Anda di halaman 1dari 75

RENCANA KEGIATAN DAN ANGGARAN SEKOLAH ( RKAS )

Rencana Jangka Pendek atau satu (1) Tahun


SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap
Tahun Pelajaran 2021

A. ANALISIS LINGKUNGAN OPERASIONAL.


A. Analisis Perkembangan Ekonomi.
Kehidupan masyarakat dalam hal ini orang tua siswa SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap
sangat beraneka ragam antara lain pedagang kecil, buruh , pegawai di perusahaan,
sopir, pekebun,penambang tradisional,PNS, guru honorer serta sebagian buruh
bangunan. Dengan kondisi yang demikian mempengaruhi proses pembelajaran di
sekolah. Untuk meningkatkan mutu pendidikan diperlukan peningkatan sarana dan
prasarana yang memadai. Lokasi sekoalah berada di lingkungan hutan dan tambang batu
bara wilayah desa Batapah yang sangat minim infrastruktur. Animo masyarakat untuk
seekolah di SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap setiap tahun semakin tinggi dengan
indikator jumlah pendaftar setiap tahun semakin meningkat Dengan demikian sangat
potensial sekali untuk ditingkatkan untuk memenuhi sekolah yang berstandar.

B. Analisis Perkembangan Sosial.


Masyarakat disekitar SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap adalah masyarakat heterogen
terdiri dari berbagai macam suku agama dan budaya. Seiring dengan Moto pendidikan
Kalimantan Tengah “Kalteng Harati dan Berigas“ dan didorong kesadaran masyarakat
menyadari mencari ilmu adalah wajib bagi kehidupan masa depan anak “. Pandangan ini
yang mendorong mereka untuk berpendirian bahwa menyekolahkan anak adalah
kebutuhan, sehingga cukup logis bila dilihat dari sudut jumlah siswa dari tahun ke tahun
cenderung meningkat.
Dengan status sosial ekonomi yang sebagian besar pedagang, buruh dan pegawai
bahkan sebagian anak pejabat maka upaya melibatkan masyarakat dalam pengelolaan
sekolah perlu keja keras.
Pengetahuan dan tehnologi mengalami kemajuan yang sangat pesat. Sebagai lembaga
pendidikan yang menempatkan berwawasan ilmu pengetahuan dan tehnologi sebagai
bagian dari visinya, SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap menempatkan IPTEK ini menjadi
salah satu prioritasnya untuk dikembangkan.
Dengan jumlah peralatan komputer yang memadai, semua guru dan Tata Usaha wajib
mengikuti, menguasai dan mampu mengoperasikan komputer bahkan juga harus mampu
mengakses Internet walaupun harus menempuh perjalanan ke daerah atau desa
tetangga yang ada sinyal internet dengan jarak 50 -60 km .

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 38


Ruang Perpustakaan dan Ruang UKS yang merupakan bantuan infrastruktur dari Pama
Group yang telah dimiliki perlu di tambah dengan Ruang Lab.IPA ,Ruang Komputer dan
dilengkapi dengan sarana-prasarana modern yang diharapkan akan mampu mencetak
lulusan yang mumpuni ilmu dan tehnologinya. Anak tidak lagi asing dengan jaringan
internet, OHP, LCD, Laptop, Komputer, Microscop, percobaan-percobaan biologi,
bahan-bahan kimia dan lain lain. Persebut pengembangan tersebut dilakukan secara
bertahap dan berkesinambungan.

D. Analisis Perkembangan Budaya.


Sebagai sekolah yang berada ditengah-tengah masyarakat yang heterogen, SMP Negeri 5
Timpah Satu Atap disamping melestarikan juga berupaya untuk mengembangkan
budaya dan Adat suku Manyan setempat, misalnya : menghormati Tokoh
Masyarakat,Tokoh agama, seperti pendeta dan ulama , Mantir ,Ibadah keagamaan dan
perayaan hari besar Kristen seperti Natal dan Paskah, peringatan hari Besar islam
seperti Idul Fitri,Bulan Puasa dan juga semangat kebersamaan dan gotong royong
masyarakat desa Batapah yang kuat. Juga seni-seni daerah ,seperti tari Tradisional ,seni
musik sebagai akar budaya tetap dikembangkan Ini merupakan salah satu upaya untuk
menjaga agar generasi yang akan datang tetap mempertahankan jati dirinya, tidak
mudah terombang ambing budaya negatif yang datang dari luar.

E. Analisis Perkembangan Demografi.


Desa Batapah adalah desa yang yang berbatasan langsung dengan Kabupaten Barito
Selatan dan Barito Utara dan masih dalam perkembangan termasuk daerah yang
berpenduduk masing kurang. Sebagian besar beragama Kristen, bermata pencaharian :
peladang tradisional,penambang emas tradisional, buruh, pegawai dan pekerjaan
pekerjaan non formal yang lain. Sama dengan daerah-daerah lain, pemusatan kegiatan
dan pemukiman cenderung kearah perluasaan lahan masyarakat yang mulai dibuka oleh
perusahaan batu bara yang berada di sekitar wilayah kecamatan Timpah dan Kecamatan
Kapuas Tengah yang berbatasan langsung dengan Desa Batapah.
Ini merupakan keuntungan tersendiri bagi SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap karena jumlah
penduduk juga mempengaruhi jumlah murid dan juga sumbangsih dan kepedulian pihak
perusahaan Batu Bara seperti Pama Group melalui YPA-MDR, dan YBHP , perusahaan Kayu
seperti Dasa Intiga ,Daya Sakti dan perusahaan Baru yang banyak memberikan bantuan
Infrastruktur dan pelatihan bagi sekolah untuk peningkatan sumber daya manusia.

F. Analisis Perkembangan Geografis.


SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap degan linggkungan yang dikelilingi oleh hutan . Lokasi
berada di daerah perusahaan besar , baik perusahaan kayu maupun batu bara yang

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 39


berskala nasional dan internasional. Merupakan tempat berkumpulnya masyarakat dari
berbagai penjuru bahkan dari luar negeri,seperti dari Cina dan khususnya dan secara
umum masyarakatdari penjuru Indonesia serta umumnya Kalimantan Tengah.
Merupakan daerah yang sangat strategis sehingga transportasi mudah dijangkau,
walaupun untuk jaringan telekomunikasi dan jaringan internet masih blank spot dan
jalan kadang juga sulit kalau pada musim penghujan.

II. ANALISIS KONDISI SEKOLAH SAAT INI.

A. Analisis Mutu Pendidikan dan Daya saing.


Perkembangan suatu sekolah disamping dapat dilihat dari sudut phisik juga dapat
disimak melalui prestasi kelulusannya, prestasi akademik, kejuaraan-kejuaraan dibidang
akademik, seni, olah raga dan kejuaraan-kejuaraan yang bersifat global misalnya lomba
wiyata mandala, lomba sekolah sehat dan lain-lain.
Dari sudut prestasi kelulusan data menunjukkan sebagai berikut :
a. Prestasi Akademik/ Prosentasi Kelulusan :
1. Tahun 2018/2019 Kelulusan 100 %
2. Tahun 2019/2020 kelulusan 100 %
3. Tahun 2020/2021 Kelulusan 100%
4. Tahun 2021/2022 kelulusan 100%
B. Analisis efisiensi Pendidikan di SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap
Ada dua efisiensi yaitu efisiensi internal dan efisiensi eksternal. Efisiensi internal
menunjuk pada hubungan antara input sekolah berupa sumber daya dengan out put
berupa pencapaian hasil belajar. Sumber daya manusia yang dimiliki SMP Negeri 5
Timpah Satu Atap terdiri atas 12 Guru ; 5 PNS dan 7 Guru non PNS dan kualifikasi
Pendidikan Strata 1, 1 Operator Dapodik sekolah , 1 Penjaga sekolah dan 1 satpam,yang
semuanya non PNS.
Didalam melaksanakan tugas didukung oleh sumber daya non personal berupa kelas,
perpustakaan, bahan ajar dan lain-lain. Pencapaian hasil belajar cukup bagus, hal ini
dapat disimak pada indikator-indikator keberhasilan, antara lain sebagai berikut :
Disamping data tersebut diatas, indikator yang lain adalah :
1. Angka Kenaikan kelas :
Tahun 2018/2019 naik 100 %
Tahun 2019/2020 naik 100 %
Tahun 2020/2021 naik 100 %
Tahun 2021/2022 naik 100 %

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 40


2. Absensi kelas juga membaik, ketidak hadiran siswa tanpa keterangan
Tahun 2018/2019 : 22 hari
Tahun 2019/2020 : 20 hari
Tahun 2020/2021 : 25 hari
Tahun 2021/ 2022 : 20 hari
3. Jumlah siswa selama 4 tahun terakhir sebagai berikut :
Tahun 2018-2019 : 39 anak
Tahun 2019-2020 : 41 anak
Tahun 2020-2021 : 41 anak
Tahun 2021-2022 : 41 anak
C. Analisis Relevansi Pendidikan.
Untuk memenuhi kebutuhan masyarakat, keluarga maupun peserta didik yang tidak
mampu melanjutkan pendidikan kejenjang yang lebih tinggi, SMP Negeri 5 Timpah Satu
Atap melaksanakan program-program dalam bentuk muatan lokal dan ekstra kurikuler
yang bersifat program kecakapan hidup (life skill) sebagai berikut :
1. Muatan lokal Pendidikan Lingkungan Hidup
2. Ketrampilan Lokal
D. Analisis kesempatan/akses pendidikan.
Dalam rangka memberi kesempatan seluas-luasnya kepada masyarakat untuk
mengikuti pendidikan di SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap , memberikan bea siswa
sebagai berikut :
1. Bea siswa miskin/PIP :

Tahun 2018-2019 sebanyak : 20 anak


Tahun 2019-2020 sebanyak : 25 anak
Tahun 2020-2021 sebanyak : 25 anak
Tahun 2021- 2022 sebanyak : 29 anak
2. Bea siswa prestasi :
Tahun 2018-2019 sebanyak : 0 anak
Tahun 2019-2020 sebanyak : 0 anak
Tahun 2020-2021 sebanyak : 0 anak
Tahun 2021-2022 sebanyak : 0 anak
Sementara lulusan SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap sebagian besar siswa melanjutkan ke
jenjang pendidikan atas, seperti ke SMK Maharati dan sebagian kecil melanjutkan jejang
pendidikan atas ke SMA .

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 41


E. Analisis Pemenuhan Standarisasi Pendidikan.
Pada dasarnya pengembangan SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap diarahkan pada pencapaian 8
aspek standard pendidikan sebagaimana dimaksud oleh PP No. 19 tahun 2005, yaitu
A. Pengembangan Standar Isi Pendidikan.
SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap telah mengembsangkan standard isi yang memuat
kerangka dasar dan struktur kurikulum, beban belajar, kurikulum tingkat satuan
pendidikan dan kalender pendidikan/akademik.
Pada Tahun 2012-2016 kandungan isi tersebut disempurnakan dengan focus
pengembangan sebagai berikut :
1. Penyempurnaan KTSP dan Kurikulum 2013 yang telah ada
2. Tersusunnya silabus untuk semua mata pelajaran kelas VII, VIII dan IX dan
tercantum nilai karakter
3. Tersusunnya Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) untuk semua mata
pelajaran kelas VII, VIII dan IX tercantum nilai karakter
4. Menaikkan Kriteria Ketuntasan Minimal dari 6,5 menjadi ≥ 7,0 untuk semua
pelajaran
5. Pengembangan system penilaian yang bervariasi
B. Pengembangan Standar Proses Pendidikan.
Dalam hal pengembangan standar proses telah dikembangkan di SMP Negeri 5 Timpah
Satu Atap, kepemilikan silabus, RPP, bahan ajar dan perangkat/instrumen untuk
pemahaman guru terhadap karakteristik siswa oleh semua guru.
Begitu pula dengan jumlah siswa per rombel siswa, beban mengajar 24 jam, ratio buku
teks mata pelajaran 1 : 1 dan pengelolaan kelas sepenuhnya.
Pelaksanaan Kegiatan pembelajaran telah menggunakan prinsip pembelajaran yang
eksploratif, elaboratif dan Konfirmatif, penerapan CTL dan PAIKEM/PAKEM, penggunaan
media IT secara tepat dan maksimal walaupun hanya menggunakan Gingset dan Tenaga
Surya . Begitu pula dengan pelaksanaan penilaian baik instrumen maupun cakupan
supervisi oleh kepala sekolah dan pengawas Pembina mapel , monitoring dan evaluasi.
Untuk tahun 2020 akan terus disempurnakan agar penyelenggaraan pembelajaran dapat
dilaksanakan secara lebih interaktif, inspiratif, memotivasi, menyenangkan, menantang,
mendorong peserta didik untuk berpartisipasi aktif serta memberikan ruang yang cukup
bagi prakarsa, kreativitas dan kemandirian peserta didik sesuai dengan bakat, minat dan
perkembangan phisik serta psikologisnya.

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 42


C. Pengembangan Standar Kompetensi Lulusan
1. Menaikkan tingkat kelulusan dari 99 % menjadi 100 %
2. Meningkatkan lulusan yang melanjutkan kejenjang pendidikan yang lebih tinggi pada
sekolah pavorit di kota maupun luar kota
3. Meningkatkan pencapaian rata-rata Nilai Ujian Nasional dari 7,2 menjadi 7,25

D. Pengembangan Standard Pendidik dan tenaga Kependidikan.

1. Dari 12 guru SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap,semuanya berijazah S1, di harapkan
guru melanjutkan pendidikan untuk memperoleh Sertifikat Pendidik melalui PPG .
Pada tahun 2022 akan diupayakan 1 dari jumlah guru telah berkualifikasi dan
bersertifikat Pendidik.
2. Meningkatkan pelatihan dengan target peningkatan kemampuan dan inovasi guru.
3. Penguasaan Penyusunan KTSP yang baru mencapai 40 %, ditingkatkan menjadi 100 %
4. Peningkatan pemahaman minimal 50% dari jumlah guru terhadap PAIKEM/PAKEM
5. Pemenuhan kebutuhan penguasaan TIK guru.

E. Pengembangan Sarana Prasarana.


Sekarang ini SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap memiliki lahan seluas 3.300 M2, 3 ruang kelas
tiap kelas berukuran 7 x 9 m2. Tempat olah raga teredia : 1. lapangan basket/bola voli ,
lapangan bulutangkis dan 1 lapangan tenis meja
Tempat ibadah belum tersedia, perpustakaan 1 buah, tempat bermain, alat dan media
pendidikan.
Untuk tahun 2019-2022 penambahan ruang perpustakaan ,Pagar pengaman Teras, renovasi
ruang kantor dan 3 toilet , Tenaga Surya, mobelier untuk siswa dan guru ,Pembangunan
ruang UKS/ OSIS dan multi media, Lapangan olah raga/ upacara dari Pama Group. Dan
Bantuan penimbunan halaman sekolah dari PT. Dasa Intiga
F. Pengembangan Standard Pengelolaan Pendidikan.
Dokumen-dokumen yang merupakan perangkat pengelolaan yang telah dimiliki dan
berfungsi di SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap adalah :
Dokumen RPS, Penerimaan Peserta Didik, Pedoman pembinaan kesiswaan, Tata tertib, Kode
etik sekolah, Penugasan Guru, administrasi sekolah, struktur organisasi, Tupoksi, dokumen
supervisi monitoring dan evaluasi, dokumen kemitraan, keberadaab komite sekolah, dan
program kerja.
Untuk tahun 2021 semua fungsi dari perangkat tersebut tinggal disempurnakan dan
disesuaikan dengan pedoman yang baru, misalnya :
1. RPS diganti dengan RKS dan RKAS
2. Penyempurnaan pembagian tugas/kewenangan/tupoksi

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 43


3. Penyempurnaan perencanaan dan jadwal pelaksanaan supervisi, monitoring, dan
evaluasi
4. Pendokumentasian dan pelaporan-pelaporan internal pengarsipan surat
5. Penertipan pengisisan buku induk sekolah

G. Pengembangan Standard Pembiayaan.


Sumber pembiayaan SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap sekarang ini bersumber pada :
Sumber Pokok :
- Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS)
- Swadaya dari Komite Sekolah dan bermitra dengan dunia usaha dan industri
- Dana Anggaran Khusus (DAK) dari Pemda Kabupaten Kapuas

H. Pengembangan Standard penilaian pendidikan.


Ulangan yang telah dilakukan selama ini berupa ulangan harian, ulangan tengah semester,
ulangan akhir semester dan ulangan kenaikan kelas terus dilakukan dengan penyempurnaan
pada cakupan materinya. Begitu pula dengan instrumen penilaian yang selama ini
dikembangkan akan disempurnakan pada tahun 2019/2020

III. ANALISIS KONDISI SEKOLAH MASA MENDATANG


A. Analisis mutu pendidikan dan daya saing.
Untuk jangka waktu 1 tahun kedepan peningkatan mutu dilaksanakan dengan :
1. Pengembangan input siswa.
- Memiliki dokumen kurikulum sekolah (KTSP – Kurikulum 2013, Silabus, RPP dan Bahan
ajar) lengkap sesuai Standard Nasional Pendidikan.
- Memiliki pemetaan SK dan KD yang jelas
- Memiliki tim pengembang kurikulum di sekolah

2. Guru dan Guru BK


- Jumlah guru terpenuhi sesuai mata pelajaran yang diampu
- Kualifikasi guru 100 % minimal S 1
- Terpenuhi semua tingkat kewenangan dan kesesuaian guru
- 30 % guru memiliki sertifikat kompetensi/profesi guru
- 75 % guru mampu menggunakan ICT dalam Proses belajar mengajar.

3. Kepala Sekolah
- Kualifikasi kepala sekolah S-1
- Memiliki sertifikat dan kepala sekolah

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 44


3. Tenaga Kependidikan
- a. Kepala Perpustakaan
Memiliki sertifikat pelatihan perpustakaan
Kualifikasi pendidikan S-1
b.Tehnisi Komputer
Kualifikasi pendidikan masih proses Pendidikan di UT beasiswa dari Pama group
c. Tenaga administrasi keuangan/Guru
- Kualifikasi pendidikan Strata 1
- Bidang pendidikan akuntansi
- Mampu menggunakan komputer
f. Tenaga administrasi kepegawaian, akademik, sarpras dan kesekretariatan/Guru
- Memiliki pendidikan Strata 1
- Mampu mengoperasikan komputer

4. Pengembangan Sarana dan fasilitas sekolah.


a. Umum
- Luas tanah 3.300 m2
- Luas ruang kelas 189 m2
- Jumlah siswa per rombel 13-15 anak
- Belum Memiliki fasilitas ITC
b. Perpustakaan
- 0,2 m2/siswa dan menampung 5% seluruh siswa untuk membaca dan studi mandiri
- Memiliki buku teks 1 buku : 1 siswa dan buku referensi
- Memiliki komputer untuk perpustakaan
- Memiliki ruang baca yang memadai
- Belum tersedia akses internet
c. Kantin
- Mempunyai 1 kantin yang cukup representatif
- Memiliki mebelair yang cukup
- Memiliki lingkungan yang sehat
- Menyediakan makanan bergizi, segar dan terjangkau oleh warga
d. Sarana Olah Raga
- Memiliki prasarana OR dengan ukuran sesuai jenis OR
- Memiliki sarana OR yang memadai
- Memiliki sistem penjaminan keselamatan bagi pengguna sarana OR
f. Unit Kesehatan
- Memiliki ruangan UKS dengan ukuran yang memadai
- Memiliki bahan-bahan dasar untuk P3K

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 45


- Ada sistem penjaminan keselamatan
j. Toilet
- Memiliki ruangan yang terpisah antara laki-laki dan perempuan dengan perbandingan
1:30 untu perempuan dan 1:35 untuk laki-laki
- Belum memiliki tenaga profesional yang dapat menangani pelaksanaan P3K
- Belum memiliki sistem penjaminan keselamatan kerja di dalam unit kesehatan
- Memiliki sistem sanitasi yang baik yang menjamin kebersihan dan kesehatan
- Memiliki jumlah air yang cukup
k. Tempat bermain
- Memiliki tempat bermain yang memadai
- Memiliki tempat berkreasi bagi siswa
- Memiliki tempat rekreasi yang rindang
5. Out Put Sekolah / Peningkatan kwalitas siswa.
a. Keberhasilan lulusan yang melanjutkan ke sekolah favorit tingkat Kota/Propinsi.
b. Menguasai dan trampil menggunakan ITC
c. Mempunyai potensi dicabang Olah Raga Bola Voli Putra dan Putri dan bulutangkis
d. Mampu melaksanakan experimen dalam pengembangan pengetahuan
e. Mampu menulis dan mengarang dengan bahasa Indonesia yang baik dan benar
f.Nilai ujian nasional rata-rata tinggi (75 )
g. Memiliki penguasaan kemampuan dasar
h. Memiliki pemahaman terhadap kepedulian dengan lingkungan sekitar sekolah, baik
lingkungan sosial, fisik maupun budaya.
i. Terdapat usaha-usaha dan atau karya yang mencerminkan jiwa kewirausahaan

6. Proses Belajar Mengajar


Setelah program dilaksanakan 1 tahun diharapkan terdapat kondisi sebagai berikut :
a. Memiliki program-program yang menumbuhkan kreativitas siswa dan guru
b. Mampu menerapkan semua strategi PBM : Student Centered, Reflected learning,
active learning, enjoyble dan joyful learning.
c. Mampu menggunakan IT sebagai media pembelajaran.

7. Managemen
a. Memiliki RKS dan RKAS : rencana jangka menengah
b. Memiliki RKS dan RKAS : rencana jangka 1 tahun
c. Memiliki kemitraan dan dukungan komite sekolah .
d. Menerapkan Menejemen berbasis sekolah (MBS)

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 46


8. Kepemimpinan
a. Memiliki publikasi rumusan Visi, misi dan tujuan sekolah
b. Memiliki suasana/budaya sekolah yang menjamin terjadinya PBM yang kondusif
c. Memiliki penerapan demokratisasi di sekolah
d. Memiliki pembagian tugas, pemberian pekerjaan dan tanggung jawab yang jelas kepada
wara sekolah
e. Memiliki usaha-usaha sekolah yang mengarah kepada keuntungan ekonomi untuk
membantu penyelenggaraan sekolah

9. Sistem Penilaian.
a. Memiliki sistem penilaian yang tersusun dengan rapi dan terencana
b. Memiliki bank soal sebagai data base sistem penilaian
c. Memiliki sistem administrasi validasi soal secara menyeluruh
d. Memiliki dokumen penilaian yang lengkap, komprehensif dan rapi

10. Organisasi dan Administrasi.


a. Memiliki Visi, misi dan tujuan sekolah
b. Memiliki tupoksi yang jelas
c. Memiliki sistem administrasi lengkap
d. Memiliki SIM yang mutakhir.

11. Kesiswaan.
a. Penerimaan siswa baru didasarkan atas kriteria yang jelas, tegas dan dipublikasikan
b. Memiliki program yang jelas tentang pembinaan, pengembangan, dan pembimbingan
siswa
c. Melakukan evaluasi belajar dengan cara-cara yang memenuhi persyaratan evaluasi

12. Pembiayaan.
a. Menyediakan dana pendidikan yang cukup dan berkelanjutan untuk menyelenggarakan
pendidikan di sekolah
b. Menghimpun/menggalang dana dari potensi sumber dana yang bervariasi
c. Mengelola dana pendidikan secara tansparan, efisien dan akuntabel sesuai dengan
prinsip manajemen berbasis sekolah

13. Regulasi Sekolah.


a. Memiliki dan menerapkan regulasi sekolah, baik yang bersifat yuridis maupun moral
b. Menegakkan regulasi sekolah diterapkan secara adil dan teratur terhadap semua warga
sekolah

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 47


14. Hubungan Masyarakat.
a. Memiliki hubungan antara sekolah masyarakat, baik menyangkut substansi maupun
strategi pelaksanaannya
b. Melibatkan dan memberdayakan masyarakat dalam pendidikan di sekolah melalui
strategi-strategi :
1. Media komunikasi baik tertulis, pertemuan maupun kontak langsung
2. Melaksanakan visi, misi dan tujuan serta kebijakan, rencana program dan
pengambilan keputusan bersama
3. Mengupayakan jaminan kemitraan sekolah masyarakat melalui kontak sosial dan
4. Mengembangkan model-model partisipasi masyarakat sesuai tingkat kemajuan
masyarakat.

c. Mendorong peran serta komite sekolah yaitu komite Pemberi pertimbangan


(advisory agency) Pendukung (supporting agency), Pengontrol (controlling
agency), Mediator antara pemerintah (eksekutif)

15. Kultur Sekolah.


a. Menumbuhkan dan mengembangkan budaya/kultur yang kondusif bagi peningkatan
efktivitas sekolah pada umumnya dan pembelajaran pada khususnya.
b. Memiliki sarana dan prasarana yang memadai untuk menciptakan rasa aman, nyaman,
menyenangkan dan membangkitkan komitmen yang tinggi bagi warga sekolah
c. Memiliki regulasi sekolah yang mampu menciptakan rasa keadilan dan memacu semangat
kerja atau berprestasi
d. Memberikan kesempatan, hak dan rasa tanggung jawab warga sekolah sesuai dengan
kondisi dan kemampuan sekolah
e. Menciptakan hubungan yang harmonis, kekeluargaan, dan sekaligus profesional dalam
upaya menumbuhkan semangat kerja (etos kerja) yang tinggi.

B. ANALISIS EFFISIENSI PENDIDIKAN


Pada tahun depan, setelah program RKJM dilaksanakan diharapkan agar terjadi peningkatan
peningkatan sebagai berikut :
1. Efisiensi Internal
Yaitu hubungan antara input dan out put. Dengan input yang sudah dikembangkan pada tahun ini
baik berupa kurikulum, Guru, Kepala Sekolah, Tenaga Kependidikan maupun organisasi dan
adminsitrasi sekolahn maka diharapkan akan dapat meningkatkan out put berupa pencapaian
hasil belajar meliputi :
a. Jumlah lulusan SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap yang diterima di sekolah ( Tingkat SMK
Maharati dan SMA/SMK lainnya 100 % )
b. Angka kelulusan 100 %

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 48


c. Nilai Ujian Nasional dari 70 menjadi 75
d. Memenangkan lomba Vocal Group
e. Memenangkan OSN dan O2SN/FL2OSN
2. Efisiensi External
Yaitu hubungan antara biaya dengan keuntungan komulatif terjadi peningkatan peningkatan
berupa :
a. terdapat usaha-usaha dan karya yang mencerminkan jiwa kewirausahaan
b. Menguasai dan trampil menggunakan ITC
c. Melakukan kerjasama dengan berbagai pihak baik secara individual maupun kelompok

C. ANALISIS RELEVANSI PENDIDIKAN


Pada satu tahun kedepan program pendidikan kecakapan hidup masih seperti yang dilaksanakan
tahun ini, yaitu :
- Bahasa Dayak, yang diberikan dalam bentuk muatan lokal
- Olah Raga Prestasi (Volly Ball, Sepak Bola, dan Bulutangkis) yang diberikan dalam bentuk
extra kurikuler

D. ANALISIS PEMERATAAN KESEMPATAN/AKSES PENDIDIKAN.


Akses pendidikan di SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap pada tahun yang akan datang ( selama 1
tahun ) melanjutkan program tahun ini. Bea siswa untuk siswa miskin tetap seperti tahun ini
polanya, tetapi pelaksanaannya disesuaikan keadaan yang berkembang.
Untuk bea siswa prestasi akan ditingkatkan dengan memberikan penghargaan kepada anak-anak
yang berpotensi dibidang olah raga dan seni. Jumlahnya akan disesuaikan dengan kondisi riil,
sedangkan dananya juga akan dikembangkan.
Begitu pula dengan jumlah siswa yang melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi melalui
program sosialisasi kepada wali murid kelas IX diharapkan lulusan SMP Negeri 5 Timpah
Satu Atap semua melanjutkan kejenjang pendidikan yang lebih tinggi dan sekolah
unggulan baik dalam kota maupun melanjutkan ke luar daerah yang pendidikanya lebih
maju.

IV. IDENTIFIKASI TANTANGAN NYATA 1 TAHUN KE DEPAN

Kondisi yang diharapkan Besarnya


No Kondisi saat ini
empat tahun ke depan tantangan nyata
1. Standar Kompetensi Lulusan Standar Kompetensi

Lulusan

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 49


a Bidang Akademik
- Rata-rata pencapaian KKM - Rata-rata pencapaian 0.60
semua mapel 7.00 KKM semua mapel 7.60
- -
- Rata-rata pencapaian NUN - Rata-rata pencapaian 0.50
7,5 NUN 8,0
- Mencapai 10 besar - Mencapai 10 Besar 10 Tingkat
olimpiade bidang seleksi olimpiade bidang
matematika tingkat matematika tingkat
Kabupaten Kabupaten
- Peserta aktif lomba mapel - Menjadi juara 5 besar 5 Tingkat
bidang IPA IPA tingkat Kabupaten
- Peserta aktif lomba mapel - Menjadi juara 5 besar 5 Tingkat
bidang bahasa Inggris Bahasa Inggris tingkat
- Peserta aktif lomba mapel Kabupaten 5 Tingkat
bidang Bahasa Indonesia - Menjadi juara 5 besar
- Peserta Aktif lomba bidang Bahasa Indonesia tingkat 5 Tingkat
IPS Kabupaten
- Menjadi juara 5 besar
IPS tingkat Kabupaten
-
b Bidang Non Akademik
- Belum pernah mengikuti - Mengikuti lomba bola voli -1 Tingkat
lomba Bola Voli
- Juara Favorit vocal Group -Menjadi 5 besar vokal group -1 tingkat
Tingkat Kabupaten tingkat kabupaten

c Kelulusan:
Jumlah Kelulusan 100 % Jumlah Kelulusan 100 %
d Melanjutkan Studi:
Jumlah lulusan yang Jumlah lulusan yang 10 %
melanjutkan studi ke jenjang melanjutkan studi ke
lebih tinggi 90 % jenjang lebih tinggi 100 %
2. Standar Isi Standar Isi
a Buku KTSP ( Buku / Tersusun buku KTSP serta 1 Buah
Dokumen): Telah tersusun Kurikulum 2013 yang telah
buku KTSP serta Kurikulum disempurnakan
2013 namun masih perlu

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 50


penyempurnaan
b Silabus:
- Tersusun silabus untuk - Tersusun silabus untuk Silabus kelas IX
semua mapel kelas IX semua mapel kelas IX 100 sebanyak 100 %
- Tersusun silabus untuk % Silabus kelas VII
semua mapel kelas VII dan - Tersusun silabus untuk dan VIII sebanyak
VIII semua mapel kelas VII dan 100 %
VIII 100 %

c Rencana Pelaksanaan
Pembelajaran (RPP)
- Tersusun RPP 90 % dari - Tersusun RPP 100 % dari 10 %
semua mapel kelas IX semua mapel kelas IX
- Tersusun RPP 90 % dari - Tersusun RPP 100 % dari 10 %
semua mapel kelas VII dan semua mapel kelas VII dan
VIII VIII
3. Standar Proses Standar Proses
a Persiapan Pembelajaraan:
- Kepemilikan Silabus oleh - Kepemilikan Silabus oleh 10 %
Guru 90 % memiliki Guru 100 % memiliki
- Kepemilikan RPP oleh Guru - Kepemilikan RPP oleh 10 %
90 % memiliki Guru 100 % memiliki
- Kepemilikan sumber - Kepemilikan sumber 15 %
belajar / bahan ajar 85 % belajar / bahan ajar 100 %
- Pengembangan perangkat - Pengembangan perangkat 20 %
instrumen untuk instrumen untuk
pemahaman guru terhadap pemahaman guru
karakteristik siswa 80 % terhadap karakteristik
siswa 100 %

b Persyaratan Pembelajaran:
- Jumlah siswa per rombel - Jumlah siswa per rombel siswa per rombel
15 siswa 15 siswa terpenuhi
- Beban Mengajar guru 24 - Beban Mengajar guru 24 Beban Mengajar
jam per minggu jam per minggu Terpenuhi per
minggu
- Ratio antara jumlah siswa - Ratio antara jumlah siswa Ratio buku per

