Anda di halaman 1dari 5

BAB II

GAMBARAN UMUM RUMAH SAKIT

A. Gambaran Umum Rumah Sakit


1. Sejarah Singkat Rumah Sakit Umum Daerah Kota Surakarta
RSUD Kota Surakarta adalah satu dari sekian Layanan Kesehatan milik
Pemkot Kota Surakarta yang bermodel RSU, dikelola oleh Pemda Kota dan
termuat kedalam RS Tipe C. Layanan Kesehatan ini telah terdaftar sedari
30/12/2014 dengan Nomor Surat Izin 449/0749/B-01/IORS/XII/2014 dan
Tanggal Surat Izin 15/12/2014 dari WALIKOTA SURAKARTA dengan
Sifat Tetap, dan berlaku sampai 5 Tahun. Setelah menjalani Metode
AKREDITASI RS Seluruh Indonesia dengan proses akhirnya ditetapkan
dengan status . RSU ini berlokasi di Jl. Lettu.Sumarto No.1, Kota Surakarta,
Indonesia. RSUD Kota Surakarta Memiliki Layanan Unggulan di Bagian
Pelayanan Bedah. RSU Milik Pemkot Kota Surakarta ini Memiliki Luas
Tanah 8900 dengan Luas Bangunan 9400. RSUD Kota Surakarta Ngipang
termasuk rumah sakit type D.
Klasifikasi pengelompokan bahwa RSUD Kota Surakarta Ngipang itu
termasuk rumah sakit type D adalah berdasarkan sistem rujukan berjenjang
menurut BPJS.
Informasi Tambahan :
Direktur : – dr. Willy Handoko Widjaja,MARS,
Kode Post : – 57136
Nomor Telp : – 0271-715300
Telepon Humas : – 0271-715700
Fax : – 0271-715500
Email : – rsudsurakarta@ymail.com
2. Falsafah, Motto, Visi, Misi, dan Tujuan
a. Falsafah
b. Motto
c. Visi
Visi RSUD Kota Surakarta adalah Menjadi Rumah Sakit Pilihan dengan
Pelayanan yang Bermutu guna mewujudkan masyarakat yang waras.
d. Misi
1) Meningkatkan Sumber Daya Manusia;
2) Meningkatkan Sarana dan Prasarana;
3) Meningkatkan Manajemen Rumah Sakit; dan
4) Meningkatkan Mutu Pelayanan.
e. Tujuan

3. Jenis-Jenis Pelayanan Kesehatan


a. Daftar Klinik RSUD Kota Surakarta

1) Klinik Spesialis Penyakit Dalam

2) Klinik Spesialis Bedah

3) Klinik Spesialis Anak

4) Klinik Spesialis Kandungan

5) Klinik Spesialis Mata

6) Klinik Spesialis Syaraf

7) Klinik Spesialis THT

8) Klinik Spesialis Kulit

9) Klinik Spesialis Anestesi

10) Klinik Spesialis Radiologi

11) Klinik Spesialis Bedah Urologi


12) Klinik Spesialis Gizi

13) Klinik Spesialis Patologi Klinik

14) Klinik Spesialis Konservasi Gigi

15) Klinik Spesialis Jiwa

b. Bangsal Di Rsud Surakarta :

1) Bangsal Anggrek

2) Bangsal Bougenville

3) Bangsal Dahlia

4) Bangsal Mawar

5) Perinatologi

6) VK

7) VIP

8) ICU

c. Jumlah Kamar Menurut Kelas :


1) VVIP : 0 kamar
2) VIP : 0 kamar
3) I : 6 kamar
4) II : 16 kamar
5) III : 77 kamar
6) ICU : 8 kamar
7) PICU : 0 kamar
8) NICU : 0 kamar
9) HCU : 0 kamar
10) ICCU : 0 kamar
11) TT di IGD : 6 kamar
12) TT Bayi Baru Lahir : 16 kamar
13) TT Kamar Bersalin : 7 kamar
14) TT Ruang Operasi : 2 kamar
15) TT Ruang Isolasi : 2 kamar

d. Jenis Pelayanan Rsud Kota Surakarta :

1) UGD | Unit Gawat Darurat (buka 24 jam).

2) Unit Rawat Jalan (buka pagi), meliputi :


Klinik Umum.Klinik Gigi.Klinik Penyakit Dalam.Klinik Bedah
Umum.Klinik Bedah Urologi.Klinik Obstetri dan Ginekologi
(Kandungan).Klinik Jiwa/ Empaty.Klinik Gizi.Klinik Anak.Klinik
Mata.Klinik Saraf.Klinik Kulit dan Kelamin.Klinik THT.Klinik
VCT/CST/TBDOT.

3) Unit Pelayanan Rawat Inap (100 bed/ tempat tidur pasien),


meliputi :
Bangsal Rawat Inap Non Bedah/ Umum.Bangsal Rawat Inap Saraf/
Neurologi.Bangsal Rawat Inap Interna (Penyakit Dalam), THT,
Mata.Bangsal Rawat Inap Bedah.Bangsa Rawat Inap Obstetri dan
Ginekologi (Kandungan).Bangsa Rawat Inap Anak.

4) