Anda di halaman 1dari 5

SURAT PERNYATAAN MENGAJUKAN JUDUL SKRIPSI

JURUSAN PENDIDIKAN MASYARAKAT


FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN

Hal : Permohonan Judul

Kepada Yth : Dr. Sudirman M.Pd

Dengan Hormat,

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Damai Julian Zega

NIM : 1182171002

Jurusan : Pendidikan Masyarakat

Semester :8

Dengan ini memohon kepada bapak kiranya menyetujui salah satu dari judul skripsi yang telah
saya ajukan sebagai berikut :

TANDA
NO JUDUL IDENTIFIKASI MASALAH TUJUAN
TANGGAN
1. Strategi dan Penelitian ini dilatarbelakangi Tujuan rumah belajar
Pengelolaan, keprihatinan akan krisis lingkungan hidup adalah
Rumah belajar lingkungan hidup dan krisis manusia bernilai (baik,
masyarakat desa nilai, keprihatinan akan sempurna, utuh, dan penuh),
Botombawo terpisahnya pendidikan masyarakat bernilai (green
kecamatan Sitolu
lingkungan hidup dengan families, green schools,
Ori
pendidikan nilai, pentingnya green society), dan

rumah belajar di masa depan, lingkungan bernilai (lestari


dan pengalaman empiris dan utuh). Dengan istilah

mengembangkan Botombawo lain, tujuannya adalah


sebagai rumah belajar keutuhan ciptaan (integrity

lingkungan hidup. Saat ini tidak of creation). Komponen


ada model pendidikan pengaruhnya keluarga,
lingkungan hidup yang sekolah, masyarakat, dan

dikembangkan sebagai model pemerintah. Rekomendasi


pendidikan nilai untuk sekaligus dari penelitian ini ditujukan

menanggapi krisis lingkungan untuk penelitian selanjutnya,


hidup dan krisis nilai. keluarga, sekolah,

alam kajian pustaka diteliti masyarakat, dan pemerintah


pemahaman krisis lingkungan untuk mendukung efektifitas

hidup dan krisis nilai, rumah belajar lingkungan


pemahaman pendidikan hidup sebagai model

lingkungan hidup dan pendidikan nilai yang


pendidikan nilai, pemahaman sekaligus dapat ikut serta

rumah belajar di masa depan, menanggapi krisis


dan kerangka pemikiran lingkungan hidup dan krisis

berbagai model pendidikan nilai.


lingkungan hidup, pendidikan

nilai, dan rumah belajar.


2 Strategi Membaca merupakan aktivitas Penelitian ini bertujuan
mendiskrepsikan
pengelolaan taman atau kegiatan yang sudah tidak
pengelolaan, serta
baca masyarakat asing lagi bagi masyarakat mengetahui
faktor pendukung dan
dalam Indonesia. Kegiatan membaca
penghambat TBM
meningkatkan sudah orang tua kenalkan Rey desa nifaloo lauru,
kecamatan Gido.
minat baca kepada anak-anaknya sejak usia
Metode penelitian
masyarakat di, dini. Kegiatan membaca menggunakan pendekatan
kualitatif. Subyek
masyarakat desa mungkin terlihat mudah, namun
penelitian meliputi ketua, 2
Nifaolo lauru ternyata tidak semua orang pengelola, 3 relawan dan 1
pengunjung,
kecamatan Gido. merasa nyaman dengan
sedangkan informan meliputi
kegiatan membaca tersebut 2 pengunjung. Teknik
pengumpulan data
khususnya pada kalangan
menggunakan observasi,
generasi muda. Minat baca dokumentasi, dan
masyarakat Indonesia termasuk dalam wawancara.
kategori rendah yakni berada
di  kisaran 0,001 persen. Hal ini berarti
dari 1000 masyarakat, hanya 1 orang
yang memiliki minat baca. Rendahnya
minat baca ini dikhawatirkan akan
sangat mempengaruhi kualitas sumber
daya manusia dan bangsa Indonesia.
Rendahnya minat baca ini harus
segera diatasi dengan dibentuknya
rumah belajar untuk mencapai
masyarakat literasi. Rumah belajar
akan membudayakan gemar
membacara dengan menyediakan
fasilitas dan sarana yang memadai
untuk menumbuhkan minat baca
masyarakat sehingga pada muaranya
akan tercipta masyarakat literasi.

3 Analisis Alokasi dana desa merupakan Penelitian ini bertujuan untuk:


penggunaan dana perimbangan dari (1) mengetahui mekanisme
alokasi dana desa, pemerintah pusat untuk penyaluran Alokasi Dana Desa

akuntabilitas dan pemerintahan desa. Alokasi dana (ADD) pada Pemerintahan


transparansi desa ditujukan untuk Desa Botombawo, (2)
pengelolaan meningkatkan pemerataan mengetahui implementasi
keuangan desa pembangunan di
desa. prinsip transparansi dan
terhadap Penggunaan alokasi dana desa di
akuntabilitas dalam
kesejahteraan pergunakan untuk membiayai
pertanggungjawaban
masyarakat. penyelenggaraan pemerintahan,
Pemerintahan Desa
pembangunan, pemberdayaan
Botombawo terhadap
masyarakat, dan kemasyarakatan.
pelaporan Alokasi Dana Desa
Alokasi dana desa di prioritaskan
(ADD), dan (3) mengetahui
untuk membiayai pembangunan
kendala-kendala apa yang
dan pemberdayaan masyarakat
dihadapi dalam implementasi
yang mengacu pada Rencana
prinsip Transparansi dan
Pembangunan Jangka Menengah
Akuntabilitas dalam
Desa (RPJMDesa) dan rencana pertanggungjawaban
kerja pemerintah desa. Pemerintah Desa terhadap
Dana alokasi dana desa sangat pelaporan Alokasi Dana Desa
dibutuhkan dalam pembangunan (ADD). Penelitian ini dilakukan
desa, termasuk Desa Botombawo, dengan metode kualitatif.
Kabupaten Nias Utara.
Dana Data dikumpulkan melalui
alokasi dana desa yang ada, di wawancara mendalam,
gunakan untuk kegiatan
observasi dan studi dokumen
operasional desa dan di gunakan
yang selanjutnya dilakukan
untuk kegiatan pemberdayaan
analisis data dengan model
masyarakat. Akan tetapi dalam
analisis interaktif melalui tiga
pelaksanaannya terjadi
tahapan yaitu (1) reduksi data,
permasalahan, permasalahan yang
(2) penyajian data, (3)
ada adalah dana dari alokasi dana
penarikan kesimpulan.
desa yang digunakan untuk
pembangunan infrastruktur desa
tersebut kurang mencukupi untuk
seluruh kebutuhan desa, sehingga
pemerintah desa melakukan
kebijakan dengan menetapkan
porsi untuk dialokasikan pada
sarana prasarana tertentu.

Demikian permohonan ini saya ajukan, atas perhatian bapak saya ucapkan terima kasih.
Diketahui Oleh :

Medan, Juli 2022

Dosen Pembimbing Skripsi Pemohon

Dr. Sudirman M,Pd Damai Julian Zega

NIP. NIM. 1182171002

Anda mungkin juga menyukai