Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK

LKPD
ASURANSI, BANK, DAN KOPERASI SYARIAH
UNTUK PEREKONOMIAN
UMAT DAN BISNIS YANG
MASLAHAH
Kegiatan

Nama Kelompok Nilai 1


1..
2.
3.
4.
5.
6.

Tujuan Pembelajaran Model Pembelajaran :


1. Discovery Learning
2. Problem Based Learning
Menganalisis implementasi fikih muamalah: asuransi,
bank dan koperasi syariah di masyarakat
1. Sumber literatur
Persiapan 2. Alat tulis

Petunjuk Kegiatan
1. Bacalah literatur terkait materi prinsip-prinsip ekonomi syariah dan rumuskan konsep yang terdapat didalamnya.
2. Bacalah literatur terkait keberadaan Asuransi, Bank, dan Koperasi Syariah sesuai tugas kelompok.
3. Rumuskan satu permasalahan yang kalian temukan dalam implementasi Asuransi, Bank, dan Koperasi Syariah di masyarakat.
4. Analisis beberapa faktor yang menjadi penyebab dari masalah tersebut.
5. Analisis apa yang menjadi penentu penyebab masalah tersebut.
6. Diskusikan jawaban atau solusi atas permasalahan tersebut.
7. Eksplorasi sumber yang menjadi rujukan atas jawaban dari permasalahan tersebut.
8. Presentasikan hasil diskusi kelompokmu di depan kelas.

Penentu Penyebab Masalah


Konsep Prinsip Ekonomi Syariah

1. ....
1. ....
2. ....
2. ....
3. ...
3. ...
dst.
dst.

Konsep Asuransi/Bank/Koperasi
Syariah Jawaban / Solusi Masalah

1. .... 1. ....
2. .... 2. ....
3. ... 3. ...
dst. dst.

No. Sumber Judul

Rumusan Masalah
1. .....

Penyebab Masalah
1. ....
2. ....
3. ...
dst.
Lembar
Penilaian
Nama Kelompok
Tujuan Pembelajaran

Menganalisis implementasi fikih muamalah: asuransi,


bank dan koperasi syariah di masyarakat

Sikap

Nama Aspek ASPEK


NAMA
Kualitas Kerjasama Inisiatif &
Kontribusi Komunikasi
Pekerjaan Tim Tg. Jawab

Skore :
Kurang = 1
Cukup = 2
Baik = 3
Sangat Baik = 4

Pengolahan Nilai

Nilai = Skore yang diperoleh X 100 = ...


Skore Maksimal

Tugas Kelompok

KATEGORI
ASPEK
Baru Berkembang Layak Cakap Mahir

Pemahaman tentang Prinsip-prinsip Fikih Muamalah

Pengetahuan tentang Produk dan Layanan Keuangan Syariah

Kemampuan Menganalisis Dampak Sosial dan Ekonomi Implementasi Fikih


Muamalah

Pemahaman tentang Tantangan dan Peluang Implementasi Fikih Muamalah

Kriteria :
Mahir (4) : mampu menjelaskan aspek tersebut dengan jelas dan komprehensif
Layak (3) : mampu menjelaskan aspek tersebut secara memadai
Cakap (2) : mampu menjelaskan aspek tersebut dengan baik walaupun terdapat beberapa kesalahan atau kekurangan
Baru Berkembang (1) : memiliki pemahaman tetapi masih perlu belajar lebih banyak dan menggali lebih dalam

Pengolahan Nilai

Nilai = Skore yang diperoleh X 100 = ...


Skore Maksimal

Anda mungkin juga menyukai