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 51


dengan buku teks mapel 1 dengan buku teks mapel 1 siswa terpenuhi
:1 :1
- Pengelolaan kelas 100 % 50 %
- Pengelolaan kelas 50 %
c Pelaksanaan Pembelajaran:
- Cakupan pendahuluan - Cakupan pendahuluan 20 %
dalam pembelajaran oleh dalam pembelajaran oleh
guru dikelas 80 % guru dikelas 100 %
- Cakupan penerapan prinsip - Cakupan penerapan 30 %
pembelajaran yang prinsip pembelajaran
explorative, elaboratif, yang explorative,
dan konfirmatif 70 % elaboratif, dan
- Penerapan CTL 50 % konfirmatif 100 % 50 %
- Penerapan pembelajaran - Penerapan CTL 100 % 70 %
tuntas 30 % - Penerapan pembelajaran
- Penerapan PAIKEM/PAKEM tuntas 100 % 60 %
40 % - Penerapan
- Penerapan Pembelajaran PAIKEM/PAKEM 100 % 80 %
di luar kelas/sekolah 20 % - Penerapan Pembelajaran
- Cakupan pelaksanaan di luar kelas/sekolah 100 30 %
penutup dalam %
pembelajaran 70 % - Cakupan pelaksanaan
penutup dalam
pembelajaran 100 %
d Pelaksanaan Penilaian
Pembelajaran:
- Pengembangan instrumen - Pengembangan instrumen 30 %
penilaian hasil belajar 70 % penilaian hasil belajar 100
- Variasi model penilaian : 2 % 3 Model
model - Variasi model penilaian :
- Pengolahan / analisis hasil 5 model 1 Jenis berbasis
penilaian : 1 Jenis manual - Pengolahan / analisis hasil SIM
- Pemanfaatan / tindak penilaian berbasis SIM
lanjut hasil penilaian : 1 - Pemanfaatan / tindak 2 tindak lanjut
manfaat lanjut hasil penilaian : 3
manfaat

e Pengawasan Proses

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 52


Pembelajaran:
- Cakupan kegiatan - Cakupan kegiatan 60 %
pemantauan pembelajaran pemantauan
40 % pembelajaran 100 %
- Cakupan kegiatan - Cakupan kegiatan 70 %
supervise pembelajaran 30 supervise pembelajaran
% 100 % 60 %
- Cakupan kegiatan evaluasi - Cakupan kegiatan evaluasi
pembelajaran 40 % pembelajaran 100 % 25 %
- Dokumen pelaporan hasil - Dokumen pelaporan hasil
evaluasi pembelajaran 75 evaluasi pembelajaran 40 %
% 100 %
- Cakupan tindak lanjut - Cakupan tindak lanjut
evaluasi pembelajaran 60 evaluasi pembelajaran 100
% %

4. Standar Tenaga Pendidik dan Standar Tenaga Pendidik dan


Tenaga Kependidikan Tenaga Kependidikan
a Kepala Sekolah :
- Sudah pelatihan TIK 2 kali - Pelatihan TIK Min 5 Kali 5 Kali
- Pelatihan kepemimpinan - Pelatihan kepemimpinan 2 Kali
baru 1 kali baru 3 kali
- Pelatihan managerial - Pelatihan managerial 2 Kali
sekolah (MBS) baru 1 kali sekolah (MBS) baru 3 kali
- Pelatihan kewirausahaan - Pelatihan kewirausahaan 2 Kali
baru 1 kali baru 3 kali
- Pelatihan supervisi, - Pelatihan supervisi, 1 Kali
monitoring dan evaluasi monitoring dan evaluasi
sekolah 1 Kali sekolah 3 Kali
- Pelatihan administrasi - Pelatihan administrasi 2 Kali
persekolahan 1 Kali persekolahan min 3 Kali
- Pelatihan K.13, 1 kali - Pelatihan K.13, 2 kali 1 Kali
-
b Guru:
- Jumlah Guru Keseluruhan - Jumlah Guru Keseluruhan Jumlah Ideal
12 orang 10 orang ( Lebih 2 Orang
Guru PJOK)
- Belum ada Guru TIK - Jumlah Guru TIK 1 orang 1 Orang

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 53


- Pelatihan CTL 50 % - Pelatihan CTL 100 % 50 %
- Pelatihan pembelajaran - Pelatihan pembelajaran 60 %
tuntas 40 % tuntas 100 %
- Pelatihan evaluasi dan - Pelatihan evaluasi dan 50 %
penilaian pembelajaran 50 penilaian pembelajaran
% 100 %

- Pelatihan bahasa Inggris 0 - Pelatihan bahasa Inggris 100 %


% 100 %

- Pelatihan TIK 50 % - Pelatihan TIK 100 % 50 %


- Pelatihan K.13, 80 % - Pelatihan K 13, 100 % 20 %
- Belum Pelatihan penelitian - Pelatihan penelitian 100%
pendidikan pendidikan
- Pelatihan kepribadian 50 % - Pelatihan kepribadian 100 50 %
%
- Pengabdian masyarakat 30 - Pengabdian masyarakat 70 %
% 100 %
- Pelatihan PAIKEM/PAKEM - Pelatihan PAIKEM/PAKEM 60 %
40 % 100 %
- Jumlah guru S1 100% - Jumlah guru S1 100 % 0%
- Jumlah guru bersertifikasi - Jumlah guru bersertifikasi 20 %
profesi 30 % profesi 50 %
Jumlah guru yang memiliki - Jumlah guru yang 75 %
laptop / komputer 25 % memiliki laptop /
komputer 100 %
c Tenaga TU, Laboran dan
Pustakawan
- Jumlah Tenaga TU 3 orang - Jumlah Tenaga TU 3 0 Orang
orang
- Pelatihan TIK 0 % - Pelatihan TIK 75 % 75 %
- Belum Pelatihan Bahasa - Pelatihan Bahasa Inggris 100 %
Inggris 100 %
- Pelatihan bidangnya 20 % - Pelatihan bidangnya 100 % 80 %
- Pelatihan manajemen - Pelatihan manajemen 95 %
sesuai bidangnya sesuai bidangnya.
- Jumlah petugas - Jumlah petugas 0 Orang
perpustakaan1 orang perpustakaan1 orang

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 54


1 orang
5. Standar Sarana dan Prasarana Standar Sarana dan
Prasarana
a Sarana dan Prasarana
minimal - Ruang Kepala Sekolah : 15 Terbangun ruang
- Ruang Kepala Sekolah : 9 m2 KepSek Standar
m2 - Ruang Wakil Kepala Dibangun Ruang
- Ruang Kelas 3 buah Sekolah : 10 m2 WaKaSek Standar
- Ruang perpustakaan : - Ruang Kelas standar 7 x 9
belum standar m2
-Ruang Guru : Belum standar standar
(54 m2/ gu - Ruang perpustakaan : 7 x Dibangun ruang
15 m2 Pepustakaan
standar
- Ruang lab IPA : 2 Buah Dibangun 1 Lab
IPA
- Ruang Guru : standar (72
m2/ guru) Terbangun ruang
- Gudang : 2 Buah guru standar
- Ruang Ketrampilan : 7 x 9 Dibangun 1
m2 gudang
Terbangun ruang
ketrampilan
standar
b Sarana dan Prasarana lain:
- Perangkat Ruang multi - Perangkat Ruang multi Penambahan
media kurang media distandarkan Perangkat Ruang
Media
- Belum ada R. -Tersedia R.UKS Lengkap -Tersedia R.UKS
UKS Lengkap

- Belum ada R. BK
Tersedia R. BK lengkap
Tersedia R.Komputer Tersedia R. BK
- Belum ada Lab.
lengkap lengkap
Komputer
Tersedia R. Lab.IPA lengkap. Tersedia
- Belum ada Lab. R.Komputer
IPA lengkap

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 55


Tersedia R.
Lab.IPA lengkap
c Fasilitas Pembelajaran dan
Penilaian:
- Daya Listrik rendah (< 900 - Daya Listrik rendah (1300 2500 Watt
Watt) Watt) 8 Buah
- Komputer Guru : 2 Buah - Komputer Guru : 10 Buah 2 Buah
- Komputer TU : 1 Buah - Komputer TU : 3 Buah 1 Buah
- Komputer Perpustakaan : 1 - Komputer Perpustakaan :
Buah dengan spesifikasi 1 Buah dengan spesifikasi
rendah bagus 1 Buah
- Komputer Lab IPA : Belum - Komputer Lab IPA : 1
ada Buah Terpasang
- Jaringan Internet untuk Wi Pemancar Wi Fi
Fi belum ada - Jaringan Internet untuk 50 %
- Sarana Olah Raga : 50 % Wi Fi ada
- Sarana Olah Raga : 100 %
6. Standar Pengelolaan Standar Pengelolaan
a Perangkat Dokumen Pedoman
pelaksanaan Rencana Kerja /
Kegiatan
- Dokumen RPS ( RKS dan - Dokumen RPS ( RKS dan 25 %
RKAS) 75 % RKAS) 100 %
- Dokumen PPD 80 % - Dokumen PPD 100 % 20 %
- Dokumen Pedoman - Dokumen Pedoman 50%
Pembinaan Kesiswaan 50 % Pembinaan Kesiswaan 100
- Dokumen Tata Tertib %
Sekolah 70 % - Dokumen Tata Tertib 30 %
- Dokumen Kode Etik Sekolah 100 %
Sekolah 50 % - Dokumen Kode Etik 50 %
- Dokumen Penugasan Guru Sekolah 100 %
80 % - Dokumen Penugasan Guru 20 %
- Dokumen Administrasi 100 %
Sekolah lainnya 50 % - Dokumen Administrasi 50 %
Sekolah lainnya 100 %
b Struktur Organisasi dan
Mekanisme Kerja
- Struktur Organisasi 75 % - Struktur Organisasi 100 % 25 %

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 56


- Dokumen Pembagian Tugas - Dokumen Pembagian 40 %
/ Kewenangan / Tupoksi Tugas / Kewenangan /
60 % Tupoksi 100 % 50 %
- Dokumen mekanisme - Dokumen mekanisme
fungsi / tugas organisasi 50 fungsi / tugas organisasi
% 100 %
c. Supervisi, monitoring, Supervisi, monitoring, dan
evaluasi, dan akreditasi akreditasi.
- Tidak ada tim khusus - Ada tim khusus : 100 % 100 %
- Tidak ada instrumen - Ada instrumen supervisi : 100 %
supervisi 100 %
- Ada instrumen monitoring : 100 %
- Tidak ada instrumen 100 %
monitoring - Ada instrumen evaluasi : 100 %
- Tidak ada instrumen 100 %
evaluasi - Ada instrumen akreditasi : 100 %
100 %
- Tidak ada instrumen - Ada pelaporan supervisi :
akreditasi 100 % 100 %
- Ada pelaporan monitoring:
- Tidak ada pelaporan 100 % 100 %
supervisi
- Ada pelaporan evaluasi : 100 %
- Tidak ada pelaporan 100 %
monitoring - Ada pelaporan akreditasi : 100 %
100 %
- Tidak ada pelaporan - Ada pelaporan internal : 100 %
evaluasi 100 %
- Pendokumentasian : 100 % 50 %
- Tidak ada pelaporan - Tindak lanjut : 100 % 50 %
akreditasi

- Tidak ada pelaporan


internal

- Pedomentasian 50 %
- Tindak lanjut 50 %
d. Kemitraan dan peran serta Kemitraan dan peran serta

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 57


masyarakat masyarakat
- Dokumen keberadaan - Dokumen keberadaan 75 %
komite sekolah: 25 % komite sekolah : 100 %
- Belum ada Dokumen - Dokumen program kerja 75 %
program kerja komite sekolah komite sekolah: 100 %
- Kepengurusan komite - Kepengurusan komite 25 %
sekolah: 75 % lengkap sekolah : 100 % lengkap
- Perolehan kerja sama - Perolehan kerja sama 3 instansi
dengan pihak lain: 1 instansi dengan pihak lain 4 instansi

- Tidak terpasang PAS ( paket - Terpasang PAS ( paket 100 %


aplikasi sekolah ) aplikasi sekolah ) : 100 %
- Tidak terpasang jaringan - Terpasang jaringan SIM : 100 %
SIM 100 %
7. Standar keuangan dan Standar keuangan dan
pembiayaan pembiayaan
a Sumber dana : 2 buah Sumber dana : minimal 4 2 buah
buah
b Pengalokasian dana :7 SNP Pengalokasian dana : 8 SNP 1
c Penggunaan dana : 90 % Penggunaan dana 100 % 10 %
benar benar
d Pelaporan penggunaan dana : Pelaporan penggunaan dana 10 %
90 % 100 %
e Dokumen pendukung Dokumen pendukung 10 %
pelaporan : 90 % pelaporan 100 %
8. Standar penilaian pendidikan Standar penilaian pendidikan
a Frekwensi ulangan harian Frekwensi ulangan harian : 50 %
oleh guru : 50 % 100 %
b Ulangan tengah semester Ulangan tengah semester 50 %
yang dilakukan guru : 50 % yang dilakukan guru : 100 %
c Cakupan materi ulangan akhir Cakupan materi ulangan 10 %
semester yang dilakukan akhir semester yang
sekolah : 90 % dilakukan sekolah : 100 %
d Cakupan materi ulangan Cakupan materi ulangan 10 %
kenaikan kelas oleh sekolah : kenaikan kelas oleh sekolah
90 % 100 %
e Teknik teknik penilaian yang Teknik teknik penilaian yang 50 %
dipergunakan guru dalam dipergunakan guru dalam

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 58


pembelajaran 50 % pembelajaran 100 %
f Instrumen yang Instrumen yang 20 %
dikembangkan guru untuk dikembangkan guru untuk
ulangan harian 80 % ulangan harian 100 %
g Variasi instrumen yang Variasi instrumen yang 20 %
dikembangkan sekolah untuk dikembangkan sekolah untuk
ulangan akhir semester 80 % ulangan akhir semester 100
%
h Variasi instrumen yang Variasi instrumen yang 20 %
dikembangkan sekolah untuk dikembangkan sekolah untuk
ulangan kenaikan kelas 80 % ulangan kenaikan kelas 100
%
i Mekanisme dan prosedur Mekanisme dan prosedur 25 %
penilaian pendidikan oleh penilaian pendidikan oleh
guru 75 % terpenuhi guru 100 % terpenuhi
j Mekanisme dan prosedur Mekanisme dan prosedur 10 %
penilaian pendidikan oleh penilaian pendidikan oleh
sekolah 90 % terpenuhi sekolah 100 % terpenuhi
9 Pengembangan budaya dan Pengembangan budaya dan
lingkungan sekolah lingkungan sekolah
a Pengembangan budaya bersih Pengembangan budaya 40 %
: 60 % bersih 100 %
b Penciptaan lingkungan sehat , Penciptaan lingkungan sehat 50 %
asri , indah , rindang, sejuk ( , asri , indah , rindang ,
tamanisasi ) : 50 % sejuk ( tamanisasi ) 100 %
c Pemenuhan sistem sanitasi / Pemenuhan sistem sanitasi / 30 %
drainasi : 70 % drainasi 100 %
d Penciptaan budaya tata Penciptaan budaya tata 50 %
krama “ in action “ 50 % krama “ in action “ : 100 %
e Peningkatan kerjasama Peningkatan kerjasama 3 lembaga
dengan lembaga lain relevan dengan lembaga lain relevan
: 1 lembaga : 4 lembaga

VII. TUJUAN SITUASIONAL / SASARAN SEKOLAH 1 TAHUN


Pada tahun 2016-2021 dengan pendekatan pembelajaran yang berpusat pada siswa
antara lain CTL, Paikem, dan Lesson Study.
Tahun 2016-2021 ( 5 tahun ) diharapkan

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 59


1. Terwujudnya pembelajaran dengan pendekatan pembelajaran yang terpusat pada
siswa antara lain CTL, paikem dan bimbingan berbasis kompetensi.
2. Memiliki guru yang dapat menerapkan metode pengajaran yang bervariasi pada
proses pembelajaran serta menggunakan IT.
3. memperoleh nilai rata-rata di atas standar minimal Ujian Nasional
4. Meningkatkan nilai rata-rata Ujian Nasional dan Ujian Sekolah.
5. Menghasilkan lulusan yang mampu bersaingdalam memasuki jenjang berikutnya.
6. Meraih kejuaran lomba tingkat Kotadan atau Provinsi
7. Meraih kejuaraan lomba tingkat atletik tingkat Kota.
8. Meraih kejuaran lomba cabang olah raga ( Volly ball, silat/tapak suci,tennis meja)
tingkat Kota.
9. Mempunyai kelompok musik kulintang, karawitan, dan paduan suara.
10. Menghasilkan lulusan yang mampu membaca dan menulis huruf arab.
11. Meningkatkan kemampuan siswa dalam menguasai teknologi informasi dalam
komunikasi ( computer dan internet ).
12. Terwujutnya lingkungan sekolah yang sehat, bersih, nyaman dan kondusif untuk
belajar.
13. Melengkapi sarana dan prasarana sekolah menuju keadaan yang ideal.
14. Meningkatkan kegiatan extra kurikuler yang efektif, efisien berdaya guna untuk
menumbuhkan kebanggan potensi diri siswa.
15. Terwujutnya kehidupan sekolah yang berbudaya .
16. Memiliki semua sarana dan prasarana pembelajaran yang memenuhi standar
pelayanan minimal.
17. Menghasilkan pengelolaan semua komponen sekolah yang profesional dan memenuhi
standar pelayanan minimal.
18. Menghasilkan penggalangan dana dari masyarakat untuk membeayai Sekolah Standar
Nasional / sekolah mandiri.
19. Mengasilkan penggalangan dana dari alumni untuk membeayai Sekolah Standar
Nasional / Sekolah Mandiri.
20. Menghasilkan perangkat penilaian yang valid dan reliable sesuai dengan BNSP.
21. Menghasilkan kelompok belajar siswa berprestasi dan bermasalah.

VI. IDENTIFIKASI FUNGSI – FUNGSI PENDIDIKAN


Dalam usaha mencapai tujuan, peerlu mengetahui semua fungsi dan faktor – faktor yang
mempengaruhi proses antara lain :
1. Pengembangan isi kurikulum.
Berdasarkan tujuan yang telah ditetapkan dalam pengembangan isi kurikulum,
program-program yang dapat diterapkan adalah :

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 60


1.1 Pembuatan KKM seluruh mata pelajaran yang tela dianalisis.
1.2 Pembuatan SKL semua mata pelajaran.
1.3 Pengembangan kurikulum tingkat satuan pendidikan dan muatan lokal.
1.4 Pengembangan pemetakan SK, KD, Indikator, dan silabus.
1.5 Pengembangan rencana pelaksanaan pembelajaran.
1.6 Pengembangan sistem penilaian.
2. Peningkataan/ Pengembangan Guru dan Tenaga Pendidikan
2.1 Pelatihan Komputer bagi pendidik dan tenaga kependidikan
2.2 Pelatihan inovasi pembelajaran bagi guru
2.3 Pemberian motivasi pada pendidik dan Tendik yang akan melanjutkan ke jenjang
S1/S2.
3. Standar proses:
3.1 Pengembangan Strategi Metode Pembelajaran
3.2 Pengguanaan metode CTL dalam pembelajaran
3.3 Penyediaan Bahan dan Sumber Pembelajaran yang variasi dan memanfaatan
internet sebagai sumber belajar.
3.4 Peningkatan / Pengembangan sarana dan Prasarana Pendidikan

4. Pada tahun 2016-2021 sekolah mampu menyediakan fasilitas pendidikan yang


memadai sesuai dengan SPM.
Fasilitas pembelajaran yang akan dikembangkan meliputi :
4.1 Pengembangan media pembelajaran
4.2 Pengembangan sarana dan prasarana pendidikan.
4.3 Peningkatan sarana dan prasarana ibadah di Masjid.
4.4 Penciptaan lingkungan belajar yang kondusif ( aktif, kreatif, effektif dan
menyenangkan.
4.5 Pengembangan Income generating ativities.
5. Peningkatan Standar Kelulusan
5.1 Pengembangan standar pencapaian ketuntasan kompetensi.
5.2 Peningkatan standar kelulusan tiap tahun.
5.3 Pengembangan kejuaraan lomba-lomba akademik dan non akademik.
5.4 Peningkatan latihan dan uji coba tim Pencak Silat Tapak Suci, Bola Volley, Sepak
5.5. Pelatihan Ujian Nasional dengan soal standar
5.6. Peningkatan bimbingan siswa oleh guru BK/wali kelas tentang bimbingan karier
5.7. Pembentukan kelompok diskusi terbimbing/KIR

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 61


6. Meningkatkan mutu kelembagan dan manajemen sekolah.
6.1 Pengembanagan dan melengkapi administrasi sekolah yang bersifat
wajib dan tak wajib, lihat PP 19 tahun 2005.
6.2 Implementasi MBS.
6.3 Pelaksanaan monitoring dan evaluasi oleh sekolah tentang kinerja
Sekolah.
6.4 Pelaksanaan supervisi klinis oleh Kepala Sekolah.
6.5 Pengembangan sekolah menuju tercapainya SPM.
6.6 Penggalangan partisifasi masyarakat ( pemberdayaan komite sekolah untuk
merealisasikan 4 tugasnya ).
6.7 Membuat jaringan informasi akademik di internal sekolah.
6.8 Membuat jaringan kerja secara vertikal dan horisontal/
6.9 Implementasi model managemen : POAC,PDCA, dan model lain yang pada
dasarnya mengembangkan aspek-aspek managemen untuk pengembangan standar-
standar pendidikan.
7. Peningkatan Penggalangan Pembiayaan Pendidikan
7.1 Pengembangan jalinan kerja dengan penyandang dana.
7.2 Penggalangan dana dari berbagai sumber.
7.3 Pencipataan usaha-usaha.
7.4 Pendayagunaan potensi sekolah dan lingkungan.
7.5 Penciptaan subsidi silang.
8. Peningkatan Standar Penilaian
8.1 Pengembangan perangkat model-model pembelajaran.
8.2 Implementasi model evaluasi pembelajaran : ulangan harian, ulangan tengah
semester, ulangan akhir semester, ulangan kenaikan kelas dll
8.3 Pengembangan intrumen dan perangkat soal-soal untuk berbagai model
evaluasi.
8.4 Pembuatan Sistem Informasi Manajemen (SIM) Penilaian
8.5 Pengembangan model –model evaluasi.
8.6 Pengembangan lomba-lomba, uji coba, dll dalam peningkatan standar nilai.
8.7 Penerapan model-model pembelajaran bagi anak: berprestasi, bermasalah
dalam kelompok anak lainnya.

VII. ANALISA SWOT


1. Pengembangan Isi (Kurikulum)
a. Pembuatan KKM semua mata pelajaran
Fungsi dan Tk. Kesiapan
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata
Faktornya Faktor

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 62


Tidak
Siap
Siap
A Faktor Internal
a. Kepala Sekolah a. Siap 100% a. Siap 100% 
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 80% 
c. Nara Sumber c. Siap 100% c. Siap 80% 
d. Fasilitas d. Ada 2 d. Ada 2 Komputer 
Komputer Komputer & 6 & 6 Laptop
Laptop dan 15 15 chrome book
Chrome book
e. ATK e. Siap 100% e. Siap 100% 

B Faktor Eksternal
a. Komite Sekolah Mendukung 100% Mendukung 100 
b. YPA-MDR,YBHP Mendukung 100% Mendukung 100% 
c. Dinas Pendidikan Mendukung 100% Mendukung 100% 
b. Implementasi SKL semua mata pelajaran
Tk. Kesiapan
Fungsi dan Kriteria Faktor
No Kondisi nyata
Faktornya Kesiapan Tidak
Siap
Siap
A Faktor Internal
a. Kepala sekolah a. Siap 100% a. Siap 100% 
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 100% 
c. Nara Sumber c. Siap 100% c. Siap 100% 
d. ATK d. Siap 100% d. Siap 100% 
B Faktor Eksternal
a. YPA-MDR,YBHP Mendukung 100% Mendukung 100% 
b. Komite Sekolah Mendukung 100% Mendukung 100% 
c. Dinas Pendidikan Mendukung 100% Mendukung 100% 

c. Sekolah mengembangkan kurikulum Satuan Pendidikan dan Muatan Lokal


Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
1 Faktor Internal
a. Kepala Sekolah Siap 100% Siap 100% 

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 63


b.Guru Kualifikasi S1 100% Kualifikasi S1 100% 
Sesuai bidang Sesuai bidang

studi 100% studi 80%
Jumlah guru Jumlah guru

memadai 100% relative 80%
Jumlah beban Jumlah beban
mengajar mengajar rata- 
maksimal 24 JP rata 18 JP
Pengalaman Pengalaman

Pelatihan KTSP 3x Pelatihan 1x
2 Faktor Eksternal
a. YPA- Mendukung 100% Mendukung 100% 
MDR,YBHP
b. Komite Mendukung 100% Mendukung 80%

Sekolah
c. Dinas Mendukung 100% Mendukung 80%

Pendidikan
d. Lingkungan Lingkungan Sosial
Kondusif 
Sekolah yang Kondusif

d. Sekolah mengembangkan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)


Tk. Kesiapan
Fungsi dan Faktor
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata
Faktornya Tidak
Siap
Siap
1 Fungsi Internal
a. Kepala Siap100%
Siap 100%
Sekolah 
b. Guru Pengalaman Pelatihan
1x 
KTSP min. 3x
Pengalaman Pelatihan
1x 
CTL min. 3x
Kesiapan guru dalam
90% V
mengajar 100%
Pengalaman mengajar
95% 
min. 5 th
Kedisiplinan guru tinggi 75% 

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 64


c. Siswa Kesiapan siswa menerima
Kesiapan 90% 
pelajaran 100%
Materi input 100% baik 80% 
Jumlah siswa dalam kelas
maks. 30 siswa 15 siswa 

Motivasi belajar siswa


Sedang 
tinggi
d. Sarana Ruang belajar memadai Cukup

Prasarana memadai
Media pendidikan
Memadai 20% 
memadai
Buku Referensi memadai Memadai 95% 
e. Fasilitas
100% Siap Mendukung 30% 
Komputer
2 Faktor Eksteral
a. YPA- Mendukung 100% Mendukung
MDR,YBHP 100% 
b. Komite
Mendukung 100% Mendukung 80% 
Sekolah
c. Dinas
Mendukung 100% Mendukung 80% 
Pendidikan
d. Lingkungan Lingkungan Sosial
Kondusif 
Sekolah Kondusif

e. Sekolah mengembangkan SISNIL (Sistem Penilaian)


Tk. Kesiapan
Fungsi dan Kondisi
No Kriteria Kesiapan Faktor
Faktornya nyata
Siap Tidak Siap
1 Faktor Internal
a. Kepala Sekolah Siap 100% Siap 80% 
b. Guru Pengalaman
Pelatihan KTSP 1x 
min 3x
Pengalaman
Pelatihan CTL min. 1x 
3x

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 65


Kedisiplinan guru
80% 
tinggi
c. Fasilitas
Siap 100% 50% 
Komputer

2 Faktor Eksternal
a. YPA-MDR,YBHP Mendukung 100% Mendukung 
100%
b. Komite Sekolah Mendukung 100% Mendukung

80%
c. Dinas Mendukung
Mendukung 100% 
Pendidikan 80%

2. Peningkatan / Pengembangan Tenaga Kependidikan


a. Peningkatan dan Pengembangan Profesionalitas Guru
Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
1 Faktor Internal
a. Kepala Sekolah Siap 100% Siap 80% 
b. Guru Siap 100% 60% 
c. Penyediaan
Siap 100% 80% 
Sarana
2 Faktor Eksternal
a. YPA-MDR,YBHP Mendukung 100% Mendukung 100% 
b. Komite Sekolah Mendukung 100% Mendukung 80% 

b. Pelatihan Komputer bagi guru yang potensial


Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
1 Faktor Internal
a. Kepala Siap 100% Siap 100%
Sekolah 
b. Guru Siap 100% Siap 80% 
c. Fasilitas Siap 100% Siap 80% 

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 66


Komputer
2 Faktor Eksternal Mendukung 100% Mendukung 100%
a. YPA-
MDR,YBHP -
b. Komite Mendukung 100% Mendukung 80%

Sekolah

c. Pelatihan Komputer bagi Tenaga Kependidikan


Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
1 Faktor Internal
a.Kepala Sekolah Siap 100% Siap 100% 
b. Tenaga
Siap 100% Siap 35% 
Kependidkan
c.Fasilitas Komputer
Siap 100% Siap 80% 

2 Faktor Eksternal
a. YPA- Mendukung 100% Mendukung 100% 
MDR,YBHP
b. Komite Mendukung 100% Mendukung 100%
Sekolah 

d. Pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi terhadap kinerja guru dan tenaga


kependidikan
Tk. Kesiapan
Fungsi dan Faktor
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata
Faktornya Tidak
Siap
Siap
1 Faktor
Internal
a. Kepala a. Siap 100% a. Siap 90% 
Sekolah
b. Siap 100% b. Siap 70 % V
b. Guru

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 67


c. Tenaga c. Siap 100% c. Siap 40% 
Kependidikan
2 Faktor Eksternal
a. YPA-MDR
b. Komite a. Mendukung 100% a.Mendukung 100% 
Sekolah b. Mendukung 100% b.Mendukung 80% 

3. Pengembangan Standar Proses


a. Sekolah mengembangkan strategi dan metode pembelajaran
Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan Kriteria
No Kondisi nyata Tidak
Faktornya Kesiapan Siap
Siap
A Faktor
Internal
a. Kepala a. Siap 100% a. Siap 60% 
Sekolah
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 50% 
c. Nara c. Siap 100% c. Siap 20% 
Sumber
d. ATK d. Siap 100% d. Siap 20% 
B Faktor
Eksternal
a. Orang Tua a.Mendukung a.Mendukung 80% 
100%

b. Sekolah melaksanakan pembelajaran dengan metode pembelajaran yang


bervariasi untuk semua mata pelajaran
Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
No Kriteria Kesiapan Kondis nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
A Faktor Internal
a. Kepala Sekolah a. Siap 100% a. Siap 60% 
b. Guru
b. Siap 100% b. Siap 50% 
c. Nara Sumber
c. Siap 100% c. Siap 20% 
d. Tempat
d. Siap 100% d. Siap 20% 

B Faktor Eksternal
a. Lingkungan
Belajar a.Mendukug 100% a.Mendukung 80% 

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 68


b. Orang Tua
b. Mendukung 100% b.Mendukung 80%

c. Sekolah menyediakan bahan dan sumber pembelajaran


Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
A Faktor Internal
a. Kepala a. Siap 100% a. Siap 60% 
Sekolah
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 50% 
c. Buku Paket c. Siap 100% c. Siap 20% 
B Faktor Eksternal
a.Orang Tua a.Mendukung 100% a.Mendukung 80% 
4. Pengembangan Peningkatan Sarana dan Prasarana Pendidikan
a. Sekolah memiliki jaringan internet
Tk. Kesiapan
Fungsi dan Kriteria Faktor
No Kondisi nyata
Faktornya Kesiapan Tidak
Siap
Siap
A Faktor Internal
a. Kepala Sekolah a. Siap 100% a. Siap 80% V
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 80% V
c. Fasilitas c. Siap 100% c. Mendukung 
Komputer 50%
d. Tempat d.Tersedia d. Tersedia 80% 
100%
B Faktor Eksternal
a. Yayasan a. - a. - -
b. Mendukung b. Mendukung 
b. Komite Sekolah 100% 80%
c. Baik 100% c. Ada 100% 
c. Internet Central
Telekomunication

b. Menambah media pembelajaran


Fungsi dan Tk. Kesiapan
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata
Faktornya Faktor

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 69


Tidak
Siap
Siap
A Faktor Internal
a. Kepala a. Siap 100% a. Siap 80% 
Sekolah b. Siap 100% b. Siap 80% 
b. Guru
c. Media yang c. Siap 100% c. Ada 70% V
dimiliki
B Faktor Eksternal
a. Yayasan a. - a. - -
b. Komite Mendukung 100 % Mendukung 80% 
Sekolah b. Mendukung b. Mendukung
100% 80% 

c. Peningkatan Sarana dan Prasarana


Kriteria Tk.Kesiapan Faktor
No Fungsi dan Faktornya Kondisi nyata
Kesiapan Siap Tidak Siap
A Faktor Internal
a.Kepala Sekolah a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Guru
b. Siap 100% b. Siap 80% 
c. Media yang dimiliki
c. Siap 100% c. Ada 100% 

B Faktor Eksternal
a. Yayasan a. - a. - -
b. Komite Sekolah b. Mendukung b. Mendukung 
100% 80%

