingan dan Konseling Semester 1 /Satu


Kelas / Komp. Keahlian : X / Sepuluh Tahun Pelajaran 2022/2023

Jumlah Juli Agustus September Oktober Nopember Desember


No. Kompetensi Dasar Keterangan
Jam 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4
1. Mengembangkan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan kebutuhannya untuk
mengikuti dan melanjutlan pelajaran dan / atau mempersiapkan karir serta berperan 3x45
dalam kehidupan masyarakat. menit

MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH ( MPLS )


2. Mengembangkan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan kebutuhannya untuk 4x45

PA SCA PAS 1/P E N E R I M A A N R A P O R


PASCA PAS 1/P E N E R I M A A N R A P O R
mengikuti dan melanjutlan pelajaran dan / atau mempersiapkan karir serta berperan menit

PENILAIAN TENGAH SEMESTER

PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1


PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1
dalam kehidupan masyarakat.

KEGIATA N TENGAH SEMESTER

LIBUR SEMESTER 1
3. Mengenal gambaran dan mengembangkan sikap tentang kehidupan mandiri secara 3x45
emosional. menit

4. Memantapkan nilai dan cara bertingkahlaku yang dapat diterima dalam kehidupan 3x45
sosial. menit

5. Mencapai perkembangan diri sebagai remaja yang beriman dan bertaqwa kepada 3x45
Tuhan Yang Maha Esa. menit

6. Memantapkan nilai dan cara bertingkahlaku yang dapat diterima dalam kehidupan 3x45
sosial. menit

Mengetahui , Jombang, 18 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs. SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


NIP 196411191998021003 NIP.196503211991031010
SMK NEGERI 1 JADWAL KEGIATAN
JOMBANG PROGRAM SEMESTER 3 2022

Mata Pelajaran : Bimbingan dan Konseling Semester 3 /Tiga


Kelas / Komp. Keahlian : XI / Sebelas Tahun Pelajaran 2022/2023

Jumlah Juli Agustus September Oktober Nopember Desember


No. Kompetensi Dasar Keterangan
Jam 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4
1. Mengembangkan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan kebutuhannya untuk
mengikuti dan melanjutlan pelajaran dan / atau mempersiapkan karir serta berperan 3x45
dalam kehidupan masyarakat. menit

MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH ( MPLS )


2. Mengembangkan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan kebutuhannya untuk 4x45

PASCA PA S 1/P E N E R I M A A N R A P O R
PASCA PAS 1/P E N E R I M A A N R A P O R
mengikuti dan melanjutlan pelajaran dan / atau mempersiapkan karir serta berperan menit

PENILAIAN TENGAH SEMESTER

PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1


PENILAIAN A KHIR SEMESTER 1
dalam kehidupan masyarakat.

KEGIATAN TENGAH SEMESTER

LIBUR SEMESTER 1
3. Mengenal gambaran dan mengembangkan sikap tentang kehidupan mandiri secara 3x45
emosional. menit

4. Memantapkan nilai dan cara bertingkahlaku yang dapat diterima dalam kehidupan 3x45
sosial. menit

5. Mencapai perkembangan diri sebagai remaja yang beriman dan bertaqwa kepada 3x45
Tuhan Yang Maha Esa. menit

6. Memantapkan nilai dan cara bertingkahlaku yang dapat diterima dalam kehidupan 3x45
sosial. menit

Mengetahui , Jombang, 18 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs. SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


NIP 196411191998021003 NIP.196503211991031010
SMK NEGERI 1 JADWAL KEGIATAN
JOMBANG PROGRAM SEMESTER 5 2022

Mata Pelajaran : Bimbingan dan Konseling Semester 5 /Lima


Kelas / Komp. Keahlian : XII / Duabelas Tahun Pelajaran 2022/2023

Jumlah Juli Agustus September Oktober Nopember Desember


No. Kompetensi Dasar Keterangan
Jam 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4
1. Mengenal kemampuan, bakat, minat serta arah kecenderungan karir dan apresiasi 4x45
seni. menit

2. Mengenal kemampuan, bakat, minat serta arah kecenderungan karir dan apresiasi 4x45

MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH ( MPLS )


seni. menit

PASCA PAS 1/P E N E R I M A A N R A P O R


PASCA PAS 1/P E N E R I M A A N R A P O R
PENILAIAN TENGAH SEMESTER

PENILAIAN A KHIR SEMESTER 1


PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1
3. Mengenal kemampuan, bakat, minat serta arah kecenderungan karir dan apresiasi 4x45

KEGIATAN TENGAH SEMESTER


seni. menit

LIBUR SEMESTER 1
4. Mengembangkan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan kebutuhannya untuk 4x45
mengikuti dan melanjutlan pelajaran dan / atau mempersiapkan karir serta berperan menit
dalam kehidupan masyarakat.

5. Mengembangkan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan kebutuhannya untuk 3x45


mengikuti dan melanjutlan pelajaran dan / atau mempersiapkan karir serta berperan menit
dalam kehidupan masyarakat.

Mengetahui , Jombang, 18 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs. SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


NIP 196411191998021003 NIP.196503211991031010
MATRIK
PROGRAM
LAYANAN BK
MATRIK PROGRAM PELAYANAN BIMBINGAN KONSELING
SMK NEGERI 1 JOMBANG TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Bidang Sasaran Metode/
Layanan
Bimbingan
Waktu Pelaksanaan / Bulan
Kelas Tujuan Pelaksana
Teknik

PerPerenc.ind
No. Uraian / Kegiatan

Responsif

D. Sistem
7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6 X XI XII

Dukung

Pribadi

Belajar
Sosial
Dasar

Kairr
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28
I. PERSIAPAN √
Pemb.tugas & tanggun-
1. Pembagian Tugas Guru BK √ √ Penugasan Kep. Sek
gjawab
Mengetahui kebutuhan
2. Assesment Kebutuhan √ √ √ √ Angket K'or Kelas
siswa & lingk
Tersusunnya Program
3. Penyusunan Program √ √ Diskusi Tim BK
Kerja
Tim BK,
4. Konsultasi Program √ √ Diskusi
Kepsek
 Tersedianya Sarana
5. Penyiapan Sarana √  Kolaborasi Tim BK
penunjang
II. KEGIATAN LAYANAN

1. Orientasi
Pan.
Mengenal Lingkungan Observasi, Eks-
a. Sekolah √ √ √ √ √ MPLS,
sekolah positori
K'or
Pemahaman situasi Diskusi, In-
b. Budaya Sekolah √ √ √ √ √ √ √ K'or
Kelas Baru formasi
c. Orientasi Bimbingan Pengenalan & peman-
√ √ √ √ √ Diskusi, Informasi K'or
Konseling √ faatan BK
Pemahaman Kurikulum
Ekspositori, In- K'or,
d. Kurikulum 2013 √ √ √ & Sistem pembelajaran
formasi Wakakur
√ serta penilaian
Pemahaman Kurikulum
Ekspositori, In- K'or,
e. Kurikulum 2013 √ √ √ √ √ & Sistem pembelajaran
formasi Wakakur
serta penilaian
Mengetahui acuan ke- Ekspositori, In- K'or,
2. Informasi
berhasilan dlm belajar formasi Wakakur
a. Lingkungan Sekolah Baru √ √ √ √ √
Bidang Sasaran Metode/
Layanan
Bimbingan
Waktu Pelaksanaan / Bulan
Kelas Tujuan Pelaksana
Teknik

PerPerenc.ind
No. Uraian / Kegiatan

Responsif

D. Sistem
7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6 X XI XII

Dukung

Pribadi

Belajar
Sosial
Dasar

Kairr
Mengetahui acuan un- Ekspositori, In- K'or,
b. Eksistensi BK di Sekolah √ √ √ √ √ √
tuk mencapai kelulusan formasi Wakakur
Informasi, Pen-
c. Belajar Efektif dan Efisien √ √ √ √ √ √ √ Memahami Potensi diri K'or
ugasan
d. Pendalaman Minat √ √ √ √ √ √ √ √ Memberi informasi awal Ekspositori K'or
Diskusi, In-
e. Kesulitan Belajar √ √ √ √ √ √ √ Mengetahui gaya belajar
formasi
Mempersiapkan diri,
f. Persiapan Menghadapi Diskusi, In-
√ √ √ √ √ √ √ √ √ (fisik, mental teknik dan K'or
Ujian formasi
strategi belajar)
Pameran/ eks-
g. Perencanaan Karir √ √ √ √ √ √ √ √ Mengenal PT PT
positori
Membantu siswa
ekspositori,
h. Problematika Remaja √ √ √ √ √ √ mengatasi K’or
diskusi
permasalahannya
Mengetahui gambaran ekspositori
i. Dunia Kerja √ √ √ √ √ √ √ √ √ K’or
dunia kerja
Mengetahui cara ekspositori
j. Pergaulan Remaja √ √ √ √ √ √ bergaul yang baik antar K’or
remaja
Mengetahui bahaya
k. NAPZA √ √ √ ekspositori K’or
NAPZA
3. Peminatan dan Pendalaman
Minat
Penempatan posisi
a. Model Moving Class, De- siswa yang sesuai K'or, Guru,
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Seleksi
nah Ruang Sekolah dengan kondisi diri dan W Kls
lingkungannya
Sesuai kriteria nilai, Seleksi K'or,
b. Penempatan dalam kelas √ √ √ √ √ √ √ √
kasuistik Wakakur
c. Pemilihan Program Studi √ Mengenal macam”jur- Seleksi
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ K’or
PT usan di PT
 Membantu siswa men- Seleksi
K'or, Guru,
d. Kelompok Belajar √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ entukan kelompok be-
W Kls
lajarnya
e. Rekomendasi Beasiswa √ √ √ √ √ √ √ Memberi informasi Dengan melihat K’or
tentang siswa yg ber- angket peta eko-
hak mendapat beas- nomi
Bidang Sasaran Metode/
Layanan
Bimbingan
Waktu Pelaksanaan / Bulan
Kelas Tujuan Pelaksana
Teknik

PerPerenc.ind
No. Uraian / Kegiatan

Responsif

D. Sistem
7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6 X XI XII

Dukung

Pribadi

Belajar
Sosial
Dasar

Kairr
iswa
Membantu siswa men- K’or,
f. Ekstra Kurikuler √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ entukan pengemban- seleksi Waka
gan diri kesiswaan
4. Layanan BK Klasikal
Membelajarkan siswa
tentang ketrampilan
a. Cara Bergaul √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Bibliokonseling K’or
bergaul, berkomunikasi
belajar,
Experience Learn- K’or
b. Cara Berkomunikasi √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
ing
Experience Learn- K’or
c. Penerimaan diri √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
ing
d. Pengembangan sikap K’or
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Role Playing
asertif
Problem Based Narasum-
e. Cara Mengelola Malas √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Mengatasi rasa malas
Learning ber
f. Cara Mengelola Marah √ √ √ √ √ √ Mengatasi rasa marah Role playing K’or
Menyadari kelebihan
g. Kesadaran Diri √ √ √ √ √ √ Dialog Socrates K’or
dan kekurangan diri
h. Cara Mengelola Mengatasi rasa cemas
Problem Based
kecemasan Menghadapi √ √ √ √ √ √ √ saat akan menghadapi K’or
Learning
Ujian ujian
Mengajarkan cara
i. Keterbukaan √ √ √ √ √ √ Dialog Socrates K’or
mengungkapkan diri
Membantu siswa
Problem Based
j. Penyesuaian Diri √ √ √ √ √ √ menyesuaikan di K’or
Learning
lingkungannya
Membantu untuk
k. Mengelola Stres √ √ √ √ √ √ Bbliok’ing K’or
mengatasi rasa stres
Membantu siswa untuk
l. Pentingnya pendidikan un- Structured Learn-
√ √ √ √ √ √ √ mengetahui pentingnya K’or
tuk masa depan ing Approach
pendidikan
m. Kemampuan dalam Peningkatan kesadaran Narasum-
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Pelatihan
meraih pekerjaan spiritual ber
Mengentaskan kesul-
5. Konseling individual √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Konseling K'or
itan individu
Bidang Sasaran Metode/
Layanan
Bimbingan
Waktu Pelaksanaan / Bulan
Kelas Tujuan Pelaksana
Teknik

PerPerenc.ind
No. Uraian / Kegiatan

Responsif

D. Sistem
7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6 X XI XII

Dukung

Pribadi

Belajar
Sosial
Dasar

Kairr
Mengentaskan kesul-
6. Konseling Kelompok √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Dinamika KLP K'or
itan individu
7. Bimbingan Kelompok √ √ √ √
KEGIATAN PENDUKUNG
 III
Melancarkan dan
menghimpun data
siswa untuk memahami
1. Aplikasi Instrumentasi & kondisi siswa secara
Himp. Data komprehensif dalam
rangka membantu
mengembangkan
potensi siswa

Pengentasan masalah
pemahaman kondisi
keluarga
Pemahaman Masalah
siswa
a. Data Pribadi √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Angket K'or,
Komitmen pen-
gentasan masalah

Pengalihan penan-
ganan masalah
b. Presensii Siswa √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Studi Dokumen K'or, Guru
c. Prest. Hasil Belajar √ √ √ √ √ √ √ √ Studi Dokumen K'or, Guru
d. Kebiasaan Belajar √ √ √ √ √ √ √ √ √ Angket K'or,Guru
e. Jenis-jenis Masalah √ √ √ √ √ √ √ √ DCM K'or,
f. Tes Psikologis
g. Peta Ekonomi Orangtua √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Angket K'or
h. Struktur Sosial √ √ √ √ √ √ √ √ √ Sosiometri K'or
2. Home Visit √ √ √ √ √ √ - - - - - - - - - - - - √ √ √ Kunjungan K'or, Wali
Bidang Sasaran Metode/
Layanan
Bimbingan
Waktu Pelaksanaan / Bulan
Kelas Tujuan Pelaksana
Teknik

PerPerenc.ind
No. Uraian / Kegiatan

Responsif

D. Sistem
7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6 X XI XII

Dukung

Pribadi

Belajar
Sosial
Dasar

Kairr
K'or, Wali
3. Konsultasi √ √ √ √ √ √ - - - - - - - - - - - - √ √ √ Wawancara
Kls

Tim Ter-
4. Konferensi Kasus √ √ √ √ √ √ - - - - - - - - - - - - √ √ √ Konferensi
kait
K'or, Tim
5. Referal √ √ √ √ √ √ - - - - - - - - - - - - √ √ √ Alih tangan
Ahli

IV.  Evaluasi, Analisis, Tindak Lanjut Analisa Data K'or,

a. Proses √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Mengetahui keterlak- Studi Dokumen K'or,


sanaan program
b. Hasil √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

Peningkatan profesion-
IV. Pengembangan Profesi alisme guru pembimb-
ing/BK

a. Penataran, Seminar, Instansi


√ - - - - - - - - - - - -
Lokakarya terkait
Instansi
b. MGBK √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
terkait
Instansi
c. Pendidikan lanjutan √ - - - - - - - - - - - -
terkait
Instansi
d. Asosiasi Profesi (ABKIN) √ - - - - - - - - - - - -
terkait
V
Laporan
a. Semester √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
b. Tahunan √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Konselor

