Anda di halaman 1dari 9

SEJARAH PERKEMBANGAN

BIMBINGAN DAN KONSELING

PENGEMBANGAN PROFESI KONSELING


SEJARAH SINGKAT BIMBINGAN DAN
KONSELING DI AMERIKA SERIKAT
• Pada awalnya profesi bimbingan dan konseling dari segi penyelesaian masalah-
masalah pendidikan dan pekerjaan secara melembaga dimulai pada tahun 1896, yang
ditandai dengan pembentukan klinik oleh Lightner Witmer dengan sebutan
Psychological Counseling Clinic di Universitas of Pensylvania. Sesudah itu, dua tahun
berikutnya, yaitu tahun 1898 Jesse B. Davis dicatat sebagai orang pertama yang
menjadi konselor di sekolah menengah di kota Detroit.
• Tokoh lainnya yang dianggap sebagai pelopor dan penggagas kegiatan bimbingan
dan konseling adalah Eli Weaver di mana pada tahun 1906 ia mempublikasikan
sebuah pamflet yang diberi judul ChoosingaCareer, serta Frank Parson yang
memprakarsai berdirinya Biro Konsultasi Pekerjaan atau yang dikenal sebagai
VocationalBureaudi Boston. Biro ini didirikan untuk membantu para remaja dalam
merencanakan, mempersiapkan serta memasuki dunia kerja. Atas jasanya ini, Parson
disebut sebagai inovator konsep dan teknik konseling vokasional atau konseling
jabatan serta disebut sebagai Bapak Bimbingan.
Selanjutnya, didirikan pula National Vocational Guidance Association(NVGA) di Amerika pada tahun
1913, sesudah itu didirikan American Psychologist Association (APA), American School Counselor A
ssociation(ASCA), dan Association for Education and Counselor Trainers(ACECT).

Ditinjau secara teoritis perkembangan profesi bimbingan dan konseling seiring dengan
perkembangan bidang psikologi dan psikiatri. Konsep-konsep teori psikologi dan psikiatri
telah memberi kontribusi yang sangat berarti terhadap perkembangan profesi bimbingan
dan konseling. Sigmund Freud sebagai tokoh psikoanalitis telah memberikan sumbangan
dalam bentuk pemikiran tentang psikologi konseling bawah sadar. Demikian pula tokoh lain,
seperti E. Williamson telah mengembangkan konseling sifat dan faktor (TraitandFactor) dan
Carl Rogers mempelopori konseling terpusat pada pribadi (ClientCentered). Kedua tokoh
yang disebutkan terakhir ini dianggap sebagai peletak dasar gerakan konseling modern
(Pitrofesa, 1978).
SEJARAH SINGKAT BIMBINGAN DAN
KONSELING DI INDONESIA

Era Perintisan(1960-1980)
 Tahun1960:
Tahun1963BerdirinyaJurusanBimbinganPenyuluhan(BP)diFKIP-Un
pad/IKIPBandungIKIPBandung.ProgramsetelahSarjananMuda.

Tahun1965:lulusanpertamaBPsetaraStrata1(Sarjana)dengangelar
Drs(Doktorandus),mulaitumbuhwacanapelayananBPdisekolah.
PenyelenggaraanBimbingandanPenyuluhanhanyapadaTingk at
SekolahMenengah

 Tahun1971:
berdiriProyekPerintisSekolahPembangunan(PPSP)di8IKIP(Padang
,Jakarta,Bandung,Jogja,Semarang,Surabaya,Malang,dan Manado)
dimanapelayananBPikutdikembangkan.

 Tahun1975:
KonvensiNasionalBimbinganIdiMalang(TerbentukIPBI)
BPmasukKurikulum1975: memuatsalahsatunyaadalahbuku
pedomanbimbingandanpenyuluhan
SEJARAH SINGKAT BIMBINGAN DAN
KONSELING DI INDONESIA

Era Perintisan (1960-1990)


 Tahun 1978:
Diselenggarakannya program PGSLP dan PGSLA (setingkat D2 atau D3)
bimbingan dan penyuluhan untuk mengisi jabatan Guru BP di sekolah

 Tahun 1984/1985
Jurusan BP menjadi jurusan Psikologi Pendidikan dan Bimbingan (PPB).
Kurikulum 1984 Bimbingan dan Konseling berwujud dalam bentuk
bimbingan Karir

