Anda di halaman 1dari 2

Nama : Putri Syalsabila

NIM : J1D022075
Mata Kuliah : Menyimak
TUGAS RESUME

1. PERANGKAT PEMBELAJARAN
• Permendikbud No. 65 Tahun 2013 tentang Standar Pendidikan Dasar
dan Menengah disebutkan bahwa penyusunan perangkat pembelajaran
merupakan bagian dari perencanaan pembelajaran.
• Perencanaan pembelajaran dirancang dalam bentuk silabus dan RPP
yang mengacu pada standar isi.
• Perencanaan pembelajaran juga dilakukan penyiapan media dan sumber
belajar, perangkat penialaian, dan scenario pembelajaran.
2. SILABUS
• Menurut Trianto (2010: 201) menyatakan “Silabus adalah rencana
pembelajaran pada suatu kelompok mata pelajaran tertentu yang
mencakup standar kompetensi, kompetensi dasar, materi pembelajaran,
kegiatan pembelajaran, indicator pencapaian kompetensi untuk
penilaian, alokasi waktu, dan sumber belajar.
• Silabus digunakan sebagai acuan untuk pengembangan rencana
pelaksanaan pembelajaran.
3. FUNGSI RPP
• Mendorong agar guru lebih siap dalam melaksanakan pembelajaran
• Memberikan pedoman agar pembelajaran dilaksanakan secara sistematis
• Agar pembelajaran efektif
• Kualitas guru saat mengajar terkontrol dan tercatat
• Kualitas pembelajaran dapat diukur
• Disusun untuk setiap KD
4. SUMBER BELAJAR
• Sumber belajar adalah semua sumber yang meliputi data, orang dan
barang yang digunakan oleh peserta didik baik secara sendiri-sendiri
maupun dalam bentuk gabungan, biasanya dalam situasi informal, untuk
memberikn kemudhan dalam belajar.
• Sumber belajar meliputi orang, alat, bahan, aktivitas, dan lingkungan
yang ditetapkan sebagai informasi yang disajikan dan disimpan dalam
berbagai bentuk media, sebagai perwujudan dari kurikulum.
• Bentuknya tidak terbatas bisa dalam bentuk cetakan, video, perangkat
lunak, dll.
5. PENILAIAN HASIL BELAJAR
• Domain Kognitif
Pengetahuan yang mencakup kecerdasan bahasa dan logika –
matematika.
• Domain Afektif
Sikap dan nilai yang mencakup kecerdasan antarpribadi dan kecerdasan
intrapribadi atau kecerdasan emosional.
• Domain Psikomotor
Mencakup kecerdasan kinestetik, kecerdasan visual-spasial, dan
kecerdasan musical.

Anda mungkin juga menyukai