Anda di halaman 1dari 14

WELCOME

Rumah
Kebangsaan
SULAWESI TENGGARA
KAMIS, 04 AGUSTUS 2022
KAWASAN KOLAM RETENSI BOULEVARD
(SENTRA UMKM LEPO-LEPO)
01
OUTLINE
Gambaran Umum (SDG's dan IPP)

Kolaborasi Pentahelix

Isu Strategis Sulawesi Tenggara

Visi Misi

Program Unggulan

Penutup
SDG's adalah
02 Agenda Dunia
2015 - 2030
PERPRES NO 59 TAHUN 2017

TENTANG PELAKSANAAN TUJUAN


PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN

01 02

GAMBARAN UMUM SDGS


Sustainable Development Goals Dengan Prinsip-prinsip Universal,
(SDGs) merupakan kesepakatan Integrasi dan Inklusif untuk
pembangunan baru yang mendorong meyakinkan tidak akan ada seorang
perubahan-perubahan yang bergeser pun yang terlewatkan atau "No-One
ke arah pembangunan berkelanjutan. Left Behind".
IPP adalah acuan
03 Pembangunan
Kepemudaan
PERPRES NO 66 TAHUN 2017

TENTANG KOORDINASI LINTAS SEKTOR


PENYELENGGARAN PELAYANAN KEPEMUDAAN

01 02

Indeks Pembangunan Kepemudaan


Pembangunan pemuda harus bersifat lintas

GAMBARAN UMUM IPP


(IPP) asar/acuan/ukuran dalam
bidang yang menyentuh aspek pendidikan,
pembangunan kepemudaan bagi
kesehatan, kesejahteraan, pekerjaan, partisipasi,
seluruh pemangku kepentingan
politik, dan kesetaraan gender. Pembangunan
secara komprehensif, terintegrasi pemuda juga harus berpegang pada prinsip
dan terkoordinir, termasuk bagi para bahwa pemuda adalah objek dan sekaligus
pemudanya. subjek pembangunan.
04

"
UNIVERSITAS
/AKADEMISI
(Konsep dan
Inovasi)

Pembangunan

PEMERINTAHAN BUSINESS
Berkelanjutan & /POLITIK/
FORKOPIMDA
/KORPORASI

RUMAH KEBANGSAAN SULAWESI TENGGARA


BUSINESS (Pendorong)
Pembangunan /KORPORASI (Regulator)

Kepemudaan
adalah hal yang
PENTAHELIX
tak terpisahkan.
Intinya adalah
Kolaborasi Lintas
Sektor MEDIA KOMUNITAS/
(Pengganda) MASYARAKAT
(Akselerator)

05
Isu Strategis
Sulawesi Tenggara
01 02 03

KESEHATAN & KETENAGAKERJAAN

RUMAH KEBANGSAAN SULAWESI TENGGARA


BONUS
DEMOGRAFI KESEJAHTERAAN PEMUDA
diproyeksikan pada Tingginya angka keluhan Masih tingginya angka
kesehatan dibanding
tahun 2020-2045 pengangguran Muda.
kategori Usia Produktif angka Nasional.
(Susenas, 2020)
sebanyak 65,4 % dari Tingginya angka pemuda
total jumlah yang menjadi korban
pendudukan yang kejahatan dibanding
diproyeksikan sebesar angka Nasional.
3,583 juta jiwa. (IPP, 2019)
(BPS, 2020)
06
Isu Strategis Pemuda
Sulawesi Tenggara
04
05

RUMAH KEBANGSAAN SULAWESI TENGGARA


LINGKUNGAN
Pencemaran dan
Kerusakan
PARTISIPASI
Lingkungan Hidup
Kapasitas daerah
PEMUDA
dalam Rendahnya angka
perlindungan dan
pengelolaan
partisipasi Pemuda dan
lingkungan hidup Kepemimpinannya.
(PPLH)
Perubahan Iklim (IPP, 2019)
VISI
07
Sebagai wadah dalam penyelesaian isu
kekinian terkait kesatuan dan persatuan
Bangsa khususnya Sulawesi Tenggara dengan
mengedepankan Local Wisdom.

MISI

KOLABORATIF Mengedepankan Prinsip Pentahelix menyelesaikan isu


dengan berbasis data dengan kaidah Ilmiah.

KEBHINEKAAN Menjunjung tinggi nilai-nilai kebhinekaan tanpa


INKLUSIF
membedakan suku, ras, budaya, agama, disabilitas
VISI DAN MISI

dan strata sosial dalam merajut keberagaman inklusif.

INOVATIF Dengan Transformasi Digital mendorong pemanfaatan


digital dalam berbagai sektor salah satunya Ekonomi
Digital Pemuda.
PROGRAM UNGGULAN
08

Mendeklarasikan Rumah Kebangsaan Sulawesi


Tenggara di 17 Kab/Kota Sulawesi Tenggara

Melaksanakan Diskusi Kebangsaan dengan


Menghadirkan tokoh-tokoh Nasional dan Daerah lintas
Agama, Organisasi, Profesi serta lintas Institusi untuk
memperkuat Wawasan dan Nilai-nilai Kebangsaan
Melakukan kerjasama dan pelatihan pembangunan
serta pemberdayaan Ekonomi Kreatif di Sulawesi
Tenggara.
VISI DAN MISI

Mempersiapkan dan melakukan MOU dengan pihak


Lintas Sektor guna mendukung agenda Rumah
Kebangsaan Sulawesi Tenggara.
PROGRAM UNGGULAN
09

Mendorong Pemulihan Ekonomi pasca Pandemi di


Sulawesi Tenggara.

Melaksanakan Bakti Sosial sebagai bukti program


Rumah Kebangsaan secara menyeluruh dan menyatu
dengan masyarakat serta penanaman Pohon untuk
meredam Pemanasan Global dan Perubahan Iklim.
Menyelenggarakan Festival Kebudayaan untuk
mengangkat nilai-nilai kebudayaan dan untuk menjaga
persatuan kesatuan sesama anak bangsa.
VISI DAN MISI

Menyelenggarakan Pentas Olahraga untuk memperkuat


dan memperkokoh kebersamaan anak bangsa.
PROGRAM UNGGULAN
10

Memperkuat program pemerintah terkait Penuntasan


Stunting dengan membuat team teknis pendampingan.

Mengkampanyekan gerakan melawan Terorisme


dan/atau Radikalisme, Gerakan Melawan Kekerasan
Seksual, gerakan melawan Pernikahan Anak, gerakan
melawan Polarisasi, Gerakan Literasi Digital, dll.
VISI DAN MISI
KANAL PUBLIKASI
ENGLISH CLASS BLUE MEADOWS ACADEMY

www.bhinekasatu.com

@rumahkebangsaan.sultra
11

Penutup

RUMAH KEBANGSAAN SULAWESI TENGGARA


DALAM PENYUSUNAN PROGRAM JANGKA MENENGAH
DAN PANJANG KAMI AKAN MELAKSANAKAN DISEMINASI
PROGRAM DENGAN FGD (FOCUS GROUP DISCUSSION)
DENGAN BERBAGAI LEADING SEKTOR.

UNTUK ITU KAMI SANGAT BERHARAP KEPADA SEMUA


PEMANGKU KEPENTINGAN DAPAT BEKERJA SAMA
DALAM MENYELESAIKAN ISU-ISU TERKINI DAN UNTUK
PEMBANGUNAN SULAWESI TENGGARA YANG
BERKELANJUTAN.
RUMAH KEBANGSAAN SULAWESI TENGGARA
09

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai