Anda di halaman 1dari 9

DOI: 10.20961/jkb.v28i1.

67405
Jurnal Kewirausahaan dan Bisnis Vol.28 No.1 June 2023
p-ISSN: 1979-861X e-ISSN: 2549-1555

Efikasi Diri Generasi Milenial dan Keputusan Berwirausaha di Bidang


Ekonomi Kreatif

Tanti Prita Hapsari dan Siti Salima

Program Studi Kewirausahaan, Fakultas Ekonomi dan Sosial, Universitas Amikom


Yogyakarta, Jl. Ring Road Utara, Ngringin, Condongcatur, Kec. Depok, Kabupaten Sleman,
Daerah Istimewa Yogyakarta 55281, Indonesia

*Corresponding author: tantiprita@amikom.ac.id

Dikirim: 17-11-2022; Diterima: 17-01-2023

ABSTRAK
Pelaku usaha khususnya dari generasi milenial dituntut untuk bisa
menghasilkan produk kreatif yang memiliki nilai jual. Generasi milenial perlu
memiliki efikasi diri yang tinggi untuk berwirausaha di bidang ekonomi kreatif
agar memiliki keyakinan dan keberanian dalam menghadapi segala resiko.
Usaha bidang ekonomi kreatif adalah bidang usaha yang membutuhkan dasar
kreativitas, inovasi dan teknologi. Tujuan penelitian ini adalah untuk
menganalisis pengaruh efikasi diri terhadap keputusan berwirausaha pada
generasi milenial di bidang ekonomi kreatif. Data dikumpulkan dengan
membagikan kuesioner kepada 150 responden. Pemilihan sampel
menggunakan teknik purposive sampling yaitu generasi milenial yang sudah
menjalankan usaha kreatif di Yogyakarta. Analisa data menggunakan regresi
linier sederhana dan didapatkan hasil bahwa efikasi diri memiliki pengaruh
positif terhadap keputusan generasi milenial untuk berwirausaha di bidang
ekonomi kreatif.
Kata kunci: efikasi diri; ekonomi kreatif; keputusan berwirausaha

ABSTRACT
Business actors, especially from the millennial generation, have to be able to
produce creative products that have a sale value. The millennial generation needs high
self-efficacy for entrepreneurship in the creative economy, so they have confidence and
courage to face all the risks. Business in the creative economy sector is a field of business
that requires a basis of creativity, innovation and technology. The aim of this study was
to analyze the effect of self-efficacy toward entrepreneurial decisions of the millennial
generation in the creative economy sector. The data was collected by distributing
questionnaires to 150 respondents. The sample selection used a purposive sampling
technique. They are the millennial generation who have run creative businesses in
Yogyakarta. Data analysis used simple linear regression and the results showed that

30 © 2023 Hapsari dan Salima


Hapsari dan Salma, Efikasi Diri Generasi Milenial dan Keputusan Berwirausaha di Bidang
Ekonomi Kreatif

self-efficacy had a positive influence on the millennial generation's decision to do


business in the creative economy sector.
Keywords: creative economy; entrepreneurial decision; self-efficacy

PENDAHULUAN yang berusia 35-44 tahun sebanyak


Ekonomi kreatif merupakan 34,47% dan usia 25-34 tahun sebanyak
kegiatan ekonomi yang menekankan 23,37% (BPS, 2022).
pada efektivitas informasi dan Generasi milenial diharapkan
kreativitas. Nilai produk yang dapat memberi kontribusi untuk
dihasilkan sangat dipengaruhi dan menciptakan lapangan pekerjaan. Hal
ditentukan oleh sejauh mana sumber ini didasari oleh bertambahnya
daya manusia (SDM) dalam jumlah populasi penduduk di
memaksimalkan kekayaan Indonesia yang mengakibatkan
intelektual. Ekonomi kreatif adalah kenaikan angka pengangguran di usia
kreativitas, pengetahuan, dan gagasan produktif. Kenaikan tersebut akan
tentang manusia sebagai aset untuk berdampak pada menyempitnya
kemajuan ekonomi (Mashdurohatun ketersediaan lapangan pekerjaan.
et al., 2021). Oleh karena itu diperlukan solusi
Pengembangan ekonomi kreatif untuk mengatasinya, diantaranya
di Indonesia membutuhkan peran yaitu dengan berwirausaha.
dan dukungan dari berbagai pihak, Berwirausaha bagi milenial sangat
termasuk generasi milenial. Generasi potensial mengingat bahwa generasi
milenial juga disebut sebagai generasi tersebut sangat dekat dengan
Y, mereka lahir antara tahun 1980– teknologi dan internet, sehingga
2000. Usia rentang tersebut dapat digunakan untuk media
merupakan usia produktif sehingga berbisnis sebagai alat pemasaran dan
generasi milenial akan menjadi tulang mempromosikan produk (Dewi,
punggung perekonomian Indonesia 2020).
(Budiati et al., 2018). Generasi milenial di Indonesia
Generasi milenial memiliki dapat menjadi motor yang
beberapa kelebihan. Menurut menggerakkan perekonomian melalui
Sampoerno & Haryono (2021), kegiatan bisnisnya. Berbagai
generasi milenial memiliki gerak yang subsektor usaha di bidang kreatif
lebih cepat dalam menggunakan dapat menjadi pilihan bidang usaha
teknologi dan internet. Generasi untuk dijalankan. Berbekal
milenial memiliki cara berpikir yang kompetensi dan keahlian yang
terbuka dikarenakan mereka lahir di dimiliki generasi milenial dapat
era informasi sehingga memiliki rasa menjadi wirausaha di era ekonomi
keingintahuan yang tinggi dan sangat kreatif.
menyukai keterbukaan. Generasi Ekonomi kreatif memberikan
milenial banyak berinteraksi dengan peluang dan kesempatan yang besar
perkembangan teknologi, diantaranya bagi generasi milenial untuk terlibat
adalah eCommerce. Pada tahun 2022, menjadi bagian didalamnya. Akan
mayoritas pemilik usaha eCommerce tetapi di sisi lain, berdasarkan pada

JKB Vol.28 No.1 June 2023 31


Hapsari dan Salma, Efikasi Diri Generasi Milenial dan Keputusan Berwirausaha di Bidang
Ekonomi Kreatif

hasil survey BPS tahun 2017 diketahui 2021). Faktor kognitif (efikasi diri
bahwa generasi milenial yang berwirausaha) dan sifat kepribadian
berwirausaha sebanyak 24,33%, (proaktif dan kreativitas) dapat
sementara generasi milenial yang membantu dalam mengeksplorasi
bekerja dengan status buruh/ atensi kewirausahaan terhadap
karyawan dan pegawai sebanyak peluang untuk lingkungan
52,70%. Rendahnya persentase kewirausahaan yang berkelanjutan
generasi milenial yang menjadi (Yasir et al., 2020).
wirausaha menunjukkan minat Konsep kemampuan wirausaha
wirausaha yang masih rendah adalah efikasi diri wirausaha yang
dikarenakan beberapa faktor antara mengacu pada kekuatan dan
lain yaitu kurang pengalaman dan keyakinan bahwa dirinya akan
ketidakberanian mengambil resiko. berhasil menjalankan peran dan
Keputusan berwirausaha generasi tugasnya sebagai wirausaha (Isma et
milenial juga sering terkendala oleh al., 2020). Hasil penelitian Wijangga &
beberapa hal seperti misalnya faktor Sanjaya (2019), menunjukkan bahwa
lingkungan, namun disisi lain efikasi diri dan niat berwirausaha di
hambatan tersebut justru dapat kalangan mahasiswa memiliki
memperkuat kreativitas yang bernilai hubungan yang positif dan signifikan.
untuk sebuah inovasi dan sebagai Mahasiswa akan percaya diri
dasar keinginan berwirausaha terhadap kemampuannya ketika
(Christian, 2017). Hasil survey yang memiliki efikasi diri tinggi,
dilakukan pada penelitian Hadiyati disamping itu mereka juga akan
(2019)mush, tentang efikasi diri memiliki kepercayaan bahwa mereka
mahasiswa dalam memulai mampu melakukannya sehingga akan
berwirausaha menunjukkan bahwa menumbuhkan niat menjadi
dari 30 orang mahasiswa diketahui wirausaha.
kurang dari 10% yang memiliki Penelitian tentang efikasi diri
efikasi tinggi, sisanya masih memiliki dan keputusan berwirausaha penting
keraguan dan memiliki efikasi untuk dilakukan mengingat efikasi
berwirausaha yang rendah. diri dalam berwirausaha di bidang
Efikasi atau kepercayaan diri ekonomi kreatif menjadi sangat
perlu dibangun agar generasi milenial diperlukan ketika tantangan yang
berani mengambil keputusan dihadapi semakin tinggi. Persaingan
berwirausaha. Efikasi diri akan di bidang ekonomi kreatif tidak
menjadikan seseorang yakin bahwa hanya mengandalkan harga dan
dirinya mampu berwirausaha dan kualitas saja akan tetapi harus
dapat mengatasi berbagai kendala berbasis kreativitas, inovasi dan
atau situasi dalam menjalankan teknologi. Generasi milenial yang
wirausaha. Efikasi diri berwirausaha pada dasarnya adalah generasi kreatif
yang tinggi pada seseorang akan nyatanya masih ada beberapa yang
membangkitkan komitmennya dalam memiliki keraguan untuk terjun
menggapai tujuan dengan berusaha dalam berwirausaha. Penelitian ini
menyelesaikan berbagai tugas memiliki tujuan untuk menguji dan
kewirausahaan (Sofia & Sanjaya, menganalisis peran efikasi diri

