Anda di halaman 1dari 4

LAMPIRAN II

KEPUTUSAN KEPALA DINAS KESEHATAN


PROSEDUR PELAYANAN KONSULTASI KESEHATAN GIGI DAN MULUT

Nomor SOP .......................


PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT (PUSKESMAS) Tanggal Pembuatan .......................
BARUH JAYA Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif .......................
Disahkan oleh Kepala Puskesmas Baruh Jaya
UNIT PELAYANAN KESEHATAN GIGI Nama SOP: Penanganan Abses Periapikal

Dasar Hukum: Kualifikasi Pelaksana:

1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan 1. Tenaga Kesehatan Berijazah S1 Kedokteran Gigi, D III Perawat Gigi
2. Keputusan Mentri Kesehatan Republik Indonesia nomor 296/Menkes/SK/III/2007 tentang 2. Tenaga bersattus PNS, PTT, Kontrak
Pedoman Pengobatan Dasar di Puskesmas
3. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor: 828/MENKES/SK/IX/2008 tentang
Petunjuk Teknis Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014 tentang
Pusat Kesehatan Masyarakat;
5. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor: HK.02.02/MENKES/62/2015
tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter Gigi

Keterkaitan: Peralatan /Perlengkapan:

a. Tenaga Kesehatan
b. Alat dan Bahan
c. Kaca Mulut, Sonde, Pinset, Excavator, Glass Plate, Bur dan Mata bur
d. Kapas dan Eugenol Liquid
e. Rekam Medic
f. Buku Register
g. Blanko Resep
h. Alat Tulis
Peringatan: Pencatatan dan Pendataan
SOP ini merupakan prosedur baku yang wajib dilaksanakan sebagai pedoman untuk dokter gigi perawat gigi dalam Setiap tindakan/kegiatan yang dilaksanakan perlu dicatat dan didata oleh setiap petugas yang berperan dalam pelaksanaan SOP bahwa
menangani karies gigi. langkah/tindakan/kegiatan yang ditanganinya dapat dilanjutkan pada langkah selanjutnya (pengesahan)

PELAKSANA MUTU BAKU KETERANGAN


NO AKTIVITAS
Puskesmas (BP Gigi) Laboratorium Apotek TU Persyaratan & Kelengkapan Waktu Output

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 Petugas poli gigi menerima rekam medik pasien Alat Tulis, Rekam Medis dan Buku Register Pasien terlayani
dari loket pendaftaran dan petugas mencatat
identitas pasien di buku register dan
memanggil pasien sesuai urutan 15 detik
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
2 Petugas melakukan anamnesa serta keluhan Alat Tulis & Rekam Medis
pasien, dan menanyakan riwayat sakit
terdahulu.
2 menit

3 Petugas mempersilahkan pasien duduk di Dental Chair Pasien terlayani


dental chair

10 detik

4 Petugas melakukan prosedur cuci tangan Air mengalir & Sabun Sterilitas
dengan benar (5 moment cuci tangan) sebelum Operator
dan sesudah melakukan tindakan
1 menit

5 Petugas mempersiapkan alat diagnostik berupa Alat Diagnostik


kaca mulut, sonde, dan excavator
30 detik

6 Petugas menggunakan Alat Pelindung Diri APD Level 2 dan Masker Kontak Erat
lengkap disposable untuk setiap pasien
(minimal APD level 2 dan wajib menggunakan
30 detik
masker

7 Petugas melakukan pemeriksaan pada gigi Alat Diagnostik & Chlorethyl Diagnosis
yang mengalami abses (tes sondasi, tes
perkusi, tes druk, dan tes sensitivitas dengan
chlorethyl) 30 detik

8 Petugas menjelaskan kepada pasien atau Lembar Informed Consent Persetujuan


pengantar pasien mengenai diagnosa dan Pasiien
rencana perawatan pada pasien serta meminta
pasien mengisi lembar informed consent.
2 menit

9 Kavitas dibersihkan dengan excavator (jika Excavator, Handpiece, Diamond Bur Pasien terlayani
karies enamel) atau diamond bur jika karies
dentin untuk mempreparasi kavitas.
5 menit

10 Membuka atap kamar pulpa dengan bur hingga Excavator, Handpiece, Diamond Bur Pasien terlayani
seluruh orifice akar gigi terlihat

10 menit
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
11 Melebarkan atap kamar pulpa agar Excavator, Handpiece, Diamond Bur Pasien terlayani
memudahkan tindakan selanjutnya

5 menit

12 Mempersiapkan gulung kapas atau cotton Cotton Pellet dan Eugenol Pasien terlayani
pellet yang diolesi uap eugenol dan meletakkan
pada orifice tanpa di tumpat sementara 5 menit

13 Petugas melakukan DHE untuk menghindari Pasien diberikan


factor resiko KIE
2 menit

14 Apabila diperlukan Tindakan lanjutan pasien Surat Rujukan Rujukan


dirujuk ke Faskes Lanjutan

30 detik

14 Apabila diperlukan pemberian obat, petugas Kertas Resep Obat


menulis resep berupa antibiotik dan analgesik,
kemudian pasien dipersilahkan mengambil 30 detik
obat di apotek

15 Petugas membereskan alat dan bahan yang Sodium Hipoklorit 5% Sterlitas Alat
dipakai dengan cairan sodium hipoclorit 5%
dengan perbandingan 1;1, selama 1 menit 1 menit

16 Petugas mencuci alat dengan air bersih dan Cairan Desinfektan Sterlitas
melaukan penyemprotan ruangan serta dental Ruangan
unit dengan desinfektan. 1 menit

17 Petugas mencatat identitas pasien, hasil Rekam Medik Rekam Medik


anamnesa, pemeriksaan, diagnosa, tindakan
dan terapi pada rekam medik pasien.
Kemudian memeriksa kelengkapan pengisian 1 menit
rekam medik

18 Petugas mencatat identitas pasien, hasil Buku Register Data Register


anamnesa, pemeriksaan, diagnosa, tindakan Pasien
dan terapi pada register 1 menit

19 Petugas mengembalikan rekam medik ke loket Rekam Medik


pendaftaran
15 detik
KEPALA PUSKESMAS BARUH JAYA

H. SAIDILLAH, S.ST
NIP. 19681021 199303 1 006

Anda mungkin juga menyukai