Anda di halaman 1dari 1

KISI – KISI SOAL ASSESMEN MADRASAH

MAPEL BAHASA INGGRIS


TAHUN AJARAN 2022/2023

NO. KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR


1. 1.1 Merespon dengan melakukan Things in the  Menyebutkan fungsi benda dengan kata kerja yang
tindakan sesuai instruksi secara classroom tepat.
berterima dalam konteks kelas  Memahami isi teks yang berkaitan dengan benda- benda
di dalam kelas
2. 1.2 Merespon instruksi sangat sederhana Greeting and  Merespon ungkapan “greeting dan parting” dalam
secara verbal dalam konteks kelas parting sebuah dialog.

3. 2.1 Bercakap-cakap untuk menyertai Introduction  Memahami sebuah teks bacaan tentang identitas
tindakan secara berterima yang seseorang.
melibatkan tindak tutur: mengenalkan  Menentukan judul teks bacaan
diri, memberi salam/sapaan, memberi
salam perpisahan.
4. 2.2 Bercakap-cakap untuk Direction  Memberi instuksi penunjuk arah
meminta/memberi jasa/barang secara  Menentukan ungkapan menanyakan petunjuk arah
berterima yang melibatkan tindak  Menyebutkan fungsi tempat umum
tutur: menanyakan suatu tempat atau
petunjuk arah
5. 2.3 Bercakap-cakap untuk Present  Menganalisis waktu kegiatan seseorang
meminta/memberi informasi secara continuous tense  Menelaah ciri- ciri kegiatan yang sedang terjadi
berterima yang melibatkan tindak
tutur: kegiatan yang sedang terjadi
6. 2.4 Mengungkapkan kesantunan secara Family  Menyebutkan silsilah keluarga
berterima yang melibatkan members and  Menentukan nama tempat umum dari ciri – ciri yang
ungkapan: menanyakan anggota occupation telah disebutkan
keluarga  Menentukan jenis pekerjaan

7. 3.1. Membaca nyaring dengan Daily activities  Menunjukkan waktu berdasar pada British and
melafalkan alfabet dan ucapan yang and Telling American style
tepat yang melibatkan kata, frasa, Times  Menelaah agenda kegiatan berdasar pada tabel
dan kalimat sangat sederhana yang  Menggali informasi kegiatan sehari- hari dalam teks
melibatkan kegiatan sehari – hari bacaan

8. 3.2 Memahami kalimat dan pesan tertulis Subject and  mengidentifikasi perbedaan penerapan subject dan
sangat sederhana object pronoun object pronun.

9. 4.1. Mengeja ujaran bahasa Inggris Names of  Menganalisis gejala sakit seseorang
sangat sederhana secara tepat dan illnesses  Menguraikan sebab dan akibat sakit seseorang berdasar
berterima dengan tanda baca yang teks.
benar yang melibatkan kata, frasa,
dan kalimat sangat sederhana

10. 4.2. Menyalin tulisan bahasa Inggris Day and Dates  Menggunakan kata depan yang tepat dalam penggunaan
sangat sederhana secara tepat dan Nama Hari dan Bulan
berterima seperti: ucapan selamat
dan pesan tertulis
11. 3.1. Memahami kalimat, pesan tertulis, Describing a  Menyebutkan ciri seseorang berdasarkan teks bacaan.
dan teks dekriptif bergambar sangat person and  Menunjuk ciri anggota tubuh
sederhana secara tepat dan berterima physical
appearance
12. 2.3 Bercakap-cakap untuk Price  Menunjuk harga suatu benda
meminta/memberi informasi secara  Menyebutkan jumlah benda
berterima yang melibatkan tindak tutur:
mengingatkan, menyatakan suka/tidak
suka, menanyakan jumlah, menanyakan
keadaan, memberi komentar, memberi
pendapat, dan mengusulkan
13. 3.1. Memahami teks narasi bergambar Past tense  Memahami bentuk kalimat past tense
sangat sederhana dalam konteks  Menganalisa bentuk kalimat past tense
sekitar peserta didik  Menggali informasi dari kegiatan yang telah terjadi di
masa lampau

Anda mungkin juga menyukai