Anda di halaman 1dari 5

Tugas Kelompok ke-2

Week 4

Ketentuan umum:

Tugas kelompok akan dilakukan dalam bentuk Proyek perancangan UI/UX dari aplikasi atau
website. Setiap kelompok bebas menentukan proyek aplikasi/website yang akan dikerjakan.
Tugas proyek ini akan dilakukan berkelanjutan mulai dari tugas kelompok 1 – 4.

Berdasarkan hasil pengumpulan data dan analisa yang telah dilakukan pada Tugas kelompok 1
(TK 1), kerjakan tugas berikut ini dalam rangka membuat requirement dari aplikasi atau website
anda.

1. Berdasarkan hasil wawancara serta observasi, buatlah 1 persona dan scenario yang
memperlihatkan interaksi antara user dengan aplikasi/website tersebut.

2. Tentukan fungsional serta non-fungsional requirements dari aplikasi/website anda dengan


format

Fungsional Requirements

Sebagai <peran user>, saya ingin <tujuan/fitur>, sehingga <alasan/hasil yang diharapkan>.

Sebagai Saya ingin Sehingga REQUIREMENT


Mahasiswa* Dapat melihat tugas Saya dapat  Mahasiswa dapat melihat matakuliah
yang diberikan dosen mengetahui yang dijadwalkan pada semester
serta mengunduh tugas-tugas dan berjalan
tugas tersebut dan mengerjakan
kemudian tepat waktu  Mahasiswa dapat melihat daftar tugas
menggunggah tiugas serta tenggat waktunya.
yang sudah saya
 Mahasiswa dapat mengunduh tugas
kerjakan
 Mahasiswa dapat mengunggah tugas

ISYS6619 – UX for Digital Business


This study source was downloaded by 100000871194229 from CourseHero.com on 09-16-2023 07:13:01 GMT -05:00

https://www.coursehero.com/file/142484548/Tugas-Kelompok-2-20210821161405-Tugas-Kelompok-ke-2doc/
Non-Fungsional Requirements

Look and Feel Requirements Tampilan aplikasi minimalis*

Usability and Humanity Requirements

Performance Requirements

Operational and Environmental


Requirements

Maintainability and Support


Requirements

Security Requirements

Cultural Requirements

Compliance Requirements

Note: * contoh

---oOo---

ISYS6619 – UX for Digital Business


This study source was downloaded by 100000871194229 from CourseHero.com on 09-16-2023 07:13:01 GMT -05:00

https://www.coursehero.com/file/142484548/Tugas-Kelompok-2-20210821161405-Tugas-Kelompok-ke-2doc/
Jawab :

1. persona dan scenario yang memperlihatkan interaksi antara user dengan aplikasi/website :

a. Persona

b. Scenario

Kael sedang ingin membeli sebuah sepatu local dengan design kekinian dan warna
mencolok. Kemudian ia melihat – lihat katalog sepatu pada website suatu product sepatu
local. Ada sebuah sepatu yang menurutnya menarik, namun menurutnya warna nya terlalu
full. Ia menginginkan warna pada sepatu tersebut hanya ada di sebagian sisi saja. Dan Kael

ISYS6619 – UX for Digital Business


This study source was downloaded by 100000871194229 from CourseHero.com on 09-16-2023 07:13:01 GMT -05:00

https://www.coursehero.com/file/142484548/Tugas-Kelompok-2-20210821161405-Tugas-Kelompok-ke-2doc/
berpikir untuk menambahkan sedikit aksen garis di salah satu sisi sepatu. Kael kemudian
mencari fitur custom pada website tersebut, namun dalam website tersebut ditulis bahwa
mereka belum menyediakan jasa custom. Keinginan Kael akhirnya tidak terpenuhi dan hanya
bisa membeli produk dengan warna dan design yang sudah tersedia.

2. Fungsional serta non-fungsional requirements dari aplikasi/website

Fungsional Requirements

Sebagai Saya ingin Sehingga REQUIREMENT


Penggemar Dapat melihat katalog Saya dapat  Penggemar sepatu dapat melihat
Sepatu item - item yang mengetahui item - item yang sudah tersedia dari toko.
tersedia, serta item apa saja
melakukan yang ada, dan  Penggemar Sepatu dapat memesan
customisasi dari saya bisa secara custom dari item yang sudah
katalog yang melakukan disediakan seperti melakukan
ditampilkan dan juga customisasi dari customisasi dari ukuran yang belum
dapat melakukan item yang tersedia, maupun warna dan lain -
pemesanan item tersedia, serta lain.
secara custom saya dapat  Penggemar sepatu dapat melakukan
memesan item custom model dari item yang belum
yang belum disediakan dan dapat memesannya
terdaftar sebegai secara pre order.
item dengan
customisasi saya.  Penggemar sepatu dapat langsung
mengetahui harga sepatu custom

Non-Fungsional Requirements

Look and Feel Requirements Tampilan aplikasi minimalis dan tidak membuat mata cepat
lelah.

Usability and Humanity Requirements Terdapat jendela chat dengan admin untuk bantuan

Performance Requirements 1. Karakteristik Sistem

Sinkronisasi dengan smartphone dengan mengizinkan


mengakses file dokumen.

ISYS6619 – UX for Digital Business


This study source was downloaded by 100000871194229 from CourseHero.com on 09-16-2023 07:13:01 GMT -05:00

https://www.coursehero.com/file/142484548/Tugas-Kelompok-2-20210821161405-Tugas-Kelompok-ke-2doc/
2. Perangkat Lunak

a. Menggunakan Android minimal versi 9

b. Browser Google

3. Kebutuhan Perangkat Keras

a. Kebutuhan RAM Smartphone Minimal 4 GB

b. Kebutuhan Storage Minimal 64 GB

c. Jaringan Internet

Operational and Environmental Mobile Apps : Android 5.0 atau lebih tinggi
Requirements Web App : Valid secure HTTPS connection, Valid installed
JSON manifest, Installed service worker

Maintainability and Support Pemeliharaan Aplikasi ini meliputi pemeliharaan preventif dan
Requirements korektif.

Pemeliharaan preventif : Pemeriksaan Aplikasi secara berkala


untuk memastikan bahwa fungsi APP bekerja dengan baik
untuk menghindari virus-virus.

Pemeliharaan korektif : Tindakan perbaikan terhadap gangguan


atau kerusakan Aplikasi dengan tujuan agar Aplikasi befungsi
kembali dengan baik/normal.

Persyaratan Dukungan :

a. Applications

b. Application framework

c. Libraries

d. Linux kernel

Security Requirements Cloud DB dan Cloud Storage security. Token authentikasi di


tiap service. Enkripsi data auth user.

Cultural Requirements Pengguna Smartphone yang gemar membeli sepatu.


Khususnya mereka yang ingin membeli sepatu dengan design
yang diinginkan.

Compliance Requirements

ISYS6619 – UX for Digital Business


This study source was downloaded by 100000871194229 from CourseHero.com on 09-16-2023 07:13:01 GMT -05:00

https://www.coursehero.com/file/142484548/Tugas-Kelompok-2-20210821161405-Tugas-Kelompok-ke-2doc/
Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)

Anda mungkin juga menyukai