 Tahun 1989:
 lahirnya UU RI No. 2 Tahun 1989 ttg Sisdiknas yang mencantumkan
secara tegas adanya pelayanan BP pada satuan pendidikan (PP No. 28
dan No. 29)
 Keberadaan BP secara legal formal diakui tahun 1989 dengan lahirnya
SK Menpan No. 026/Menpan/1989 tentang angka kredit bagi jabatan
Guru dalam lingkungan Depdikbud.
 Dalam Kepmen tersebut, ditetapkan secara resmi adanya kegiatan
pelayanan BP di sekolah.
SEJARAH SINGKAT BIMBINGAN DAN
KONSELING DI INDONESIA
MasaTahun1990-2000
 Berkembangteoripraksis

Tahun 1991 s.d. 1993 :

• Dibentuk divisi-divisi dalam IPBI Jabatan fungsional tersendiri bagi petugas


bimbingandisekolah

• LahirSKMempanNo.83/1993tentangjabatanfungsionalGur udanangka
kreditnyayangdidalamnyatermuataturan tentangBKdiseko lah.Dimana
ketentuannyadijabarkan melaluiSKMendikbudNo.025/1995 sebagaipetunjuk
pelaksanaanJabatanfungsionalgurudanangkakreditnya.d idalamSKini istilah
BPberubahmenjadiBK
 Praktik Pelayanan Konseling dengan konsep Mantap

 Perubahan BP menjadi BK

 BK aplikasi BK Pola 17+

 Tahun 1999 dibuka PPK pertamadi UNP


SEJARAH SINGKAT BIMBINGAN DAN
KONSELING DI INDONESIA

MasaTahun2000-Sekarang
 2003/2004:
TerbitdokumenresmiDirjendiktitentangDSPK(DasarStand arisasiProfesi
Konseling)silakandownload
 2003:
UUSPNNO.20Tahun2003  konseloradalahpendidik(seorangprofesional)
silakandownload
 2007:
SelaindiUNP,PPKdibukatahun2007diUniversitasNegeriSe marang
 2008:
PermendiknasNo.27Tahun2008ttgSKAKK(StandarKualifika siAkademikdan
KompetensiKonselor)–KonseloradalahlulusaanS1BK+PPK. Silakandownloa
d
 2012:
KerjasamaUNINDRAdanUNPtentangProgramPPK–tanggal14Ju li2012,PPK
dibukadiUNINDRAtahun2014
SEJARAH SINGKAT BIMBINGAN DAN
KONSELING DI INDONESIA
MasaTahun2000-Sekarang

 2014:
 PPKdibukadiUnimeddanUniversitasBanyuwangi
 UNINDRASedangmelakukanprosesPPKMandiri
 2016:
IKIberbadanHukumsesuaidengankeputusanMenteriHukumda nHAMRepublik
Indonesia Nomor AHU-0041690.AH.01.07. Tahun 2016 tentang Pengesahan
PendirianBadanHukumPerkumpulanIKI
 2017:
KeputusanMenteriRiset,Teknologi,danPendidikanTinggi RepublikIndonesia
Nomor257/M/KPT/2017yangmencantukanPPKsebagaiProgram studisedangka
nPPG-BKtidaktermasukdidalamnya. (Caridandownload )
 2018:
UhamkamembukaPPKkerjasamaUNP
PERKEMBANGAN UMUM
KONSEP KONSELING
Perkembangan Gerakan Bimbingan dan Konseling
menurut Miller (1961)

TAHAP PERTAMA
 PeriodePersoniandenganorientasipada
bimbinganjabatan/karir

TAHAP KEDUA  MenekankanpadaBimbingan yang dikaitkan


denganPendidikan

TAHAP KETIGA  Menekankanpelayananuntukpenyesuaian diri


Individuterhadapdirinyasendiri, lingkungan,
dalammasyarakat. PadaperiodeinimunculIstilah
konseling.

TAHAP KEEMPAT
 MementingkanpadaProses Perkembangan
Individu

TAHAP KELIMA  Kecenderungan kembali ke periode personian dan


kecenderungan pada rekonstruksi sosialdanpersonal.
PERKEMBANGAN KONSEPSI
BIMBINGAN DAN KONSELING

Bimbingan BimbinganKonseling BimbinganKonseling Konseling

Gambar Gambar Gambar Gambar


1 2 3 4

Gambar1  Pelayananbimbingan, blmmencakuppelayanankonseling(periodep ertamadanke


duadalamTeoriMiller)
Gambar2  Pelayananbimbingansudahmeliputipelayanankonselingsebagais alahsatubentu
kpelayananbimbingan(periodeketigadalamteoriMiller)
Gambar3  PelayananBimbingandanKonselingyang salingberhimpitan(per iodekeempatdan
kelimadalamteoriMiller)
Gambar4  PelayananKonselingyang meliputiseluruhpelayananyang dahul udisebutdengan
“BimbingandanKonseling” (perkembanganterakhir)

Anda mungkin juga menyukai