Anda di halaman 1dari 33

PROGRAM SUPERVISI AKADEMIK

MADRASAH ALIYAH AL-FALAH NAGREG BANDUNG


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Disusun Oleh
Tim Pengembang Kurikulum

YAYASAN ASYSYAHIDIYYAH
MADRASAH ALIYAH AL-FALAH NAGREG
Status ”TERAKREDITASI A” Nomor : 02.00/693/BAP-SM/10/2016
NSM : 131232040038 NPSN : 20177981
Raya Nagreg Km.38 Pamucatan Telp/Fa10: 022-7951014 Nagreg Kab.Bandung 40397
Website: www.ma.alfalah.sch.id e-Mail: mafal2ngr@gmail.com

KATA PENGANTAR
Puji dan syukur dipersembahkan kehadirat Allah Yang Maha Kuasa, karena atas
rahmat dan karunia-Nya. Sholawat dan salam semoga tetap tercurah limpahkan kepada
baginda Nabi Muhammad saw. Alhamdulillah atas pertolongan Allah kami dapat menyelesaikan
penyusunan Program Supervisi MA Al-Falah Nagreg untuk Tahun Pelajaran 2022/2023

Program Supervisi ini disusun dalam rangka implementasikan salah satu kompetensi yang
harus dikuasai dan dilaksanakan seorang Kepala Madrasah yaitu Kompetensi Supervisi, yang
bertujuan untuk meningkatkan profesionalisme tenaga pendidik dan tenaga kependidikan dalam
melaksanakan tugas pokok organisasi madrasah.

Harapan kami semoga Program Supervisi Akademik Tahun Pelajaran 2022/2023 ini dapat
terlaksana dengan efektif dan bermanfaat bagi peningkatan kualitas pembelajaran dan seluruh
pelayanan pendidikan dan administrasi di MA Al-Falah Nagreg Bandung.

Terakhir kami sampaikan terimakasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam
penyusunan program supervisi Akademik madrasah ini. Semoga program ini dapat terlaksana
dengan efektif dan memberikan manfa’at bagi pengembangan madrasah ke depan.

Bandung, Juli 2022


Kepala Madrasah

H. Yuyun Wahyudin, S.S., M.Pd.I


NIP 197405152011011001
LEMBAR PENGESAHAN
Setelah memperhatikan pertimbangan dari Komite Sekolah dan Tim Pengembang Kurikulum
MA Al-Falah Nagreg Bandung dengan ini program supervisi / Monitoring kinerja Pendidik di MA
Al-Falah Nagreg Bandung Tahun Pelajaran 2022/2023 ditetapkan/disahkan dalam Rapat Pleno
Madrasah, yang dihadiri oleh Ketua Yayasan, Kepala Madrasah, Dewan Guru, Pengurus
Komite Madrasah, dan Tokoh Masyarakat Setempat untuk ditindaklanjuti dan dilaksanakan

Pada tanggal :..... Juli 2022


Bertempat di : MA Al-Falah Nagreg

Ketua Komite Madrasah Kepala Madrasah


Aliyah Al-Falah Nagreg

Drs. H. Nandang Suhendi, M.Pd.I H. Yuyun Wahyudin, S.S., M.Pd.I


NIP. 19740515 2011011001

Mengetahui :
Ketua Yayasan Asysyahidiyyah

KH.Cecep Abdulloh Syahid, M.Pd.I

DAFTAR ISI
Bab I Pendahuluan
A. Latar Belakang
B. Landasan Hukum
C. Tujuan
D. Ruang Lingkup

Bab II Analisis Hasil Supervisi Tahun Pelajaran


A. Kelemahan Pada Sisi Perencanaan
B. Kelemahan Pada Sisi Pelaksanaan
C. Kelemahan Pada Sisi Penilaian

Bab III Rencana Pelaksanaan Supervisi


A. Rencana Supervisi Akademik
B. Jadwal Supervisi Akademik
C. Rencana Supervisi Internal Manajerial
D. Jadwal Supervisi Internal Manajerial

Bab IV Penutup

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Kegiatan utama Pendidikan di Madrasah merujuk pada pemaknaan Pendidikan
sebagaimana yang diamanatkan oleh Undang-Undang No 20 Tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Naional, yaitu “usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan
proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk
memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak
mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat dan negara”. untuk mewujudkan
tujuan yang mulia ini maka diperlukan proses pendidikan dan pembelajaran yang diawasi
(disupervisi) dari mulai perencanaan sampai pelaksanaan. Oleh karena itu, seorang kepala
madrasah dituntut pula untuk memiliki kompetensi supervisi agar dapat memastikan seluruh
program akademik dan minejerial di madrasah dapat berjalan dengan baik, efektif dan efisien,
sebagaimana diamanatkan dalam Permendiknas No 13 Tahun 2017. Dengan demikian
supervisi memiliki peranan yang sangat penting dalam mengawal proses pendidikan dan
pengajaran, agar tidak terdapat penyimpangan, selain itu supervisi juga dapat berfungsi
sebagai ajang untuk saling memberi masukan antara pendidik yang diupervisi dan kepala
madarasah yang mensupervisi.
Namun dalam kenyataannya, program supervisi yang dilaksanakan oleh kepala
madarsah khususnya di MA Al-Falah Nagreg dalam beberapa periode kebelakang belum
dilakukan secara terencana dan berkelanjutan, sehingga Madrasah belum memiliki dokumen
supervisi yang otentik, yang mencerminkan obyektifitas pelayanan akademik oleh tenaga
pendidik dan pelayanan manajerial administratif yang dilakukan oleh tenaga kependidikan.
Oleh karena itu berangkat dari pemikiran dan kenyataan diatas, serta kebutuhan
managemen madrasah dalam meningkatkan mutu madrasah, maka Madrasah Aliyah Al-
Falah Nagreg memandang penting disusunnya program supervisi yang akan dijalankan oleh
kepala Madrasah untuk memastikan bahwa semua pelayanan akademik berjalan sesuai
dengan aturan dan sejalan dengan harapan.
B. Landasan Hukum
1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional.
2. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen.
3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 74 Tahun 2008 tentang Guru.
4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan dan perubahannya Peraturan Pemerintah Nomor 32 tahun 2013.
5. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 13 tahun 2007, Tentang
Kompetensi Kepala Sekolah.
6. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 28 tahun 2010, Tentang
Penugasan Guru sebagai Kepala Sekolah/Madrasah.
7. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor : 20 tahun 2016
tentang Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar dan Menengah.
8. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor : 21 tahun 2016
tentang Standar Isi Pendidikan Dasar dan Menengah.
9. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor : 22 tahun 2016
tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah.
10. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor : 23 tahun 2016
tentang Standar Penilaian Pendidikan.
11. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor : 24 Tahun 2016
tentang Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pelajaran pada Kurikulum 2013 pada
Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
12. Program kerja Madrasah Aliyah Al-Falah Nagreg Tahun Pelajaran 2022/2023.
13. Surat Keputusan Madrasah Aliyah Al-Falah Nagreg nomor 002 Tahun 2022 tentang
Pembagian Tugas Mengajar dan Tugas Tambahan Guru Semester Gasal Tahun Pelajaran
2022/2023.

C. Tujuan
Tujuan supervisi akademik di MA Al-Falah tahun pelajaran 2022/2023 secara umum bertujuan
untuk mengawal kegiatan pembelajaran agar dapat berjalan secara efektif, efisien dan
mencapai sasaran yang ditentukan, namun secara khusus supervisi akademik ini bertujuan
sebagai berikut:
1. Memberikan penyadaran bagi pendidik dan kepala madarasah tentang tugas masing-
masing
2. Membantu para pendidik dalam merencanakan, melaksanakan dan menilai kegiatan
pembelajaran serta menindak lanjuti hasil pembelajaran
3. Sarana berdiskusi dan berbagi pengalaman bagi guru dan kepala madrasah dalm
merumuskan kegiatan pembelajaran yang aktif, inofatif, kreatif, efektif dan menyenangkan.

D. Sasaran
Sasaran dari kegiatan supervisi akademik ini adalah seluruh tenaga pendidik MA Al-Falah
Nagreg Bandung Tahun pelajaran 2022/2023 yaitu:

No Nama Mata Pelajaran Kelas


1 H. Yuyun Wahyudin, S.S., M.Pd.I Bahasa Arab 12 AGAMA
2 Drs. Jaja Zaenudin, M. Pd.I Matematika 12 MIPA-AGAMA
3 Drs. Hasbullah Al-Quran Hadits 11 AGAMA-12 AGAMA
4 Drs. H.Nandang Suhendi, M.Pd.I Bahasa Indonesia 11 IPS-AGAMA
5 Drs. Hasan Bisri, M.Pd.I Bahasa Inggris 11 IPS-AGAMA-12
6 Dra. Entat Tarliah Bahasa Indonesia 12
7 Nurdin Saeful Ardhi, S.Ag Seni Budaya 10 AGAMA-12
8 Muhyiddin, S.Ag Al-Quran Hadits 10 MIPA-IPS
9 Yuli Dahlia, S.Pd Sosiologi 10 IPS-12 IPS
10 Munir, S.Ag Fiqih 11-12
11 Hj. Wafa Wafiyah Syahid, M.Pd.I Bahasa Indonesia 11 MIPA-AGAMA
12 Siti Hamidah, M.P.Kim KiMIPA 11 MIPA-12 MIPA
13 Hj. Euis Yayah, M.Pd.I Akidah Akhlaq 10
14 Abdul Rahman, S.Hi TIK 11
15 Drs. H.Teten Geografi 10-11-12 IPS
16 Dani Jaelani, S.Hum Sejarah Indonesia 12
17 Ririt Komariah, S.Pd.I SKI 10
18 Nurul Indri Dahliani, S.Pd Penjasorkes 10-11-12 (PI)
19 Agus Usman, S.Pd.I Bahasa Arab 10
20 Asep Suhendar, S.Pd.I Bahasa Arab 10-11 AGAMA-12
21 Siti Hasanah, S.Sos Pkn 12
22 Encep Abdul Muhyi, S.Pd.I Akidah Akhlak 12
23 Achmad Hambali Curniban, Fikih 10
S.Pd.I
24 Muhamad Taufik, S.Pd Penjasorkes 10-11-12 (PA)
25 Dr. M.Tajudin Zuhri, M.Pd Bahasa Inggris 10-11 MIPA-IPS
26 Tri Harmani, S.Pd, M.M Matematika 10-11-12 MIPA
27 Gian Rizki Yulianto, S.Pd Matematika 10
28 Ahmadi, S.Pd.I Ushul Fiqih 10-11-12 AGAMA
29 Mega Hasti Anggraeni, S.Pd Fisika 10-11-12 MIPA
30 Dadan Suherman, S.Pd Biologi 10 AGAMA-12 MIPA- IPS
31 Muhdori Nursapaat, S.Pd, M.Pd TIK 10
32 Nur Asiyah Zamil, S.Pd Biologi 10 MIPA-IPS
33 Ary Mutawalie, S.Pd.I Akidah Akhlak 11 MIPA-IPS
34 H. Samsu Rizal, S.Pd Tafsir-Quran Hadits 10-11-12 AGAMA
35 Rida Ridiawati, S.Pd Sejarah 10-12 IPS
36 M. Ilyas Eka Pratama, S.Pd Hadits-Akidah Akhlak 12 AGAMA-11 AGAMA
37 Aat Fathanah, S.Pd Matematika 11-12 IPS
38 Ahmad Ali Hendali, S.Pd Quran Hadits 11-12 MIPA-IPS
39 Sopian, S.Pd TIK 12
40 Dini Hadianti, S.Pd Pkn 10-11
41 Moch. Reza Fachrudin, S.Pd Ekonomi 12
42 Rosi Yuliana, S.Pd Bahasa Indonesia 10
43 Ikhsanudin Khot 10
44 Muhamad Arif, S.Pd, M.Pd Ekonomi 10
45 Widiya Nurhasanah, S.Pd Ekonomi 11
46 Lala Radianti, S.Pd Sosiologi 10 MIPA-11 IPS
47 Ayu Indriani Rinto, S.Pd Sejarah Indonesia 10-11
48 Risyad Sani Ridwansyah, S.Pd SKI 11
49 Santi Resmawati, S.Pd Biologi 11 MIPA-IPS
50 H.Muhammad Mufid Makki Bhs. Arab-Ilmu Hadits 10 AGAMA-11
51 Mukhdaji Albar SKI 12
52 Siti Halimatusya`Diah, S.Pd KiMIPA 10 MIPA-IPS

E. Ruang Lingkup
Ruang lingkup dari program supervisi akademik ini adalah analisi terhadap 3 aspek aspek
yang terkait dengan tugas gur yang meliputi:
1. Prencanaan pembelajaran
2. Pelaksanaan pembelajaran dan
3. Penilaian pembelajaran.
BAB II
ANALISIS HASIL SUPERVISI TAHUN PELAJARAN

Hasil supervisi yang dilakukan melalui penelaahan terhadap dokumen RPP yang disusun oleh
para guru MA Al-Falah Nagreg, dan pengawasan terhadap pelaksanaan proses pembelajaran
dengan cara kunjungan ke kelas, ditemukan masih adanya sisi-sisi kelemahan, baik dari sisi
perencanaa, pelaksanaan dan penilaian.

A. Kelemahan Pada Sisi Perencanaan


Kelemahan yang ditemukan pada Rencana Pelaksanaan Pembelajaran, antara lain:
1. Penggunaan Kata Kerja Oprasional (KKO) pada rumusan tujuan yang belum memenuhi
syarat ABCD
2. Pemilihan metodologi yang belum bervariatif
3. Pemanfaatan lingkungan dalam rencana pembelajaran belum tergambarkan
4. Perencanaan penilaian belum secara detail dipetakan.
5. Sebagian RPP masih merupakan copy paste dari orang lain dan atau masih sama
dengan yang sebelumnya (tidak mengalami revisi)

B. Kelemahan Pada Sisi Pelaksanaan


Sementara kelemahan yang ditemukan pada sisi proses pelaksanaan pembelajaran, antara
lain:
1. Pengelolaan kelas yang masih belum maksimal
2. Metode ceramah masing dominan
3. Keterlibatan peserta didik dalam menggali informasi dan mengkomunikasikannya masih
kurang
4. Pengelolaan waktu yang belum efektif dan efesien
5. Pengunaan media pembelajaran masih sangat minim

C. Kelemahan Pada Sisi Penilaian


Selanjutnya, kelemahan pada sisi penilaian yang ditemukan, antara lain:
1. Sebagian guru masih ada yang tidak melaksanakan penilaian
2. Sebagian guru tidak menyampaikan informasi mengenai jenis dan Teknik dalam
penialain kepada peserta didik
3. Kebanyakan guru tidak membuat kisi-kisi soal untuk penilaian harian (PH)

Oleh karena itu melihat sisi kelemahan diatas maka Madrasah Aliyah Al-Falah mengambil
bebepa lamgkah untuk memperbaiki kinerja guru dalam merencanakan, melaksanakan dan
melakukan penilaian pembelajaran, melalui berbagai car, antara lain:
1. Mengadakan pelatihan peningkatan kapasitas guru dalam Menyusun RPP dan Metodologi
Mengajar, serta pemanfa’atan media pembelajaran, melalui Kerjasama dengan widyaiswara
BDK Keagamaan Bandung
2. Menyelenggarakan pembinaan akademik dan managerial PTK MA Al-Falah, Kerjasama
dengan pengawas pendidikan madrasah dibawah kementerian agama, pada awal tahun
pelajaran
3. Melaksanakan supervisi secara terkonsep dan gradual serta berkelanjutan.

