Anda di halaman 1dari 1

DASAR-DASAR ILMU FIQIH

26/12/2021
Bersama: Ustadz Ahmad Yusuf, S.Pd.I

 Hadits innal a’malu bin niyat..


 Niat = alqosdu = keinginan
 Niat istilah: Keingin kuat untuk melaksanakan ibadah dalam rangka mendekatkan diri kepada Allah ta;ala, dengan
dorongan itulah seorang hamba diberi ganjaran oleh Allah subhana wa ta’ala
 Nabi shollallahu alayhi wa sallam memberikan contoh dengan Ibadah Hijarah, karena hijrah jaman nabi ibadah
yang besar. Siapa yang hijrah dari negara kesyirikan menuju negeri tauhi dan jug auntuk berlajar agama kepada
guru. Maka inilah hijrah yang diridhoi oleh Allah.
 Fungsi niat adalah untuk membedakan antara ibadah dan kebiasan
 Fungsi niat adalah untuk membedakan antara satu ibadah dengan ibadah yang lainnya

Anda mungkin juga menyukai