Anda di halaman 1dari 4

Nomor :

RevisiKe :
BerlakuTg :
l

Prosedur Kerja

Kajian & Tindak Lanjut Terhadap Masalah-Masalah Potensial Dalam Penyelenggaraan


Program Dan Pelayanan Puskesmas

PenanggungJawab
Disiapkan : Diperiksa Disahkan
Pokja Admen Ketua Tim Akreditasi Kepala UPTD Puskesmas

NURSAMSIYAH, AMG PRIO TRI HANDOKO, TRISNO, SKM


NIP.19771210 200604 2 SKM NIP.19780604 199911 1
004 NIP.19670929 199103 1 001
004

DINAS KESEHATAN KABUPATEN BANGKA


UPTD PUSKESMAS BAKAM KECAMATAN BAKAM
Jln. Raya PangkalPinang Mentok KM.38 Bakam
Kajian & Tindak Lanjut Terhadap Masalah-
Masalah Potensial Dalam
Penyelenggaraan Program Dan Pelayanan
Puskesmas
No.
:
Dokumen
SOP No. Revisi :
Tanggal
:
Terbit
Halaman :
Trisno, SKM
Kabupaten NIP. 19780604 199911
Bangka 1 001

Kajian dan tindak lanjut terhadap masalah-masalah potensial terjadi


dalam penyelenggaraan pelayanan puskesmas : adalah suatu upaya
1. Definisi
untuk mengidentifikasi masalah-masalah potensial terjadi dalam proses
penyelengaraan pelayanan sehingga dapat dilakukan upaya pencegahan
Untuk mengidentifikasi masalah-masalah yang potensial terjadi dalam
2. Tujuan proses penyelengaraan pelayanan sehingga dapat dilakukan upaya
pencegahan.
Sebagai pedoman dalam melaksanakan kajian dan tindak lanjut terhadap
masalah-masalah yang potensial terjadi dalam penyelenggaraan pelayanan
puskesmas.
3. Kebijakan
Langkah-langkah dalam melaksanakan kajian dan tindak lanjut terhadap
masalah-masalah yang potensial terjadi dalam penyelenggaraan pelayanan
puskesmas harus mengacu pada langkah-langkah dalam SPO.
4. Referensi Managemen Mutu Pelayanan Kesehatan, Airlangga Offset, 1999
5. Prosedur/ 1. Kepala Puskesmas mengundang penanggung jawab program/pelayanan
Langkah- dan pelaksana program/pelayanan.
langkah 3. Kepala Puskesmas memberikan meunjuk penanggung jawab
program/pelayanan dan pelaksanan program/pelayanan untuk
mengidentifikasi masalah-masalah Potensial dalam penyelenggaraan
program dan pelayanan di puskesmas.
3. Penanggung jawab program/pelayanan dan pelaksanan
program/pelayanan mencatat tugas yang diberikan untuk
mengidentifikasi masalah-asalah Potensial dalam penyelenggaraan
program dan pelayanan di puskesmas.
5. Penanggung jawab program/pelayanan dan pelaksanan
program/pelayanan yang diberi tugas merencanakan kegiatan
identifikasi masalah-masalah Potensial dalam penyelenggaraan program
dan pelayanan di puskesmas.
5. Penanggung jawab program/pelayanan dan pelaksanan
program/pelayanan yang diberi tugas melaksanakan kegiatan
identifikasi masalah-masalah Potensial dalam penyelenggaraan program
dan pelayanan di puskesmas.
6. Penanggung jawab program/pelayanan dan pelaksanan
program/pelayanan yang diberi tugas mencatat hasil dentifikasi
masalah-asalah Potensial dalam penyelenggaraan program dan
pelayanan di puskesmas.
7. Penanggung jawab program/pelayanan dan pelaksanan
program/pelayanan melaporkan hasil identifikasi masalah-asalah
Potensial dalam penyelenggaraan program dan pelayanan di puskesmas
kepada kepala puskesmas.

Kajian & Tindak Lanjut Terhadap


Masalah-Masalah Potensial Dalam
Penyelenggaraan Program Dan Pelayanan
PUSKESMAS
BAKAM Puskesmas
Trisno, SKM
No. Dokumen :
No. revisi :
SPO
Tanggal Terbit :
Halaman :

8. Kepala Puskesmas menerima laporan hasil kegiatan identifikasi masalah-asalah


Potensial dalam penyelenggaraan program dan pelayanan di puskesmas.
9. Kepala Puskesmas bersama penanggung jawab program/pelayanan dan pelaksanan
program/pelayanan membahas hasil kegiatan identifikasi masalah-asalah Potensial
dalam penyelenggaraan program dan pelayanan di puskesmas.
10. Kepala Puskesmas bersama penanggung jawab program/pelayanan dan pelaksanan
program/pelayanan menentukan upaya pencegahan masalah-asalah Potensial dalam
penyelenggaraan program dan pelayanan di puskesmas.
11. Penanggung jawab program/pelayanan dan pelaksanan program/pelayanan mencatat
upaya pencegahan masalah-asalah Potensial dalam penyelenggaraan program dan
pelayanan di puskesmas.
12. Penanggung jawab program/pelayanan dan pelaksanan program/pelayanan
melaksanakan kegiatan upaya pencegahan masalah-asalah Potensial dalam
penyelenggaraan program dan pelayanan di puskesmas.
13. Penanggung jawab program/pelayanan dan pelaksanan program/pelayanan mencatat
kegiatan upaya pencegahan masalah-asalah Potensial dalam penyelenggaraan program
dan pelayanan di puskesmas.
14. Penanggung jawab program/pelayanan dan pelaksanan program/pelayanan
melaporkan kegiatan upaya pencegahan masalah-asalah Potensial dalam
penyelenggaraan program dan pelayanan di puskesmas kepada kepala puskesmas.
15. Kepala Puskesmas menerima laporan kegiatan upaya pencegahan masalah-asalah
Potensial dalam penyelenggaraan program dan pelayanan di puskesmas dari
pelaksana/penanggung jawab program/pelayanan.
16. Kepala Puskesmas bersama penanggung jawab program/pelayanan dan pelaksanan
program/pelayanan merencanakan upaya tindak lanjut untuk mengatasi masalah-
asalah Potensial dalam penyelenggaraan program dan pelayanan di puskesmas.
17. Penanggung jawab program/pelayanan dan pelaksanan program/pelayanan
mendokumentasikan upaya tindak lanjut untuk mengatasi masalah-asalah Potensial
dalam penyelenggaraan program dan pelayanan di puskesmas.

6. Diagram alir -

7. Unit terkait Semua Unit Pelayanan/upaya

Anda mungkin juga menyukai