BAB III
RENCANA PELAKSANAAN SUPERVISI

A. Jadwal Supervisi Akademik

Tanggal/ Jam
No Nama Pendidik Mapel Kelas Supervisor
Bulan Ke
1 H. Yuyun Wahyudin, S.S., Bahasa Arab Pengawas
M.Pd.I
2 Drs. Jaja Zaenudin, M. Pd.I Matematika 07 / 09 3-4 12 Mipa 1 Kepala
Madrasah
3 Drs. Hasbullah Al-Quran Hadits 07 / 09 7-8 12 Agama 1 Kepala
Madrasah
4 Drs. H.Nandang Suhendi, Bahasa Indonesia 09 / 09 3-4 11 Ips 2 Kepala
M.Pd.I Madrasah
5 Drs. Hasan Bisri, M.Pd.I Bahasa Inggris 06 / 09 5-6 12 Ips 2 Kepala
Madrasah
6 Dra. Entat Tarliah Bahasa Indonesia 05 / 09 5-6 12 Ips 3 Kepala
Madrasah
7 Nurdin Saeful Ardhi, S.Ag Seni Budaya 08 / 09 9-10 12 Agama 2 Kepala
Madrasah
8 Muhyiddin, S.Ag Al-Quran Hadits 05 / 09 9-10 11 Mipa 2 Kepala
Madrasah
9 Yuli Dahlia, S.Pd Sosiologi 08 / 09 7-8 12 Ips 2 Kepala
Madrasah
10 Munir, S.Ag Fiqih-Ushul Fiqh 09 / 09 5-6 12 Agama 2 Kepala
Madrasah
11 Hj. Wafa Wafiyah Syahid, Bahasa Indonesia 07 / 09 5-6 11 Mipa 2 Kepala
M.Pd.I Madrasah
12 Siti Hamidah, M.P.Kim KiMIPA 15 / 09 1-2 11 Mipa 2 Kepala
Madrasah
13 Hj. Euis Yayah, M.Pd.I Akidah Akhlaq 15 / 09 5-6 10 Agama 1 Kepala
Madrasah
14 Abdul Rahman, S.Hi TIK 14 / 09 3-4 11 Ips 2 Kepala
Madrasah
15 Drs. H.Teten Geografi 12 / 09 7-8 10 Ips 2 Kepala
Madrasah
16 Dani Jaelani, S.Hum Sejarah 14 / 09 9-10 12 Mipa 2 Kepala
Madrasah
17 Ririt Komariah, S.Pd.I SKI 12 / 09 5-6 10 Mipa 1 Kepala
Madrasah
18 Nurul Indri Dahliani, S.Pd Penjasorkes 17 / 09 1-2 11 Agama 2 Kepala
Madrasah
19 Agus Usman, S.Pd.I Bahasa Arab 17 / 09 5-6 10 Mipa 2 Kepala
Madrasah
20 Asep Suhendar, S.Pd.I Bahasa Arab 21 / 09 7-8 12 Ips 3 Kepala
Madrasah
21 Siti Hasanah, S.Sos Pkn 24 / 09 1-2 12 Agama 1 Kepala
Madrasah
22 Encep Abdul Muhyi, S.Pd.I Akidah Akhlak 19 / 09 5-6 12 Mipa 2 Kepala
Madrasah
23 Achmad Hambali Curniban, Fikih 14 / 09 5-6 10 Agama 2 Kepala
S.Pd.I Madrasah
24 Muhamad Taufik, S.Pd Penjasorkes 16 / 09 1-2 10 Ips 1 Kepala
Madrasah
25 Dr. M.Tajudin Zuhri, M.Pd Bahasa Inggris 19 / 09 5-6 10 Mipa 3 Kepala
Madrasah
26 Tri Harmani, S.Pd, M.M Matematika 21 / 09 1-2 12 Mipa 2 Kepala
Madrasah
27 Gian Rizki Yulianto, S.Pd Matematika 16 / 09 5-6 10 Ips 2 Kepala
Madrasah
28 Ahmadi, S.Pd.I Ushul Fiqih 22 / 09 1-2 11 Agama 1 Kepala
Madrasah
29 Mega Hasti Anggraeni, S.Pd Fisika 10 / 09 1-2 10 Mipa 1 Kepala
Madrasah
30 Dadan Suherman, S.Pd Biologi 22 / 09 5,6,7 10 Agama 2 Kepala
Madrasah
31 Muhdori Nursapaat, S.Pd, TIK 26 / 09 7-8 10 Ips 1 Kepala
M.Pd Madrasah
32 Nur Asiyah Zamil, S.Pd Biologi 29 / 09 1,2,3 10 Mipa 3 Kepala
Madrasah
33 Ary Mutawalie, S.Pd.I Akidah Akhlak 26 / 09 9-10 11 Mipa 1 Kurikulum
34 H. Samsu Rizal, S.Pd Tafsir-Quran 30 / 09 1-2 10 Agama 2 Kepala
Hadits Madrasah
35 Rida Ridiawati, S.Pd Sejarah 24 / 09 5-6 12 Ips 3 Kepala
Madrasah
36 M. Ilyas Eka Pratama, S.Pd Hadits-Akidah 23 / 09 1-2 11 Agama 1 Kepala
Akhlak Madrasah
37 Aat Fathanah, S.Pd Matematika 23 / 09 5-6 11 Mipa 1 Kepala
Madrasah
38 Ahmad Ali Hendali, S.Pd Quran Hadits 28 / 09 7-8 12 Ips 2 Kurikulum
39 Sopian, S.Pd TIK 29 / 09 5-6 12 Agama 2 Kurikulum
40 Dini Hadianti, S.Pd Pkn 27 / 09 5-6 11 Agama 2 Kepala
Madrasah
41 Moch. Reza Fachrudin, Ekonomi 28 / 09 3-4 12 Mipa 2 Kurikulum
S.Pd
42 Rosi Yuliana, S.Pd Bahasa Indonesia 03 / 10 7-8 10 Mipa 2 Kepala
Madrasah
43 Ikhsanudin Khot 30 / 09 1-2 10 Mipa 1 Kurikulum
44 Muhamad Arif, S.Pd, M.Pd Ekonomi 05 / 10 8,9,10 10 Mipa 3 Kepala
Madrasah
45 Widiya Nurhasanah, S.Pd Ekonomi 05 / 10 1-2 11 Ips 1 Kepala
Madrasah
46 Lala Radianti, S.Pd Sosiologi 07 / 10 5-6 11 IPS 2 Kepala
Madrasah
47 Ayu Indriani Rinto, S.Pd Sejarah 07 / 10 1-2 10 Mipa 3 Kurikulum
Indonesia
48 Risyad Sani Ridwansyah, SKI 01 / 10 3-4 11 Agama 2 Kurikulum
S.Pd
49 Santi Resmawati, S.Pd Biologi 01 / 10 5-6 11 IPS 2 Kepala
Madrasah
50 H.Muhammad Mufid Makki Bahasa Arab-Ilmu 03 / 10 5-6 11 Agama 1 Kurikulum
Hadits
51 Mukhdaji Albar SKI 12 / 10 7-8 12 Mipa 1 Kurikulum
52 Siti Halimatusya`Diah, S.Pd Kimia 06 / 10 4,5,6 10 Mipa 3 Kurikulum

