Anda di halaman 1dari 3

SOAL SUMATIF TENGAH SEMESTER (STS) GANJIL

TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mapel : Bahasa Indonesia Nama Peserta :


Kelas : X/TKR-DKV Kelas :
Tanggal : Nomor Ujian :

Kerjakan Soal dibawah ini dengan baik dan benar!

1. Teks Sastra (Memahami Teks)

Mengapa segumpal tanah liat itu demikian lama berada di tempat penyimpanan?

2. Jika penulis akan menggunakan bentuk karangan dengan tujuan agar pembaca mengerti
antara hubungan subjek dengan objek-objek lainnya, sebaiknya dalam mengumpulkan
bahan penulis melakukan kegiatan seperti yang tercantum berikut, kecuali..

3. Jelaskan pengertian dari observasi dan objek!


4. Teks Sastra (Mengevaluasi dan Merefleksi Teks)

Si gadis kecil adalah orang yang sangat penting dalam cerita ini. Jelaskan mengapa dia
penting di dalam semua kejadian cerita itu?
5. Demikianlah kiranya yang dapat saya sampaikan pada kesempatan ini, akhirnya dengan
mengucap bismillahirrahmanirrahim, seraya memohon ridho Tuhan YME, diklat Emotional
Spiritual Quotient (ESQ) Peduli Pendidikan II tahun 2007 di kota Tarakan, secara resmi
saya nyatakan dimulai.
Pernyataan di atas merupakan bagian dari ….
6. Pemahaman Konsep

Sampah anorganik lebih lama terurai dibandingkan dengan sampah organik. Waktu
dekomposisi popok sekali pakai lebih lama dari plastik, namun kurang dari kulit sintetis.
Berapa waktu dekomposisi yang mungkin dari popok sekali pakai?

7. Baca dan pahami teks berikut!

Begitulah takdir membentuk suatu kisah yang sangat panjang, hanya untuk menyatukan
kedua orang tersebut. Setelah melalui banyak kesedihan, waktu, akhirnya mereka diberikan
kesempatan untuk bersama.

Berdasarkan kutipan novel diatas, kalimat tersebut merupakan bagian …..

8. Sebuah dokumen tertulis dalam bentuk formal dan standar yang memberikan deskripsi
tentang suatu rencana, rancangan, penelitian, atau pekerjaan beserta aspek-aspek yang
diajukan, yang bertujuan untuk menjabarkan atau menjelaskan suatu tujuan kepada pihak
pembaca (individu atau organisasi) sehingga mereka memperoleh pemahaman mengenai
tujuan tersebut secara lebih rinci, yang selanjutnya diajukan untuk mendapatkan penilaian
dan persetujuan.

Konsep di atas merupakan definisi dari …..

9. Perhatikan unsur karya tulis berikut!

1) latar belakang

2) pendahuluan

3) simpulan

4) pembahasan

5) penutup

Sistematika yang tepat dari unsur-unsur karya tulis tersebut yaitu …


10. Teks Informasi (Mengevaluasi dan Merefleksi Teks)

Pilih pada satu pilihan jawaban kemudian tuliskan alasanmu di dalam kotak jawaban!

Seorang pengamat nutrisi mengatakan bahwa slogan “Sehat cerdas dan pintar karena makan ikan”
adalah berlebihan. Setelah membaca ketiga teks, setujukah kamu dengan pernyataan pengamat
nutrisi tersebut?

 Setuju
 Tidak Setuju

Jelaskan alasanmu!

Anda mungkin juga menyukai