Keterangan: --------- = insidental


Jombang, 18 Juli 2022

Kepala SMKN 1 Jombang, Koordinator BK, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO__ MATSUTONO,S.Pd__ CH.TATIK P,S.Pd__


NIP. 196411191998021003 NIP. 196503211991031010 NIP. 196503082008012009
MATRIK
PROGRAM
LAYANAN BK
JADWAL PELAYANAN KONSELING SMKN 1 JOMBANG
SEMESTER GANJIL / GENAP
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Kelas : X ( Sepuluh ) Semua Program Keahlian
WAKTU PELAKSANAAN
NO. KEGIATAN SEMESTER GANJIL SEMESTER GENAP KETERANGAN
Juli Agst Sep Okt Nov Des Jan Feb Mar Apr Mei Juni
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15
1 Analisis Kebutuhan Siswa ( AKS ) AKS dilakukan pada
2 Penyusunan dan konsultasi program saat MPLS
3 Layanan Orientasi Dilaksanakan di MPLS
4 Layanan Informasi Dilaksanakan reguler
5 Layanan Peminatan Kerjasama dg wali kelas
6 Layanan Penguasaan Konten Kerjasama dg.Guru.MP
7 Layanan Konseling Perorangan Insidental
8 Layanan Bimbingan Kelompok Insidental
9 Layanan Konseling Kelompok Insidental
10 Layanan Konsultasi Insidental
11 Layanan Mediasi Insidental
12 Layanan Advokasi Insidental
13 Aplikasi Instrumentasi Dilaksanakan reguler
14 Himpunan Data Insidental
15 Konferensi Kasus Insidental
16 Kunjungan Rumah Insidental
17 Tampilan Kepustakaan Insidental
18 Alih Tangan Kasus Insidental
Jombang, 18 Juli 2022
Mengetahui
Kepala Sekolah Koordinator BK Guru BK,

Drs. SISWO RUSIANTO MATSUTONO, S.Pd MATSUTONO, S.Pd


NIP. 196411191998021003 NIP. 19650321 199103 1 010 NIP. 19650321 199103 1 010
JADWAL PELAYANAN KONSELING SMKN 1 JOMBANG
SEMESTER GANJIL / GENAP
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Kelas : XI ( Sebelas ) SEMUA PROGRAM KEAHLIAN
WAKTU PELAKSANAAN
NO. KEGIATAN SEMESTER GANJIL SEMESTER GENAP KETERANGAN
Juli Agst Sept Okt Nov Des Jan Feb Mar Apr Mei Juni
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15
1 Analisis Kebutuhan Siswa ( AKS ) AKS dilakukan pada
2 Penyusunan dan konsultasi program saat MPLS
3 Layanan Orientasi Dilaksanakan di MPLS
4 Layanan Informasi Dilaksanakan reguler
5 Layanan Peminatan Kerjasama dg wali kelas
6 Layanan Penguasaan Konten Kerjasama dg.Guru.MP
7 Layanan Konseling Perorangan Insidental
8 Layanan Bimbingan Kelompok Insidental
9 Layanan Konseling Kelompok Insidental
10 Layanan Konsultasi Insidental
11 Layanan Mediasi Insidental
12 Layanan Advokasi Insidental
13 Aplikasi Instrumentasi Dilaksanakan reguler
14 Himpunan Data Insidental
15 Konferensi Kasus Insidental
16 Kunjungan Rumah Insidental
17 Tampilan Kepustakaan Insidental
18 Alih Tangan Kasus Insidental
Jombang, 18 Juli 2022
Mengetahui
Kepala Sekolah Koordinator BK Guru BK,

Drs. SISWO RUSIANTO MATSUTONO, S.Pd MATSUTONO, S.Pd


NIP. 196411191998021003 NIP. 19650321 199103 1 010 NIP. 19650321 199103 1 010
JADWAL PELAYANAN KONSELING SMKN I JOMBANG
SEMESTER GANJIL / GENAP
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Kelas : XII ( Dua belas ) SEMUA PROGRAM KEAHLIAN
WAKTU PELAKSANAAN
NO. KEGIATAN SEMESTER GANJIL SEMESTER GENAP KETERANGAN
Juli Agst Sept Okt Nov Des Jan Feb Mar Apr Mei Juni
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15
1 Analisis Kebutuhan Siswa ( AKS ) AKS dilakukan pada
2 Penyusunan dan konsultasi program saat MPLS
3 Layanan Orientasi Dilaksanakan di MPLS
4 Layanan Informasi Dilaksanakan reguler
5 Layanan Peminatan Kerjasama dg wali kelas
6 Layanan Penguasaan Konten Kerjasama dg.Guru.MP
7 Layanan Konseling Perorangan Insidental
8 Layanan Bimbingan Kelompok Insidental
9 Layanan Konseling Kelompok Insidental
10 Layanan Konsultasi Insidental
11 Layanan Mediasi Insidental
12 Layanan Advokasi Insidental
13 Aplikasi Instrumentasi Dilaksanakan reguler
14 Himpunan Data Insidental
15 Konferensi Kasus Insidental
16 Kunjungan Rumah Insidental
17 Tampilan Kepustakaan Insidental
18 Alih Tangan Kasus Insidental
Jombang, 18 Juli 2022
Mengetahui
Kepala Sekolah Koordinator BK Guru BK,

Drs. SISWO RUSIANTO MATSUTONO, S.Pd MATSUTONO, S.Pd


NIP. 196411191998021003 NIP. 19650321 199103 1 010 NIP. 19650321 199103 1 010
RPL-BK KLS.X
SMT-1
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi
C Topik Layanan Eksistensi BK di Sekolah
D Fungsi Layanan Pemahaman
E Tujuan Layanan 1.Siswa memiliki pemahaman
yang benar tentang Eksistensi BK di
Sekolah.
2.Siswa memahami Urgensi BK di sekolah.
3.Siswa memahami fungsi BK di sekolah
4.Siswa memahami Asas-asas BK
5.Siswa memahami kesalah pahaman
tentang BK di sekolah.
6.Siswa dengan suka rela ke ruang BK.

F Capaian Layanan Mengembangkan pengetahuan dan


keterampilan sesuai dengan kebutuhannya
untuk mengikuti dan melanjutkan pelajaran
dan/atau mempersiapkan karier serta ber-
peran dalam kehidupan masyarakat
G Sasaran Layanan Kelas X AKL-1,2,3,4
H Materi Layanan 1.Pengertian Bimbingan dan Konseling.
2.Tujuan Bimbingan dan Konseling.
3.Fungsi Bimbingan dan Konseling.
4. Asas-Asas Bimbingan dan Konseling
5.Kesalah pahaman tentang BK di sekolah.

I Waktu 4 x 45 menit ( 4 kali pertemuan )

J Sumber 1.Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.X Smt.1 MGBK SMK Kab.Jombang
2.Permendikbud No,111 Tahun 2014
3.Dasar-Dasar Bimbingan dan Konsel-
ing,Rineka Cipta,1999
K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Alur Tujuan Layanan BK


1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK membuka dengan salam
dan doa.
2.Guru BK menanyakan kabar
siswa, pelajaran sebelumnya,
ice breaking.
3.Guru BK menyampaikan tujuan
layanan yang akan dicapai.
b. Penjelasan tentang langkah 1. Memberikan langkah-langkah
langkah kegiatan kegiatan,tugas dan tanggung jawab
peserta didik.
2. Kontrak layanan ( kesepakatan layanan)
hari ini kita akan melakukan kegiatan
selama 45 menit dan akan melakukan
dengan baik.

c. Mengarahkan kegiatan Guru BK/Konselor memberikan penjelsan


( Konsolidasi ) tentang topik yang akan dibicarakan

Tahap Peralihan ( Transisi )


Guru Bimbingan dan Konseling menan-
yakan kesiapan peserta didik melaksanakan
kegiatan, dan memulai ke tahap inti.
2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari


guru BK tentang Eksistensi BK di seko-
lah.
2. Siswa mendengarkan penjelasan dari
guru BK tentang Tujuan Bimbingan dan
Konseling
3. Siswa mendengarkan penjelasan dari
guru BK tentang Fungsi Bimbingan dan
Konseling.
4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Asas-asas Bimbingan dan
Konseling
5. Siswa mendengarkan penjelasan dari
guru BK tentang kesalahapahaman
keberadaan BK di sekolah.
6. Siswa menerima dan mengerjakan tugas
dari guru BK terkait materi layanan BK
yang dibahas pada Google Classroom.

b. Kegiatan guru Bimbingan 1. Guru BK memberikan penjelasan kepada


dan Konseling siswa tentang Eksistensi BK di sekolah.
2. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Tujuan Bimbingan dan
Konseling
3. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Fungsi Bimbingan dan
Konseling.
4. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Asas-asas BK
5. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang kesalahpahaman BK
6. Guru BK memberikan tugas siswa pada
Google Classroom.
3. Tahap Penutup
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-
1. Evaluasi Proses atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan ke-
bermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan
rencana tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik bersy-
ukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompok
2. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang di-
bahas.
Mengetahui , Jombang, 18 Juli 2022
Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial/Belajar/Karir
C Topik Layanan Belajar Efektif dan Efisien
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Layanan 1. Siswa memahami Pengertian dari Belajar
2. Siswa memahami hambatan-hambatan
dalam belajar.
3. Siswa memahami Modalitas dalam Bela-
jar.
4. Siswa memahami dan mempraktikkan
teknik-teknik belajar efektif dan efisien.
F Capaian Layanan Mengembangkan pengetahuan dan keter-
ampilan sesuai dengan kebutuhannya untuk
mengikuti dan melanjutkan pelajaran dan/
atau mempersiapkan karier serta berperan
dalam kehidupan masyarakat
G Sasaran Layanan Kelas X AKL-1,2,3,4
H Materi Layanan 1.Pengertian Belajar.
2.Hambatana-hambatan belajar.
3.Modalitas dalam belajar.
4.Teknik-teknik belajar efektif dan efisien.

I Waktu 4 x 45 menit ( 4 kali pertemuan )

J Sumber Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.X Smt.1 MGBK SMK Kab.Jombang

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Alur Tujuan Layanan


1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK/Konselor membuka dengan
salam dan berdoa
2. Membina hubungan baik dengan peserta
didik (menanyakan kabar,pelajaran se-
belumnya,ice breaking)
3. Guru BK/Konselor menyampaikan tujuan-
tujuan khusus yang akan dicapai.

b Penjelasan tentang langkah Guru Bimbingan dan Konseling atau Kon-


langkah kegiatan selor menjelaskan langkah –langkah kegi-
atan, tugas dan tanggungjawab peserta didik.

c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling atau Kon-


( Konsolidasi ) selor memberikan penjelasan tentang topik
yang akan dibicarakan

Tahap Peralihan ( Transisi )


Guru Bimbingan dan Konseling menan-
yakan kesiapan peserta didik melaksanakan
kegiatan, dan memulai ke tahap inti.

2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari


guru BK tentang Pengertian Belajar.
2. Siswa mendengarkan penjelasan dari
guru BK tentang Hambatan-hambatan
dalam belajar.
3. Siswa mendengarkan penjelasan dari
guru BK tentang Modalitas dalam bela-
jar.
4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Teknik-teknik belajar efektif
dan efisien.
5. Siswa menerima dan mengerjakan tugas
dari guru BK.

b. Kegiatan guru Bimbingan dan 1. Guru BK memberikan penjelasan kepada


Konseling siswa tentang Pengertian Belajar.
2. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Hambatan-hambatan
Belajar
3. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Modalitas dalam Belajar.
4. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Teknik-teknik Belajar
Efektif dan Efisien.
5. Guru BK memberikan
tugas siswa pada Google
Classroom.
3. Tahap Penutup
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-
a. Evaluasi Proses atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan ke-
bermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan
rencana tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik bersy-
ukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompok
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang di-
bahas.

Mengetahui , Jombang, 18 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial/Belajar
C Topik Layanan Etika Sopan-Santun
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Layanan 1. Siswa memahami pengertian Etika dan
Sopan santun.
2. Siswa memahami manfaat Etika dan Sopan
Santun.
3. Siswa mampu membedakan antara Etika
dan Moral.
4. Siswa mampu bertingkah laku sopan dan
santun baik di rumah,sekolah dan
Masyarakat.
F Capaian Layanan Mengenal sistem etika dan nilai-nilai bagi
pedoman hidup sebagai pribadi, anggota
masyarakat, dan minat manusia
G Sasaran Layanan Kelas X AKL1,2,3,4
H Materi Layanan 1.Pengertian Etika Sopan Santun
2.Manfaat Etika Sopan Santun
3.Beda Etika dan Moral

I Waktu 4 x 45 menit ( 4 kali pertemuan )

J Sumber Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.X Smt.1 MGBK SMK Kab.Jombang

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Alur Tujuan Layanan


1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK/Konselor membuka dengan
salam dan berdoa
2.Membina hubungan baik dengan peserta
didik (menanyakan kabar,pelajaran se-
belumnya,ice breaking)
3. Guru BK/Konselor menyampaikan tujuan-
tujuan khusus yang akan dicapai.

b Penjelasan tentang langkah Guru Bimbingan dan Konseling atau Kon-


langkah kegiatan selor menjelaskan langkah –langkah kegiatan,
tugas dan tanggungjawab peserta didik.
c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling atau Kon-
( Konsolidasi ) selor memberikan penjelasan tentang topik
yang akan dibicarakan
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menanyakan
kesiapan peserta didik melaksanakan kegi-
atan, dan memulai ke tahap inti.

2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru


BK tentang Pengertian Etika dan Sopan
Santun.
2. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang manfaat Etika dan Sopan San-
tun.
3. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang perbedaan Etika dan Moral.
4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang praktik beretika sopan santun
baik di rumah,sekolah dan masyarakat.
5. Siswa menerima dan mengerjakan tugas
dari guru BK.

b. Kegiatan guru Bimbingan dan 1. Guru BK memberikan penjelasan kepada


Konseling siswa tentang Pengertian Etika dan Sopan
Santun.
2. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang manfaat etika dan sopan
santun.
3. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang perbedaan Etika dan Moral.
4. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang praktik beretika sopan san-
tun baik di rumah,sekolah dan masyarakat.
5. Guru BK memberikan tugas siswa pada
Google Classroom.
3. Tahap Penutup
N Evaluasi
Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatan
a. Evaluasi Proses Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan keber-
maknaan kegiatan secara lisan
Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
Guru BK menutup kegiatan layanan dengan
mengajak peserta didik bersyukur/berdoa dan
mengakhiri dengan salam
Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompok

b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah


disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang diba-
has.