B. Teknik Supervisi
Teknik supervisi akademik yang digunakan di MA Al-Falah Nagreg ini diantaranya
meliputi:
1. Kunjungan Kelas
2. Observasi Kelas
3. Percakapan Pribadi
4. Intervisitasi
5. Menilai Diri Sendiri
C. Instrumen Supervisi Perencanaan
Instrumen supervisi perencanaan pembelajaran terlampir, instrument ini memuat unsur
renca pengelolaan pembelajaran,penggunaan sumber dan media pembelajaran dan
rencana penilaian
D. Instrumen Supervisi Pelaksanaan
Instrumen supervisi pelaksanaan pembelajaran terlampir, instrument ini memuat unsur yang
ada pada Langkah pendahuluan, inti dan penutup dari pelaksanaan rencana pembelajaran

E. Instrumen Supervisi Penilaian


Instrumen supervisi penilaian pembelajaran terlampir, instrument ini memuat tentang
administrasi dari penilaian.
F. Instrumen Analisis Data Supervisi
Instrumen Analisis data yang dihasilkan melalui supervisi terlampir, dengan memuat identitas
guru, masalah yang dihadapi, penyebabnya, solusinya, prioritas perbaikan, umpan balik dan
tindak lanjutnya

BAB IV
PENUTUP

Rencana program supervisi akademik MA Al-Falah Nagreg Bandung ini disusun dengan
harapan dapat meningkatkan kualitas pembelajaran di MA Al-Falah Nagreg Bandung Pada
Tahun Pelajaran 2022/2023 . Hasil dari supervisi ini akan mejadi bahan evaluasi dan dasar
untuk merumuskan langkah tindak lanjut yang harus diambil oleh Madrasah dan juga sebagai
bahan pertimbangan bagi penyusunan program supervisi tahun pelajaran berikutnya.
INSTRUMEN SUPERVISI
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

NAMA MADRASAH : MA Al-Falah Nagreg


NAMA GURU : .....................................................................
KELAS/ MATA PELAJARAN : .....................................................................
TEMA / TOPIK PEMBELAJARAN : .....................................................................
WAKTU : .....................................................................
HARI / TANGGAL : .....................................................................
Petunjuk :
1. Berilah penilaian rencana pembelajaran yang dibuat guru sesuai aspek-aspek yang ada.
2. Semakin baik yang ditampilkan semakin tinggi nilainya. (1 - 4).
Skala Nilai
A MERENCANAKAN PENGELOLAAN PEMBELAJARAN
1 2 3 4
1 Merumuskan Kompetensi Dasar dan Indikator
2 Menentukan metode pembelajaran
3 Menentukan langkah-langkah pembelajaran
4 Menentukan cara – cara memotifasi siswa
5 Menentukan pengalaman belajar siswa
6 Menentukan alokasi waktu
Rata-Rata

Skala Nilai
B MERENCANAKAN PENGELOLAAN PEMBELAJARAN
1 2 3 4
1 Kesesuaian materi pembelajaran dengan kurikulum
Mengembangkan materi pembelajaran yang sesuai dengan
2
perkembangan siswa
Rata-Rata
Skala Nilai
C MERENCANAKAN PENGELOLAAN PEMBELAJARAN
1 2 3 4
1 Penataan ruang kelas
2 Pengorganisasian siswa aktif dalam pembelajaran
Rata-Rata

MERENCANAKAN PENGGUNAAN SUMBER MEDIA Skala Nilai


D
PELAJARAN 1 2 3 4
1 Memilihsumber media pembelajaran
2 Menentukan penggunaan alat/media pembelajaran
Rata-Rata

Skala Nilai
E MERENCANAKAN PENILAIAN
1 2 3 4
1 Menentukan bentuk – bentuk prosedur dan tehnik penilaian
2 Menyusun alat penilaian
Rata-Rata

Skala Nilai
F PENAMPILAN FISIK RENCANA PEMBELAJARAN
1 2 3 4
1 Penggunaan bahasa tulis
2 Kerapian dan kebersihan
Rata-Rata

Keterangan : Skor Perolehan 10 100% NILAI AKHIR


Nilai Akhir = Skor ma11mal

Ketercapaian: 86 % - 100 % = Baik Sekali


70% - 85 % = Baik
55% - 69 % = Cukup
Dibawah 55% = Kurang

TIDAK LANJUT

Kepala Madrasah Guru yang disupervisi


Yuyun Wahyudin, S.S., M.Pd.I ……………………………………
NIP 1974015152011011001

INSTRUMEN SUPERVISI KEGIATAN PEMBELAJARAN


(Sesuai Dengan Standar Proses)

NAMA MADRASAH : MA Al-Falah Nagreg


NAMA GURU : .....................................................................
KELAS/ MATA PELAJARAN : .....................................................................
TEMA / TOPIK PEMBELAJARAN : .....................................................................
WAKTU : .....................................................................
HARI / TANGGAL : .....................................................................

Sub Komponen dan Butir komponen Kondisi Skor Nilai


No Keterangan
( Tatap Muka ) ya Tdk 4 3 2 1
1 Kegiatan Pendahuluan 4= Baik
a. Menyiapkan peserta didik Sekali
b. Melakukan Apersepsi 3= Baik
c. Menjelaskan KD dan tujuan yang ingin 2= Cukup
dicapai 1= Kurang
d. Menyampaikan cakupan materi dan
penjelasan uraian kegiatan sesuai
silabus/kesiapan bahan ajar
e. Penampilan guru
2 Kegiatan Inti Pembelajaran
A. EKSPLORASI
1. Melibatkan siswa dalam mencari
informasi dan belajar dari aneka
sumber dgn menerapkan prinsip alam
takambang jadi guru.
2. Menggunakan beragam pendekatan
pembelajaran, Media pembelajaran dan
sumber belajar lainnya.
3. Memfasilitasi terjadinya interaksi
antar siswa serta antar siswa dengan
guru, lingkungan dan sumber belajar
lainnya.
4. Melibatkan siswa secara aktif dalam
berbagai kegiatan pembelajaran
5. Memfasilitasi siswa melakukan
percobaan di laboratorium,studio atau
lapangan
B. ELABORASI
1. Membiasakan siswa membaca dan
menulis yang beragam melalui tugas
tugas tertentu yang bermakna.

