Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Satuan Pendidikan : SMKN 1 REJOTANGAN


Mata Pelajaran : Penerapan Rangkaian Elektronika
Kelas / Semester : XI XII Semester 1 Semester 2
Alokasi Waktu : 6 JP 1 x Pertemuan 2 x Pertemuan 3 x Pertemuan
Tujuan Pembelajaran KI KD
3.15 Menganalisis Rangkaian Elektronika Daya 4.15 Menguji Rangkaian Elektronika Daya
dengan menggunakan Thyristor dengan menggunakan Thyristor

IPK IPK
3.15.1 Menjelaskan dengan teliti materi tentang 4.15.1 Disiplin serta jujur dalam mempraktikkan
Pengertian Elektronika Daya, Konversi Pengertian Elektronika Daya, Konversi
Daya, Thrystor dalam Rangkaian Daya, Thrystor dalam Rangkaian
Elektronika Daya Elektronika Daya dengan penuh tanggung
3.15.2 Menentukan dengan teliti materi tentang jawab dan kerjasama kelompok yang baik
Pengertian Elektronika Daya, Konversi
Daya, Thrystor dalam Rangkaian
Elektronika Daya
Materi Pembelajaran : Pengertian Elektronika Daya, Konversi Daya, Thrystor dalam Rangkaian Elektronika Daya

Model Pembelajaran Langkah Pembelajaran


Pendekatan Pembelajaran : Guru mengecek kondisi siswa melalui aplikasi daring/luring, mengingatkan protokol kesehatan
Saintifik pencegahan Covid-19.
Siswa merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan kondisi kesehatan
peserta didik dan pembelajaran sebelumnya.
Strategi Model Pembelajaran : Orientasi
Inkuiri Memberikan gambaran pentingnya materi yang akan disampaikan dan penggunaan dalam kehidupan
sehari-hari
Merumuskan masalah
Mengarahkan siswa merumuskan masalah melalui pemberian materi/presentasi tentang Pengertian
Elektronika Daya, Konversi Daya, Thrystor dalam Rangkaian Elektronika Daya

Metode Pembelajan : Tanya Siswa menyusun pertanyaan terkait materi pembelajaran tentang Pengertian Elektronika Daya, Konversi
Jawab, Diskusi, Demonstrasi, Daya, Thrystor dalam Rangkaian Elektronika Daya
Presentasi Merumuskan hipotesa
Siswa menyusun hipotesa sementara dari persoalan (hal yang sulit dipahami) yang didapatkannya
Mengumpulkan data
Guru memberi kesempatan siswa untuk berdiskusi mencari dan mengumpulkan data yang diperlukan
untuk mendukung hipotesa
Menguji Hipotesa
Sumber Belajar : Modul Penerapan Siswa menguji hipotesa yang disusun dengan membandingkan data-data yang diperoleh untuk
Rangkaian Elektronika, Google menjawab pertanyaan dari hipotesa yang dibuat tentang Pengertian Elektronika Daya, Konversi Daya,
Classroom, Google Meet, Google Thrystor dalam Rangkaian Elektronika Daya
Form, Quizziz, Whatsapp Guru mengarahkan dan membimbing melalui daring (Google Classroom, Google Meet, Zoom) atau
melalui luring
Merumuskan Kesimpulan
Siswa menarik kesimpulan dari uji hipotesa yang dilakukan dengan membandingkan data yang diperoleh
melalui referensi yang mendukung dan guru membimbing melalui daring maupun luring.
Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran, merencanakan tindak lanjut dengan merumuskan
tugas
Siswa individu
dan guruuntuk pertemuan
menutup selanjutnya.
pembelajaran dengan doa, dengan penuh rasa syukur.
Penilaian : Penilaian sikap melalui keaktifan dan sopansatun pada saat daring
: Penilaian pengetahuan dengan pertanyaan yang diberikan melalui tes lisan, tes tulis, atau aplikasi
Quizziz/Google Form
: Penilaian ketrampilan dilakukan melalui penugasan (proyek, produk, portofolio, atau unjuk kerja) dan
bisa dikumpulkan secara daring maupun luring

Rejotangan, … Juli 2022


Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

Drs. Masrur Hanafi, M.M Angga Nur Rahmat, S.Pd.


NIP. 19671031 199703 1 002 NIPPPK. 19920211 202221 1 014

Anda mungkin juga menyukai