Anda di halaman 1dari 1

INSTRUMEN SUPERVISI

PELAKSANAAN PENILAIAN PEMBELAJARAN


(Guru Bimbingan Konseling)
A. IDENTITAS

1. Nama Guru : …………………..………………………………………………………………………………..


2. NIP : …………………..………………………………………………………………………………..
3. Jenis Layanan : …………………..………………………………………………………………………………..
4. Hari/Tanggal : …………………..………………………………………………………………………………..

B. PETUNJUK
Beri skor pada kolom tersedia dengan nilai :
0 jika tidak terpenuhi sama sekali, 1 jika terpenuhi sebagian, 2 jika terpenuhi lengkap

SKOR BOBOT NILAI


NO KOMPONEN / INDIKATOR CATATAN
(S) (B) (SxB)

A PENILAIAN OLEH GURU

1 Melakukan Penilaian Kompetens SIKAP


Mengembangkan instrumen penilaian sikap oleh guru 10
a.
(lembar observasi sikap)
Melaksanakan penilaian sikap selama proses 15
b.
pembelajaran dengan teknik observasi dan jurnal.

c. Mendokumentasikan hasil penilaian kompetensi sikap 10

Menindaklanjuti hasil penilaian sikap oleh guru


d. (laporan dan tindak lanjut lainnya, misalnya : penguatan 15
atau perbaikan sikap)

B PENILAIAN OLEH SISWA (Khusu Guru BK)

2 Memfasilitasi Penilaian Oleh Siswa (Khusu Guru BK)


Mengembangkan instrumen penilaian diri dan penilaian 10
a.
teman sebagai bagian dari penilaian sikap.
Memfasilitasi pelaksanaan penilaian diri dan penilaian
b. teman selama proses pembelajaran atau pada 15
kesempatan khusus
Mendokumentasikan hasil penilaian diri dan penilaian 10
c.
teman.
Menindaklanjuti hasil penilaian sikap oleh guru (laporan
d. dan tindak lanjut lainnya, misalnya penguatan atau 15
perbaikan sikap)

JUMLAH NILAI (S X B)
Margacinta, ………………………………….
Supervisor, NILAI KINERJA (S x B) : 2
KATEGORI
0 - 50 Kurang
51 - 70 Cukup
……………………………………………….
NIP. 71 - 90 Baik
91 - 100 Amat Baik

SMKN 8 Konawe Selatan _ Supervisi Pelaksanaan Penilaian 1

Anda mungkin juga menyukai