Sub Komponen dan Butir komponen Kondisi Skor Nilai


No Keterangan
( Tatap Muka ) ya Tdk 4 3 2 1
2. Memfasilitasi siswa melalui
pemberian tugas, diskusi dan lainlain
untuk memunculkan gagasan baru baik
secara lisan maupun tertulis.
3. Memberi kesempatan untuk berfikir,
menganalisis,menyelesaikan masalah
dan bertindak tanpa ada rasa takut
4. Memfasilitasi siswa dalam
pembelajaran kooperatif dan kolaboratif.
5. Memfasilitasi siswa berkompetensi
secara sehat untuk meninhgkatkan
prestasi belajar
6. Memfasilitasi siswa membuat laporan
eksplorasi yang dilakukan baik lisan
maupun tertulis secara individual atau
kelompok.
7. Memfasilitasi siswa untuk menyajikan
hasil kerja secara individual maupun
kelompok.
8. Memfasilitasi siswa melakukan
pameran,turnamen,festival serta produk
yang dihasilkan
9. Memfasilitasi siswa melakukan
kegiatan yang menumbuhkan
kebanggaan dan rasa percaya diri siswa
C. KONFIRMASI
1. Memberikan umpan balik positif dan
penguatan dalam bentuk lisan, tulisan,
isyarat, maupun hadiah terhadap
keberhasilan siswa.
2. Memberikan konfirmasi terhadap
hasil eskplorasi dan elaborasi siswa
melalui berbagai sumber.
3. Memfasilitasi siswa melakukan
refleksi untuk memperoleh pengalaman
belajar yang telah dilakukan
4. Berfungsi sebagai nara sumber dan
fasilitator dalam menjawab pertanyaan
siswa yang menghadapi kesulitan

Sub Komponen dan Butir komponen Kondisi Skor Nilai


No Keterangan
( Tatap Muka ) ya Tdk 4 3 2 1
5. Membantu menyelesaikan masalah
siswa dalam melakukan pengecekan hasil
eksplorasi
6. Memberikan motivasi kepada siswa
yang kurang aktif dan memberikan
informasi untuk bereksplorasi lebih jauh.
3 Penutup
a. Membuat rangkuman/simpulan
b. Melakukan penilaian dan /atau
refleksi terhadap kegiatan pembelajaran
yang sudah dilakukan.
c. Memberikan umpan balik terhadap
proses hasil pembelajaran
d. Memberi tugas terstruktur (PT) dan
kegiatan mandiri Tdk terstruktur(KMTT)
e. Menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan berikutnya
JUMLAH SKOR

Keterangan : Skor Perolehan 10 100%


Nilai Akhir = Skor ma11mal
NILAI AKHIR
Ketercapaian : 86 % - 100 % = Baik Sekali
70% - 85 % = Baik
55% - 69 % = Cukup
Dibawah 55% = Kurang

TINDAK LANJUT:

E.

Kepala Madrasah Guru yang disupervisi


Yuyun Wahyudin, S.S., M.Pd.I
NIP 1974015152011011001 ……………………………………

INSTRUMEN SUPERVISI ADMINISTRASI PENILAIAN PEMBELAJARAN


(Berdasarkan Standar Proses )

NAMA MADRASAH : MA Al-Falah Nagreg


NAMA GURU : .....................................................................
KELAS/ MATA PELAJARAN : .....................................................................
TEMA / TOPIK PEMBELAJARAN : .....................................................................
WAKTU : .....................................................................
HARI / TANGGAL : .....................................................................

Komponen Penilaian Kondisi Skor Nilai Keterangan


No
Pembelajaran ya tidak 4 3 2 1 Kesesuaian
1 Ada buku Nilai/Daftar Nilai 4=
Melaksanakan Tes (Penilaian Kognitif) PH, BaikSekali
2 3= Baik
PTS, PAS, PAT
2= Cukup
3 Penugasan Terstruktur
1= Kurang
4 Kegiatan Mandiri Tidak Terstruktur (KMTT)
Melaksanakan Penilaian Ketrampilan
5
(Psikomotorik)
6 Melaksanakan Penilaian Afektif Ahlak Mulia
Melaksanakan Penilaian Afektif
7
Kepribadian
8 Program dan Pelaksanaan Remedial
9 Program dan Pelaksanaan Pengayaan
10 Analisis Hasil Ulangan
11 Bank Soal/Instrumen Tes
Jumlah Skor
Keterangan : Skor Perolehan 10 100%
Nilai Akhir = Skor ma11mal NILAI AKHIR
Ketercapaian: 86 % - 100 % = Baik Sekali
70% - 85 % = Baik
55% - 69 % = Cukup
Dibawah 55% = Kurang

TINDAK LANJUT:

Kepala Madrasah Guru yang disupervisi

……………………………………
Yuyun Wahyudin, S.S., M.Pd.I
NIP 1974015152011011001
INSTRUMEN ANALISIS DATA HASIL SUPERVISI

NAMA MADRASAH : MA Al-Falah Nagreg


NAMA GURU : .....................................................................
KELAS/ MATA PELAJARAN : .....................................................................
TEMA / TOPIK PEMBELAJARAN : .....................................................................
WAKTU : .....................................................................
HARI / TANGGAL : .....................................................................

No Aspek Uraian Analisis


1 Komponen Yang Disupervisi
2 Temuan Masalah

3 Penyebab

4 Perioritas Perbaikan

5 Umpan Balik

6 Rencana Tindak Lanjut

Kepala Madrasah Guru yang disupervisi

Yuyun Wahyudin, S.S., M.Pd.I ……………………………………


NIP 1974015152011011001

G. Laporan : Identitas, pendahuluan, Kerangka Berpikir Pemecahan Masalah, Pendekatan dan


Metode Supervisi, Hasil Pelaksanaan Program Supervisi, Penutup Lampiran
H. RUBRIK INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIK OLEH KEPALA SEKOLAH
I. ADMINISTRASI GURU (PERENCANAAN PEMBELAJARAN)

N Fokus 1 2 3 4
o Pengamatan
1. Kalender Jika Jika tersedia Jika tersedia, milik Jika tersedia,
Pendidikan tersedia namun memuat sendiri, dan mAGAMA sendiri,
namun program tidak memuat program dan memuat
dokumen lengkap PPDB, MOPDB, program PPDB,
bukan jadwal pelajaran, MOPDB, jadwal
milik minggu efektif, pelajaran, minggu
sendiri beban belajar, efektif, beban
jeda tengah belajar, jeda
semester, tengah semester,
penilaian hasil penilaian hasil
belajar, peringatan belajar, peringatan
hari besar, dan hari besar, dan
hari libur tapi hari libur dan
tidak memuat memuat kegiatan
kegiatan sekolah sekolah
2. Program Jika Jika tersedia, milik Jika tersedia, milik Jika tersedia, milik
tahunan tersedia sendiri, dan sendiri, dan sendiri, dan
namun memuat memuat memuat
dokumen - identitas (satuan - identitas (satuan - identitas (satuan
bukan pendidikan, kelas, pendidikan, kelas, pendidikan, kelas,
milik muatan muatan muatan pelajaran,
sendiri pelajarana, tahun pelajarana, tahun tahun pelajaran)
pelajaran) dan pelajaran) dan dan
- format isian - format isian - format isian
(Mapel/KD/Tema, (Mapel/KD/Tema, (Mapel/KD/Tema,
sub tema, dan sub tema, dan sub tema, dan
alokasi waktu) alokasi waktu) alokasi waktu)

TIDAK DIPERBARUI DIPERBARUI


DIPERBARUI setiap tahun tapi setiap tahun dan
setiap tahun dan TIDAK MENGACU pada
TIDAK MENGACU pada kalender
MENGACU pada kalender pendidikan tahun
kalender pendidikan tahun pelajaran berjalan
pendidikan tahun pelajaran berjalan
pelajaran berjalan

3. Program Jika Jika tersedia, milik Jika tersedia, milik Jika tersedia, milik
Semester tersedia sendiri, dan sendiri, dan sendiri, dan
namun memuat memuat memuat
dokumen komponen : komponen : komponen :
bukan - identitas (satuan - identitas (satuan - identitas (satuan
milik pendidikan, kelas, pendidikan, kelas, pendidikan, kelas,
sendiri muatan muatan muatan
pelajarana, tahun pelajarana, tahun pelajarana, tahun
pelajaran) pelajaran) pelajaran)
- format isian - format isian - format isian
(Mapel/tema/subte (Mapel/tema/subte (Mapel/tema/subte
ma, pembelajaran ma, pembelajaran ma, pembelajaran
ke, alokasi waktu, ke, alokasi waktu, ke, alokasi waktu,
dan keterangan dan keterangan dan keterangan
yang dIPSi yang dIPSi yang dIPSi
pelaksanaan pelaksanaan pelaksanaan
pembelajaran pembelajaran pembelajaran
yang berlangsung yang berlangsung yang berlangsung