32 JKB Vol.28 No.1 June 2023


Hapsari dan Salma, Efikasi Diri Generasi Milenial dan Keputusan Berwirausaha di Bidang
Ekonomi Kreatif

generasi milenial dalam berwirausaha HASIL DAN PEMBAHASAN


di bidang ekonomi kreatif. Uji Instrumen Penelitian

METODE Berdasarkan hasil pretest atau


pengujian awal diketahui bahwa
Penelitian ini dilakukan dari terdapat 3 item pertanyaan kuesioner
bulan Desember 2021 hingga bulan yang memiliki nilai Corrected Item
Juli 2022. Data dikumpulkan dengan Total Correlation < 0,30 sehingga harus
menggunakan metode survey yaitu dikeluarkan (tidak valid). Item
dengan cara membagikan kuesioner pertanyaan tersebut adalah 1 item
kepada 150 responden. Sampel pertanyaan untuk mengukur variabel
penelitian dipilih menggunakan efikasi diri dan 2 item pertanyaan
teknik purposive sampling atau untuk mengukur keputusan
pemilihan sampel dengan kriteria berwirausaha. Setelah item
tertentu. Kriteria tersebut digunakan pertanyaan yang tidak memenuhi uji
karena tidak semua usaha yang validitas tersebut dikeluarkan maka
dijalankan generasi milenial didapatkan hasil bahwa seluruh item
merupakan usaha kreatif sehingga pertanyaan efikasi diri dan keputusan
agar representatif maka sampel dalam berwirausaha dinyatakan valid.
penelitian ini harus memenuhi Sementara itu nilai cronbach’s alpha
kriteria yaitu generasi milenial yang variabel efikasi diri dan keputusan
sudah menjalankan usaha kreatif di berwirausaha diatas 0,7 sehingga
Yogyakarta. dapat dinyatakan telah memenuhi uji
Uji validitas dan reliabilitas reliabilitas.
dilakukan untuk kuesioner yang
digunakan. Item pertanyaan Analisis Regresi Linier Sederhana
dinyatakan valid jika memiliki nilai
Corrected Item Total Correlation > 0,30. Penelitian ini menggunakan
Sementara itu, variabel dikatakan data kuantitatif. Metode
reliabel jika memiliki nilai Cronbach’s pengumpulan data dilakukan dengan
Alpha ≥ 0,70. kuesioner yaitu memberikan daftar
Adapun metode analisis data pertanyaan kepada responden untuk
yang digunakan adalah analisis diisi. Mengingat dimensi variabel
regresi linier sederhana dalam penelitian ini merupakan hal
menggunakan bantuan software SPSS yang subjektif dan berdasar atas
25,0 for windows. Analisis regresi linier persepsi responden maka variabel-
sederhana digunakan untuk variabel tersebut diukur dengan
mengukur besarnya pengaruh menggunakan skala likert 1-5.
variabel independen terhadap Pengujian pengaruh variabel efikasi
variabel dependen. Analisis ini diri (X) terhadap keputusan
bertujuan untuk menguji pengaruh berwirausaha (Y) dilakukan dengan
variabel efikasi diri generasi milenial menggunakan analisis regresi linier
terhadap keputusan berwirausaha di sederhana. Berikut ini adalah hasil
bidang ekonomi kreatif. analisis regresi linier sederhana yang
didapatkan:

