Anda di halaman 1dari 10

Sosialisasi pentingnya pembuatan

surat izin usaha dan pemasaran


memalui (Facebook) bagi para UMKM
di desa gunung intan
1.Pendahuluan
Apabila ingin melakukan kegiatan usaha
perdagangan seperti UMKM, salah satu langkah awal
yang harus dilakukan adalah mendaftarkan
keberadaan kegiatan usaha tersebut dan
mendapatkan izin dalam menjalankan bisnis
perdagangan. Izin untuk menjalan usaha
perdagangan ini dinamakan Surat Izin Usaha
Perdagangan (SIUP). SIUP merupakan dokumen yang
diperlukan dan diwajibkan bagi orang perseorangan
maupun badan usaha yang akan mendirikan usaha
perdagangan.
Syarat membuat surat izin usaha dagang untuk usaha dagang atau
perorangan yaitu sebagai berikut.
1. Melengkapi Formulir Pengajuan
2. Fotokopi KTP Pemilik Usaha Dagang
3. Fotokopi Izin Gangguan (HO) Beserta Lembaran Aslinya
4. Fotokopi NPWP
5. Fotokopi KK (Kartu Keluarga)
6. Surat Izin Teknis dari Instansi yang Berwenang
7. Fotokopi Surat Kepemilikan Tempat Usaha yang Sudah Dilegalisasi
8. Jika Tempat Usaha Bukan Milik Sendiri, Maka Wajib Menyertakan Surat
Pernyataan Tidak Keberatan yang Bermaterai dari Pemilik Tanah atau
Bangunan. Bisa Juga Melampirkan Bukti Sewa Tanah atau Bangunan Asli
dan Fottokopiannya
9. Surat Kuasa Bilamana Diajukan Oleh Pihak Ketiga
10. Pas Foto Pemilik atau Penanggung Jawab Perusahaan, Berwarna Ukuran
4x6 Sebanyak 3 Lembar
11. Materai Rp6.000 Sebanyak 3 Lembar
Prosedur Pembuatan SIUP

·Silakan datang ke Kantor Dinas Perdagangan atau Kantor


Pelayanan Perizinan setempat. Jika sibuk atau berhalangan,
kamu bisa mengurusnya melalui orang yang sudah diberi kuasa.

Ambil formulir pendaftaran atau surat permohonan. Formulir


pendaftaran atau surat permohonan sudah disediakan oleh
·Jika menggunakan jasa orang . Bayarlah biaya pembuatan
Kantor Dinas Perdagangan lain untuk mengurus pembuatan SIUP. Tarif pembuatan SIUP ini
SIUP kamu, wajib melampirkan berbeda-beda untuk setiap
surat kuasa bermaterai cukup
kotamadya/kabupaten, dan
yang ditanda tangani oleh
diatur oleh Peraturan Daerah
pemilik/Direktur
Utama/Penanggung Jawab di masing-masing wilayah
perusahaan.

Silakan kamu isi


dengan benar dan
lengkap, kemudian
ditanda tangani di atas
materai Rp6.000 oleh 3·Waktu menunggu jadinya
SIUP biasanya sekitar dua
Pemilik/Direktur minggu. Nanti setelah SIUP
Utama/Penanggung kamu jadi, kamu akan
dihubungi oleh petugas dan
Jawab perusahaan.
kamu bisa datang ke kantor
tempat untuk mengambilnya.
2. Pembuatan
Akun FB Bisnis
Akses Halaman Utama Facebook Bisnis

Mengisi Nama Akun Bisnis


Aktifkan Akun

Membuat Facebook Fanpage


Mengisi Informasi Halaman/ Page
Mengubah Username pada Facebook
Fanpage
Mendapatkan Pemberitahuan Jika Fanpage
Sudah Selesai

Menentukan Fitur yang Bisa Diakses dengan


“Add Button”
Cara mengedit page button
Mengundang Teman dan Menngintegrasikan Fanpage dengan
WhatsApp
Mengoptimalkan Fanpage Facebook untuk Bisnis
Question
Time

Anda mungkin juga menyukai