5. Peningkatan Standar Kelulusan


a. Menaikkan nilai rata-rata Ujian Nasional dari 8.21 menjadi 8.25
Tk. Kesiapan
Fungsi dan Faktor
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata
Faktornya Tidak
Siap
Siap
A Faktor Internal
a. Kepala a.Siap 100% a.Siap 80% 
Sekolah

b. Guru 1. S1 100% 1. S1 83,6% 

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 70


2. Sesuai bidang 2. Sesuai bidang 
studi studi 80%

3. Pelatihan KTSP
3. Pelatihan 1x 
4x
4. Pengalaman
4. Pengalaman
mengajar 5 th 
mengajar 5 th
5. Pelatihan CTL
5. Pelatihan CTL 
4x
1x
c. Siswa 1. Siap 100% 1. Siap 70% 
2. Tidak ada 2. Masih ada remidi 
remidi d.Siap 20%
d. Kurikulum d.Siap 100% 
e.Siap 80%
e. Dana e.Siap 100%
B Faktor Eksternal
a. Yayasan a. - a. - -
b. Komite b. Mendukung b. Mendukung 80% 
Sekolah 100% c. Mendukung 80% 
c. Dana c. Mendukung
100%

b. Memenangkan lomba mata pelajaran di tingkat Kota Palangka Raya


Tk. Kesiapan
Fungsi dan Faktor
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata
Faktornya Tidak
Siap
Siap
A Faktor Internal
a. Guru a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Siswa b. Siap 100% b. Siap 70% 
c. Dana c. Siap 100% c. Siap 50% 
B Faktor Eksternal
a. Yayasan a. - - -
b. Komite b. Mendukung 100% Mendukung 80% 
Sekolah c. Mendukung 100% Mendukung 50% 
c. Dana

c. Memenangkan kejuaraan lomba Pencak Silat di Kota Palangka Raya

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 71


Tk. Kesiapan
Fungsi dan Faktor
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata
Faktornya Tidak
Siap
Siap
A Faktor Internal
a. Guru a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Pelatih b. Siap 100% b. Siap 50% 
c. Siswa c. Siap 100% c. Siap 70% 
d. Matras d. Siap 100% d. Siap 70% 
e. Dana e. Siap 100% e. Siap 50% 
B Faktor Eksternal
a. Yayasan - a. - -
b. Komite Sekolah Mendukung 100% b. Mendukung 80% 
c. Dana Mendukung 100% c. Mendukung 50% 

d. Memenangkan kejuaraan lomba cabang olah raga (Tenis Meja, Bulutangkis ,Bola
Volley)
Tk. Kesiapan
Fungsi dan Faktor
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata
Faktornya Tidak
Siap
Siap
A Faktor Internal
a. Guru a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Pelatih b. Siap 100% b. Siap 20% 
c. Siswa c. Siap 100% c. Siap 70% 
d. Lapangan d. Siap 100% d. Siap 70% 
e. Bola e. Siap 100% e. Siap 70% 
f. Dana f. Siap 100% f. Siap 80% 
B Faktor Eksternal
a. Yayasan - a. - -
b. Komite Sekolah Mendukung 100% b. Mendukung 80% 
c. Dana Mendukung 100% c. Mendukung 50% 
d. Uji coba Ada 4 kali d. Belum pernah 

e. Memenangkan kejuaraan lomba MTQ di Kota Palangka Raya


Fungsi dan Tk. Kesiapan
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata
Faktornya Faktor

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 72


Tidak
Siap
Siap
A Faktor Internal
a. Guru a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Pelatih b. Siap 100% b. Siap 80% 
c. Siswa c. Siap 100% c. Siap 80% 
d. Dana d. Siap 100% d. Siap 60% 
B Faktor Eksternal
a. Yayasan a. - - -
b. Mendukung a. - -
b. Komite Sekolah 100% b. Mendukung 90% 
c. Mendukung 
c. Dana 100% c. Mendukung 50% 
d. Ada 3 kali

d. Uji coba d. Ada 1 kali

f. Meningkatkan kemampuan siswa dalam menguasai teknologi informasi dan


komunikasi
Tk. Kesiapan
Fungsi dan Faktor
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata
Faktornya Tidak
Siap
Siap
A Faktor Internal
a. Guru a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Pelatih b. Siap 100% b. Siap 80% 
c. Siswa c. Siap 100% c. Siap 80% 
d. Media d. Siap 100% d. Siap 80% 
penunjang e. Siap 100% e. Siap 60% 
e. Dana
B Faktor Eksternal
a. Yayasan - - -
b. Komite Sekolah Mendukung Mendukung 90% 
c. Dana Mendukung 100% Mendukung 50% 

g. Memiliki regu vocal group yang berprestasi di tingkat Kabupaten


Fungsi dan Tk. Kesiapan
No Kriteria Kesiapan Kondisi nyata
Faktornya Faktor

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 73


Siap Tidak Siap
A Faktor Internal
a. Guru a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Pelatih b. Siap 100% b. Siap 10% 
c. Siswa c. Siap 100% c. Siap 70% 
d. Media d. Siap 100% d. Siap 40% 
pelatihan e. Siap 100% e. Siap 50% 
e. Dana
B Faktor Eksternal
a. Yayasan - - -

b. Komite Sekolah a. Mendukung 100% a. Mendukung 80% 

c. Dana b. Mendukung 100% b. Mendukung 50% 

h. Memiliki regu pramuka / kepanduan berprestasi di tingkat Kabupaten


Fungsi dan Tk. Kesiapan Faktor
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata
Faktornya Siap Tidak Siap
Faktor Internal
a. Guru a. Siap 100% a. Siap 75% 
b. Pelatih b. Siap 100% b. Siap 75% 
c. Siswa c. Siap 100% c. Siap 70% 
d. Media d. Siap 100% d. Siap 50% 
pelatihan e. Siap 100% e. Siap 10% 
e. Ruag pramuka f. Siap 100% f. Siap 40% 
f. Dana
Faktor Eksternal
a. Yayasan - - -
b. Komite Sekolah a. Mendukung 100% a. Mendukung 80% 
c. Dana b. Mendukung 100% b. Mendukung 80% 

i. Memiliki regu PMR yang berprestasi di tingkat Kota


Fungsi dan Tk. Kesiapan Faktor
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata
Faktornya Siap Tidak Siap
Faktor Internal
a. Guru a. Siap 100% a. Siap 75% 
b. Pelatih b. Siap 100% b. Siap 20% 

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 74


c. Siswa c. Siap 100% c. Siap 70% 
d. Media d. Siap 100% d. Siap 30% 
pelatihan e. Siap 100% e. Siap 50% 
e. Dana
Faktor Eksternal
a. Yayasan - - -
b. Komite Sekolah a. Mendukung 100% c. Mendukung 80% 
c. Dana b. Mendukung 100% d. Mendukung 50% 
d. Uji coba c.Dilaksanakan 2 e. Belum 
kali dilaksanakan

j. Meningkatkan keimanan dan ketqwaan pada Tuhan Yang Maha Esa


Tk. Kesiapan
Fungsi dan Faktor
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata
Faktornya Tidak
Siap
Siap
Faktor Internal
a. Guru a. Siap 100% a. Siap 75% 
b. Pelatih b. Siap 100% b. Siap 30% 
c. Siswa c. Siap 100% c. Siap 75% 
d. Dana d. Siap 100% d. Siap 50% 
Faktor Eksternal
a. Yayasan - - -
b. Komite Sekolah a. Mendukung 100% a. Mendukung 80% 
c. Dana b. Mendukung 100% b. Mendukung 80% 
k. Melaksanakan program ketrampilan yang dibutuhkan masyarakat (Bordir)
Tk. Kesiapan
Fungsi dan Faktor
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata
Faktornya Tidak
Siap
Siap
Faktor Internal
a. Guru a. Siap 100% a. Siap 75% 
b. Pelatih b. Siap 100% b. Siap 25% 
c. Siswa c. Siap 100% c. Siap 70% 
d. Dana d. Siap 100% d. Siap 50% 
Faktor Eksternal
a. Yayasan - - -

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 75


b. Komite Sekolah a. Mendukung 100% a. Mendukung 80% 
c. Dana b. Mendukung 100% b. Mendukung 80% 

6. Meningkatkan / Mengembangkan Mutu Kelembagaan dan Manajemen Sekolah


a. Pengembangan dan melengkapi administasi sekolah(wajib dan tidak wajib, PP no
19 th 2005)
Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
Faktor Internal
a. Kepala Sekolah a. Siap 100% a. Siap 75% 
b. Guru
b. Siap 100% b. Siap 70% V
c. Fasilitas Komputer
c. Siap 100% c. Siap 80% 
d. Tenaga
d. Siap 100% d. Siap 70% 
Kependidikan

Faktor Eksternal
a. Yayasan - - -
b. Komite Sekolah a. Mendukung 100% a. Mendukung 80% 
c. Dinas b. Mendukung 100% b. Mendukung 80% 
Pendidikan

b. Implementasi MBS
Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
Faktor Internal
a. Kepala sekolah a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 70% V
c. Tenaga c. Siap 100% c. Siap 40% 
kependidikan
Faktor Eksternal
a. Yayasan - - -
b. Komite Sekolah Mendukung 100% a. Mendukung 80% 
c. Dinas Mendukung 100% b. Mendukung 80% 

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 76


Pendidikan

c. Pelaksanaan monitoring dan evaluasi oleh sekolah tentang kinerja sekolah


Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
Faktor Internal
a. Kepala sekolah a. Siap 100% a. Siap 75% 
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 70% V
Faktor Eksternal
a. Yayasan - - -
b. Komite Sekolah a. Mendukung 100% a. Mendukung 80% 
c. Dinas b. Mendukung 100% b. Mendukung 80% 
pendidikan

d. Pelaksanaan supervisi klinis oleh kepala sekolah


Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
Faktor Internal
a. Kepala sekolah a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 70% V
c. Tenaga c. Siap 100% c. Siap 40% 
Kependidikan
Faktor Eksternal
a. Yayasan - - -
b. Komite Sekolah a. Mendukung 100% a. Mendukung 80% 
c. Dinas pendidikan b. Mendukung 100% b. Mendukung 80% 

e. Membuat jaringan kerja secara vertikal dan horizontal


Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
Faktor Internal
a. Kepala sekolah a. Siap 100% a. Siap 80% 

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 77


b. Guru b. Siap 100% b. Siap 70% V
Faktor Eksternal
a. Yayasan - - -
b. Komite Sekolah a. Mendukung 100% a. Mendukung 80% 
c. Dinas b. Mendukung 100% b. Mendukung 80% 
pendidikan

7. Pengembangan Standar Pembiayaan Pendidikan


a. Sekolah menjalin kerjasama dengan pengusaha yang berada di sekitar sekolah
Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
Faktor Internal
a. Kepala sekolah a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 70% 
c. Tenaga c. Siap 100% c. Siap 70% 
Kependidikan

Faktor Eksternal
a. Yayasan - - -
b. Komite Sekolah a. Mendukung 100% c. Mendukung 80% 
c. Perusahaan b. Mendukung 100% d. Mendukung 50% 
Disekitar
Sekolah

b. Sekolah menjalin kerjasama dengan alumni


Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
Faktor Internal
a. Kepala sekolah a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 80% 
c. Tenaga c. Siap 100% c. Siap 80% 
Kependidikan

Faktor Eksternal
a. Yayasan - - -

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 78


b. Komite Sekolah a. Mendukung 100% a. Mendukung 50% 
c. Alumni Sekolah b. Mendukung 100% b. Mendukung 40% 

c. Sekolah mengadakan pertemuan dengan anggota komite


Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
Faktor Internal
a. Kepala sekolah a. Siap 100% a. Siap 75% 
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 80% 
Faktor Eksternal
a. Komite Sekolah c. Tahu program c. Tahu program 
sekolah 100% sekolah 20%

d. Melaksanakan subsidi Silang


Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
Faktor Internal
a. Kepala sekolah a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 80% 
Faktor Eksternal
a. Komite Sekolah a. Tahu program a. Tahu program 
sekolah 100% sekolah 20%

8. Pengembangan Standar Penilaian


a. Memilih model – model penilaian hasil belajar oleh pendidikan
Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
Faktor Internal
a. Kepala sekolah a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 60% V
c. Fasilitas c. Siap 100% c. Siap 60% 
Komputer
d. Nara Sumber d. Siap 100% d. Siap 30% 

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 79


e. Kurikulum e. Siap 100% e. Siap 90% 
f. ATK f. Siap 100% f. Siap 90% 
Faktor Eksternal
a. Yayasan - - -
b. Komite Sekolah a. Mendukung 100% a. Mendukung 80% 
c. Dinas b. Mendukung 100% b. Mendukung 80% 
Pendidikan c. Mendukung 100% c. Mendukung 80% 
d. Instansi Lain d. Mendukung 100% d. Mendukung 80% 
b. Implementasi model evaluasi pembelajaran ulangan harian, ulangan tengah
semester, ulangan akhir semester
Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
Faktor Internal
a. Kepala sekolah a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 70% 
c. Fasilitas c. Siap 100% c. Siap 50% 
Ruangan d. Siap 100% d. Siap 30% 
d. Nara Sumber e. Siap 100% e. Siap 30% 
e. Kurikulum f. Siap 100% f. Ada 40% 
f. ATK
Faktor Eksternal
a. Yayasan a. - a. - -
b. Komite Sekolah b. Mendukung 100% b. Mendukung 80% 
c. Dinas c. Mendukung 100% c. Mendukung 80% 
Pendidikan

c. Memilih model – model penilaian untuk lomba – lomba dan uji coba bagi semua
mata pelajaran
Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
Faktor Internal
a. Kepala sekolah a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 40% 
c. Fasilitas c. Siap 100% c. Siap 50% 
Komputer

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 80


d. Nara Symber d. Siap 100% d. Siap 20% 
e. Kurikulum e. Siap 100% e. Siap 20% 
f. ATK f. Siap 100% f. Siap 30% 

Faktor Eksternal
a. Yayasan a. - a. - -
b. Komite Sekolah b. Mendukung 100% b. Mendukung 80% 
c. Dinas c. Mendukung 100% c. Mendukung 80% 
Pendidikan d. Mendukung 100% d. Mendukung 50% 
d. Instansi Lain

d. Memiliki bank soal


Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
Faktor Internal
a. Kepala sekolah a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 80% V
c. Fasilitas c. Siap 100% c. Siap 50% 
Komputer 
d. Tenaga d. Siap 100% d. Siap 40% 
Administrasi 
e. Kurikulum e. Siap 100% e. Siap 30%
f. ATK f. Siap 100% f. Ada 40%
g. Tempat g. Siap 100% g. Ada 40%
Faktor Eksternal
a. Yayasan a. - a. - -
b. Komite Sekolah b. Mendukung 100% b. Mendukung 80% 
c. Dinas c. Mendukung 100% c. Mendukung 80% 
Pendidikan

e. Menerapkan model pembelajaran bagi kelompok anak berprestasi dan anak


bermasalah
Tk. Kesiapan Faktor
Fungsi dan
Kriteria Kesiapan Kondisi nyata Tidak
Faktornya Siap
Siap
Faktor Internal

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 81


a. Kepala sekolah a. Siap 100% a. Siap 80% 
b. Guru b. Siap 100% b. Siap 70% V
c. Tutor c. Siap 100% c. Siap 30% 
d. Kurikulum d. Siap 100% d. Siap 40% 
e. ATK e. Siap 100% e. Ada 40% 
f. Kelompok Siswa f. Ada 100% f. Ada 20% 
Faktor Eksternal
a. Yayasan a. - a. - -
b. Komite Sekolah b. Mendukung 100% b. Mendukung 80% 
c. Dinas c. Mendukung 100% c. Mendukung 80% 
Pendidikan
d. Bimbingan d. Mendukung 100% d. Mendukung 30% 
Belajar Lain

VIII. ALTERNATIF LANGKAH PEMECAHAN


1. Pengembangan isi ( kurikulum )
a. Pembuatan KKM semua mata pelajaran
Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Dapat menyusun KKM  Memberi pelatihan penyusunan KKM
belum sempurna  Mengirim guru pada MGMP
 Praktek pembuatan KKM
2. Nara Sumber Belum ada nara sumber  Mengundang nara sumber
di sekolah untuk  Mengikutsertakan seorang guru
menjelaskan KKM mengikuti pelatihan nara sumber
3. Fasilitas Komputer untuk guru  Pengadaan komputer
Komputer masih kurang  Meminjam pada lab.Komputer
4. ATK Peralatan tulis menulis  Membeli ATK baru
untuk pembuatan KKM  Mengoptimalkan ATK yang dimiliki
masih kurang

b. Pembuatan SKL semua mata pelajaran


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Dapat menyusun SKL  Memberi palatihan penyusunan SKL
Belum sempurna  Mengirim Guru ke MGMP
 Praktek pembuatan SKL

