Anda di halaman 1dari 3

Nama : Fieri Rinaldo

Npm : 20314019

Kls : TS 20 A

Ekonomi Teknik (UAS)

1. CPMK-04 Analisis Break Even Point

a. Jelaskan pengertian Break Even Point ! (10)

b. Sebutkan manfaat dari Analisis Break Even Point dalam Manajemen ! (20)

c. Sebutkan kelemahan dari Analisis Break Even Point ! (20)

d. Buatlah contoh Analisis Break Even Point beserta penyelesaiannya ! (40)

2. CPMK-04 Analisis Pengambilan Keputusan

a. Sebutkan beberapa langkah dalam pengambilan keputusan ! (10)

Jawab :

1. CPMK-04 Analisis Break Even Point

a. Break Even Point atau disingkat dengan BEP merupakan suatu titik impas
dimana laba yang didapatkan mempunyai nilai setara dengan yang
diperlukan dalam sebuah usaha atau bisa disebut dengan tidak mengalami
kerugian. Dalam posisi tersebut, laba bernilai 0 (nol) berarti tidak untung
ataupun tidak rugi atau bagi orang awam banyak dikenal dengan nama
balik modal.
b. - Sebagai pedoman dasar dalam menentukan margin.
- Pebisnis semakin jeli, cermat, dan detail dalam bisnisnya dan terus
melakukan inovasi agar bisa berkembang.
- Pedoman bagi perusahaan maupun pebisnis untuk memberi nilai
investasi secara tepat dan memberi keseimbangan dalam biaya
produksi.
- Bahan analisis perusahaan di dalam transaksi, nilai jual beli saham,
dan perencanaan keuangan.
c. - Perlu adanya asumsi.

- Bersifat Statis

- Tidak digunakan untuk keputusan akhir

- Tidak menyediakan pengujian aliran kas yang baik

- Kurang pertimbangan resiko.

- Pengukuran kemungkinan penjualan

d. Sebuah perusahaan menghasilkan dan menjual suatu produk dengan harga


jual per unit sebesar Rp 20.000. Biaya tetap per bulan adalah
Rp.200.000.000, sedangkan biaya variabel per unit adalah Rp. 10.000.
Berapa jumlah unit yang harus dijual agar mencapai titik impas?

Pembahasan:

Biaya Tetap (Fixed Costs): Rp 200.000.000


Biaya Variabel per Unit (Variable Costs): Rp 10.000
Harga Jual per Unit: Rp 20.000
Langkah-langkah perhitungan cara mencari BEP:

Titik Impas = Biaya Tetap / (Harga Jual per Unit – Biaya Variabel per
Unit)

Titik Impas = Rp 200.000.000 / (Rp 20.000 – Rp 10.000)

Titik Impas = Rp 200.000.000 / Rp 10.000

Titik Impas = 20.000 unit

Jadi, perusahaan harus menjual minimal 20.000 unit produk agar mencapai
titik impas di mana pendapatannya sama dengan biaya total.

Jika perusahaan menjual lebih dari 20.000 unit, mereka akan


menghasilkan keuntungan.

Jika perusahaan menjual kurang dari 20.000 unit, mereka akan mengalami
kerugian.
2. CPMK-04 Analisis Pengambilan Keputusan

a. - Identifikasi keputusan yang perlu diambil

- Kumpulkan informasi relevan

- Cari solusi alternatif

- Pertimbangkan bukti

- Pilih dari sejumlah alternatif

- Ambil Tindakan

- Tinjau keputusan Anda dan pengaruhnya (baik dan buruk)

Anda mungkin juga menyukai