Mengetahui , Jombang, 12 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial/Belajar
C Topik Layanan Etika Komunikasi
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Layanan 1. Siswa memahami Etika Komunikasi
2. Siswa memahami manfaat Etika
Komunikasi
3. Siswa mampu Berkomunikasi dengan baik

F Capaian Layanan Mengenal gambaran dan mengembangkan


sikap tentang kehidupan mandiri secara emo-
sional, sosial,dan ekonomi

G Sasaran Layanan Kelas X AKL1,2,3,4


H Materi Layanan 1.Pengertian Etika Komunikasi
2.Manfaat Etika Komunikasi
3.Cara Melakukan Komunikasi yang Baik

I Waktu 4 x 45 menit ( 4 kali pertemuan )

J Sumber Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.X Smt.1 MGBK SMK Kab.Jombang

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Alur Tujuan Layanan


1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK membuka dengan salam
dan doa.
2.Guru BK menanyakan kabar
siswa,pelajaran sebelumnya, ice breaking.
3.Guru BK menyampaikan tujuan
layanan yang akan dicapai.

b. Penjelasan tentang langkah Guru Bimbingan dan Konseling menjelaskan


langkah kegiatan langkah –langkah kegiatan, tugas dan tang-
gungjawab peserta didik.

c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling memberikan


( Konsolidasi ) penjelasan tentang topik yang akan dibi-
carakan

Tahap Peralihan ( Transisi )


Guru Bimbingan dan Konseling menanyakan
kesiapan peserta didik melaksanakan kegi-
atan, dan memulai ke tahap inti.

2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru


BK tentang Pengertian Etika Komunikasi.
2. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang manfaat etika komunikasi.
3. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Berkomunikasi dengan baik.
4. Siswa menerima dan mengerjakan tugas
dari guru BK.

b. Kegiatan guru Bimbingan dan 1. Guru BK memberikan penjelasan kepada


Konseling siswa tentang Pengertian Etika
Komunikasi.
2. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang manfaat Etika Komunikasi.
3. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Berkomunikasi yang baik.
4. Guru BK memberikan tugas siswa pada
Google Classroom.
3. Tahap Penutup
N Evaluasi

a. Evaluasi Proses 1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-


atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan keber-
maknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik
bersyukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompok

b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah


disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang diba-
has.

Mengetahui , Jombang, 12 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial/Belajar
C Topik Layanan Kejujuran
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Layanan 1. Siswa memahami pengertian Jujur
2. Siswa memahami pentingnya kejujuran
3. Siswa memahami factor penyebab
ketidakjujuran.
4. Siswa memahami cara memiliki pribadi
yang jujur.

F Capaian Layanan Mencapai perkembangan diri sebagai remaja


yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan
YME.
G Sasaran Layanan Kelas X AKL1,2,3,4
H Materi Layanan 1.Pengertian Jujur
2.Pentingnya Kejujuran
3.Faktor Penyebab Ketidakjujuran
4.Cara neniliki pribadi yang Jujur

I Waktu 3 x 45 menit ( 3 kali pertemuan )

J Sumber Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.X Smt.1 MGBK SMK Kab.Jombang

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Alur Tujuan Layanan


1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK membuka dengan salam
dan doa.
2.Guru BK menanyakan kabar
siswa,pelajaran sebelum ice breaking.
3.Guru BK menyampaikan tujuan
layanan yang akan dicapai.

b. Penjelasan tentang langkah Guru Bimbingan dan Konseling menjelaskan


langkah kegiatan langkah –langkah kegiatan, tugas dan tang-
gungjawab peserta didik.

c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling memberikan


( Konsolidasi ) penjelasan tentang topik yang akan dibi-
carakan
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menanyakan
kesiapan peserta didik melaksanakan kegi-
atan, dan memulai ke tahap inti.

2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru


BK tentang Pengertian Jujur.
2. 2. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
3. BK tentang pentingnya sikap jujur.
3. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang factor penyebab
ketidakjujuran.
4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
tentang cara memiliki pribadi yang jujur.
5. Siswa menerima dan mengerjakan tugas
dari guru BK pada Google Classroom.

b. Kegiatan guru Bimbingan 1. Guru BK memberikan penjelasan kepada


dan Konseling siswa tentang pengertian Jujur.
2. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang pentingnya sikap jujur.
3. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tetang factor penyebab
ketidakjujuran.
4. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang cara memiliki pribadi yang
jujur.
5. Guru BK memberikan tugas pada siswa
pada Google Classroom..
3. Tahap Penutup
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-
a. Evaluasi Proses atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan keber-
maknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik
bersyukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompok

b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah


disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang diba-
has.

Mengetahui , Jombang, 18 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial/Belajar
C Topik Layanan Menyusun Jadwal Harian
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Layanan 1. Siswa memahami pengertian Jadwal
Harian.
2. Siswa memahami manfaat memiliki jadwal
harian.
3. Siswa mampu membuat Jadwal Harian dan
Mempraktikkannya dengan konsekwen.
F Capaian Layanan Memantapkan nilai dan cara bertingkah laku
yang dapat diterima dalam kehidupan sosial
yang lebih luas.
G Sasaran Layanan Kelas X AKL1,2,3,4
H Materi Layanan 1.Pengertian Jadwal Harian.
2.Manfaat adanya Jadwal Harian
3.Praktik membuat Jadwal Harian

I Waktu 2 x 45 menit ( 2 kali pertemuan )

J Sumber Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.X Smt.1 MGBK SMK Kab.Jombang

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Alur Tujuan Layanan


1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK membuka dengan salam
dan doa.
2.Guru BK menanyakan kabar
siswa,pelajaran sebelum ice breaking.
3.Guru BK menyampaikan tujuan
layanan yang akan dicapai.

b. Penjelasan tentang langkah Guru Bimbingan dan Konseling atau Kon-


langkah kegiatan selor menjelaskan langkah –langkah kegiatan,
tugas dan tanggungjawab peserta didik.

c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling memberikan


( Konsolidasi ) penjelasan tentang topik yang akan dibi-
carakan
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menanyakan
kesiapan peserta didik melaksanakan kegi-
atan, dan memulai ke tahap inti.

2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru


2. BK tentang Pengertian Jadwal Harian.
4. 2. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
5. BK tentang pentingnya memiliki Jadwal
6. Harian.
3. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang cara membuat jadwal harian.
4. Siswa menerima dan mengerjakan tugas
dari guru BK.

b. Kegiatan guru Bimbingan 1. Guru BK memberikan penjelasan kepada


dan Konseling siswa tentang pengertian jadwal harian.
2. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang pentingnya memiliki jadwal
harian.
3. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tetang cara membuat jadwal harian.
4. Guru BK memberikan tugas siswa pada
Google Classroom.
3. Tahap Penutup
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatan
a. Evaluasi Proses 2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan
kebermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan dengan
mengajak peserta didik bersyukur/berdoa
dan mengakhiri dengan salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompok
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang
dibahas.

Mengetahui , Jombang, 12 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
RPL-BK KLS.XI
SMT-3
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Responsif


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial/Belajar/Karir
C Topik Layanan Persiapan Praktik Kerja Lapangan
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Layanan 1.Siswa memahami Persiapan PKL dengan
Ruang lingkupnya.
2.Siswa terhindar dari ketidaktahuan dan
salah pengertian terhadap PKL.
3.Siswa mampu melaksanakan PKL dengan
sebaik-baiknya di DU/DI/Instansi.
4.Siswa mampu mengambil pengalaman
bekerja dengan positif selama melaksanakan
PKL.

F Capaian Layanan Mengenal kemampuan, bakat,minat, serta arah


kecenderungan karir dan apresiasi seni
G Sasaran Layanan Kelas XI AKL: 1,2,3

H Materi Layanan 1.Pengertian Praktik Kerja Lapangan


2.Tujuan Praktik Kerja Lapangan
3.Manfaat Praktik Kerja Lapangan (PKL) bagi
siswa, sekolah dan DU/DI/Instansi.
4.Melaksanakan SOP ( standart Operasional
Prosedure) selama di tempat PKL.
5.Sikap dan perilaku selama di tempat PKL.

I Waktu 3 x 45 menit ( 3 kali pertemuan )

J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.XI Smt.3 MGBK SMK Kab.Jombang

2. https://www.topkarir.com/article/detail/hal-yang-pantang-
dilakukan-di-lingkungan-kerja-magang
3. https://www.topkarir.com/article/detail/5-penampilan-
yang-harus-dihindari-saat-magang

4.https://www.topkarir.com/article/detail/keterampilan-yang-
harus-dimiliki-pada-saat-magang

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point/Slide/LCD/Laptop

M Alur Tujuan Layanan


1.Tahap Awal / Pendahuluan
a.Pernyataan Tujuan 1. Guru BK membuka dengan salam dan doa.
2. Guru BK menanyakan kabar siswa,pelajaran
sebelumnya, ice breaking.
3.Guru BK menyampaikan tujuan
layanan yang akan dicapai.

b. Penjelasan tentang langkah Guru Bimbingan dan Konseling menjelaskan


langkah kegiatan langkah –langkah kegiatan, tugas dan tanggung-
jawab kepada siswa.

c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling memberikan


( Konsolidasi ) penjelasan tentang topik yang akan dibicarakan

Tahap Peralihan ( Transisi )


Guru Bimbingan dan Konseling menanyakan
kesiapan siswa melaksanakan kegiatan, dan
memulai ke tahap inti.

2. Tahap Inti
a. Kegiatan Peserta Didik 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang pengertian Praktik Kerja
Lapangan.
2. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru BK
tentang tujuan Praktik Kerja Lapangan.
3. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru BK
tentang manfaat Praktik Kerja Lapangan (PKL)
bagi siswa, sekolah dan DU/DI/Instansi.

4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru BK


tentang Melaksanakan SOP ( standart Opera-
sional Prosedure) selama di tempat PKL.

5.Siswa mendengarkan penjelasan dari guru BK


tentang sikap dan perilaku selama di tempat
PKL.
6. Siswa menerima dan mengerjakan tugas
dari guru BK terkait materi layanan BK
yang dibahas pada Google Classroom.

b. Kegiatan guru Bimbingan 1. Guru BK memberikan penjelasan kepada siswa


dan Konseling tentang pengertian Praktik Kerja Lapangan.
2. Guru BK memberikan penjelasan kepada siswa
tentang tujuan Praktik Kerja Lapangan.
3. Guru BK memberikan penjelasan kepada siswa
tentang manfaat Praktik Kerja Lapangan
(PKL) bagi siswa, sekolah dan
DU/DI/Instansi.
4. Guru BK memberikan penjelasan kepada siswa
tentang melaksanakan SOP ( standart Opera-
sional Prosedure) selama di tempat PKL.
5. Guru BK memberikan penjelasan kepada siswa
tentang sikap dan perilaku selama di tempat
PKL.
6. Guru BK memberikan tugas kepada siswa ter-
kait materi layanan BK pada Google
Classroom..

3. Tahap Penutup
N Evaluasi
1. Siswa menyimpulkan hasil kegiatan
a. Evaluasi Proses 2. Siswa merefleksi kegiatan dengan mengun-
gkapkan kemanfaatan dan kebermaknaan
kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan dengan
mengajak peserta didik bersyukur/berdoa dan
mengakhiri dengan salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompok

b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah


disiapkan oleh guru BK, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian Segera )
tentang suasana pertemuan dengan
instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan Positif),
dan Action Plan ( Rencana Tindakan).

2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian


Jangka Pendek ) terhadap topik yang dibahas.

Mengetahui , Jombang, 18 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial
C Topik Layanan Informasi Karir 2
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan.
E Tujuan Layanan 1.Siswa memahami tentang Karir
/Pekerjaan.
2.Siswa memahami tujuan orang bekerja.
3.Siswa memahami persiapan diri sebelum
memasuki dunia kerja.
4.Siswa memahami bahagianya bekerja
sesuai passion yang dimiliki.
F Capaian Layanan Mengenal kemampuan, bakat,minat, serta arah
kecenderungan karir dan apresiasi seni
G Sasaran Layanan Kelas XI AKL:1,2,3
H Materi Layanan 1.Pengertian tentang Karir/Pekerjaan
2.Tujuan orang bekerja
3.Persiapan Diri sebelum memilih pekerjaan
4.Bekerja sesuai dengan Passion diri sendiri.
I Waktu 4 x 45 menit ( 4 kali pertemuan )
J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling
Kls.XI Smt.3 MGBK SMK Kab.Jombang
2.https://www.topkarir.com/article/detail/persiapan-diri-
untuk-memasuki-dunia-kerja

3.https://www.topkarir.com/article/detail/manfaat-
bekerja-sesuai-passion-untuk-diri-sendiri

4.https://www.topkarir.com/article/detail/tanyakan-hal-
ini-pada-diri-sendiri-sebelum-menerima-pekerjaan

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Slide/LCD/Laptop

M Alur Tujuan Layanan


1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK membuka dengan salam
dan doa.
2.Guru BK menanyakan kabar
siswa,pelajaran sebelumnya, ice breaking.
3.Guru BK menyampaikan tujuan
layanan yang akan dicapai.

b. Penjelasan tentang langkah Guru Bimbingan dan Konseling menjelaskan


langkah kegiatan langkah –langkah kegiatan, tugas dan tang-
gungjawab peserta didik.
c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling memberikan
( Konsolidasi ) penjelasan tentang topik yang akan dibi-
carakan.
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menanyakan
kesiapan peserta didik melaksanakan kegiatan,
dan memulai ke tahap inti.
2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru


BK tentang karir/pekerjaan.
2. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang tujuan bekerja.
3. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang persiapan diri sebelum
memilih pekerjaan
4. Siswa mendengarkan penjelasan guru BK
tentang bahagia bekerja sesuai passion.
5.Siswa menerima dan mengerjakan tugas
dari guru BK terkait materi layanan BK
yang dibahas pada Google Classroom.

b. Kegiatan guru Bimbingan dan 1. Guru BK memberikan penjelasan kepada


Konseling siswa tentang pengertian Praktik Kerja
Lapangan.
2. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang tujuan Praktik Kerja
Lapangan.
3. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang manfaat Praktik Kerja
Lapangan (PKL) bagi siswa, sekolah dan
DU/DI/Instansi.
4. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang melaksanakan SOP
( standart Operasional Prosedure) selama
di tempat PKL.
5. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang sikap dan perilaku selama
di tempat PKL.
6. Guru BK memberikan tugas kepada siswa
terkait materi layanan BK pada Google
Classroom.
3. Tahap Penutup
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-
a. Evaluasi Proses atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan keber-
maknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik
bersyukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompok
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan oleh guru BK, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang diba-
has.