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 82


2. Nara Sumber Belum ada nara sumber di  Mengundang nara sumber
sekolah untuk  Mengikutsertakan seorang guru
menjelaskan SKL mengikuti pelatihan nara sumber
3. ATK Peralatan tulis menulis  Membeli ATK baru
untuk pembuatan SKBM  Mengoptimalkan ATK yang dimiliki
masih kurang

c. Sekolah mengembangkan kurikulum satuan pendidikan dan muatan lokal


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Pengalaman pelatihan  Mengadakan workshop KTSP serta
KTSP kurang Kurikulum 2013
 Mengadakan workshop CTL
 Mengirimkan guru untuk mengikuti
MGMP
Pengalaman pelatihan  Mengadakan workshop CTL
CTL Kurang  Mengadakan IHT
 Mengirimkan guru untuk mengikuti
MGMP
2. Sarana Prasarana Media pendidikan  Melengkapi alat dan bahan
kurang laboratorium IPA
 Menambah media pembelajaran
Buku paket masih  Membeli buku baru
kurang  Memanfaatkan buku kurikulum
lama Buku tidak boleh dibawa
pulang untuk digunakan
bergantian
3. fasilitas komputer Komputer untuk guru  Pengadaan komputer
masih kurang  Meminjam pada laboratorium
computer
4. ATK Peralatan tulis  Membeli ATK baru
menulis untuk  Mengoptimalkan ATK yang dimiliki
pembuatan kurikulum
masih kurang

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 83


d. Sekolah mengembangkan pemetaan (SK,KD,Indikator) dan silabus untuk kelas VII sampai
dengan kelas IX untuk semua mapel
Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Pengalaman pelatihan  Mengadakan workshop K 13
K 13 Kurang  Mengadakan workshop IHT
 Mengirimkan guru untuk mengikuti
MGMP
Pengalaman pelatihan  Mengadakan workshop kurikulum
pemanfaatan dan  Mengadakan IHT
pembuatan silabus  Mengirimkan guru untuk mengikuti
kurang MGMP
2. Nara sumber Nara sumber untuk  Mengundang nara sumber
pembuatan silabus  Mengikutkan seorang guru untuk
belum ada pelatihan nara sumber
3. Fasilitas Komputer untuk guru  Membeli komputer baru
komputer masih kurang  Meminjam pada lab.komputer

e. Sekolah mengembangkan rencana pembelajaran ( RPP )


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Pengalaman pelatihan  Mengadakan workshop KTSP
KTSP Kurang  Mengadakan workshop IHT
 Mengirimkan guru untuk mengikuti
MGMP
Kesiapan guru dalam  Mengaktifakan guru dalam
mengajar kurang pembuatan RP, silabus dan sisnil
 Mengirimkan guru untuk mengikuti
MGMP
2. Sarana prasarana Media pendidikan  Melengkapi alat dan bahan
kurang memadai laboratorium IPA
 Menambah media pembelajaran
Buku referensi masih  Membeli buku baru
kurang  Memanfaatkan buku kurikulum
lama
3. Fasilitas Komputer untuk guru  Membeli komputer baru
komputer masih kurang  Meminjam pada lab.komputer

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 84


f. Sekolah mengembangkan sisnil ( sistem penilaian)
Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Pengalaman pelatihan  Mengadakan workshop K 13
K 13 Kurang  Mengadakan workshop IHT
 Mengirimkan guru untuk mengikuti
MGMP
Guru belum dapat  Pelatihan pembuatan analisis
mengembangkan penilaian
sistem penilaian  Mengirimkan guru untuk mengikuti
MGMP
2. Sarana prasarana Media pendidikan  Melengkapi alat dan bahan
kurang memadai laboratorium IPA
 Menambah media pembelajaran
Buku referensi masih  Membeli buku baru
kurang  Memanfaatkan buku kurikulum
lama
3. Fasilitas Komputer untuk guru  Mengadakan komputer
komputer masih kurang  Meminjam pada lab.komputer

2. Peningkatan / pengembangan tenaga kependidikan


a. Peningkatan dan pengembangan profesional guru
Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Kurangnya  Mengikutsertakan guru dalam
profesionalisme guru workshop, penataran dan seminar
 Mengikutsertakan guru dalam MGMP

Guru belumdapat  Mengirimkan guru kursus bahasa


berkomunikasi dengan Inggris
bahasa Inggris  Pelatihan berbahasa Inggris

b. Pelatihan komputer bagi guru yang potensial


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Masih banyak guru  Mengirimkan guru kursus komputer

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 85


yang tidak dapat  Pelatihan menggunakan komputer
mengoperasikan
komputer
2. Fasilitas Komputer untuk guru  Mengadakan komputer
komputer masih kurang  Meminjam pada lab.komputer

c. Pelatihan komputer bagi tenaga kependidikan


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Tenaga Masih banyak tenaga  Mengirimkan tenaga kependidikan
kependidikan kependidikan yang kursus komputer
tidak dapat  Pelatihan menggunakan komputer
mengoperasikan bagi tenaga kependidikan
komputer
2. Fasilitas Komputer untuk guru  Membeli komputer baru
komputer masih kurang  Meminjam pada lab.komputer

d. Pelaksanaan monitoring dan evaluasi terhadap kinerja guru dan tenaga kependidikan
Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / factor
1. Guru Kurangnya pembinaan  Pelasanaan pembinaan terhadap
bagi guru guru
 Pelaksanaan supervisi kelas
Kurangnya evaluasi  Evaluasi program oleh kepala
dari kepala sekolah sekolah secaraberkala
 Membentuk tim untuk
melaksanakan evaluasi
2. Tenaga Kurangnya pembinaan  Pelaksanaan pembinaan terhadap
kependidikan bagi penaga tenaga kependidikan
kependidikan  Pelaksanaan supervisi terhadap
tenaga kependidikan

3. Pengembangan standar proses


a. Sekolah melaksanakan pemebelajaran CTL untuk semua mata pelajaran
Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Pengetahuan CTL  Sosialisasi CTL

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 86


kurang  Pengiriman peserta pelatihan CTL
 Diadakan IHT CTL
 Guru magang pada sekolah lain
2. Nara sumber Belum ada nara  Mengundang nara sumber
sumber di sekolah  Mengikutkan seorang guru untuk
untuk menjelaskan pelatihan nara sumber
pembuatan KKM
3. Tempat Lab.Komputer,Lab.IPA Membuat ruang laboratorium baru
Ruang BK belum ada,  Pembelajaran di luar ruangan

 Memanfaatkan ruang lainnya

b. Sekolah mengembangkan strategi pembelajaran


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Pengembangan  Memberi pelatihan penyusunan
strategi pembelajaran strategi pembelajaran
belum baik  Mengadakan IHT strategi
pembelajaran
 Guru magang pada sekolah lain
2. Nara sumber Belum ada nara  Mengundang nara sumber
sumber di sekolah  Mengikutkan seorang guru untuk
untuk menjelaskan pelatihan nara sumber
pembuatan KKM

c. Sekolah mengadakan bahan dan sumber pembelajaran


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Buku referensi yang  Membeli buku baru
dimiliki kurang  Pinjam pada lembaga lain
2. Nara sumber Buku paket untuk  Membeli buku paket baru
kurikulum 2013  Memanfaatkan buku paket lama
kurang

4. Pengembangan / peningkatan sarana prasarana pendidikan


a. Sekolah memiliki jaringan internet

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 87


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Guru belum dapat  Guru diikutkan kursus komputer
mengoperasikan  Pelatihan penggunaan komputer
komputer  Diadakan IHT CTL
 Guru magang pada sekolah lain
2. Fasilitas 22 komputer yang  Pembelian komputer
komputer dimiliki 400 MHz tidak
dapat disambungkan  Peremajaan menjadi 2,26 GHz
dengan internet
3. Sambungan ISP Tidak memiliki  Menyambung pada Indonet
sambungan internet  Menyambung pada Telkomnet
untuk pembelajaran  Membuat jaringan komputer pada
laboratorium

b. Menambah media pembelajaran


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Media yang Belum memiliki LCD  Membeli LCD proyektor
dimiliki proyektor  Menyewa LCD proyektor
 Membeli handycam
 Menyewa handycam
Televisi dan VCD Membeli televisi
player kurang  Membeli VCD player

5. Peningkatan standar kelulusan


a. Menaikkan nilai rata – rata ujian nasional dari 7,0 menjadi 7,50
Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Pelatihan KBK kurang  Diadakan latihan KBK
2. Siswa Penguasaan materi  Pengadaan tambahan pelajaran
mapel MIPA, Sosial pada sore hari
dan Bahasa kurang  Mengikutkan les pada bimbingan
belajar
Masih banyak siswa  Memberikan tambahan pelajaran
yang tidak lulus pada sore hari
ulangan harian dan  Mengadakan remidi

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 88


blok  Mengajar dengan metode yang lain
 Mengadakan bimbingan karier
 Pelatihan ujian nasional

b. Memenangkan lomba mata pelajaran di tingkat Kabupaten


Komponen / Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
faktor yang tidak komponen / faktor
siap
1. Siswa Dalam mengikuti lomba  Membentuk tim setiap mata
belum menang di Kota pelajaran
 Mengadakan pelatihan terjadwal
 Pengadaan soal - soal
 Mendatangkan pelatih
 Mengikuti banyak even lomba
2. Dana Dana yang dimiliki  Meminta tambahan dana dari
belum mencukupi untuk komite
pelaksanaan kegiatan  Menggalang dana dari dudi
dan mengikuti berbagai
 Menggalang dana dari sumber lain
lomba

c. Memenangkan lomba vocal group di Kabupaten


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Pelatih Memiliki pelatih 1  Menambah pelatih yang profesional
Orang
 Mengikutsertakan guru pada
pelatihan
2. Siswa Terdiri atas 8 orang  Membuat tim
 Mengadakan latihan terjadwal
 Mengikuti banyak lomba
3. Alat musik Alat musik belum  Membeli Gitar baru
memenuhi standar  Membeli sound system

d. Memenangkan lomba olahraga ( tennis meja, bulutangkis,basket , Bola Volley)


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 89


1. Pelatih Belum memiliki  Mendatangkan pelatih yang
pelatih Tenis meja professional
 Mengikutsertakan guru pada
pelatihan
2. Siswa Belum dapat prestasi  Membuat tim
 Mengadakan latihan terjadwal
 Mengikuti banyak lomba
3. Lapangan Belum memiliki  Menambah lapangan baru
lapangan volley  Pemberian pasir pada lapangan
berpasir dan line lama
permanen yang cukup  Perbaikan line lapangan
dengan kebutuhan
4. Bola Bola yang dimiliki  Membeli bola baru
belum mencukupi  Memperbaiki bola yang sudah rusak
untuk latihan

e. Memenangkan lomba Cerdas Cermat Alkitab


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Pelatih Belum memiliki  Mendatangkan pelatih yang
pelatih tetap professional
 Mengikutsertakan guru pada
pelatihan
2. Siswa Belum memiliki tim  Merekrut anggota baru dan
CCA yang cukup membentuk tim CCA tiap kelas
 Mengadakan latihan terjadwal
 Mengikuti banyak event lomba

f. Meningkatkan kemampuan siswa dalam menguasai teknologi informasi dan komunikasi


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Pelatih / tutor Belum memiliki tutor  Membentuk tim tutor
2. Siswa Belum semua siswa  Mengadakan pelatihan tutor sebaya
menguasai Internet antara siswa yang sudah kompeten
dengan yang belum kompeten
 Mengadakan tambahan jam
terjadwal di luar jam sekolah

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 90


3. Media penunjang Belum memiliki media  Pengadaan komputer
(komputer, dll) penunjang yang cukup  Pengadaan buku – buku penunjang

 Peremajaan komputer

g. Memiliki regu KIR yang berprestasi di tingkat Kabupaten


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Pelatih Belum memiliki  Mendatangkan pelatih yang
pelatih KIR yang professional
profesional  Mengikutsertakan guru pada
pelatihan
2. Siswa Belum mendapat  Membentuk regu KIR
juara  Mengadakan latihan terjadwal
 Mengikuti banyak event lomba
3. Media pelatihan Buku pedoman  Membeli buku pedoman penyusunan
penyusunan karya karya ilmiah baru
ilmiah belum ada  Meminjam pada sekolah lain
Bahan dan alat  Membeli bahan dan alat baru
penelitian belum
lengkap

h. Memiliki regu pramuka / gerakan kepanduan berprestasi di tingkat Kecamatan


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Pelatih Belum memiliki  Mendatangkan pelatih yang
pelatih pramuka / professional
kepanduan HW yang  Mengikutsertakan guru pada
handal pelatihan
2. Siswa Belum memiliki regu  Membentuk regu KIR
inti pramuka /  Mengadakan latihan terjadwal
kepanduan yang  Mengikuti banyak event lomba
handal
3. Media pelatihan Peralatan yang  Membeli perlengkapan baru
dimiliki belum  Meminjam peralatan ke sanggar
lengkap pramuka / HW
4. Ruang Pramuka / Ruang pramuka / HW  Membuat ruang baru
Hizbul Wathon yang dimiliki belum  Memperbaiki ruang yang ada

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 91


representatif

i. Memiliki regu PMR yang berprestasi di tingkat Kota


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Pelatih Belum memiliki  Mendatangkan pelatih yang
pelatih PMR professional
 Mengikutsertakan guru pada
pelatihan
2. Siswa Belum mendapat  Membentuk Tim
juara  Mengadakan latihan terjadwal
 Mengikuti banyak event lomba
3. Media pelatihan Peralatan yang  Membeli perlengkapan baru
dimiliki belum
lengkap

j. Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan pada Tuhan yang maha esa


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Pelatih Memiliki Guru PAK  Mendatangkan pendeta yang
kompeten
 Mengikutsertakan guru pada
kegiatan ibadah setiap jumat.
2. Siswa Makin besar pengaruh  Mengadakan penyuluhan tentang
arus informasi yang bahaya narkoba
negatif  Mengirimkan peserta penyuluhan
dan sosialisasi yang diadakan
instansi terkait
Siswa yang beragama Memaksimal peran tambahan guru
Islam dibimbing oleh yang beragama Islam untuk
Guru yang beragama mengajar PAI .
Islam.

6. Meningkatkan / mengembangkan mutu kelembagaan dan manajemen sekolah


a. Pengembangan dan melengkapi administrasi sekolah

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 92


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Belum dapat  Diadakan pelatihan membuat
membuat administrasi atministrasi kurikulum
kurikulum secara  Studi banding ke sekolah lain
lengkap
2. Tenaga Belum dapat  Diadakan pelatihan membuat
administrasi melengkapi administrasi kurikulum
administrasi sesuai  Studi banding ke sekolah lain
PP.19 th.2005

b. Implementasi MBS
Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Belum dapat  Sosialisasi tentang MBS
memahami konsep  Menugasi guru memperdalam MBS
MBS
2. Tenaga Belum dapat  Sosialisasi tentang MBS
administrasi memahami konsep  Pemberian tugas pada tenaga
MBS kependidikan tentang MBS
c. Pelaksanaan monitoring dan evaluasi oleh sekolah tentang kinerja sekolah
Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Belum ada tim  Membentuk tim monitoring dan
monitoring dan evaluasi
evaluasi  Memberikan umpan balik
d. Pelaksanaan supervisi klinis oleh kepala sekolah
Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Kinerja guru menurun  Supervisi oleh kepala sekolah
 Mempermudah umpan balik
2. Tenaga Kinerja tenaga  Supervisi oleh kepala sekolah
administrasi kependidikan  Memberikan umpan balik
menurun

e. Membuat jaringan kerja secara vertikal dan horisontal


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 93


yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Kerja sama antara  Membentuk jaringan kerjasama
guru dalam satu berdasarkan rumpun mapel
rumpun mapel kurang  Mengadakan MGMP di sekolah
Sosialisasi  Mengadakan sosialisasi kemajuan
perkembangan pembelajaran kepada komite
kemajuan sekolah
pembelajaran pada  Mengadakan sosialisasi kemajuan
komite sekolah pembelajaran kepada orang tua
kurang

7. Pengembangan standar pembiayaan pendidikan


a. Sekolah menjalin kerjasama dengan perusahaan yang berada di sekitar sekolah,
terutama dengan perisahaan milik alumni

8. Sekolah menjalin kerjasama alumni


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Alumni Kerjasama dengan  Membentuk ikatan alumni
alumni belum terjalin  Mengadakan pertemuan dengan
dengan baik alumni yang berhasil
 Mengundang alumni yang sukses
untuk memberikan motivasi siswa
 Mengadakan reuni

9. Sekolah mengadakan pertemuan dengan komite sekolah


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Komite Sekolah Belum mengetahui  Sosialisasi program pada pengurus
program sekolah komite sekolah
 Sosialisasi program pada seluruh
anggota komite sekolah
 Sosialisasi program pada dewan
sekolah