JKB Vol.28 No.1 June 2023 33


Hapsari dan Salma, Efikasi Diri Generasi Milenial dan Keputusan Berwirausaha di Bidang
Ekonomi Kreatif

Tabel 1. Hasil analisis regresi linier seseorang untuk membangun


sederhana keyakinan agar dapat memiliki
Variabel Koefisien
t
Signifikansi
kepercayaan diri yang besar ketika
statistik akan menjalankan kegiatan
Konstanta 1,462 0,768 0,444
wirausaha.
Efikasi diri 0,849 13,998 0,000
Perhatian konsumen terhadap
R2 0,567 produk kreatif telah mengalami
perubahan. Hal ini dapat
Berdasarkan pada hasil regresi menyebabkan dinamika permintaan
linier sederhana yang ditampilkan di pasar yang sulit diprediksi, sehingga
Tabel 1 dapat diketahui bahwa nilai sebagai seorang pelaku usaha
signifikansi yang dihasilkan untuk dituntut harus bisa menyikapinya
efikasi diri (X) sebesar 0,000 < 0,05, dengan memaksimalkan seluruh
artinya efikasi diri (X) memiliki potensi yang dimiliki. Efikasi diri
pengaruh secara signifikan terhadap menjadi salah satu faktor penentu
keputusan berwirausaha (Y). Pada bagi individu dalam pengambilan
pengujian tersebut diperoleh keputusan berwirausaha di bidang
persamaan Y = 1,462 + 0,849 X. ekonomi kreatif.
Koefisien regresi merupakan Efikasi diri atau self efficacy
konstanta yang akan bernilai 1,462 merupakan tingkat kepercayaan diri
jika variabel efikasi diri (X) bernilai individu atau seseorang dalam
nol. Nilai 0,849 koefisien arah positif melakukan tindakan tertentu.
yang artinya jika variabel efikasi diri Entrepreneurial self-efficacy mengacu
(X) meningkat maka variabel pada keyakinan seseorang terkait
keputusan berwirausaha (Y) juga kemampuannya dalam menjalankan
akan meningkat dan apabila efikasi kegiatan berwirausaha (Newman et
diri (X) menurun maka keputusan al., 2019). Efikasi diri adalah persepsi
berwirausaha (Y) juga akan keyakinan individu mengenai
mengalami penurunan. Nilai R2 kemampuannya untuk membentuk
adalah sebesar 0,567 yang berarti perilaku kewirausahaan yang
bahwa 56,7% variasi variabel meliputi kemampuan untuk memulai
keputusan berwirausaha dapat usaha, mengelola sumber daya
dijelaskan oleh variasi variabel efikasi manusia, bekerja dibawah tekanan,
diri sedangkan sisanya (43,3%) kemampuan mengidentifikasi
dijelaskan oleh variabel lain yang peluang bisnis dan membuat
tidak masuk dalam penelitian ini. tindakan perencanaan (Maydiantoro,
Dunia wirausaha khususnya di et al., 2021).
bidang kreatif memiliki banyak Menurut Lianto (2019), efikasi
tantangan, ketidakpastian dan resiko diri individu dapat dinilai dengan 3
sehingga butuh kesiapan dan skala atau dimensi. Dimensi tersebut
keyakinan untuk memulainya. Selain terdiri dari magnitude (besarnya),
berani mengambil resiko, seseorang strength (kekuatan) dan generality
yang akan berwirausaha juga harus (generalitas). Efikasi diri sangat sesuai
bisa memperhitungkan resiko. Efikasi untuk mempelajari kewirausahaan
diri merupakan bentuk perilaku karena dapat membantu memecahkan