Mengetahui , Jombang, 18 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Responsif


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial
C Topik Layanan Kenakalan Remaja
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan.
E Tujuan Layanan 1.Siswa memahami Persoalan Kenakalan
Remaja, Faktor penyebab, Dampak dan
Cara mencegahnya.
2.Siswa terhindar dari Kenakalan Remaja.
3.Siswa mampu bersikap dan berperilaku
positif di lingkungan keluarga,sekolah dan
masyarakat sekitarnya.

F Capaian Layanan Memantapkan nilai dan cara bertingkah


laku yang dapat diterima dalam kehidupan
sosial yang lebih luas.
G Sasaran Layanan Kelas XI AKL: 1,2,3

H Materi Layanan 1.Pengertian Kenakalan Remaja


2.Macam-macam Kenakalan Remaja
3.Faktor penyebab kenakalan remaja.
4.Dampak Kenakalan Remaja.
5.Cara mencegah Kenakalan Remaja.
6.Sikap dan Perilaku Positif.

I Waktu 3 x 45 menit ( 3 kali pertemuan )

J Sumber 1.Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.XI Smt.3 MGBK SMK Kab.Jombang

2.https://www.merdeka.com/jateng/8-penyebab-per-
gaulan-bebas-pada-remaja-kurangnya-perhatian-
hingga-faktor-ekonomi-kln.html

3. https://www.merdeka.com/jabar/pengertian-per-
gaulan-bebas-berikut-dampak-dan-cara-menanggu-
langinya-kln.html
4. https://www.sehatq.com/artikel/contoh-kenakalan-
remaja-yang-perlu-diwaspadai-dan-cara-mengatas-
inya

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Slide/LCD/Laptop

M Pelaksanaan
1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK membuka dengan salam
dan doa.
2.Guru BK menanyakan kabar
siswa,pelajaran sebelumnya, ice breaking.
3.Guru BK menyampaikan tujuan
layanan yang akan dicapai.

b. Penjelasan tentang Guru Bimbingan dan Konseling men-


langkah kegiatan jelaskan langkah –langkah kegiatan, tugas
dan tanggungjawab kepada siswa.

c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling mem-


( Konsolidasi ) berikan penjelasan tentang topik yang akan
dibicarakan

Tahap Peralihan ( Transisi )


Guru Bimbingan dan Konseling
menanyakan kesiapan siswa melaksanakan
kegiatan, dan memulai ke tahap inti.

2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari


guru BK tentang pengertian kenakalan
Remaja.
2.Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang macam-macam kenakalan
remaja.
3.Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang faktor-faktor penyebab
kenakalan remaja.
4.Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang dampak kenakalan remaja.

5.Siswa mendengarkan penjelasan dari guru


BK tentang cara mencegah kenakalan
remaja.
6.Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
tentang sikap dan perilaku positif di
rumah,sekolah dan masyarakat sekitar.
7.Siswa menerima dan mengerjakan tugas
dari guru BK terkait materi layanan BK
yang dibahas pada Google Classroom.

b. Kegiatan guru Bimbingan dan 1. Guru BK memberikan penjelasan kepada


Konseling siswa tentang pengertian Kenakalan
Remaja.
2.Guru Bk memberikan penjelasan kepada
siswa tentang macam-macam kenakalan
remaja.
3. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang factor-faktor kenakalan re-
maja.
4. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang dampak kenakalan remaja.
5. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang cara mencegah kenakalan
remaja.

6. Guru BK memberikan penjelasan kepada


siswa tentang sikap dan perilaku positif di
rumah,sekolah dan masyarakat sekitar
7. Guru BK memberikan tugas kepada siswa
terkait materi layanan BK pada Google
Classroom.
3. Tahap Penutup
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-
a. Evaluasi Proses atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan ke-
bermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan
rencana tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik bersy-
ukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompok
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan guru BK, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang di-
bahas.

Mengetahui , Jombang, 12 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial/Belajar/Karir
C Topik Layanan Mengendalikan Emosi
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Layanan 1.Siswa memahami pengertian Emosi pada
manusia.
2.Siswa memahami fungsi emosi pada
manusia.
3.Siswa mengenal dan memahami macam-
macam emosi pada manusia.
4.Siswa memahami cara meredam dan
mengontrol emosi.

F Capaian Layanan Mengenal gambaran dan mengembangkan


sikap tentang kehidupan mandiri secara
emosional, sosial,dan ekonomi
G Sasaran Layanan Kelas XI AKL,1,2,3
H Materi Layanan 1.Pengertian Emosi pada manusia.
2.Fungsi emosi pada manusia.
3.Macam-macam Emosi pada manusia.
4. Cara meredam dan mengontrol emosi.

I Waktu 3 x 45 menit ( 3 kali pertemuan )

J Sumber 1.Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.XI Smt.3 MGBK SMK Kab.Jombang.

2. https://www.sehatq.com/artikel/apa-sebenarnya-
fungsi-emosi-manusia

3. https://www.sehatq.com/artikel/macam-macam-
emosi-yang-membuat-anda-menjadi-manusia-seu-
tuhnya

4. https://hellosehat.com/mental/stres/cara-men-
gendalikan-emosi-tetap-tenang/
5.https://www.halodoc.com/artikel/8-tips-mengontrol-
kemarahan-agar-tidak-berlebihan
.

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Slide/LCD/Laptop

M Alur Tujuan Layanan


1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1.Guru BK membuka dengan salam
dan doa.
2.Guru BK menanyakan kabar
siswa,pelajaran sebelumnya, ice breaking.
3.Guru BK menyampaikan tujuan
layanan yang akan dicapai.

b. Penjelasan tentang langkah Guru Bimbingan dan Konseling men-


langkah kegiatan jelaskan langkah –langkah kegiatan, tugas
dan tanggungjawab peserta didik.

c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling mem-


( Konsolidasi ) berikan penjelasan tentang topik yang akan
dibicarakan.

Tahap Peralihan ( Transisi )


Guru Bimbingan dan Konseling menan-
yakan kesiapan peserta didik melaksanakan
kegiatan, dan memulai ke tahap inti.

2. Tahap Inti

c. Kegiatan Peserta Didik 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari


guru BK tentang pengertian Emosi.
2. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang fungsi emosi pada manusia.
3. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang macam-macam emosi pada
manusia.
4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang macam-macam emosi pada
Manusia

5. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru


tentang cara meredam dan mengontrol
emosi.
6.Siswa menerima dan mengerjakan tugas
dari guru BK terkait materi layanan BK
yang dibahas pada Google Classroom

d. Kegiatan guru Bimbingan 1. Guru BK memberikan penjelasan kepada


dan Konseling siswa tentang pengertian Emosi.
2. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang fungsi emosi pada manusia.
3. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang macam-macam emosi pada
manusia.
4. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang
5. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang cara meredam dan
mengontrol emosi.
6. Guru BK memberikan tugas kepada siswa
terkait materi layanan BK pada Google
Classroom.

3. Tahap Penutup
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-
a. Evaluasi Proses atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan ke-
bermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan
rencana tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik bersy-
ukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompok

b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah


disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang di-
bahas.

Mengetahui,
Jombang, 18 Juli 2022
Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Karir
C Topik Layanan Evaluasi Kelebihan dan Kekurangan Cara Be-
lajar
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Layanan 1.Siswa memahami pengertian Evaluasi
Belajar
2.Siswa memahami fungsi evaluasi
belajar.
3.Siswa memahami cara melakukan
evaluasi belajarnya sendiri.
4.Siswa mampu melakukan evaluasi cara
belajarnya dengan baik secara
periodik/berkala.

F Capaian Layanan Mengembangkan pengetahuan dan


keterampilan sesuai dengan kebutuhannya
untuk mengikuti dan melanjutkan pelajaran
dan/atau mempersiapkan karier serta
berperan dalam kehidupan masyarakat.
G Sasaran Layanan Kelas XI AKL:1,2
H Materi Layanan 1.Pengertian Evaluasi.
2.Fungsi Evaluasi Belajar.
3.Cara Melakukan Evaluasi Belajar
4.Melakukan Evaluasi Belajar secara
Periodik/Berkala

I Waktu 3 x 45 menit ( 3 kali pertemuan )

J Sumber 1.Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.XI Smt.3 MGBK SMK Kab.Jombang.

2.https://www.kompasiana.com/almanuainulatho/
60abbac94b660d2006114112/evaluasi-pembelajaran
3.https://www.kompasiana.com/almanuainulatho/
60abbac94b660d2006114112/evaluasi-pembelajaran?
page=2&page_images=1

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Alur Tujuan Layanan


1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK membuka dengan salam
dan doa.
2.Guru BK menanyakan kabar
siswa,pelajaran sebelum ice breaking.
3.Guru BK menyampaikan tujuan
layanan yang akan dicapai.

b. Penjelasan tentang langkah Guru Bimbingan dan Konseling menjelaskan


langkah kegiatan langkah –langkah kegiatan, tugas dan tang-
gungjawab peserta didik.

c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling memberikan


( Konsolidasi ) penjelasan tentang topik yang akan dibi-
carakan

Tahap Peralihan ( Transisi )


Guru Bimbingan dan Konseling menanyakan
kesiapan peserta didik melaksanakan kegi-
atan, dan memulai ke tahap inti.

2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari


guru BK tentang pengertian Evaluasi.
2. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Fungsi Evaluasi Belajar.
3. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Cara Melakukan Evaluasi
Belajar.
4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang melakukan Evaluasi Belajar
secara periodik.
5. Siswa menerima dan mengerjakan tugas
dari guru BK terkait materi layanan BK
yang dibahas pada Google Classroom
b. Kegiatan guru Bimbingan dan 1. Guru BK memberikan penjelasan kepada
Konseling siswa tentang pengertian Evaluasi.
2. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang fungsi Evaluasi Belajar.
3. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang cara melakukan evaluasi
belajar.
4. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang melakukan Evaluasi Belajar
secara periodik/berkala.
5. Guru BK memberikan tugas kepada siswa
terkait materi layanan BK pada Google
Classroom.

3. Tahap Penutup
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatan.
a. Evaluasi Proses 2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan keber
maknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut.
4. Guru BK menutup kegiatan layanan dengan
mengajak peserta didik bersyukur/berdoa
dan mengakhiri dengan salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompok

b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah


Disiapkan oleh guru BK, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang diba-
has.
Mengetahui, Jombang, 18 Juli 2022
Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Karir
C Topik Layanan Informasi Pendidikan Tinggi
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Layanan 1. Siswa memahami pengertian Pendidikan
Tinggi
2. Siswa memahami macam-macam/Jenis-
Jenis Pendidikan Tinggi.
3. Siswa memahami persiapan untuk
memasuki Perguruan Tinggi.
4. Siswa mampu memilih Perguruan Tinggi
yang diminati.

F Capaian Layanan Mengenal kemampuan, bakat,minat, serta


arah kecenderungan karir dan apresiasi seni.
G Sasaran Layanan Kelas XI AKL,2,3
H Materi Layanan 1. Pengertian Pendidikan Tinggi
2. Macam-macam/Jenis-jenis Pendidikan
Tinggi
3. Persiapan memasuki Perguruan Tinggi.
4. Memilih Perguruan Tinggi yang sesuai
dengan minat.

I Waktu 3 x 45 menit ( 3 kali pertemuan )

J Sumber 1.Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.XI Smt.3 MGBK SMK Kab.Jombang.

2. https://pintek.id/blog/jenis-jenis-perguruan-tinggi/

3. https://rencanamu.id/post/panduan-persiapan-
kuliah/panduan-memilih-kampus/mengenal-jenis-
jenis-pendidikan-tinggi-dan-perguruan-tinggi-di-in-
donesia
K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Alur Tujuan Layanan


1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK membuka dengan salam
dan doa.
2.Guru BK menanyakan kabar
siswa,pelajaran sebelumnya, ice breaking.
3.Guru BK menyampaikan tujuan
layanan yang akan dicapai. .

b. Penjelasan tentang langkah Guru Bimbingan dan Konseling men-


langkah kegiatan jelaskan langkah –langkah kegiatan, tugas
dan tanggungjawab peserta didik.

c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling mem-


( Konsolidasi ) berikan penjelasan tentang topik yang akan
dibicarakan

Tahap Peralihan ( Transisi )


Guru Bimbingan dan Konseling menan-
yakan kesiapan peserta didik melaksanakan
kegiatan, dan memulai ke tahap inti.

2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari


guru BK tentang Pendidikan Tinggi.
2. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Macam-macam/Jenis-jenis
Perguruan Tinggi.
3. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang persiapan memasuki
Pendidikan Tinggi.
4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang memilih pendidikan tinggi
sesuai dengan minat.

5. Siswa menerima dan mengerjakan tugas


dari guru BK terkait materi layanan BK
yang dibahas pada Google Classroom

b. Kegiatan guru Bimbingan Guru Bimbingan dan Konseling mem-


dan Konseling atau Konselor berikan materi yang telah disiapkan.
3. Tahap Penutup
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil
a. Evaluasi Proses kegiatan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan
kebermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik
bersyukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompok
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
Disiapkan oleh guru BK, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang
dibahas.

Mengetahui, Jombang, 18 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003

RPL-BK KLS.XII
SMT-5

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418
RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN
BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Responsif


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Karir
C Topik Layanan Mengenal Dunia Kerja
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Layanan 1.Siswa memahami Ruang Lingkup Dunia
Kerja.
2.Siswa memahami Tips menghadapi Dunia
Kerja.
3.Siswa memahami tabiat Dunia Kerja.
4. Siswa memahami Kiat Sukses Diterima di
Dunia Kerja yang diminati.

F Capaian Layanan Mengenal kemampuan, bakat,minat, serta arah


kecenderungan karir dan apresiasi seni.
G Sasaran Layanan Kelas XII AKL,3,4
H Materi Layanan 1.Dunia Kerja.
2.Tips menghadapi Dunia Kerja.
3.Tabiat Dunia Kerja.
4.Kiat Sukses Diterima di Dunia Kerja yang
diminati.

I Waktu 4 x 45 menit ( 4 kali pertemuan )

J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.XII Smt.3 MGBK SMK Kab.Jombang

2. https://bitlabs.id/blog/dunia-kerja-adalah/

3. https://www.topkarir.com/article/detail/menunjukkan-
sikap-disiplin-dilingkungan-kerja

4. https://www.topkarir.com/article/detail/persiapan-diri- un-
tuk-memasuki-dunia-kerja

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Alur Tujuan Layanan


1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK membuka dengan salam
dan doa.
2.Guru BK menanyakan kabar
siswa,pelajaran sebelum ice breaking.
3.Guru BK menyampaikan tujuan
layanan yang akan dicapai.

b. Penjelasan tentang langkah Guru Bimbingan dan Konseling atau Konselor


langkah kegiatan menjelaskan langkah –langkah kegiatan, tugas
dan tanggungjawab peserta didik.

c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling atau Konselor


( Konsolidasi ) memberikan penjelasan tentang topik yang akan
dibicarakan

Tahap Peralihan ( Transisi )


Guru Bimbingan dan Konseling menanyakan
kesiapan peserta didik melaksanakan kegiatan,
dan memulai ke tahap inti.