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 94


10. Pengembangan standar penilaian
a. Memiliki model – model penilaian hasil belajar oleh pendidik
Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / factor
1. Guru Guru belum  Pelatihan model pembelajaran
menerapkan model –  Studi banding ke sekolah lain
model penilaian hasil
belajar
2. Fasilitas Komputer untuk guru  Menambah komputer untuk guru
Komputer baru 2  Meminjam komputer pada
lab.komputer
3. Nara Sumber Belum ada nara  Mendatangkan nara sumber
sumber penilaian di  Melatih seorang guru untuk menjadi
sekolah nara sumber
4. Kurikulum Dokumen Kurikulum  Melengkapi kurikulum 2004
yang dimiliki belum  Melatih semua guru agar dapat
lengkap (KKM, membuat KKM, Silabus, dll
Silabus, Penilaian)
5. ATK Peralatan tulis  Membeli ATK baru
menulis untuk  Mengoptimalkan ATK lama
pembuatan model
penilaian belum
tersedia

b. Implementasi model evaluasi pembelajaran ulangan harian, ulangan tengah semester,


ulangan akhir semester
Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Fasilitas Fasilitas ruangan  Membuat ruangan baru
Ruangan untuk penilaian  Mengoptimalkan ruang praktek lain
tertutup belum ada dengan bergantian
(praktek matematika)
2. Nara Sumber Belum ada nara  Mendatangkan nara sumber
sumber penilaian di  Melatih seorang guru untuk menjadi
sekolah nara sumber
3. Kurikulum Kurikulum KTSP yang  Melengkapi dokumen kurikulum
dimiliki belum  Melatih semua guru agar dapat

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 95


lengkap (SKBM, membuat SKBM, Silabus, dll
Silabus, Penilaian)  Menyalin kurikulum dari sekolah
lain
4. ATK Peralatan tulis  Membeli alat tulis baru
menulis untuk  Mengoptimalkan alat tulis yang ada
mengimplementasikan
model penilaian
belum tersedia

c. Memiliki model – model penilaian untuk lomba –lomba dan uji coba bagi semua mata
pelajaran
Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Guru belum memiliki  Pelatihan mebuat model penilaian
model penilaian hasil pembelajaran untuk lomba
belajar untuk lomba  Menyalin model penilaian untuk
lomba dan uji coba
2. Fasilitas Komputer untuk guru  Menambah komputer untuk guru
Komputer – guru  Meminjam komputer pada
lab.komputer
3. Nara Sumber Belum ada nara  Mendatangkan nara sumber
sumber penilaian di  Melatih seorang guru untuk menjadi
sekolah nara sumber
4. Kurikulum Kurikulum 2006 yang  Melengkapi kurikulum dengan
dimiliki belum melatih semua guru agar dapat
lengkap (KKM, membuat KKM dll
Silabus, Penilaian)  Menyalin kurikulum dari sekolah
lain
5. ATK Peralatan tulis  Membeli ATK baru
menulis untuk  Mengoptimalkan ATK yang ada
pembuatan model
penilaian belum
tersedia
6. Instansi Lain Belum menjalin  Mengadakan kerjasama dengan
kerjasama dengan instansi lain untuk mengadakan
instansi lain lomba di sekolah

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 96


 Mengadakan kerjasama dengan
instansi lain untuk mengadakan uji
coba penilaian di sekolah
 Mengirimkan siswa untuk mengikuti
lomba

d. Memiliki bank soal


Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Fasilitas Komputer untuk guru  Menambah komputer untuk guru
Komputer baru 2  Meminjam komputer pada
lab.komputer
2. Kurikulum Kurikulum 2004 yang  Melengkapi kurikulum dengan
dimiliki belum melatih semua guru agar dapat
lengkap (KKM, membuat SKBM, Silabus, dll
Silabus, Penilaian)  Menyalin kurikulum dari sekolah
lain
3.. ATK Peralatan tulis  Membeli alat tulis baru
menulis untuk  Mengoptimalkan alat tulis yang ada
pembuatan model
penilaian belum
tersedia
4. Tenaga Belum ada tenaga  Mengangkat tenaga baru untuk
administrasi administrasi yang membuat bank soal
mengurusi pembuatan  Mengefekifkan tenaga TU yang ada
bank soal

e. Menerapkan model pembelajaran kelompok anak berprestasi dan kelomok anak


bermasalah
Komponen / faktor Persiapan pada Alternatif pemecahan persoalan
yang tidak siap komponen / faktor
1. Guru Guru belum  Pembelajaran khusus untuk
menerapkan model – kelompok anak berprestasi
model pembelajaran  Pembelajaran khusus untuk
bagi kelompok anak kelompok anak bermasalah
berprestasi  pembelajaran tutor teman sebaya
2. Tutor Belum ada tutor yang  melatih seorang guru untuk

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 97


yang melaksanakan menjadi tutor
pembelajaran pada  mendatangkan tutor
kelompok siswa yang
berprestasi dan
bermasalah
3. Kurikulum Belum ada kurikulum  Membuat kurikulum khusus untuk
khusus untuk kelomok siswa yang berprestasi
kelompok siswa yang  Membuat kurikulum khusus untuk
berprestasi dan kelomok siswa yang bermasalah
bermasalah
4. ATK Peralatan tulis  Membeli alat tulis baru
menulis untuk  Mengoptimalkan alat tulis yang ada
pembuatan model
penilaian belum
tersedia
5. Bimbingan Belum terjalin  Membentuk jalinan kerkasama
Belajar Lainnya kerjasama dengan dengan bimbingan belajar
bimbingan belajar  Mendaftarkan kelompok siswa
berprestasi pada bimbingan belajar

IX. RENCANA PROGRAM KERJA DAN RENCAMA PROGRAM KEGIATAN

Pengembangan isi ( kurikulum )

a. Program 1 : Pembuatan KKM semua mata Pelajaran


Kegiatan : a. Mengundang nara sumber
b. Melaksanakan loka karya pembuatan KKM
c. Pembelian ATK.
b. Program 2 : Pembuatan SKL semua mata pelajaran
Kegiatan : a. Mengundang nara sumber
b. Melaksanakan loka karya pembuatan SKL
c. Pembelian ATK
c. Program 3 : Sekolah mengembangkan kurikulum satuan pendidikan.
Kegiatan : a. Menetapkan hasil sosialisasi KTSP serta Kurikulum 2013.
b. Melaksanakan workshop KTSP serta Kurikulum 2013.
c. Mengirimkan guru
d. Program 4 : Sekolah mengembangkan pemetakan ( SK , KD, Indikator ) dan silabus
untuk kelas VII sampai IX

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 98


Kegiatan : a. Mengadakan workshop dalam pemetakan ( SK,KD,indikator ) dan
penyusunan silabus.
b .Mendatangkan nara sumber
c. Menyediakan alat-alat tulis
d. Melaksanakan penyusunan silabus kelas VII sampai IX untuk semua
mapel.
e. Mengadakan hasil penyusunan silabus.
e. Program 5 : Sekolah mengembangkan rencana pembelajaran ( RPP )
Kegiatan : a. Menyusun Kaldik pendidikan.
b. Menyusun perangkat pembelajaran
c. Menyusun program pembelajaran
f. Program 6 : Sekolah mengembangkan Sisnil ( Sistem Penilaian)
Kegiatan : a. Menyusun jenis tagian dan instrumen
b. Menentukan bobot masing-masing tagihan
c. Melaksanakan penilaian
d. Menganalisis hasil penilaian
e. Menyusun program remidi.
f. Melaksanakan remidi.
2. Peningkatan/ Pengembangan Pendidik dan Tenaga Kependidikan
a. Program 1: Peningkatan dan pengembangan profesionalitas guru
Kegiatan : a. Mengikutsertakan guru mapel dalam penataran-penataran dan seminar
b. Mengikutsertakan guru mapel dalam kegiatan MGMP.
c. Mengadakan pelatihan Bahasa Inggris.
d. Pelaksanaan monitoring dan evaluasi oleh kepala sekolah.
e. Pelaksanaan pembinaan terhadap guru
f. Pelaksanaan evaluasi terhadap program sekolah.
b. Program 2 : Pelatihan komputer bagi guru yang profesional.
Kegiatan : a. Mengadakan pelatihan komputer bagi guru mapel TIK.
b. Mengadakan pelatihan komputer bagi semua guru.
c. Program 3 : Pelatihan komputer bagi tenaga kependidikan.
Kegiatan : a. Mengikutsertakan tenaga kependidikan dalam penataran administrasi
sekolah.
b. Mengadakan pelatihan komputer bagi tenaga kependidikan.

d. Program 4 : Pelaksanaan monitoring dan evaluasi terhadap kinerja guru dan tenaga
kependidikan.
Kegiatan : a. Melaksanakan monitoring dan evaluasi terhadap guru.
b. Melaksanakan monitoring dan evaluasi terhadap tenaga kependidikan

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 99


c. Melaksanakan pembinaan terhadap guru dan tenaga kependidikan.
d. Mengadakan evaluasi terhadap program oleh kepala sekolah.
3. Pengembangan Standar Proses
a. Program 1 : Sekolah melaksanakan pembelajaran CTL untuk semua mata pelajaran.
Kegiatan : a. Sosialisasi CTL
b. Aktivitas kegiatan MGMP sekolah
c. Mengembangkan metode pembelajaran : konstruktivisme, learning,
community, quetioning, modeling, refleksi, dll.
b. Program 2 : Sekolah mengembangkan strategi pembelajaran.
Kegiatan : a. Pelaksanaan pelatihan CTL dan pembuata media pembelajaran tingkat
sekolah.
b. Mendatangkan nara sumber.
c. Pengadaan ATK untuk pelatihan.
c. Program 3 : Sekolah menyediakan bahan dan sumber pelajaran.
Kegiatan : a Melengkapi buku paket untuk semua mapel kelas IX
b. Menambah buku referensi untuk guru kelas IX.
4. Pengembangan/ Peningkatan Sarana dan Prasarana Pendidikan
a. Program 1 : Pemasangan jaringan Internet
Kegiatan : a. Pembangunan ruang Lab.IPA
b. Pembangunan Ruang Lab.Komputer

5. Peningkatan Standar Kelulusan


a. Program 1 : Menaikkan nilai rata-rata Ujian Nasional dari 7,0 menjadi 7,50
Kegiatan : a. Mengadakan tambahan materi pelajaran pada sore hari untuk kelas IX
b. Melaksanakan uji coba ujian sebanyak 3 kali
c. Membentuk kelompok belajar.
d. Mengadakan dialog dengan orang tu secara berkala.
b. Program 2 : Memenangkan lomba mata pelajaran di tingkat Kabuapten
Kegiatan : a. Memilih siswa yang berbakat pada pelajaran tertentu ( MIPA, IPS,
Kebahasaan ).
b. Mengadakan pembinaan seminggu sekali.
c. Pengadaan kumpulan soal-soal lomba
d. Mengikuti lomba tingkat Kota.
c. Program 3 : Memenangkan lomba Vocal Group di tingkat kabupaten
Kegiatan: a. Memilih siswa yang berbakat pada bidang seni music dan suara
b. Mengadakan pembinaan seminggu sekali.
c. Mengikuti lomba-lomba.

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 100


d. Program 4 : Memenangkan lomba cabang olah raga (bola Volly, tenis meja
,bulutangkis dan basket).
Kegiatan : a. Memilih siswa yang berbakat
b. Membeli alat dan perlengkapannya.
c. Mengadakan pembinaan seminggu sekali.
d. Mengikuti lomba-lomba
e. Mengadakan uji tanding dengan sekolah / tim lain.
e. Program 5 : Meningkatkan kemampuan siswa dalam menguasai teknologi informasi
dan komunikasi.
Kegiatan : a. Membentuk tim tutorial dan tutor sebaya.
b. Pengadaan komputer.
c. Peremajaan komputer.
d. Mengadakan pembinaan seminggu sekali
e. Mengikuti lomba-lomba
f. Program 6 : Memiliki regu KIR yang berprestasi di tingkat Kota.
Kegiatan : a. Membetuk regu KIR
b. Membeli buku referensi.
c. Mengadakan pembinaan seminggu sekali.
d. Mengikuti lomba-lomba.
g. Program 7 : Memiliki regu kepanduan/ Pramuka berprestasi di tingkat Kota
Kegiatan : a. Membentuk regu Pandu / pramuka inti.
b. Mengadakan pembinaan seminggu sekali.
c. Mengikuti lomba-lomba.
d. Membeli kompas bidik dan kompas biasa
h. Program 8 : Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan pada Tuhan Yang Maha Esa.
Kegiatan : a. Perayaan natal dan paskah
b. Pengadaan pesantren kilat tiap bulan ramadhan
i. Program 9 : Melaksanakan progam keterampilan yang dibutuhkan masyarakat.
Kegiatan : a. Pendataan siswa yang berminat pada keterampilan membuat batako
b. Pendataan siswa yang berminat pada keterampilanmembuat batako.
c. Pelatihan batako seminggu sekali
6. Meningkatkan/ Mengembangkan Mutu Kelembagaan dan Manajemen Sekolah
a. Program 1 : Mengembangkan dan melengkapi administrasi sekolah ( yang bersifat
wajib dan tidak wajib, sesuai dengan peraturan pemerintah nomor 19 tahun
2005 yang merupakan amanat undang-undang nomor 200 tahun 2003, yaitu
sekolah mampu memenuhi Standar Nasional Pendidikan dengan
tercapainya Standar Pendidikan dan Tenaga kependidikan, standar

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 101


kelulusan, standar fasilitas, standar pengelolaan, standar pemberdayaan,
dan standar penilaian.
Kegiatan : a. Sosialisasi PP.19 tahun 2005 .
b.Pembuatan administrasi sekolah.
b. Program 2 : Implementasi MBS
Kegiatan : a. Sosialisasi MBS.
b. Pembagian tugas pada pendidik dan tenaga kependidikan tentang
implementasi MBS.
c. Membentuk tim penyusun RPS.
c. Program 3 : Pelaksanaan monitoring dan evaluasi oleh sekolah tentang kinerja
sekolah.
Kegiatan : a. Membentuk tim monitoring dan evaluasi.
b. Pelaksanaan monitoring dan evaluasi.
c. Pelaporan monitoring dan evaluasi
d. Progarm 4 : Pelaksanaan supervisi klinis dan evaluasi.
Kegiatan : a. Melaksanakan pembinaan terhadap pendidik dan tenaga kependidikan.
b. Mengadakan kegiatan refresing bagi pendidik dan tenaga
kependidikan.
e. Program 5 : Membuat jaringan kerja secar vertikal dan horisontal.
Kegiatan : a.Membentuk jaringan kerja berdasarkan rumpun mata pelajaran secara
horisontal.
c. Membuat laporan perkembangan pembelajaran masing-masing rumpun.

6. Pengembangan Standar Pembiayaan Pendidikan.


a. Program 1 : Sekolah menjalin kerjasama dengan perusahaan yang berada di sekitar
sekolah, terutama dengan perusahaan milik alumni
Kegiatan : a. Mengadakan pertemuan dengan dunia usaha dan industri yang berada
di sekitar lokasi sekolah.
b.Program 2 : Implementasi model evaluasi pembelajaran ulangan harian,ulangan
tengah semester, ulangan akhir semester
Kegiatan : a. Membuat jadwal penggunaan ruang media, ruang laboratorium
IPA,ruang laboratorium komputer dan ruang laboratorium bahasa.
b. Melaksanakan ulangan harian, ulangan tengah semester, ulangan akhir
semester, dan ulangan kenaikan kelas
c. Program 3 : Pelatihan model-model penilaian untuk lomba-lomba dengan uji coba
bagi semua mata pelajaran.
Kegiatan : a. Mengadakan pelatihan guru untuk membuat model penilaian untuk
lomba dan uji coba.