TIDAK DIPERBARUI DIPERBARUI


DIPERBARUI setiap tahun tapi setiap tahun dan
setiap tahun dan TIDAK MENGACU pada
TIDAK MENGACU pada kalender
MENGACU pada kalender pendidikan tahun
kalender pendidikan tahun pelajaran berjalan
pendidikan tahun pelajaran berjalan
pelajaran berjalan
4. Silabus Jika Jika tersedia, Jika tersedia, Jika tersedia,
tersedia mengembangkan mengembangkan mengembangkan
namun sendiri/kelompok sendiri/kelompok sendiri/kelompok
dokumen kerja, dan kerja, dan kerja dan memuat
bukan memuat memuat komponen
milik komponen komponen -identitas
sendiri -identitas -identitas -Kompetensi Inti,
-Kompetensi Inti, -Kompetensi Inti, -Kompetensi
-Kompetensi -Kompetensi Dasar,
Dasar, Dasar, -Tema (khusus
-Tema (khusus -Tema (khusus SD)
SD) SD) -Materi Pokok
-Materi Pokok -Materi Pokok -Kegiatan
-Kegiatan -Kegiatan pembelajaran,
pembelajaran, pembelajaran, -Penilaian
-Penilaian -Penilaian -Alokasi waktu
-Alokasi waktu -Alokasi waktu -Sumber belajar
-Sumber belajar -Sumber belajar -integrasi PPK
Dan TIDAK Dan Dan diperbarui
Diperbarui setiap Diperbarui setiap setiap tahun
tahun tahun

5. Rencana Jika Jika tersedia, Jika tersedia, Jika tersedia,


Pelaksanaan tersedia mengembangkan mengembangkan mengembangkan
Pembelajaran namun sendiri/kelompok sendiri/kelompok sendiri/kelompok
dokumen kerja dan memuat kerja dan memuat kerja dan memuat
bukan komponen komponen komponen
milik -identitas (satuan -identitas (satuan -identitas (satuan
sendiri pendidikan, pendidikan, pendidikan,
mapel/tema, mapel/tema, mapel/tema,
kelas/sem, materi kelas/sem, materi kelas/sem, materi
pokok, alokasi pokok, alokasi pokok, alokasi
waktu) waktu) waktu)
-Kompetensi Inti, -Kompetensi Inti, -Kompetensi Inti,
-Kompetensi -Kompetensi -Kompetensi
Dasar, Dasar, Dasar,
- Indikator - Indikator - Indikator
Pencapaian Pencapaian Pencapaian
Kompetensi (IPK) Kompetensi (IPK) Kompetensi (IPK)
-Tujuan -Tujuan -Tujuan
Pembelajaran Pembelajaran Pembelajaran
-Materi -Materi -Materi
Pembelajaran Pembelajaran Pembelajaran
-Metode -Metode -Metode
-Media -Media -Media
-Sumber Belajar -Sumber Belajar -Sumber Belajar
-Kegiatan -Kegiatan -Kegiatan
pembelajaran, pembelajaran, pembelajaran,
-Penilaian -Penilaian -Penilaian
Dan TIDAK Dan diperbarui -integrasi PPK/
diperbarui setiap setiap tahun 4C/
tahun Literasi/HOTS
(Memuat 3 Dan diperbarui
(Memuat 3 komponen inti setiap tahun
komponen inti berdasarkan SE
berdasarkan SE Mendikbud
Mendikbud No.14/2019) (Memuat 3
No.14/2019) komponen inti
berdasarkan SE
Mendikbud
No.14/2019)
6. Jadwal Tatap Jika - - Jika memiliki
Muka memiliki jadwal tatap muka
jadwal yang sesuai
tatap dengan JWM yang
muka harus dipenuhi
namun
TIDAK
sesuai
dengan
JWM
yang
harus
dipenuhi
7. Agenda Jika Jika memiliki Jika memiliki Jika memiliki
Harian memiliki agenda harian, agenda harian, agenda harian,
agenda dan tidak terisi dan tidak terisi dan terisi lengkap
harian, lengkap setiap lengkap setiap setiap pertemuan
namun pertemuan pertemuan (100%)
tidak (<75%) (75% s.d <100%)
terisi
8. Daftar Nilai Jika Jika memiliki buku Jika memiliki Jika memiliki
memiliki daftar nilai tapi daftar nllai daftar nllai
daftar tidak mencakup lengkap untuk lengkap untuk
nilai, seluruh kompetensi sikap, kompetensi sikap,
namun kompetensi pengetahuan, dan pengetahuan, dan
tidak keterampilan keterampilan
terisi serta memiliki
daftar nilai
program
remedial dan
pengayaan
9. Kriteria Jika Jika memiliki KKM Jika memiliki Jika memiliki
Ketuntasan memiliki yang diperbarui KKM, disusun KKM, disusun
Minimal KKM tapi SAMA untuk berdasarkan berdasarkan
yang semua mapel analisis, namun analisis, dan
TIDAK TIDAK diperbarui diperbarui setiap
diperbar setiap tahun tahun
ui dan
SAMA
untuk
semua
mapel

10 Absensi Jika Jika memiliki Jika memiliki Jika memiliki


. Siswa memiliki absensi siswa, absensi siswa, absensi siswa,
absensi dan tidak terisi dan tidak terisi dan terisi lengkap
siswa, lengkap setiap lengkap setiap setiap pertemuan
namun pertemuan pertemuan (100%)
tidak (<75%) (75% s.d <100%)
terisi
11 Buku Jika Jika memiliki Jika memiliki Jika memiliki
. Pegangan memiliki buku buku buku
Guru buku -buku teks -buku teks -buku teks
-buku pelajaran pelajaran pelajaran
teks -buku panduan -buku panduan -buku panduan
pelajaran guru guru guru
-buku pengayaan -buku pengayaan
-buku referensi
-sumber belajar
lain

12 Buku Teks Jika Jika memiliki buku Jika memiliki buku Jika memiliki buku
Siswa memiliki teks siswa yang teks siswa yang teks siswa yang
buku ditetapkan oleh ditetapkan oleh ditetapkan oleh
teks mendikbud dan mendikbud dan mendikbud dan
siswa atau buku teks atau buku teks atau buku teks
yang muatan lokal, muatan lokal, muatan lokal,
tidak dengan ratio dengan ratio dengan ratio
sesuai buku teks 1 buku teks 1 buku teks 1
dengan eksemplar > 2 eksemplar /2 eksemplar/
yang siswa siswa siswa
ditetapka
n oleh
kemdikb
ud
RUBRIK INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIK
OLEH KEPALA SEKOLAH
PENILAIAN

N Fokus Skor
o Pengamata
n 1 2 3 4

1 Buku Nilai Jika tersedia Jika tersedia Jika tersedia Jika tersedia
. buku nilai, tetapi buku nilai, tidak buku nilai, tidak buku nilai, dIPSi
tidak dIPSi dIPSi lengkap dIPSi lengkap lengkap
komponen komponen komponen
identitas,nilai identitas,nilai identitas,nilai
tugas, nilai PH, tugas, nilai PH, tugas, nilai PH,
nilai PTS, PAS nilai PTS, PAS nilai PTS, PAS
dan mencakup dan mencakup
ranah ranah
pengetahuan, pengetahuan,
ketrampilan , ketrampilan ,
sikap sikap
2 Penilaian Jika dilakukan Jika dilakukan Jika dilakukan Jika dilakukan
. Harian setiap selesai setiap selesai setiap selesai setiap selesai
lebih dari satu satu KD/ tema, satu KD/ tema, satu KD/ tema,
KD/ tema, tidak tidak terjadwal tidak terjadwal terjadwal dalam
terjadwal dalam dalam program dalam program program
program semester, semester, semester,
semester direkam dalam direkam dalam direkam dalam
buku nilai buku nilai buku nilai
3 Penilaian Jika dilakukan Jika dilakukan Jika dilakukan Jika dilakukan
. Tengah pada tengah pada tengah pada tengah pada tengah
Semester semester, tidak semester, semester, semester,
terjadwal dalam terjadwal dalam terjadwal dalam terjadwal dalam
kalender, kalender, kalender, kalender,
program program program program
semeter/program semester/progra semeter/program semeter/program
tahunan m tahunan tahunan, tahunan,
instrumen dirakit instrumen dirakit
terintegrasi dari terintegrasi dari
KD-KD/tema KD-KD/tema
yang sudah yang sudah
tuntas tuntas dengan
mempertimbangk
an Urgensi,
Kontinu,
Relevansi &
Keterpakaian
4 Penilaian Jika dilakukan Jika dilakukan Jika dilakukan Jika dilakukan
. Akhir pada Akhir pada akhir pada akhir pada akhir
Semester semester, tidak semester, semester, semester,
terjadwal dalam terjadwal dalam terjadwal dalam terjadwal dalam
kalender, kalender, kalender, kalender,
program program program program
semeter/program semeter/program semeter/program semeter/program
tahunan tahunan tahunan, tahunan,
instrumen dirakit instrumen dirakit
terintegrasi dari terintegrasi dari
KD-KD/tema KD-KD/tema
yang sudah yang sudah
tuntas tuntas dengan
mempertimbangk
an Urgensi,
Kontinu,
Relevansi &
Keterpakaian
5 Penilaian Jika dilakukan Jika dilakukan Jika dilakukan Jika dilakukan
. Akhir pada Akhir pada akhir pada akhir pada akhir tahun,
Tahun tahun, tidak tahun, terjadwal tahun, terjadwal terjadwal dalam
terjadwal dalam dalam kalender, dalam kalender, kalender,
kalender, program program program
program semeter/program semeter/program semeter/program
semeter/program tahunan tahunan, tahunan,
tahunan instrumen dirakit instrumen dirakit
terintegrasi dari terintegrasi dari
KD-KD/tema KD-KD/tema
yang sudah yang sudah
tuntas tuntas dengan
mempertimbangk
an Urgensi,
Kontinu,
Relevansi &
Keterpakaian
6 Penilaian Jika ada soal Jika soal tidak Jika soal sesuai Jika soal sesuai
. Pengetaua tetapi sesuai sesuai kaidah kaidah penulisan kaidah penulisan
n (Tes kaidah penulisan penulisan soal, soal, bentuk soal, bentuk soal
Tulis) soal, bentuk soal bentuk soal soal bervariasi bervariasi antara
tidak bervariasi bervariasi antara antara PG, PG,
antara PG, PG, menjodohkan, menjodohkan,
menjodohkan, menjodohkan, uraian dan uraian dan
uraian dan uraian dan pedoman pedoman
pedoman pedoman penskoran penskoran
penskoran penskoran
7 Penilaian Jika ada Jika ada Jika ada Jika ada
. Pengetahu pedoman test pedoman test, pedoman test, pedoman test,
an (Tes merangsang merangsang merangsang
Lisan) siswa untuk siswa untuk siswa untuk
mengkonstruksi mengkonstruksi mengkonstruksi
jawaban sendiri jawaban sendiri, jawaban sendiri,
ada pedoman ada pedoman
waktu waktu, dari
pertanyaan
sederhana ke
komplek
8 Penilaian Jika dikerjakan Jika dikerjakan Jika dikerjakan Jika dikerjakan
. Pengetahu individu/kelompo individu/kelompo individu/kelompo individu/kelompo
an k k, ada daftar k, ada daftar k, ada daftar
(Penugasa perintah perintah, variasi perintah, variasi
n) tugas sesuai tugas sesuai
dengan KD dengan KD,
mendorong
perilaku kreatif
siswa
9 Pengolaha Jika NILAI Jika NILAI Jika dirata-rata Jika dirata-rata
. n Nilai AKHIR (NA) AKHIR (NA) setiap PH setiap PH
Pengetahu diperoleh dari diperoleh dari menjadi NILAI menjadi NILAI
an NPAS saja nilai tertinggi dari PENILAIAN PENILAIAN
NPH, NPTS atau HARIAN (NPH), HARIAN (NPH),
NPAS untuk NILAI untuk NILAI
AKHIR (NA) AKHIR (NA)
diperoleh dari diperoleh dari
rata NPH + rata NPH +
NPTS+NPAS NPTS+NPAS,
ada kaidah
tertentu dimana
bobot NPH harus
lebih tinggi
dibandingkan
NPTS dan NPAS
1 Deskripsi Jika deskripsi Jika deskripsi Jika deskripsi Jika deskripsi
0 Nilai tidak dapat dapat dapat dapat
. Pengetahu menunjukan menunjukan menunjukan menunjukan
an kompetensi kompetensi kompetensi kompetensi
spesifik (KD spesifik (KD spesifik (KD spesifik (KD
menonjol) menonjol) , menonjol) , menonjol) ,
bahasanya tidak bahasanya bahasanya
mudah dipahami mudah dipahami mudah dipahami
dan membangun
motivasi belajar
anak (KD
rendah)
1 Penilaian Jika dikerjakan Jika dikerjakan Jika dikerjakan Jikadikerjakan
1 Keterampil berdasarkan berdasarkan berdasarkan berdasarkan
. an (Unjuk penilaian penilaian penilaian penilaian
kerja/prakti terhadap setiap terhadap setiap terhadap setiap terhadap setiap
k/kinerja/pr KD pada KI 4 KD pada KI 4 KD pada KI 4 KD pada KI
ojek/produ yang yang yang 4yang
k/protofolio disesuaikandeng disesuaikandeng disesuaikandeng disesuaikandeng
) ankarakteristikda ankarakteristikda ankarakteristikda ankarakteristikda
ntuntutankompet ntuntutankompet ntuntutankompet ntuntutankompet
ensipadasebuah ensipadasebuah ensipadasebuah ensipadasebuah
KD. Melalui KD. Melalui KD. Melalui KD. Melalui
produk. produk, dan produk, Praktek produk,
Praktek. dan Proyek Praktek,Proyek
dan potrtofolio

1 Pengolaha Jika berdasarkan Jika berdasarkan Jika berdasarkan Jika berdasarkan


2 n Nilai rata-rata rata-rata rata-rata rata-rata
Ketrampila skorakhirkeselur skorakhirkeselur skorakhirkeselur skorakhirkeselur
n uhan KD uhan KD uhan KD uhan KD
keterampilan keterampilan keterampilan keterampilan
yang yang yang yang
dibulatkankebilan dibulatkankebilan dibulatkankebilan dibulatkankebilan
ganbulatterdekat ganbulatterdekat ganbulatterdekat ganbulatterdekat
dan diberikan dan diberikan dan diberikan dan diberikan
predikat saja predikat, ada predikat, ada predikat, ada
beberapa KD 4 beberapa KD 4 beberapa KD 4
penilaiannya penilaiannya penilaiannya
dilakukan dgn dilakukan dgn dilakukan dgn
teknik yg sama teknik yg sama teknik yg sama
skor akhir adalah skor akhir adalah skor akhir adalah
skor optimum, skor optimum, skor optimum,
salah satu KD salah satu KD
penilaiannya penilaiannya
dilakukan 3 (tiga) dilakukan 3 (tiga)
kali kali
tetapidengantekn tetapidengantekn
ik yang ik yang
berbedaskorakhir berbedaskorakhir
rata-rata dari rata-rata
yang dariyang
diperolehmelaluit diperolehmelaluit
eknik yang eknik yang
berbedatersebut, berbedatersebut,
deskripsi atas
capaian KD ke
dlm raport
berdasarkan
rata-rata nilai
optimum yang di
dapat

1 Deskripsi Jika deskripsi Jika deskripsi Jika deskripsi Jika deskripsi


3 Nilai tidak dapat dapat dapat dapat
Ketrampila menunjukan menunjukan menunjukan menunjukan
n kompetensi kompetensi kompetensi kompetensi
spesifik spesifik (KD spesifik (KD spesifik (KD
menonjol) , menonjol) , menonjol) ,
bahasanya tidak bahasanya bahasanya
mudah dipahami mudah dipahami mudah dipahami
dan membangun
motivasi belajar
anak (KD
rendah)
1 Penilaian Jika penilaian Jika penilaian Jika penilaian Jika penilaian
4 Sikap dilakukan sesuai dilakukan sesuai dilakukan sesuai dilakukan sesuai
(observasi/ KI 1 dan KI 2, KI 1 dan KI 2, KI 1 dan KI 2, KI 1 dan KI 2,
penilaian memuat 1 memuat 1 memuat 2 memuat 2
diri/penilaia komponen komponen komponen komponen
n antar penilaian sikap penilaian sikap penilaian sikap penilaian sikap
peserta spiritual dan spiritual dan spiritual dan spiritual dan
didik) penilaian sikap penilaian sikap penilaian sikap penilaian sikap
social, penilaian social, penilaian social, penilaian social, penilaian
dilakukan dilakukan dilakukan dilakukan
dengan teknik dengan teknik dengan teknik dengan teknik
observasi saja observasi,. observasi, observasi,
Wawancara Dan wawancara,. Dan wawancara,
penilaian diri penilaian diri. catatan anekdot
dan catatan
kejadian. Dan
penilaian diri
serta antar
teman.

1 Pengolaha Jika Data hasil Jika Data hasil Jika Data hasil Jika Data hasil
5 n Penilaian penilaian penilaian penilaian penilaian
Sikap tersebut dibahas tersebut dibahas tersebut dibahas tersebut dibahas
tidak l dua kali tidak dua kali minimal dua kali minimal dua kali
dalam satu dalam satu dalam satu dalam satu
semester, semester, semester, semester,
Pembahasan Pembahasan Pembahasan Pembahasan
hasil penilaian hasil penilaian hasil penilaian hasil penilaian
menghasilkan menghasilkan menghasilkan menghasilkan
deskripsi nilai deskripsi nilai deskripsi nilai deskripsi nilai
sikap. Penulisan sikap. Penulisan sikap. Penulisan sikap. Penulisan
deskripsi tidak deskripsi deskripsi tidak deskripsi
mengikuti rambu- mengikuti rambu- mengikuti rambu- mengikuti rambu-
rambu. rambu. rambu. rambu.

1 Deskripsi Jika deskripsi Jika deskripsi Jika deskripsi Jika deskripsi


6 Penilaian tidak dapat dapat dapat dapat
Sikap menunjukan menunjukan menunjukan menunjukan
kompetensi kompetensi kompetensi kompetensi
spesifik spesifik,bahasan spesifik (KD spesifik (KD
ya tidak mudah menonjol) , menonjol) ,
dipahami bahasanya bahasanya
mudah dipahami mudah dipahami
dan membangun
motivasi belajar
anak (KD
rendah)

1 Remedial Direncanakan Direncanakan Direncanakan Direncanakan


7 tapi tidak dan dan dan
dilaksanakan dilaksanakan dilaksanakan dilaksanakan
hanya sesuai hanya sesuai sesuai dengan
dengan latar dengan jenis, sifat, jenis, dan
belakang dan latar latar belakang
kesulitan belajar belakang kesulitan belajar
yang dialami kesulitan belajar yang dialami
peserta didik yang dialami peserta didik
peserta didik
1 Pengayaan Direncanakan Direncanakan Direncanakan Direncanakan
8 tapi tidak dan dan dan
dilaksanakan dilaksanakan dilaksanakan dilaksanakan
pada satu bentuk pada satu bentuk dengan
pengayaan saja sesuai dengan berbagai bentuk
kondisi hasil sesuai dengan
belajar peserta kondisi hasil
didik belajar peserta
didik
1 Analisis Direncanakan (Salah satu) (salah dua) (salah tiga)
9 PH, PTS, tapi tidak Menghasilkan Menghasilkan Menghasilkan
PAS, dan dilaksanakan dokumen tentang dokumen tentang dokumen tentang
PAT : : :
a. Pencapaian a. Pencapaian a. Pencapaian
target perolehan target perolehan target perolehan
nilai yang telah nilai yang telah nilai yang telah
ditetapkan; ditetapkan; ditetapkan;
b. Kompetensi b. Kompetensi b. Kompetensi
dasar yang dasar yang dasar yang
sudah atau sudah atau sudah atau
belum dikuasai belum dikuasai belum dikuasai
oleh peserta oleh peserta oleh peserta
didik untuk setiap didik untuk setiap didik untuk setiap
mata pelajaran mata pelajaran mata pelajaran
pada masing- pada masing- pada masing-
masing tingkat masing tingkat masing tingkat
kelas; kelas; kelas;
c. Kumpulan c. Kumpulan c. Kumpulan
soal terstandar soal terstandar soal terstandar
(karena sudah (karena sudah (karena sudah
teruji secara teruji secara teruji secara
empiris) untuk empiris) untuk empiris) untuk
setiap mata setiap mata setiap mata
pelajaran pada pelajaran pada pelajaran pada
masing- masing masing- masing masing- masing
tingkat kelas; tingkat kelas; tingkat kelas;

2 Bank Soal Memiliki Bank (Salah satu) (salah dua) (salah tiga)
0 Soal tanpa Memiliki Memiliki Memiliki
memiliki karakteristik : karakteristik: karakteristik a.
karakteristik bank a. Setiap butir a. Setiap butir Setiap butir soal
soal yang ideal soal pada bank soal pada bank pada bank soal
soal merupakan soal merupakan merupakan butir
butir soal yang butir soal yang soal yang
terkalibrasi terkalibrasi terkalibrasi
(teruji) (teruji) (teruji)
b.Setiap butir b.Setiap butir b.Setiap butir
soal dilengkapi soal dilengkapi soal dilengkapi
berbagai berbagai berbagai
informasi yang informasi yang informasi yang
bermanfaat bermanfaat bermanfaat
dalam dalam dalam
penyususunan penyususunan penyususunan
sebuah sebuah sebuah
instrumen instrumen instrumen
penilaian. penilaian. penilaian.
c. Database c. Database c. Database
(soal-soal) pada (soal-soal) pada (soal-soal) pada
sebuah bank sebuah bank sebuah bank
soal dibangun soal dibangun soal dibangun
secara terstruktur secara terstruktur secara terstruktur

Anda mungkin juga menyukai