34 JKB Vol.28 No.1 June 2023


Hapsari dan Salma, Efikasi Diri Generasi Milenial dan Keputusan Berwirausaha di Bidang
Ekonomi Kreatif

masalah yang berhubungan dengan efikasi diri yang tinggi akan lebih
kepribadian, membantu wirausaha yakin dalam melakukan sesuatu.
dalam memodifikasi dan Sebaliknya, seseorang dengan efikasi
meningkatkan efikasi diri pada saat rendah akan ragu-ragu dalam
berinteraksi dengan lingkungan, menyelesaikan pekerjaannya. Oleh
membantu mempelajari pilihan dan karena itu, efikasi diri memiliki
efektivitas perilaku wirausaha, dan dampak pada motivasi seseorang
menunjukkan perilaku terbaik dalam mengembangkan potensi dan
wirausaha ketika berada dalam mengejar prestasi serta
situasi yang menantang (Shaheen & mempengaruhi kepercayaan diri
AL-Haddad, 2018). dalam bersosialisasi (Damanik &
Keputusan berwirausaha Purba, 2021).
merupakan penentu dilakukannya Hasil ini juga diperkuat oleh
atau tidak kegiatan berbisnis. Panić & Milić (2022), yaitu efikasi diri
Pengambilan keputusan menjadi berwirausaha berkorelasi positif
proses kritis dan penting karena dengan keberhasilan dalam
didasarkan pada beberapa hal menjalankan bisnis. Efikasi diri
(Karpinski et al., 2020). Pengambilan memiliki pengaruh yang positif
keputusan merupakan proses yang terhadap keputusan berwirausaha.
dilalui oleh seseorang sebagai Tingkat pengambilan keputusan
pertimbangan terhadap sesuatu yang seseorang untuk berwirausaha akan
sedang terjadi (saat ini) untuk masa semakin tinggi jika tingkat
mendatang (Ari & Astiti, 2014). kepercayaan diri yang dimiliki oleh
Keputusan berwirausaha orang tersebut semakin besar (Dewi &
menunjukkan sesuatu yang seseorang Widhiyani, 2020).
inginkan atau lakukan terhadap apa
yang disenanginya (Dewi & KESIMPULAN
Haryanto, 2017). Pada saat Berdasarkan pada hasil analisis
pengambilan keputusan, wirausaha dan pembahasan dapat disimpulkan
dihadapkan dengan ketidakpastian bahwa hasil analisis regresi linier
pilihan dan hasil, termasuk adanya sederhana menunjukkan efikasi diri
masalah yang berhubungan dengan generasi milenial berpengaruh
pengetahuan (Rapp & Olbrich, 2020). terhadap keputusan berwirausaha di
Hasil penelitian ini sejalan bidang ekonomi kreatif. Hal ini
dengan penelitian yang dilakukan ditunjukkan oleh nilai signifikansi
oleh Raza & Irfan (2017), yang sebesar 0,000<0,05. Semakin tinggi
menunjukkan bahwa efikasi diri efikasi diri generasi milenial maka
memiliki pengaruh tinggi pada keputusan untuk berwirausaha di
keputusan berwirausaha, efikasi diri bidang ekonomi kreatif akan semakin
yang dimiliki seseorang akan meningkat. Sebaliknya, jika efikasi
menjadikannya lebih andal dalam diri generasi milenial semakin rendah
memprediksi pilihan karir, minat maka keputusan untuk berwirausaha
pekerjaan, ketekunan dan efektivitas di bidang ekonomi kreatif juga akan
pribadinya. Tingkat efikasi diri tiap mengalami penurunan. Hasil
orang berbeda, seseorang dengan