2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari


guru BK tentang Dunia Kerja.
2. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Tips menghadapi Dunia Kerja.
3. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Tabiat Dunia Kerja.
4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Kiat Sukses Diterima di Dunia
Kerja yang diminati.
5. Siswa menerima dan mengerjakan tugas
dari guru BK terkait materi layanan BK
yang dibahas pada Google Classroom

b. Kegiatan guru Bimbingan 1. Guru BK memberikan penjelasan kepada


dan Konseling siswa tentang Dunia Kerja.
2. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Tips Menghadapi Dunia Kerja.
3. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Tabiat Dunia Kerja.
4. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Kiat Sukses Diterima di Dunia
Kerja
5. Guru BK memberikan tugas kepada siswa
terkait materi layanan BK pada Google
Classroom.

3. Tahap Penutup
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatan
a. Evaluasi Proses 2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan men-
gungkapkan kemanfaatan dan kebermaknaan
kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan dengan
mengajak peserta didik bersyukur/berdoa dan
mengakhiri dengan salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian Segera )
tentang suasana pertemuan dengan instrumen:
Minat, Understanding (Pemahaman),
Comfortable (Perasaan Positif), dan Action
Plan ( Rencana Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian Jangka
Pendek ) terhadap topik yang dibahas.

Mengetahui , Jombang, 18 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418
RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN
BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Responsif


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Karir
C Topik Layanan Membuat Surat Lamaran Kerja
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Layanan 1.Siswa memahami Pembuatan Surat
Lamaran Kerja.
2.Siswa memahami manfaat Surat Lamaran
Kerja.
3.Siswa mampu mencari beberapa contoh
Surat Lamaran Kerja.
4.Siswa memahami Tips membuat Surat
Lamaran Kerja dengan baik.

F Capaian Layanan Mengenal kemampuan, bakat,minat, serta arah


kecenderungan karir dan apresiasi seni.
G Sasaran Layanan Kelas XII AKL,3,4
H Materi Layanan 1.Surat Lamaran Kerja.
2.Manfaat Surat Lamaran Kerja
3.Contoh Surat Lamaran Kerja
4.Tips membuat Surat Lamaran Kerja yang baik.

I Waktu 4 x 45 menit ( 4 kali pertemuan )

J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.XII Smt.3 MGBK SMK Kab.Jombang
2. https://www.topkarir.com/2/article/detail/tips-membuat-
surat-lamaran-kerja-yang-baik-agar-dilirik-hrd
3. https://www.topkarir.com/article/detail/tips-membuat-cv-
yang-sesuai-dengan-pribadi-kamu
4. https://www.topkarir.com/article/detail/tips-membuat-cv-
yang-menarik-tanpa-pengalaman-kerja
5. https://www.topkarir.com/article/detail/cara- mem buat-
cv-yang-bikin-hrd-jatuh-hati
6. https://mikatasa.topkarir.com/article/detail/10-tips mem-
buat-surat-lamaran-kerja-yang-baik-dan-benar-beserta-
contoh

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Alur Tujuan Layanan


1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK membuka dengan salam
dan doa.
2.Guru BK menanyakan kabar
siswa,pelajaran sebelum ice breaking.
3.Guru BK menyampaikan tujuan
layanan yang akan dicapai.

b. Penjelasan tentang langkah Guru Bimbingan dan Konseling atau men-


langkah kegiatan jelaskan langkah –langkah kegiatan, tugas dan
tanggungjawab peserta didik.

c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling atau Konselor


( Konsolidasi ) memberikan penjelasan tentang topik yang akan
dibicarakan

Tahap Peralihan ( Transisi )


Guru Bimbingan dan Konseling menanyakan
kesiapan peserta didik melaksanakan kegiatan,
dan memulai ke tahap inti.

2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru


BK tentang Surat Lamaran Kerja.
2. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Manfaat Surat Lamaran Kerja.
3. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Contoh-contoh Surat Lamaran
Kerja yang baik dan benar.
4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Tips Membuat Surat Lamaran
Kerja Yang Baik dan benar.
5. Siswa menerima dan mengerjakan tugas
dari guru BK terkait materi layanan BK
yang dibahas pada Google Classroom

1. Guru BK memberikan penjelasan kepada


b. Kegiatan guru Bimbingan dan siswa tentang Surat Lamaran Kerja.
Konseling 2. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Manfaat Surat Lamaran Kerja.
3. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Contoh-contoh Surat Lamaran
Kerja.
4. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Tips Membuat Surat Lamaran
yang baik dan benar.
5. Guru BK memberikan tugas kepada siswa
terkait materi layanan BK pada Google
Classroom.

3. Tahap Penutup
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatan
a. Evaluasi Proses 2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan keber-
maknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan dengan
mengajak peserta didik bersyukur/berdoa dan
mengakhiri dengan salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian Segera )
tentang suasana pertemuan dengan
instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang dibahas.

Mengetahui , Jombang, 18 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418
RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN
BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Responsif


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Karir
C Topik Layanan Strategi Mengikuti Wawancara Kerja
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Layanan 1.Siswa pengertian Wawancara
Kerja.
2.Siswa memahami perihal persiapan wawancara
Wawancara Kerja.
3.Siswa memahami Jenis Wawancara
Kerja.
4.Siswa memahami Kiat-kiat menghadapi
Wawancara Kerja.
5.Siswa mampu mempraktikkan Wawancara
Kerja dengan baik.

F Capaian Layanan Mengenal kemampuan, bakat,minat, serta arah kecend-


erungan karir dan apresiasi seni.
G Sasaran Layanan Kelas XII AKL3,4
H Materi Layanan 1.Wawancara Kerja
2.Strategi Seleksi Pekerjaan.
3.Tipe Wawancara.
4.Kiat Menghadapi Wawancara Kerja.

I Waktu 4 x 45 menit ( 4 kali pertemuan )

J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.XII Smt.3 MGBK SMK Kab.Jombang.
2. http://lp3.um.ac.id/index.php/2021/03/23/strategi-menjawab-
pertanyaan-saat-interview-kerja/
3. https://www.kompasiana.com/amiradeovina/62936fc7b-
b448638f804ea93/strategi-lolos-wawancara-kerja-dengan-
metode-star?page=2&page_images=1
4. https://siedoo.com/berita-1160-simak-gan-strategi-menghad-
api-tes-wawancara-kerja/

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Alur Tujuan Layanan


1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK membuka dengan salam
dan doa.
2.Guru BK menanyakan kabar
siswa,pelajaran sebelum ice breaking.
3.Guru BK menyampaikan tujuan
layanan yang akan dicapai.

b. Penjelasan tentang Guru Bimbingan dan Konseling atau Konselor men-


langkah langkah jelaskan langkah –langkah kegiatan, tugas dan tang-
kegiatan gungjawab peserta didik.

c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling atau Konselor mem-


( Konsolidasi ) berikan penjelasan tentang topik yang akan dibi-
carakan

Tahap Peralihan ( Transisi )


Guru Bimbingan dan Konseling menanyakan kesiapan
peserta didik melaksanakan kegiatan, dan memulai ke
tahap inti.

2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru


BK tentang Strategi Wawancara Kerja.
2. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang persiapan wawancara kerja.
3. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Jenis-jenis Wawancara Kerja.
4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Kiat-kiat Wawancara Kerja.
5. Siswa menerima dan mengerjakan tugas
dari guru BK terkait materi layanan BK
yang dibahas pada Google Classroom

b. Kegiatan guru 1. Guru BK memberikan penjelasan kepada


Bimbingan dan siswa tentang Strategi Wawancara Kerja.
Konseling 2. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Persiapan Wawancara Kerja.
3. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Jenis-Jenis Wawancara Kerja.
4. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Kiat-kiat Wawancara Kerja.
5. Guru BK memberikan tugas kepada siswa
terkait materi layanan BK pada Google
Classroom.
3. Tahap Penutup
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatan
a. Evaluasi Proses 2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan mengun-
gkapkan kemanfaatan dan kebermaknaan kegiatan
secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana tindak
lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan dengan
mengajak peserta didik bersyukur/berdoa dan
mengakhiri dengan salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian Segera )
tentang suasana pertemuan dengan instrumen:
Minat, Understanding (Pemahaman), Comfortable
(Perasaan Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian Jangka
Pendek ) terhadap topik yang dibahas.

Mengetahui , Jombang, 18 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A Komponen Layanan Responsif


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Belajar
C Topik Layanan Mengenal Dunia Perguruan Tinggi-1
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Layanan 1. Siswa memahami Dunia Perguruan
Tinggi di Indonesia.
2. Siswa memahami Jenis Perguruan Tinggi
di Indonesia.
3. Siswa memahami Bentuk-bentuk Per-
guruan Tinggi di Indonesia.
4. Siswa memahami Perguruan Tinggi Be-
dasarkan Pengelolanya.
5. Siswa memahami cara belajar di Per-
guruan Tinggi.

F Capaian Layanan Mengembangkan pengetahuan dan


keterampilan sesuai dengan kebutuhannya
untuk mengikuti dan melanjutkan pelajaran
dan/atau mempersiapkan karier serta
berperan dalam kehidupan masyarakat.
G Sasaran Layanan Kelas XII AKL3,4
H Materi Layanan 1. Mengenal Perguruan Tinggi.
2. Jenis-jenis Perguruan Tinggi di Indonesia.
3. Bentuk Perguruan Tinggi di Indonesia
4. Pengelola Perguruan Tinggi di Indonesia
5.Cara belajar di Perguruan Tinggi.

I Waktu 3 x 45 menit ( 3 kali pertemuan )

J Sumber Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.XII Smt.3 MGBK SMK Kab.Jombang

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Alur Tujuan Layanan


1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK membuka dengan salam
dan doa.
2.Guru BK menanyakan kabar
siswa,pelajaran sebelum ice breaking.
3.Guru BK menyampaikan tujuan
layanan yang akan dicapai.

b. Penjelasan tentang langkah Guru Bimbingan dan Konseling men-


langkah kegiatan jelaskan langkah –langkah kegiatan, tugas
dan tanggungjawab peserta didik.

c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling mem-


( Konsolidasi ) berikan penjelasan tentang topik yang akan
dibicarakan

Tahap Peralihan ( Transisi )


Guru Bimbingan dan Konseling menan-
yakan kesiapan peserta didik melaksanakan
kegiatan, dan memulai ke tahap inti.
2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Siswa mendengarkan penjelasan dari


guru BK tentang Perguruan Tinggi di
Indonesia.
2. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Jenis-jenis PT di Indonesia.
3. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Bentuk-bentuk PT di
Indinesia.
4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Pengelola PT di Indonesia.
5. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru
BK tentang Cara Belajar di PT.
6. Siswa menerima dan mengerjakan tugas
dari guru BK terkait materi layanan BK
yang dibahas pada Google Classroom

b. Kegiatan guru Bimbingan 1. Guru BK memberikan penjelasan kepada


dan Konseling siswa tentang PT di Indonesia.
2. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Jenis-jenis PT di Indonesia.
3. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Bentuk-bentuk PT di In-
donesia.
4. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Pengelola PT di Indonesia.
5. Guru BK memberikan penjelasan kepada
siswa tentang Cara Belajar di PT.
6. Guru BK memberikan tugas kepada siswa
terkait materi layanan BK pada Google
Classroom.

3. Tahap Penutup
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-
a. Evaluasi Proses atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan ke-
bermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan
rencana tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik bersy-
ukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo

b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah


disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang di-
bahas.
Mengetahui , Jombang, 18 Juli 2022
Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina Tk.I NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
RPL-BK KLS.X
SMT-2
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL KELAS X
SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2021/2022

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Belajar
C Topik Layanan Menyusun Jadwal Harian
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Umum Pesera didik/Konseli mampu memahami
pentingnya keberadaan jadwal harian dalam
melaksanakan pekerjaan yang akan disele-
saikan agar memperoleh hasil yang baik/op-
timal
F Tujuan Khusus 1. Peserta didik/konseli dapat memahami
pentingnya 10 alasan mengapa harus
membuat jadwal harian
2. Peserta didik /konseli memahami cara
Membuat dan melaksanakan jadwal
Harian dengan disiplin diri yang tinggi
G Sasaran Layanan Kelas X AKL-1,2,
H Materi Layanan 1.10 Alasan harus membuat jadwal harian
2.Cara membuat dan melaksanakan jadwal
Harian dengan disiplin diri yang tinggi
I Waktu 3 x 45 menit ( 3 kali pertemuan )
J Sumber 1. http://.entrepreneur.com/article/234145
2. http://alcwebmarketing.com
3. http://aggie-holticulture.tamu.edu
4. Modul BK,Kls.X, SMT 2,MGBK SMK
Kab,Jombang,2017

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi


L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop
M Pelaksanaan
1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK/Konselor membuka dengan
salam dan berdoa
2. Membina hubungan baik dengan peserta
didik (menanyakan kabar,pelajaran
sebelumnya,ice breaking)
3. Guru BK/Konselor menyampaikan
tujuan-tujuan khusus yang akan dicapai.
b. Penjelasan tentang langkah 1. Memberikan langkah-langkah
langkah kegiatan kegiatan,tugas dan tanggung jawab
peserta didik.
2. Kontrak layanan ( kesepakatan layanan)
hari ini kita akan melakukan kegiatan
selama 45 menit dan akan melakukan
dengan baik.
c. Mengarahkan kegiatan Guru BK/Konselor memberikan penjelsan
( Konsolidasi ) tentang topik yang akan dibicarakan
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menan-
yakan kesiapan peserta didik melaksanakan
kegiatan, dan memulai ke tahap inti.
2. Tahap Inti
a. Kegiatan Peserta Didik 1. Mengamati tayangan slide ppt (tulisan,
gambar, video)
2. Melakukan Brainstorming/curah pendapat
3. Mendiskusikan dengan kelompok
masing-masing
4. Setiap kelompok mempresetasikan
tugasnya kemudian kelompok lain
menanggapinya, dan seterusnya bergantian
sampai selesai.
b. Kegiatan guru Bimbingan 1. Menayangkan media slide power point
dan Konseling atau Konselor yang berhubungan dengan materi layanan
2. Mengajak peserta didik untuk
brainstorming/curah pendapat
3. Membagi kelas menjadi beberapa
kelompok (4 kelompok)
4. Memberi tugas (untuk diskusi kelompok)
5. Menjelaskan cara mengerjakan tugas
6. Mengevaluasi hasil diskusi peserta didik
7. Membuat catatan-catatan observasi
selama proses layanan
3. Tahap Penutup
1. Peserta didik menyimpulkan hasil
kegiatan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan
kebermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik
bersyukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-
a. Evaluasi Proses atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan ke-
bermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan
rencana tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik bersy-
ukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang di-
bahas.

