Anda di halaman 1dari 1

Memimpin sebuah daerah bukanlah hal yang mudah.

Pemimpin sebuah daerah memiliki peran


penting dalam kemajuan daerah itu sendiri. Tidak hanya rasa tanggung jawab yang harus dimiliki
oleh pemimpin, ketegasan dan ketulusan juga harus dimiliki oleh setiap pemimpin karena untuk
mengembangkan sebuah daerah perlu adanya penegasan dan ketulusan yang dalam. Banyak
pemimpin saat ini yang menyalahgunakan kekuasaannya untuk keuntungan pribadi seperti
penggelapan dana, kolusi, nepotisme, dan sebagainya. Hal tersebut terjadi karena tidak ada
ketulusan dan ketegasan dari pemimpin itu sendiri. Pemimpin yang tulus dalam melayani
masyarakat akan memberikan segala yang ia punya demi mensejahterakan dan memajukan
masyarakatnya. Menurut saya pemimpin yang baik adalah pemimpin yang berguna bagi orang lain
dan dapat memberikan kontribusi penuh bagi orang disekitar nya guna memajukan dan
mensejahterakan mereka.

Anda mungkin juga menyukai