JKB Vol.28 No.1 June 2023 35


Hapsari dan Salma, Efikasi Diri Generasi Milenial dan Keputusan Berwirausaha di Bidang
Ekonomi Kreatif

perhitungan Koefisien Determinasi characteristics and self efficacy


(R2) adalah sebesar 0,567 atau 56,7% on entrepreneurial decisions.
yang berarti bahwa keputusan BASKARA : Journal of Business
berwirausaha bisa dijelaskan oleh and Entrepreneurship, 3(2), 49-57.
variabel efikasi diri, sedangkan https://doi.org/10.24853/baska
sisanya (43,3%) dijelaskan oleh ra.3.2.49-57
variabel-variabel lain yang tidak Dewi, S. N., & Haryanto, A. T. (2017).
masuk dalam penelitian ini. Dampak keputusan
berwirausaha dengan
DAFTAR PUSTAKA lingkungan sosial dan
Ari, I. A. G. R. P & Astiti, D. P. (2014). pendidikan formal pada
Peran persepsi individu motivasi berwirausaha. Jurnal
terhadap asuransi dan model Perilaku dan Strategi Bisnis, 5(1),
kepercayaan kesehatan dalam 109–116.
pengambilan keputusan https://doi.org/10.26486/jpsb.v
menggunakan asuransi jiwa. 5i1.330
Jurnal Psikologi Udayana, 1(2),
Dewi, M. K., & Widhiyani, N. L. S.
381–388. (2020). The influence of self
https://doi.org/10.24843/jpu.20
efficacy, e-Commerce and
14.v01.i02.p17
entrepreneurial education in
BPS. (2022). Statistik eCommerce 2022. decision making for
https://www.bps.go.id/publica entrepreneurs (case study of
tion/2022/12/19/d215899e13b8 Accounting major students
9e516caa7a44/statistik-e- Faculty of Economics and
commerce-2022.html Business, Udayana University).
International Journal of
Budiati, I., Susianto, Y., Adi, W. P.,
Management and Commerce
Ayuni, S., Reagan, H. A.,
Innovations, 8(2), 124–131.
Larasaty, P., Saputri, V. G.
https://www.researchpublish.c
(2018). Statistik gender tematik:
om/papers/the-influence-of-
Profil generasi milenial Indonesia.
self-efficacy-e-commerce-and-
Kementerian Pemberdayaan
entrepreneurial-education-in-
Perempuan dan Perlindungan
decision-making-for-
Anak. Jakarta.
entrepreneurs-case-study-of-
Christian, M. (2017). Pengaruh faktor accounting-major-students-
perilaku pada kelompok faculty-of-economics-and-
millineal terhadap keinginan business-udayana-university
untuk berwirausaha. Journal of
Dewi, R. (2020). Minat berwirausaha
Business & Applied Management,
melalui pengetahuan, motivasi
10(02), 92–105.
dan self efficacy di kalangan
https://doi.org/10.30813/jbam.
millenial. Media Mahardhika,
v10i02.930
19(2), 316–327.
Damanik, S. W. H., & Purba, R. (2021). https://doi.org/10.29062/maha
The effect of enterprise

36 JKB Vol.28 No.1 June 2023


Hapsari dan Salma, Efikasi Diri Generasi Milenial dan Keputusan Berwirausaha di Bidang
Ekonomi Kreatif