Mengetahui , Jombang, 2 Januari 2022


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL KELAS X
SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2021/2022

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Belajar
C Topik Layanan Pemahaman Diri
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan,Pemeliharaan
E Tujuan Umum Peserta Didik/Konseli mampu memahami kelebihan
dan kekurangan yang ada pada diri sendiri sehingga
mampu memiliki konsep diri yang baik untuk menem-
patkan diri di lingkungan dimana ia tinggal.
F Tujuan Khusus 1. Peserta didik/konseli dapat memahami pengertian
pemahaman diri
2. Peserta didik/konseli dapat memahami manfaat
memahami diri sendiri
3. Peserta didik/konseli mampu memiliki Konsep
Diri yang baik.
G Sasaran Layanan Kelas X AKL-1,2,3
H Materi Layanan 1.Pengertian Pemahaman Diri
2.Manfaat memahami diri sendiri
3.Memiliki Konsep Diri yang baik
I Waktu 4 x 45 menit ( 4 kali pertemuan )

J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.X Smt.1 MGBK SMK Kab.Jombang
2. Tim Paramitra 2011,Kumpulan Lengkap Materi
Bimbingan dan Konseling,Yogyakarta, Paramitra
Publishing
K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Pelaksanaan
1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK/Konselor membuka dengan salam dan
berdoa
2. Membina hubungan baik dengan peserta didik
(menanyakan kabar, pelajaran sebelumnya, ice
breaking)
3. Menyampaikan tujuan-tujuan khusus yang akan
dicapai
b. Penjelasan tentang 1. Memberikan langkah-langkah kegiatan, tugas dan
langkah langkah tanggung jawab peserta didik
kegiatan 2. Kontrak layanan (kesepakatan layanan), hari ini kita
akan melakukan kegiatan selama 45 menit pelay-
anan, kita sepakat akan melakukan dengan baik.
c. Mengarahkan Guru BK/Konselor memberikan penejelasan tentang
kegiatan ( Konsolidasi ) topik yang akan dibicarakan
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menanyakan kesiapan
peserta didik melaksanakan kegiatan, dan memulai ke
tahap inti.

2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta 1. Mengamati tayangan slide ppt (tulisan, gambar,


Didik video)
2. Melakukan Brainstorming/curah pendapat
3. Mendiskusikan dengan kelompok masing-masing
4. Setiap kelompok mempresetasikan tugasnya
kemudian kelompok lain menanggapinya, dan
seterusnya bergantian sampai selesai.
b. Kegiatan guru 1. Menayangkan media slide power point yang
Bimbingan dan berhubungan dengan materi layanan
Konseling atau 2. Mengajak peserta didik untuk brainstorming/curah
Konselor pendapat
3. Membagi kelas menjadi beberapa kelompok
(4 kelompok)
4. Memberi tugas (untuk diskusi kelompok)
5. Menjelaskan cara mengerjakan tugas
6. Mengevaluasi hasil diskusi peserta didik
Membuat catatan-catatan observasi selama proses
layanan
3. Tahap Penutup
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan kebermaknaan
kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana tindak
lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan dengan
mengajak peserta didik bersyukur/berdoa dan
mengakhiri dengan salam
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatan
a. Evaluasi Proses 2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan mengun-
gkapkan kemanfaatan dan kebermaknaan kegiatan
secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana tindak
lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan dengan
mengajak peserta didik bersyukur/berdoa dan
mengakhiri dengan salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian Segera )
tentang suasana pertemuan dengan instrumen:
Minat, Understanding (Pemahaman), Comfortable
(Perasaan Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian Jangka
Pendek ) terhadap topik yang dibahas.

Mengetahui, Jombang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL KELAS X
SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2021/2022

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial/Belajar
C Topik Layanan Mengenal 9 Kecerdasan Manusia
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pemeliharaan,Pengembangan
E Tujuan Umum Peserta didik/konseli dapat memahami 9 macam ke-
cerdasan manusia sehingga mampu mengop-
timalkan kecerdasan diri untuk mencapai hasil be-
lajar yang baik
F Tujuan Khusus 1. Peserta didik/konseli dapat memahami penger-
tian Kecerdasan/IQ
2. Peserta didik/konseli dapat memahami 8 macam
kecerdasan yg ada pada manusia
3. Peserta didik/konseli mampu mengetahui kecer-
dasan yang ada pada diri sendiri
4. Peserta didik/konseli mampu mengoptimalkan
kecerdasan dirinya.
G Sasaran Layanan Kelas X AKL-1,2,3
H Materi Layanan 1. Pengertian Kecerdasan / IQ
2. Mengenal 9 macam kecerdasan manusia
3. Cara mengoptimalkan kecerdasan diri

I Waktu 3 x 45 menit ( 3 kali pertemuan )

J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.X Smt.2 MGBK SMK Kab.Jombang
2. http://kumpulan.info/sehat/artikel/kesehatan/505-
kecerdasan manusia.html
3. http://babystrawbery88.blogspot.com/2012/11/8-
kecerdasan manusia.html

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop


M Pelaksanaan
1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK/Konselor membuka dengan salam dan
berdoa
2. Membina hubungan baik dengan peserta didik
(menanyakan kabar, pelajaran sebelumnya, ice
breaking)
3. Menyampaikan tujuan-tujuan khusus yang akan
dicapai
b. Penjelasan tentang 1. Memberikan langkah-langkah kegiatan, tugas dan
langkah langkah tanggung jawab peserta didik
kegiatan 2. Kontrak layanan (kesepakatan layanan), hari ini
kita akan melakukan kegiatan selama 45 menit
pelayanan, kita sepakat akan melakukan dengan
baik.
c. Mengarahkan kegiatan Guru BK/Konselor memberikan penejelasan tentang
( Konsolidasi ) topik yang akan dibicarakan
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menanyakan
kesiapan peserta didik melaksanakan kegiatan, dan
memulai ke tahap inti.
2. Tahap Inti
a. Kegiatan Peserta Didik 1. Mengamati tayangan slide ppt (tulisan, gambar,
video)
2. Melakukan Brainstorming/curah pendapat
3. Mendiskusikan dengan kelompok masing-masing
4. Setiap kelompok mempresetasikan tugasnya
kemudian kelompok lain menanggapinya,
dan seterusnya bergantian sampai selesai.
b. Kegiatan guru 1. Menayangkan media slide power point yang
Bimbingan dan berhubungan dengan materi layanan
Konseling atau 2. Mengajak peserta didik untuk
Konselor brainstorming/curah pendapat
3. Membagi kelas menjadi beberapa kelompok
(6 kelompok)
4. Memberi tugas (untuk diskusi kelompok)
5. Menjelaskan cara mengerjakan tugas
Mengevaluasi hasil diskusi peserta didik
6. Membuat catatan-catatan observasi selama proses
layanan
3. Tahap Penutup
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan kebermaknaan
kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana tindak
lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan dengan
mengajak peserta didik bersyukur/berdoa dan
mengakhiri dengan salam
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatan
a. Evaluasi Proses 2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan men-
gungkapkan kemanfaatan dan kebermaknaan
kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan dengan
mengajak peserta didik bersyukur/berdoa dan
mengakhiri dengan salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian Segera )
tentang suasana pertemuan dengan instrumen:
Minat, Understanding (Pemahaman),
Comfortable (Perasaan Positif), dan Action Plan
( Rencana Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian Jangka
Pendek ) terhadap topik yang dibahas.

Mengetahui,
Jombang, 2 Januari 2021
Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL KELAS X
SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2021/2022

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial/Belajar
C Topik Layanan Meningkatkan Disiplin Diri
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan,Pemeliharaan
E Tujuan Umum Peserta didik/konseli mampu memiliki kebiasaan disip-
lin diri yang baik dalam mencapai cita-cita yang di-
harapkan
F Tujuan Khusus 1. Peserta didik/konseli dapat memahami pengertian
Disiplin Diri
2. Peserta didik/konseli dapat memahami manfaat
disiplin diri
3. Peserta didik/konseli dapat memahami 14 cara men-
ingkatkan disiplin diri
4. Peserta didik/konseli mampu berperilaku disiplin
dalam hidup sehari-hari.
G Sasaran Layanan Kelas X AK-1,2,3
H Materi Layanan 1. Pengerttian Disiplin Diri
2. Manfaat Disiplin Diri
3. 14 Cara meningkatkan disiplin diri
4. Berperilaku disiplin dalam hidup sehari-hari
I Waktu 4 x 45 menit ( 4 kali pertemuan )

J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.X Smt.2 MGBK SMK Kab.Jombang
2. https://guruppkn.com/cara-meningkatkan-disiplin-
belajar
3. https://www.tipspengmbangandiri.com/cara-men-
ingkatkan disiplin-diri/
4. http://kangkunkun.blogspot.com/2013/09/pengertian-
disiplin-dan-menoingkatkan.html

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi


L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Pelaksanaan
1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK/Konselor membuka dengan salam dan ber-
doa
2. Membina hubungan baik dengan peserta didik
(menanyakan kabar, pelajaran sebelumnya, ice
breaking)
3. Menyampaikan tujuan-tujuan khusus yang akan
dicapai
b. Penjelasan tentang 1. Memberikan langkah-langkah kegiatan, tugas dan
langkah langkah tanggung jawab peserta didik
kegiatan 2. Kontrak layanan (kesepakatan layanan), hari ini kita
akan melakukan kegiatan selama 45 menit pelay-
anan, kita sepakat akan melakukan dengan baik.
c. Mengarahkan Guru BK/Konselor memberikan penejelasan tentang
kegiatan topik yang akan dibicarakan
( Konsolidasi )
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menanyakan kesiapan
peserta didik melaksanakan kegiatan, dan memulai ke
tahap inti.

2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta 1. Mengamati tayangan slide ppt (tulisan, gambar,


Didik video)
2. Melakukan Brainstorming/curah pendapat
3. Mendiskusikan dengan kelompok masing-masing
4. Setiap kelompok mempresetasikan tugasnya
kemudian kelompok lain menanggapinya, dan
seterusnya bergantian sampai selesai.
b. Kegiatan guru 1. Menayangkan media slide power point yang
Bimbingan dan berhubungan dengan materi layanan
Konseling atau 2. Mengajak peserta didik untuk brainstorming/curah
Konselor pendapat
3. Membagi kelas menjadi beberapa kelompok
(4 kelompok)
3. Memberi tugas (untuk diskusi kelompok)
4. Menjelaskan cara mengerjakan tugas
5. Mengevaluasi hasil diskusi peserta didik
6. Membuat catatan-catatan observasi selama proses
layanan
3. Tahap Penutup
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan kebermaknaan
kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana tindak
lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan dengan
mengajak peserta didik bersyukur/berdoa dan
mengakhiri dengan salam
M Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatan
a. Evaluasi Proses 2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan mengun-
gkapkan kemanfaatan dan kebermaknaan kegiatan
secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana tindak
lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan dengan menga-
jak peserta didik bersyukur/berdoa dan mengakhiri
dengan salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian Segera )
tentang suasana pertemuan dengan instrumen:
Minat, Understanding (Pemahaman), Comfortable
(Perasaan Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian Jangka
Pendek ) terhadap topik yang dibahas.

Mengetahui, Jombang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL KELAS X
SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2020/2021

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Belajar
C Topik Layanan Kesulitan Belajar
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Umum Peserta didik/konseli mampu belajar dengan
baik dan mengatasi kesulitan yang terjadi
dalam belajarnya
F Tujuan Khusus 1. Peserta didik/konseli dapat memahami
pengertian kesulitan belajar
2. Peserta didik /konseli dapat memahami
faktor-faktor penyebab kesulitan dalam
belajar
3. Peserta didik/konseli mampu mengatasi
kesulitan belajar sehingga mencapai hasil
belajar yang optimal
4. Peserta didik/konseli mampu belajar efek-
tif dan efisien
G Sasaran Layanan Kelas X AK-1,2,3
H Materi Layanan 1. Pengertian Kesulitan Belajar
2. Faktor-faktor penyebab kesulitan belajar
3. Cara mengatasi kesulitan belajar
4. Belajar efektif dan efisien
I Waktu 4 x 45 menit ( 4 kali pertemuan )
J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling
Kls.X Smt.1 MGBK SMK Kab.Jombang
2. https://www.halopsikolog.com/17-cara-
mengatasi-kesulitan-belajar/119/
K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Pelaksanaan
1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK/Konselor membuka dengan salam
dan berdoa
2. Membina hubungan baik dengan peserta
didik (menanyakan kabar,pelajaran
sebelumnya,ice breaking)
3. Guru BK/Konselor menyampaikan tujuan-
tujuan khusus yang akan dicapai.
b. Penjelasan tentang langkah 1. Memberikan langkah-langkah
langkah kegiatan kegiatan,tugas dan tanggung jawab peserta
didik.
2. Kontrak layanan ( kesepakatan layanan)
hari ini kita akan melakukan kegiatan
selama 45 menit dan akan melakukan
dengan baik.
c. Mengarahkan kegiatan Guru BK/Konselor memberikan penjelsan
( Konsolidasi ) tentang topik yang akan dibicarakan
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menanyakan
kesiapan peserta didik melaksanakan kegi-
atan, dan memulai ke tahap inti.
2. Tahap Inti
a. Kegiatan Peserta Didik 1. Mengamati tayangan slide ppt (tulisan,
gambar, video)
2. Melakukan Brainstorming/curah pendapat
3. Mendiskusikan dengan kelompok masing-
masing
4. Setiap kelompok mempresetasikan
tugasnya kemudian kelompok lain
menanggapinya, dan seterusnya bergantian
sampai selesai.
b. Kegiatan guru Bimbingan 1. Menayangkan media slide power point
dan Konseling atau yang berhubungan dengan materi layanan
Konselor 2. Mengajak peserta didik untuk
brainstorming/curah pendapat
3. Membagi kelas menjadi beberapa
kelompok (4 kelompok)
4. Memberi tugas (untuk diskusi kelompok)
5. Menjelaskan cara mengerjakan tugas
6. Mengevaluasi hasil diskusi peserta didik
7. Membuat catatan-catatan observasi selama
proses layanan
3. Tahap Penutup
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan
kebermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan dengan
mengajak peserta didik bersyukur/berdoa
dan mengakhiri dengan salam
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-
a. Evaluasi Proses atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan keber-
maknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik
bersyukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang diba-
has.

Mengetahui, Jombang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
RPL-BK KLS.XI
SMT-4
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL KELAS XI
SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2021/2022

A Komponen Layanan Responsif


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial
C Topik Layanan Bahaya Penyalahgunaan Narkoba
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Umum Peserta didik/konseli dapat memahami bahaya penyalahgun-
aan Narkoba dan untuk tidak coba-coba menggunakan
narkoba
F Tujuan Khusus 1. Peserta didik/konseli dapat memahami Pengertian
Narkoba
2. Peserta didik/konseli mengetahui jenis-jenis narkoba
3. Peserta didik/konseli dapat memahami dampak penya-
lahgunaan narkoba
4. Peserta didik/konseli dapat mengetahui cara menghindari
Narkoba
5. Pergaulan sehat
G Sasaran Layanan Kelas XI AKL-3,4
H Materi Layanan
I Waktu 5 x 45 menit ( 5 kali pertemuan )

J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.XI Smt.4 MGBK SMK Kab.Jombang
2. http://indokku.com/2017/06/13/artikel-bahaya-narkoba-bagi-
remaja-dan-pelajar/
3. https://smpn1swhmadiun.sch.id/home/readmore/3/bahaya-
narkoba-bagi-generasi-muda-upaya-pencegahannya
4. http://www.astaga.com/parenting-mom-kids/begini-10-cara-
mencegah-dan-menjauhkan-anak-dari-bahaya-narkoba

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop


M Pelaksanaan
1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK/Konselor membuka dengan salam dan berdoa
2. Membina hubungan baik dengan peserta didik
(menanyakan kabar, pelajaran sebelumnya, ice breaking)
3. Menyampaikan tujuan-tujuan khusus yang akan dicapai
b. Penjelasan tentang 1. Memberikan langkah-langkah kegiatan, tugas dan tang-
langkah langkah gung jawab peserta didik
kegiatan 2. Kontrak layanan (kesepakatan layanan), hari ini kita akan
melakukan kegiatan selama 45 menit pelayanan, kita sep-
akat akan melakukan dengan baik.
c. Mengarahkan kegi- Guru BK/Konselor memberikan penejelasan tentang topik
atan yang akan dibicarakan
( Konsolidasi )
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menanyakan kesiapan
peserta didik melaksanakan kegiatan, dan memulai ke tahap
inti.

2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta 1. Mengamati tayangan slide ppt (tulisan, gambar, video)


Didik 2. Melakukan Brainstorming/curah pendapat
3. Mendiskusikan dengan kelompok masing-masing
4. Setiap kelompok mempresetasikan tugasnya kemudian
kelompok lain menanggapinya, dan seterusnya bergantian
sampai selesai.
b. Kegiatan guru 1. Menayangkan media slide power point yang berhubungan
Bimbingan dan dengan materi layanan
Konseling atau 2. Mengajak peserta didik untuk brainstorming/curah
Konselor pendapat
3. Membagi kelas menjadi beberapa kelompok (4 kelompok)
4. Memberi tugas (untuk diskusi kelompok)
5. Menjelaskan cara mengerjakan tugas
6. Mengevaluasi hasil diskusi peserta didik
Membuat catatan-catatan observasi selama proses layanan
3. Tahap Penutup
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan mengungkapkan
kemanfaatan dan kebermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan dengan mengajak
peserta didik bersyukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatan
a. Evaluasi Proses 2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan mengungkapkan
kemanfaatan dan kebermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan dengan mengajak
peserta didik bersyukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian Segera ) tentang
suasana pertemuan dengan instrumen: Minat,
Understanding (Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian Jangka Pendek )
terhadap topik yang dibahas.

Mengetahui , Jombang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL KELAS XI
SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2020/2021

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial
C Topik Layanan Perkembangan Reproduksi Remaja
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan.
E Tujuan Umum Peserta didik/konseli dapat memahami
Perkembangan Reproduksi Remaja sehingga
mampu menjaga kesehatan dan dirinya
dengan sebaik-baiknya
F Tujuan Khusus 1. Peserta didik/konseli dapat memehami
pengertian Reproduksi Remaja
2. Peserta didik/konseli dapat memahami
kondisi jasmani terkait dengan organ
reproduksi remaja
3. Peserta didik/konseli mampu menjaga
kesehatan diri dengan sebaik-baiknya
4. Peserta didik/konseli mampu melak-
ukan pola dan cara hidup sehat dan ba-
hagia
G Sasaran Layanan Kelas XI AKL-3,4
H Materi Layanan 1. Pengertian Reproduksi Remaja
2. Organ Jasmani Reproduksi Remaja
3. Pola dan cara hidup sehat
I Waktu 4 x 45 menit ( 4 kali pertemuan )

J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.XI Smt.4 MGBK SMK Kab.Jom-
bang
2. Tim Paramitra,2011,Kumpulan
Lengkap Materi Bimbingan dan Kon-
seling, Paramitra Publishing,Yogjakarta
K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi
L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop
M Pelaksanaan
1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK/Konselor membuka dengan
salam dan berdoa
2. Membina hubungan baik dengan peserta
didik (menanyakan kabar, pelajaran
sebelumnya, ice breaking)
3. Menyampaikan tujuan-tujuan
khususyang akan dicapai

b. Penjelasan tentang langkah 1. Memberikan langkah-langkah kegiatan,


langkah kegiatan tugas dan tanggung jawab peserta didik
2. Kontrak layanan (kesepakatan layanan),
hari ini kita akan melakukan kegiatan
selama 45 menit pelayanan, kita sepakat
akan melakukan dengan baik.
c. Mengarahkan kegiatan Guru BK/Konselor memberikan penejelasan
( Konsolidasi ) tentang topik yang akan dibicarakan
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menan-
yakan kesiapan peserta didik melaksanakan
kegiatan, dan memulai ke tahap inti.
2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Mengamati tayangan slide ppt (tulisan,


gambar, video)
2. Melakukan Brainstorming/curah pendapat
3. Mendiskusikan dengan kelompok
masing-masing
4. Setiap kelompok mempresetasikan
tugasnya kemudian kelompok lain
menanggapinya, dan seterusnya
bergantian sampai selesai.
b. Kegiatan guru Bimbingan 1. Menayangkan media slide power point
dan Konseling atau Konselor yang berhubungan dengan materi layanan
2. Mengajak peserta didik untuk
brainstorming/curah pendapat
3. Membagi kelas menjadi beberapa
kelompok (4 kelompok)
4. Memberi tugas (untuk diskusi kelompok)
5. Menjelaskan cara mengerjakan tugas
6. Mengevaluasi hasil diskusi peserta didik
Membuat catatan-catatan observasi
selama proses layanan
3. Tahap Penutup
1. Peserta didik menyimpulkan hasil
kegiatan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan
kebermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik
bersyukur/berdoa dan mengakhiri
dengan salam
N Evaluasi

a. Evaluasi Proses 1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-


atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan ke-
bermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan
rencana tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik bersy-
ukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang di-
bahas.

Mengetahui , Jombang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL KELAS XI
SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2021/2022

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial
C Topik Layanan Konsep Diri Remaja
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Umum Peserta didik/konseli dapat memahami diri
dengan baik sehingga mampu memiliki kon-
sep diri yang baik
F Tujuan Khusus 1. Peserta dididk/konseli dapat memahami
pengertian konsep diri dengan baik
2. Peserta dididk/konseli mampu memiliki
Konsep diri yang baik
3. Peserta didik/konseli mampu menye-
suaikan diri,mengarahkan diri serta
mengambil keputusan dengan bijaksana.
G Sasaran Layanan Kelas XI AKL-3,4
H Materi Layanan 1. Pengertian Konsep diri
2. Konsep diri yang baik
3. Cara mengambil Keputusan dengan bi-
jaksana
I Waktu 4 x 45 menit ( 4 kali pertemuan )
J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling
Kls.XI Smt.4 MGBK SMK
Kab.Jombang
2. Tim Paramitra,2011,Kumpulan Lengkap
Materi Bimbingan dan Konseling, Para-
mitra Publishing,Yogjakarta

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop


M Pelaksanaan
1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK/Konselor membuka dengan
salam dan berdoa
2. Membina hubungan baik dengan peserta
didik (menanyakan kabar, pelajaran se
belumnya, ice breaking)
3. Menyampaikan tujuan-tujuan khusus
yang akan dicapai

b. Penjelasan tentang langkah 1.Memberikan langkah-langkah kegiatan,


langkah kegiatan tugas dan tanggung jawab peserta didik
2. Kontrak layanan (kesepakatan layanan),
hari ini kita akan melakukan kegiatan
selama 45 menit pelayanan, kita sepakat
akan melakukan dengan baik.
c. Mengarahkan kegiatan Guru BK/Konselor memberikan penejelasan
( Konsolidasi ) tentang topik yang akan dibicarakan
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menan-
yakan kesiapan peserta didik melaksanakan
kegiatan, dan memulai ke tahap inti.
2. Tahap Inti
a. Kegiatan Peserta Didik 1. Mengamati tayangan slide ppt (tulisan
, gambar, video)
2. Melakukan Brainstorming/curah pendapat
3. Mendiskusikan dengan kelompok
masing-masing
4. Setiap kelompok mempresetasikan
tugasnya kemudian kelompok lain
menanggapinya, dan seterusnya
bergantian sampai selesai.
b. Kegiatan guru Bimbingan 1. Menayangkan media slide power point
dan Konseling atau yang berhubungan dengan materi layanan
Konselor 2. Mengajak peserta didik untuk
brainstorming/curah pendapat
3. Membagi kelas menjadi beberapa
kelompok (4 kelompok)
3. Memberi tugas (untuk diskusi kelompok)
4. Menjelaskan cara mengerjakan tugas
5. Mengevaluasi hasil diskusi peserta didik
Membuat catatan-catatan observasi
selama proses layanan
3. Tahap Penutup
1. Peserta didik menyimpulkan hasil
kegiatan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan
kebermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik
bersyukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
N Evaluasi

a. Evaluasi Proses 1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-


atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan ke-
bermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan
rencana tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik bersy-
ukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang di-
bahas.

Mengetahui , Jombang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL KELAS XI
SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2021/2022

A Komponen Layanan Dasar


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial/Belajar/Karir
C Topik Layanan Komunikasi Efektif
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Umum Peserta didik/konseli dapat memahami arti
penting komunikasi yang efektif dalam ber-
interaksi dengan lingkung masyarakat di-
mana mereka berada.
F Tujuan Khusus 1. Peserta didik/konseli dapat memahami
Pengertian Komunikasi Efektif
2. Peserta didik/konseli dapat memahami
cara berkomunikasi efektif
3. Peserta didik/konseli dapat memahami
manfaat komunikasi efektif / baik
4. Peserta didik/konseli mampu berint-
eraksi dengan masyarakat dimana
mereka berada
G Sasaran Layanan Kelas XI AKL3,4
H Materi Layanan 1. Pengertian Komunikasi Efektif
2. Manfaat Komunikasi yang efektif/baik
3. Teknik dan Cara Berkomunikasi yang
Efektif dan baik
I Waktu 5 x 45 menit ( 5 kali pertemuan )

J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.XI Smt.4 MGBK SMK Kab.Jom-
bang
2. Tim Paramitra,2011,Kumpulan Lengkap
Materi Bimbingan dan Konseling, Para-
mitra Publishing,Yogjakarta

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi


L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop

M Pelaksanaan
1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK/Konselor membuka dengan
salam dan berdoa
2. Membina hubungan baik dengan peserta
didik (menanyakan kabar, pelajaran
sebelumnya, ice breaking)
3. Menyampaikan tujuan-tujuan khusus
yang akan dicapai
b. Penjelasan tentang langkah 1. Memberikan langkah-langkah kegiatan,
langkah kegiatan tugas dan tanggung jawab peserta didik
2. Kontrak layanan (kesepakatan layanan),
hari ini kita akan melakukan kegiatan
selama 45 menit pelayanan, kita sepakat
akan melakukan dengan baik.
c. Mengarahkan kegiatan Guru BK/Konselor memberikan penejelasan
( Konsolidasi ) tentang topik yang akan dibicarakan
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menan-
yakan kesiapan peserta didik melaksanakan
kegiatan, dan memulai ke tahap inti.
2. Tahap Inti
a. Kegiatan Peserta Didik 1. Mengamati tayangan slide ppt (tulisan,
gambar, video)
2. Melakukan Brainstorming/curah pendapat
3. Mendiskusikan dengan kelompok
masing-masing
4. Setiap kelompok mempresetasikan
tugasnya kemudian kelompok lain
menanggapinya, dan seterusnya
bergantian sampai selesai.
b. Kegiatan guru Bimbingan 1. Menayangkan media slide power point
dan Konseling atau yang berhubungan dengan materi layanan
Konselor 2. Mengajak peserta didik untuk
brainstorming/curah pendapat
3. Membagi kelas menjadi beberapa
kelompok (4 kelompok)
4. Memberi tugas (untuk diskusi kelompok)
5. Menjelaskan cara mengerjakan tugas
6. Mengevaluasi hasil diskusi peserta didik
Membuat catatan-catatan observasi
selama proses layanan
3. Tahap Penutup
1. Peserta didik menyimpulkan hasil
kegiatan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan
kebermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik
bersyukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-
a. Evaluasi Proses atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan ke-
bermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan
rencana tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik bersy-
ukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang di-
bahas.

Mengetahui , Jombang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
RPL-BK KLS.XII
SMT-6
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL KELAS XII
SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 202/2022

A Komponen Layanan Responsif


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Karir
C Topik Layanan Kiat Hidup Sukses
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pengembangan,Pemeliharaan
E Tujuan Umum Peserta dididk/konseli mampu memiliki
kiat-kiat hidup sukses agar memperoleh ke-
suksesan dan depan yang cerah
F Tujuan Khusus 1. Peserta didik/konseli dapat memahami
Pengertian Sukses dan Hidup Sukses
2. Peserta didik/konsesi mampu memiliki
motivasi hidup sukses yang mendorong
keberhasilan
3. Peserta didik/konseli mampu memiliki
kiat-kiat hidup sukses
G Sasaran Layanan Kelas XII AK-4
H Materi Layanan 1. Pengertian Sukses dan Hidup Sukses
2. Motivasi Hidup Sukses
3. 7 Sikap Hidup Sukses
I Waktu 3 x 45 menit ( 3 kali pertemuan )

J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.XII Smt.6 MGBK SMK Kab.Jom-
bang
2. https://esqtraining.com/langkah-menuju-
sukses-untuk-mencapai-sukses-dalam-
hidup/
3. https://www.tipspengembangandiri.com/
cara-meningkatkan-disiplin-diri/

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop


M Pelaksanaan
1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan
1. Guru BK/Konselor membuka dengan
salam dan berdoa
2. Membina hubungan baik dengan peserta
didik (menanyakan kabar, pelajaran
sebelumnya, ice breaking)
3. Menyampaikan tujuan-tujuan khusus
yang akan dicapai
b. Penjelasan tentang langkah 1. Memberikan langkah-langkah kegiatan,
langkah kegiatan tugas dan tanggung jawab peserta didik
2. Kontrak layanan (kesepakatan layanan),
hari ini kita akan melakukan kegiatan
selama 45 menit pelayanan, kita sepakat
akan melakukan dengan baik.
c. Mengarahkan kegiatan Guru BK/Konselor memberikan penejelasan
( Konsolidasi ) tentang topik yang akan dibicarakan
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menan-
yakan kesiapan peserta didik melaksanakan
kegiatan, dan memulai ke tahap inti.

2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Mengamati tayangan slide ppt (tulisan,


gambar, video)
2. Melakukan Brainstorming/curah pendapat
3. Mendiskusikan dengan kelompok
masing-masing
4. Setiap kelompok mempresetasikan
tugasnya kemudian kelompok lain men
anggapinya, dan seterusnya bergantian
sampai selesai.
b. Kegiatan guru Bimbingan 1. Menayangkan media slide power point
dan Konseling atau yang berhubungan dengan materi layanan
Konselor 2. Mengajak peserta didik untuk
brainstorming/curah pendapat
3. Membagi kelas menjadi beberapa
kelompok (4 kelompok)
4. Memberi tugas (untuk diskusi kelompok)
5. Menjelaskan cara mengerjakan tugas
6. Mengevaluasi hasil diskusi peserta didik
Membuat catatan-catatan observasi
selama
proses layanan
3. Tahap Penutup
1. Peserta didik menyimpulkan hasil
kegiatan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan
kebermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik
bersyukur/berdoa dan mengakhiri
dengan salam
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-
a. Evaluasi Proses atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan ke-
bermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan
rencana tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik bersy-
ukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang di-
bahas.

Mengetahui , Jombang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL KELAS XII
SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2021/2022

A Komponen Layanan Responsif


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Sosial/Belajar/Karir
C Topik Layanan Menghadapi Ujian Nasional/Asesmen Nas-
ional
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Umum Peserta didik/konseli mampu memiliki mo-
tivasi belajar yang tinggi dalam menghadapi
ujian nasional
F Tujuan Khusus 1. Peserta didik/konseli mampu memiliki
motivasi belajar yang tinggi untuk
menghadapi ujian nasional
2. Kiat –kiat menghadapi Ujian nasional
G Sasaran Layanan Kelas XII AK-4
H Materi Layanan 1. Motivasi Belajar Berprestasi
2. Belajar Efektif dan Efisien
3. Trik menghadapi Ujian Nasional
I Waktu 2 x 45 menit ( 2 kali pertemuan )

J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.XII Smt.6 MGBK SMK Kab.Jom-
bang
2. Tim Paramitra,2011,Kumpulan Lengkap
Materi Bimbingan dan Konseling, Para-
mitra Publishing,Jogyakarta
3. https://blog.ruangguru.com/tips-jitu-had-
api-ujian-nasional

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi


L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop
M Pelaksanaan
1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan
1. Guru BK/Konselor membuka dengan
salam dan berdoa
2. Membina hubungan baik dengan peserta
didik (menanyakan kabar, pelajaran
sebelumnya, ice breaking)
3.Menyampaikan tujuan-tujuan khusus yang
akan dicapai
b. Penjelasan tentang langkah 1. Memberikan langkah-langkah kegiatan,
langkah kegiatan tugas dan tanggung jawab peserta didik
2. Kontrak layanan (kesepakatan layanan),
hari ini kita akan melakukan kegiatan
selama 45 menit pelayanan, kita sepakat
akan melakukan dengan baik.
c. Mengarahkan kegiatan Guru BK/Konselor memberikan penejelasan
( Konsolidasi ) tentang topik yang akan dibicarakan
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menan-
yakan kesiapan peserta didik melaksanakan
kegiatan, dan memulai ke tahap inti.
2. Tahap Inti

a. Kegiatan Peserta Didik 1. Mengamati tayangan slide ppt (tulisan,


gambar, video)
2. Melakukan Brainstorming/curah pendapat
3. Mendiskusikan dengan kelompok
masing-masing
4. Setiap kelompok mempresetasikan
tugasnya kemudian kelompok lain
menanggapinya, dan seterusnya
bergantian sampai selesai.
b. Kegiatan guru Bimbingan 1. Menayangkan media slide power point
dan Konseling atau Konselor yang berhubungan dengan materi layanan
2. Mengajak peserta didik untuk
brainstorming/curah pendapat
3. Membagi kelas menjadi beberapa
kelompok (4 kelompok)
4. Memberi tugas (untuk diskusi kelompok)
5. Menjelaskan cara mengerjakan tugas
6. Mengevaluasi hasil diskusi peserta didik
Membuat catatan-catatan observasi
selama
proses layanan
3. Tahap Penutup
1. Peserta didik menyimpulkan hasil
kegiatan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan
kebermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik
bersyukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-
a. Evaluasi Proses atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan ke-
bermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan
rencana tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik bersy-
ukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang di-
bahas.

Mengetahui , Jombang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL KELAS XII
SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2021/2022

A Komponen Layanan Responsif


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Karir
C Topik Layanan Strategi Mengikuti Wawancara Kerja
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Umum Peserta didik/konseli mampu memahami
pengertian seleksi wawancara kerja dan
mengaplikasikan Strategi Mengikuti
Wawancara Kerja sehingga mampu memen-
angkan wawancara kerja
F Tujuan Khusus 1. Peserta didik/konseli mampu memahami
Strategi Wawancara Kerja dengan baik.
2. Peserta didik /konseli mampu mampu
mempraktikkan Strategi Wawancara
Kerja sebelum dan selama mengikuti
seleksi wawancara kerja.

G Sasaran Layanan Kelas XII AK-4


H Materi Layanan 1.Seleksi Wawancara Kerja.
2.Strategi Seleksi Pekerjaan.
3.Tipe Wawancara.
4.Kiat Menghadapi Wawancara Kerja.

I Waktu 3 x 45 menit ( 3 kali pertemuan )


J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling
Kls.XII Smt.6 MGBK SMK Kab.Jom-
bang
2. Tim Paramitra,2011,Kumpulan Lengkap
Materi Bimbingan dan Konseling, Para-
mitra Publishing,Jogyakarta

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi


L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop
M Pelaksanaan
1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK/Konselor membuka dengan
salam dan berdoa
2. Membina hubungan baik dengan peserta
didik (menanyakan kabar, pelajaran
sebelumnya, ice breaking)
3.Menyampaikan tujuan-tujuan khusus yang
akan dicapai

b. Penjelasan tentang langkah 1. Memberikan langkah-langkah kegiatan,


langkah kegiatan tugas dan tanggung jawab peserta didik
2. Kontrak layanan (kesepakatan layanan),
hari ini kita akan melakukan kegiatan
selama 45 menit pelayanan, kita sepakat
akan melakukan dengan baik.

c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling atau Kon-


( Konsolidasi ) selor memberikan penjelasan tentang topik
yang akan dibicarakan
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menan-
yakan kesiapan peserta didik melaksanakan
kegiatan, dan memulai ke tahap inti.
2. Tahap Inti
a. Kegiatan Peserta Didik 1. Mengamati tayangan slide ppt (tulisan,
gambar, video)
2. Melakukan Brainstorming/curah pendapat
3. Mendiskusikan dengan kelompok
masing-masing
4. Setiap kelompok mempresetasikan
tugasnya kemudian kelompok lain
menanggapinya, dan seterusnya
bergantian sampai selesai.
b. Kegiatan guru Bimbingan 1. Menayangkan media slide power point
dan Konseling atau Konselor yang berhubungan dengan materi layanan
2. Mengajak peserta didik untuk
brainstorming/curah pendapat
3. Membagi kelas menjadi beberapa
kelompok (4 kelompok)
4. Memberi tugas (untuk diskusi kelompok)
5. Menjelaskan cara mengerjakan tugas
6. Mengevaluasi hasil diskusi peserta didik
Membuat catatan-catatan observasi
selama proses layanan
3. Tahap Penutup
1. Peserta didik menyimpulkan hasil
kegiatan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan
kebermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik
bersyukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
N Evaluasi

a. Evaluasi Proses 1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-


atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan ke-
bermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan
rencana tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik bersy-
ukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompok
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang di-
bahas.

Mengetahui , Jombang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 JOMBANG
Jln. dr. Sutomo No.15, Telp.(0321)861516,Fax.(0321)861180,
Website: http//smkn1jombang.sch.id, E-Mail : kantor@smkn1jombang.sch.id
Jombang Kode Pos 61418

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL KELAS XII
SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2021/2022

A Komponen Layanan Responsif


B Bidang Layanan Bidang Pribadi/Belajar
C Topik Layanan Mengenal Dunia Perguruan Tinggi
D Fungsi Layanan Pemahaman,Pencegahan,Pengembangan
E Tujuan Umum Peserta didik/konseli mampu memahami
Dunia Perguruan Tinggi secara lebih luas
dan cermat sehingga mampu diterima sesuai
dengan cita-cita yang diharapkan
F Tujuan Khusus 1. Peserta didik/konseli mampu mema-
hami Dunia Perguruan
Tinggi secara lebih luas dan cermat.
2. Peserta didik/konseli mampu menghin-
darkan,mencegah ketidak
pahaman memilih Perguruan Tinggi
yang dicita-citakan.
3. Peserta didik/konseli mampu mema-
hami macam Perguruan Tinggi.
G Sasaran Layanan Kelas XII AK-4
H Materi Layanan 1.Mengenal Perguruan Tinggi.
2.Bentuk Perguruan Tinggi di Indonesia.
3.Cara belajar di Petguruan Tinggi.

I Waktu 2 x 45 menit ( 2 kali pertemuan )

J Sumber 1. Buku Modul Bimbingan dan Konseling


Kls.XII Smt.6 MGBK SMK Kab.Jom-
bang

K Metode / Teknik Ceramah,Tanya Jawab,Diskusi

L Media / Alat Tayangan Power Point,LCD,Laptop


M Pelaksanaan
1.Tahap Awal / Pendahuluan
a. Pernyataan Tujuan 1. Guru BK/Konselor membuka dengan
salam dan berdoa
2. Membina hubungan baik dengan peserta
didik (menanyakan kabar, pelajaran
sebelumnya, ice breaking)
3. Menyampaikan tujuan-tujuan khusus
yang akan dicapai

b. Penjelasan tentang langkah


langkah kegiatan 1. Memberikan langkah-langkah kegiatan,
tugas dan tanggung jawab peserta didik
2. Kontrak layanan (kesepakatan layanan),
hari ini kita akan melakukan kegiatan
selama 45 menit pelayanan, kita sepakat
akan melakukan dengan baik.
c. Mengarahkan kegiatan Guru Bimbingan dan Konseling atau Kon-
( Konsolidasi ) selor memberikan penjelasan tentang topik
yang akan dibicarakan
Tahap Peralihan ( Transisi )
Guru Bimbingan dan Konseling menan-
yakan kesiapan peserta didik melaksanakan
kegiatan, dan memulai ke tahap inti.
2. Tahap Inti
a. Kegiatan Peserta Didik 1. Mengamati tayangan slide ppt (tulisan,
gambar, video)
2. Melakukan Brainstorming/curah pendapat
3. Mendiskusikan dengan kelompok
masing-masing
4. Setiap kelompok mempresetasikan
tugasnya kemudian kelompok lain
menanggapinya, dan seterusnya
bergantian sampai selesai.
b. Kegiatan guru Bimbingan 1. Menayangkan media slide power point
dan Konseling atau Konselor yang berhubungan dengan materi layanan
2. Mengajak peserta didik untuk
brainstorming/curah pendapat
3. Membagi kelas menjadi beberapa
kelompok (4 kelompok)
4. Memberi tugas (untuk diskusi kelompok)
5. Menjelaskan cara mengerjakan tugas
6. Mengevaluasi hasil diskusi peserta didik
Membuat catatan-catatan observasi
selama proses layanan
3. Tahap Penutup
1. Peserta didik menyimpulkan hasil
kegiatan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan
kebermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan rencana
tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik
bersyukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
N Evaluasi
1. Peserta didik menyimpulkan hasil kegi-
a. Evaluasi Proses atan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan
mengungkapkan kemanfaatan dan ke-
bermaknaan kegiatan secara lisan
3. Guru BK memberi penguatan dan
rencana tindak lanjut
4. Guru BK menutup kegiatan layanan
dengan mengajak peserta didik bersy-
ukur/berdoa dan mengakhiri dengan
salam
5. Guru BK membuat Istrumen sbb :
5.1.Proses Kegiatan Layanan
5.2.Daftar Hadir Diskusi Kelompok
5.3.Lembar Kerja Diskusi Kelompo
b. Evaluasi Hasil Evaluasi dengan instrumen yang sudah
disiapkan, antara lain :
1. Evaluasi dengan LAISEG (Penilaian
Segera ) tentang suasana pertemuan
dengan instrumen: Minat, Understanding
(Pemahaman), Comfortable (Perasaan
Positif), dan Action Plan ( Rencana
Tindakan).
2. Evaluasi dengan LAIJAPEN (Penilaian
Jangka Pendek ) terhadap topik yang di-
bahas.

Mengetahui , Jombang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Negeri 1 Jombang, Guru Bimbingan dan Konseling,

Drs.SISWO RUSIANTO MATSUTONO,S.Pd


Pembina NIP.196503211991031010
NIP.196411191998021003

PENUTUP
Dengan mengucap syukur alhamdulillah, kami mampu menyelesaiakn
sebuah Buku Pedoman Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling. Buku ini
dipergunakan oleh guru bimbingan dan konseling,dalam memberikan layanan
tatap muka di kelas.
Buku ini sangat efektif apabila guru bimbingan dan konseling,selalu
memperhatikan program dan jadwal layanan yang akan diberikan,sehingga
setiap materi layanan dapat diberikan kepada siswa dengan sebaik-baiknya.
Pengembangan materi layanan diberikan seluas-luasnya kepda guru
bimbingan dan konseling di sekolah. Asesmen Kebutuhan Peserta Didik
sangatlah menetukan dalam penyrusunan Rencana Layanan Klasikal
Bimbingan dan Konseling di sekolah. Disamping itu apabila ada materi
layanan yang sangat responsif untuk diberikan kepada peserta didik, maka
tidak mengurangi agenda layanan yang diberikan kepada siswa.
Kami sampaikan kepada para guru bimbingan dan konseling di
sekolah,hendaknya selalu memperhatikan perkembangan informasi dan
teknologi di revolusi 4.0 ini. Sehingga selalu mampu mengikuti perkembangan
dan tuntutan yang selalu diperlukan untuk perkembangan pengetahuan, sikap
dan ketrampilan peserta didik yang tidak lepas dari nilsi-nilsi karakter
Pancasila dan Undang-undang Dasar 1945.

Jombang, 2022
Penulis,

MATSUTONO,S.Pd
Guru BK dan Koordinator BK SMKN 1 Jombang

Anda mungkin juga menyukai