Anda di halaman 1dari 26

What Is Life?

Biologi Dasar Semester Ganjil 2023/2024


Capaian
Pembelajaran

Sub-CPMK 1 : Memahami prinsip


dasar biologi pada level terkecil
sampai individu [CPMK 1]
Biologi: ilmu kehidupan

Biologi adalah studi ilmiah


tentang kehidupan

Bagaimana sesuatu itu


bisa disebut hidup?
Ciri-ciri kehidupan
1. Keteraturan
Sebagian besar makhluk hidup
berbentuk teratur

2. Reproduksi
Organisme dapat menghasilkan
sendiri keturunannya
3. Pertumbuhan dan
perkembangan
Organisme tumbuh dan berkembang
sesuai pola yang diwarisinya

4. Pengolahan energi
Organisme dapat mengambil dan
mengubah energi untuk melakukan
segala aktivitas kehidupan
5. Respon terhadap
lingkungan
Organisme memberi respon
terhadap stimulus dari lingkungan

6. Regulasi
Ada mekanisme yang menjaga
lingkungan internal tubuh dalam
kondisi sewajarnya
7. Adaptasi evolusioner
Individu dengan sifat yang paling
cocok dengan lingkungannya lebih
sukses bereproduksi
Biologi: ilmu kehidupan
Perspektif dalam mempelajari Biologi:

Organisasi

Informasi

Energi

Interaksi

Evolusi
1. Perspektif organisasi

Organ
Jaringan
Sel
Organel
Molekul
Biosfer
Ekosistem
Komunitas
Populasi
Organisme
Pada setiap level hirarki terdapat emergent property
(sifat baru)
Ada keterkaitan antara struktur dan fungsi pada setiap level
hirarki
Sel adalah unit terkecil organisme yang memiliki ciri-ciri
kehidupan
sel prokariot: tidak punya membran organel
sel eukariot: punya membran organel
2. Perspektif Informasi Seluruh proses dalam
organisme hidup
melibatkan ekspresi
genetik yang diwariskan
DNA
Tersusun dari 2 rantai nukleotida yang
membentuk double helix
Nukleotida: A, T, C, G

Gen: unit pewarisan sifat, susunan unik


nukleotida yang dapat diekspresikan

Genom: keseluruhan gen yang diwariskan oleh


suatu organisme
3. Perspektif Energi
Kehidupan membutuhkan transfer dan
transformasi energi dan materi
Dalam ekosistem:
Energi mengalir satu arah: energi cahaya
masuk, berubah menjadi energi kimia,
lalu keluar sebagai panas
Materi mengalami siklus: dari tanah ke
produsen, lalu ke konsumen, lalu kembali
lagi ke tanah
Produsen: organisme fotosintetik, konsumen:
organisme yg mengambil energi dari organisme lain
4. Perspektif Interaksi

Pada setiap level hirarki, interaksi antar komponen


mengintegrasikan setiap bagian sehingga semuanya dapat
berfungsi sebagai satu system

Interaksi antar organisme & lingkungannya 🡪 ekosistem

Interaksi dalam tubuh organisme: umpan balik positif & umpan


balik negatif
Ekosistem 🡪 interaksi antara organisme dalam suatu lingkungan
Umpan balik positif 🡪 interaksi dalam tubuh organisme
Umpan balik negatif 🡪
interaksi dalam tubuh
organisme
5. Perspektif Evolusi
Evolusi: proses perubahan biologis dimana
suatu spesies mengakumulasi perbedaan
dengan moyangnya seiring adaptasi dari waktu
ke waktu.

Evolusi adalah penjelasan ilmiah mengapa


makhluk hidup sangat beraneka ragam, namun
disaat bersamaan menunjukkan banyak
kesamaan.

Struktur pada tubuh organisme hidup selalu berkorelasi
dengan fungsi organ tersebut
Organisme diklasifikasikan
dengan membandingkan
struktur, fungsi, dan karakter
lainnya.

Tiga domain kehidupan:


Bacteria
Archaea
Eukarya
The Origin of Species by Charles Darwin (1859)

1. Spesies mengakumulasi perbedaan dengan


moyangnya seiring adaptasi dari waktu ke
waktu
2. Seleksi alam adalah penyebab utamanya
Individu dengan sifat yang lebih cocok
dengan lingkungan lebih mungkin untuk
bertahan dan bereproduksi
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai