Anda di halaman 1dari 4

PENGELOLAAN PELAKSANAAN

PROGRAM UKM

No.
:UKM/V/SOP. /2017
Dokumen

No. Revisi : 00
SOP
Tanggal
: 17 Oktober 2017
Terbit

Halaman :1/2

UPT
PUSKESMAS dr. ANEKA YENNY W
SURUH NIP.198301082010012014

1. Pengertian Prosedur pengelolaan dan pelaksanaan program adalah suatu cara untuk
mengelola dan melaksanakan UKM Puskesmas sesuai dengan tujuan dan
pentahapan yang direncanakan.
2. Tujuan Sebagai acuan langkah langkah untuk melaksanakan pengelolaan dan
pelaksanaan UKM
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPT Puskesmas Suruh Nomor :
188.45/01/35.03.010.14.001/2017 tentang Penetapan Penanggung Jawab
Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM) dan Upaya Kesehatan Perseorangan
(UKP)
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 75 tahun 2014 tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat
5. Prosedur/ 1. Penanggungjawab UKM puskesmas mengkoordinasi pelaksana
Langkah- program
langkah 2. Pelaksanaan program menjadi tanggungjawab masing-masing
pelaksana program UKM
3. Pelaksanaan kegiatan berdasarkan RPK.
4. Penanggungjawab program UKM melakukan pengarahan, bimbingan
dan evaluasi semua pelaksana program UKM
6. Diagram -
Alir

7. Unit 1. Kepala Puskesmas


Terkait 2. Penanggungjawab UKM
3. Pelaksana UKM
8. Rekaman Tanggal Mulai
No Yang Dirubah Isi Perubahan
Historis Diberlakukan
Perubahan
PEMERINTAH KABUPATEN TRENGGALEK
DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN PENDUDUK
DAN KELUARGA BERENCANA
UPT PUSKESMAS SURUH
Jalan Route Jend. Sudirman Kecamatan Suruh Telp. (0355) 793343
TRENGGALEK 66361
Email : puskesmassuruhtrenggalek@yahoo.co.id

DAFTAR TILIK
PENGELOLAAN PELAKSANAAN PROGRAM UKM
Unit : ...........................
Nama Petugas : ............................
Tanggal Pelaksanaan : ............................

No Langkah Kegiatan Ya Tidak Ket.

Apakah penanggungjawab UKM puskesmas


1.
mengkoordinasi pelaksana program?
Apakah pelaksanaan UKM menjadi tanggungjawab
2.
masing-masing pelaksana program UKM?

3. Apakah pelaksanaan kegiatan berdasar RPK?

Apakah penanggungjawab UKM melakukan pengarahan,


4.
bimbingan dan evaluasi semua pelaksana program UKM?

JUMLAH

Compliance Rate (CR) =∑ ya X 100 =....%


∑ ya+tidak

Auditor

……………………………………
STANDART OPERASIONAL PROSEDUR
PENGELOLAAN PELAKSANAAN PROGRAM UKM

PEMERINTAH KABUPATEN TRENGGALEK


DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN PENDUDUK DAN
KELUARGA BERENCANA
UPT PUSKESMAS SURUH
Jl. Route J. Sudirman, Telp. (0355) 793343 Suruh
TRENGGALEK 66361
Tahun 2017

Anda mungkin juga menyukai