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 102


b. Mendatangkan nara sumber.
c. Mengadakan lomba mata pelajaran.
d. Mengadakan kerjasama dengan intansi lain.
d. Program 4 : Memiliki Bank soal
a. Mengadakan sarana atau alat-alat pendukung pembuatan bank soal.
b. Mengoptimalkan tenaga TU untuk membuat bank soal.
e. Program 5 : Menerapkan model pembelajaran bagi kelompok anak berprestasi dan
bermasalah.
a. Membentuk kelompok matematika, kelompok IPA dan kelompok bahasa
Inggris.
b. Membentuk kurikulum untuk kelompok siswa berprestasi.
c. Mengadakan kerjasama dengan bimbingan belajar.
d. Pembinaan kelompok siswa berprestasi.
Jadwal kegiatan (terlampir)
X. TONGGAK-TONGGAK KUNCI KEBERHASILAN
Program-program strategis dan tonggak-tonggak kunci keberhasilan dan 3 fase
pengembangan
Tonggak – tonggak Kunci Keberhasilan
No Program – Program Strategis Tahun Tahun Tahun Tahun
2019 2020 2021 2022
1. Fase Rintisan
a. Pengembangan kapasitas sumber
daya manusia (pendidik dan tenaga 90 % 90 % 90 %
kependidikan)
b. Pengembangan kapasitas sumber daya
selebihnya (dana, peralatan, 90 % 90 % 90 %
perlengkapan, bahan)
c. Pengembangan kapasitas kelembagaan
(manajemen, organisasi, administrasi, 90 % 90 % 90 %
sistem informasi)
d. Pengembangan kapasitas sistem
90 % 90 % 90 %
(kebijakan, legislasi, dan regulasi)
e. Pemodernisasian sistem informasi
80 % 80 % 80 %
manajemen kependidikan dengan ICT
f. Penguatan peran masyarakat melalui
90 % 90 % 90 %
komite sekolah dan dewan pendidikan
2. Fase Konsolidasi
a. Telaah praktek-praktek yang baik dan
90 % 90 % 90 %
pelajaran yang dapat dipetik

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 103


b. Saling tular praktek-praktek yang baik
dan pelajaran yang dapat dipetik antar 80 % 80 % 80 %
SSN
c. Tegaknya kesepakatan dan komitmen
90 % 90 % 90 %
terhadap tata nilai SSN
d. Terterapkannya sistem dan prosedur
90 % 90 % 90 %
kerja yang mantap
e. Tertatanya tugas dan fungsi serta
95 % 95 % 95 %
struktur organisasi
f. Terlaksananya tata kelola yang baik 90 % 90 % 90 %
g. Terterapkannya teamwork SSN yang
kompak, cerdas, dinamis, dan lincah 95 % 95 % 95 %
antar instansi yang terlibat dalam SSN
3. Fase Kemandirian 90 % 90 % 90 %
a. Tumbuhnya prakarsa sendiri untuk
90 % 90 % 90 %
memajukan SSN
b. Keprogresifan dan keuletan SSN 90 % 90 % 90 %
c. Kemampuan berfikir dan Kesanggupan
bertindak secara orisinal dan kreatif 90 % 90 % 90 %
(inisitif)
d. Kemantapan SSN dalam bersaing secara
90 % 90 % 90 %
regional dan nasional

Program – program Strategis dan Tonggak – Tonggak Kunci Keberhasilan dalam Rencana
Jangka Menengah Sekolah Standar Nasional Berdasarkan program
Tonggak – tonggak Kunci Keberhasilan
No Program – Program Strategis Tahun Tahun Tahun Tahun
2019 2020 2021 2022
1. Output
a. Prosentase kelulusan yang masuk di
sekolah favorit tingat 15 % 15 % 15 %
provinsi/kabupaten
b. Kejuaraan akademik / non-akademik
3 3 3
tingkat provinsi / nasional
c. Kejuaran olimpiade nasional
1 1 1
(matematika, fisika dll)
d. Rata – rata UN dan US 8.21 8.21 8.21
2. Proses (PBM)
50 % 50 % 50 %
a. Pelaksanaan strategi pembelajaran

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 104


mutakhir (CTL, Cooperative learning,
Quantum learning)
Proses (Manajemen)
a. Kelengkapan dan keakuratan Rencana 90 % 90 % 90 %
lima tahunan
b. Kelengkapan dan keakurata Rencana
100 % 100 % 100 %
satu tahunan
c. Penerapan MBS secara konsisten 95 % 95 % 95 %
d. Kepemilikan “Kemitraan” dengan warga
4 4 4
sekolah dan masyarakat
Proses (Kepemimpinan)
a. Kepemilikan forum publikasi Rencana 100 % 100 % 100 %
Jangka menengah dan pendek
b. Budaya yang kondusif dalam PBM 100 % 100 % 100 %
c. Penerqapan demokratisasi di sekolah 100 % 100 % 100 %
d. Kepemilikan regulasi sekolah yang
100 % 100 % 100 %
dilaksanakan secara konsisten
e. Kepemilikan usaha – usaha sekolah 3 3 3
Proses (Sistem Penilaian)
95 % 95 % 95 %
a. Kepemilikan bank soal yang baik
b. Kepemilikan sistem validasi yang baik 80 % 80 % 80 %
c. Kepemilikan dokumen penilaian yang
90 % 90 % 90 %
lengkap
d. Kepemilikan standar penilaian 90 % 90 % 90 %
3 Input (Kurikulum)
a. Kepemilikan dokumen kurikullum secara
100 % 100 % 100 %
lengkap (KTSP Lengkap)
b. Kepemilikan tim pengembang kurikulum
100 % 100 % 100 %
yang handal
Input (Guru)
a. Kecukupan jumlah guru 100 % 100 % 100 %
b. Kepemilikan jumlah guru yang
40 % 40 % 40 %
bersertifikasi
c. Kepemilikan guru yang berkualifikasi S-1 83 % 83 % 83 %
Input (Kepala Sekolah)
a. Kecukupan kualifikasi kepala sekolah (S-
0% 0% 0%
2)
b. Kepemillikan kepala sekolah yang
100 % 100 % 100 %
bersertifikasi
c. Kompetensi kepala sekolah yang
100 % 100 % 100 %
memenuhi standar

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 105


d. Kepemilikan kepala sekolah yang
berpengalaman dalam bidang 100 % 100 % 100 %
manajemen
Input (Tenaga Pendukung)
a. Kecukupan jumlah ideal pustakawan 50 % 50 % 50 %
b. Kecukupan jumlah ideal laboran 50 % 50 % 50 %
c. Kecukupan jumlah ideal teknisi
100 % 100 % 100 %
komputer
d. Kecukupan jumalh ideal karyawan 75 % 75 % 75 %
e. Kepemilikan pustakawan yang kompeten 0% 0% 0%
f. Kepemilikan laboran yang kompeten 50 % 50 % 50 %
g. Kepemilikan teknisi kompupter yang
50 % 50 % 50 %
kompeten
h. Kepemilikan Karyawan yang kompeten 100 % 100 % 100 %
Input (Organisasi dan Administrasi)
a. Kepemilikan tupoksi yang jelas 100 % 100 % 100 %
b. Kepemilikan sistem administrasi yang
80 % 80 % 80 %
lengkap dan mutakhir
c. Kepemilkan SIM yang mutakhir 80 % 80 % 80 %
Input (Sarana dan Prasarana)
a. Kepemilikan lahan yang mencukupi 100 % 100 % 100 %
b. Kepemilikan ruang kelas yang cukup 100 % 100 % 100 %
c. Kepemilikan jumlah siswa per kelas yang
90 % 90 % 90 %
ideal (32 Siswa) per rombel)
d. Kepemilikan fasilitas ICT yang ideal 100 % 100 % 100 %
e. Kepemilikan buku pelajaran yang ideal
100 % 100 % 100 %
(1:1) dan referensi (1:3)
f. Kepemilikan ruang baca yang memadai 80 % 80 % 80 %
g. Berlangganan jurnal atau buletin 100 % 100 % 100 %
h. Kepemilikan komputer perpustakaan 100 % 100 % 100 %
i. Kepemilikan jaringan internet 100 % 100 % 100 %
j. Kepemilikan laboratorium (IPA, Bahasa,
80 % 80 % 80 %
Multimedia, IPS)
k. Kepemilikan Lab. Komputer yang ideal 100 % 100 % 100 %
l. Kepemilikan software yang selalu update 100 % 100 % 100 %
m. Kepemilikan kantin yang memadai 100 % 100 % 100 %
n. Kepemilikan mebelair yang memadai 100 % 100 % 100 %
o. Kepemilikan lingkungan sekolah yang
100 % 100 % 100 %
sehat dan bersih
p. Kepemilikan sarana OR yang memadai 100 % 100 % 100 %
q. Kepemilikan ruang auditorium 100 % 100 % 100 %

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 106


r. Kepemilikan komputer untuk guru yang
100 % 100 % 100 %
memadai
s. Kepemilikan bahan dan peralatan P3K 100 % 100 % 100 %
t. Kepemilikan toilet untuk laki-laki dan
80 % 80 % 80 %
perempuan yang mencukupi
u. Kepemilikan sistem sanitasi yang bersih
100 % 100 % 100 %
yang berstandar kesehatan
v. Kepemilikan tempat bermain yang
100 % 100 % 100 %
memadai
w. Kepemilikan tempat ibadah yang
100 % 100 % 100 %
mencukupi
Input (Kesiswaan)
a. Kepemilikan regulasi penerimaan
peserta didik baru yang profesional dan 100 % 100 % 100 %
transparan
b. Kepemilikan program pembinaan dan
100 % 100 % 100 %
pembimbingan siswa yang jelas
Input (Pembiayaan)
a. Kepemilikan Regulasi pembiayaan
100 % 100 % 100 %
pendidikan yang jelas dan rinci
b. Kepemilikan sarana untuk penggalangan
100 % 100 % 100 %
dana sekolah
c. Kepemilikan aturan yang jelas dalam
100 % 100 % 100 %
sistem pertanggung jawaban keuangan
Input (Regulasi Sekolah)
a. Penerapan regulasi sekolah secara
100 % 100 % 100 %
konsisten
Input (Hubungan Masyarakat)
a. Kepemilikan wadah hubungan antara
100 % 100 % 100 %
sekolah dengan masyarakat
b. Kadar pelibatan masyarakat dalam
80 % 80 % 80 %
pengembangan sekolah
Input (Kultur Sekolah)
a. Kadar pengembangan budaya yang
kondusif (harapan yang tinggi,
90 % 90 % 90 %
keunggulan, dan wawasan kedepan yang
positif)
b. Kepemilikan sarana yang
membangkitkan komitmen yang tinggi 90 % 90 % 90 %
dan penciptaan rasa aman
c. Kepemilikan regulasi yang menciptakan 90 % 90 % 90 %

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 107


rasa tanggung jawab yang tinggi
d. Kepemilikan regulasi yang menciptakan
suasana yang harmonis dan etos kerja 90 % 90 % 90 %
yang tinggi

XI. PENGAWASAN DAN EVALUASI 1 TAHUN


Kepala sekolah membentuk tim yang bertugas untuk membuat pengembangan
perangkat instrumen monitoring dan evaluasi, Monitoring dan evaluasi program
dilaksanakan pada akhir bulan agar dapat ditindaklanjuti pada bulan berikutnya.
Sasaran program Supervisi dan Monev selama Satu tahun adalah:
1. Mewujudkan monitoring dan evaluasi penyelenggaraan pendidikan dan hasil – hasilnya
2. Mewujudkan supervisi klinis (membuat instrumen, memvalidasi, melaksanakan,
menganalisis, membuat laporan, tindak lanjutnya)
3. Mewujudkan supervisi klinis CTL
4. Mewujudkan evaluasi kinerja sekolah (internal) akhir tahun (menentukan tim,
membuat instrumen, memvalidasi, melaksanakan, menganalisis, membuat laporan,
tindak lanjut)

XII. JADWAL PROGRAM KERJA

Sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan di sekolah, telah disusun jadwal


Program Kerja Kegiatan SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap Tahun 2020/2021 sebagai
berikut:

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 108


RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 1
PEMERINTAH KABUPATEN KAPUAS
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 5 TIMPAH SATU ATAP
Alamat: Ds. Batapah Kec. Timpah Kab. Kapuas Provinsi Kal - Teng
E-mail:www.smpn5 timpah satap@gmail.com, HP.082151552242 Kode Pos 73554

JADWAL PROGRAM KERJA SMP NEGERI 5 TIMPAH SATU ATAP


TAHUN AJARAN 2021/2022

PENANGGUNG
No URAIAN KEGIATAN TANGGAL PELAKSANAAN
JAWAB
1. Rapat persiapan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Minggu ke-2 Bulan Mei 2021 Waka.Kesiswaan Kepala Sekolah
2. Rapat Pembagian tugas mengajar dan tugas lainnya Minggu ke-2 Bulan Mei 2021 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
3. Libur Idul Fitri 1442 H 13 s.d 14 Mei 2021 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
4. Libur kenaikan kelas 01 s.d 10 Juli 2021 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
5. Pendaftaran Peserta Didik Baru 07 s.d 30 Juni 2021 Waka.Kesiswaan Kepala Sekolah
Pengumuman Peserta Didik Baru yang diterima dan Daftar
6. 30 s.d 31 Juni 2021 Waka.Kesiswaan Kepala Sekolah
Ulang
7. Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) 12 s.d 14 Juli 2021 Panitia MPLS Kepala Sekolah
8. Rapat pertama Dewan Guru, Komite, dan Orang Tua/Wali Siswa Minggu ke-3 bulan Juli 2021 Waka.Humas Kepala Sekolah
Rapat koordinasi Dewan Guru, Struktur Sekolah dan Wali Kelas
9. Minggu ke-3 bulan Juli 2021 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
utuk persiapan KBM Tahun Ajaran 2020/2021
10. Hari Pertama belajar Tahun Pelajaran 2020/2021 Minggu ke-4 bulan Juli 2021 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
11. Pelaksanaan Supervisi PBM Minggu ke-4 bulan Juli 2021 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
12. Rapat persiapan peringatan 17 Agustus Minggu ke-2 bulan Agustus 2021 Panitia HUT Waka.Kesiswaan
13. Upacara peringatan HUT Proklamasi 17 Agustus 17 Agustus 2021 Panitia HUT Waka.Kesiswaan

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 0


14 Perayaan dan lomba peringatan HUT Proklamasi 17 Agustus 18 s.d 20 Agustus 2021 Panitia HUT Waka.Kesiswaan
15. Asesmen Nasional SMP 27 s.d 30 September 2021 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
16. Rapat pembentukan panitia UTS Semester I Minggu ke-2 bulan Oktober 2021 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
17 Ujian Tengah Semester I Minggu ke-1 bulan November 2021 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
18. Perkiraan Ulangan Semester I 06 s.d 10 Desember 2021 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
19. Pembagian Raport Semester I 31 Desember 2021 Wali Kelas Kepala Sekolah
20. Libur Semester I 27 s.d 31 Desember 2021 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
Rapat Dewan Guru mengawali PBM Semester II dan perkiraan
21. Minggu ke-1 bulan Januari 2022 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
pelaksanaan Supervisi
22 Libur Tahun Baru Imlek 01 Februari 2022 Waka.Kesiswaan Kepala Sekolah
23 Pelaksanaan Supervisi PBM Minggu ke-2 bulan Januari 2022 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
24 Rapat pembentukan panitia UTS Semester II Minggu ke-1 bulan Maret 2022 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
25 UTS Semester II Minggu ke-3 bulan Maret 2022 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
26 Libur Hari Raya Nyepi (Tahun Baru Saka) 03 Maret 2022 Waka.Kesiswaan Kepala Sekolah
27. Perkiraan Ujian Sekolah Minggu ke-4 bulan Maret 2022 Kepala Sekolah Disdik Kota P.Raya
28. Rapat Pembentukan panitia Ulangan Semester II Minggu ke-3 bulan Mei 2022 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
29 Libur Hari Buruh Internasional 01 Mei 2022 Waka.Kesiswaan Kepala Sekolah
30 Libur Hari Wafat Isa Almasih 26 Mei 2022 Waka.Kesiswaan Kepala Sekolah
31 Libur Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1442 H 01 Maret 2022 Waka.Kesiswaan Kepala Sekolah
32 Perkiraan Ujian Sekolah Berbasis Nasional (USBN) 28 Maret s.d 02 April 2022 Kepala Sekolah Disdik Kota P.Raya
33. Ulangan Semester II 13 s.d 18 Juni 2022 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
34. Rapat penetuan kenaikan kelas & Rapat penetuan kelulusan Minggu ke-4 bulan Juni 2022 Waka.Kurikulum Kepala Sekolah
35. Pembagian raport Semester II 25 Juni 2022 Wali Kelas Kepala Sekolah
36. Perkiraan Libur Semester II 27 Juni s.d 09 Juli 2022 Waka.Kesiswaan Kepala Sekolah

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 1


Batapah, Juli 2021
Kepala SMP Negeri 5 Timpah Satap,

SINGKAP, S.Pd
NIP. 197207211995031002

RKS SMP Negeri 5 Timpah Satu Atap 2021. 2

Anda mungkin juga menyukai