rdika.v19i2.256 improve creative economy


realization in Semarang District.
Hadiyati, H. (2019). Efikasi diri
Journal of Southwest Jiaotong
mahasiswa memulai
University, 56(2), 385–393.
berwirausaha. Jurnal Daya Saing,
https://doi.org/10.35741/issn.0
5(2), 142–148.
258-2724.56.2.31
https://doi.org/10.35446/dayas
aing.v5i2.380 Maydiantoro, A., Jaya, T. M. B. S.,
Basri, M., Yulianti, D., Sinaga, R.
Isma, A., Sudarmiatin, & Hermawan,
M., & Arif, S. (2021). The
A. (2020). The effect of
influence of entrepreneurial
entrepreneurial self-efficacy,
attitudes, subjective norms and
subjective norm, and locus of
self-efficacy on entrepreneurial
control on entrepreneurial
intentions. Journal of Management
intention through
Information and Decision Sciences,
entrepreneurial attitude in
24(S4), 1–12.
Economic Faculty students of
http://repository.lppm.unila.ac.
Universitas Negeri Makassar.
id/id/eprint/38101
International Journal of Business,
Economics and Law, 23(1), 262– Newman, A., Obschonka, M.,
272. Schwarz, S., Cohen, M., &
https://www.ijbel.com/wp- Nielsen, I. (2019).
content/uploads/2020/12/IJBE Entrepreneurial self-efficacy: a
L23-255.pdf systematic review of the
literature on its theoretical
Karpinski, A. C., Cogo, D. C.,
foundations, measurement,
Antonelli, R. A., & Meurer, A.
antecedents, and outcomes, and
M. (2020). Relação entre a
an agenda for future research.
autoeficácia e os estágios do
Journal of Vocational Behavior,
processo decisório: análise da
percepção dos futuros 110(B), 403–419.
https://doi.org/10.1016/j.jvb.20
administradores. Revista de
18.05.012
Administração Da UFSM, 13(4),
792–807. Panić, D. S., & Milić, V. J. (2022).
https://doi.org/10.5902/198346 Entrepreneurial self-efficacy and
5934132 business success of
entrepreneurs in the Republic of
Lianto, L. (2019). Self-efficacy: A brief
Serbia: a pilot study. Teme, 51(1),
literature review. Jurnal
113-128.
Manajemen Motivasi, 15(2), 55-61.
https://doi.org/10.22190/teme2
https://doi.org/10.29406/jmm.
00323006s
v15i2.1409
Rapp, D. J., & Olbrich, M. (2020). On
Mashdurohatun, A., Yuliawan, I.,
entrepreneurial decision logics
Susilo, A. B., Laksamana, A. W.,
under conditions of uncertainty:
& Mansyur, M. A. (2021). The
an attempt to advance the
effectiveness of intellectual
current debate. Journal of
property rights protection to

JKB Vol.28 No.1 June 2023 37


Hapsari dan Salma, Efikasi Diri Generasi Milenial dan Keputusan Berwirausaha di Bidang
Ekonomi Kreatif

Innovation and Entrepreneurship, Sofia, A., & Sanjaya, E. L. (2021).


9(21). Entrepreneurial self-efficacy,
https://doi.org/10.1186/s13731- perceived family support, dan
020-00131-7 entrepreneurial intention pada
mahasiswa. Psibernetika, 14(1),
Raza, S. A., & Irfan, M. (2017).
49–57.
Investigating the intentions, self-
https://doi.org/10.30813/psiber
efficacy and motivators behind
netika.v14i1.2717
entrepreneurial decisions of
business students. Bulletin of Wijangga, J., & Sanjaya, E. L. (2019).
Education and Research, 39(3), The relationship between
117–129. entrepreneurial self-efficacy and
https://files.eric.ed.gov/fulltext entrepreneurial intention. Journal
/EJ1210310.pdf of Entrepreneur and
Entrepreneurship, 8(1), 19–24.
Sampoerno, A. E., & Asandimitra, N.
https://journal.uc.ac.id/index.p
(2021). Pengaruh financial
hp/JEE/article/download/1113
literacy, income, hedonism
/912
lifestyle, self-control, dan risk
tolerance terhadap financial Yasir, N., et al. (2020). How can
management behavior pada entrepreneurial self-efficacy,
generasi milenial kota Surabaya. proactivity and creativity
Jurnal Ilmu Manajemen, 9(3), enhance sustainable recognition
1002–1014. opportunity? The effect of
https://doi.org/10.26740/jim.v9 entrepreneurial alertness is to
n3.p1002-1014 mediate the formation of
sustainable entrepreneurial
Shaheen, N., & AL-Haddad, S. (2018).
intension. Journal of Early,
Entrepreneurial self-efficacy and
XXIX(5), 1004–1023.
entrepreneurial behavior.
https://www.revistaclinicapsico
International Journal of
logica.com/archivesarticle.php?i
Development and Sustainability,
d=207
7(10), 2385–2402.
www.isdsnet.com/ijds

38 JKB Vol.28 No.1 June 2023

Anda mungkin juga menyukai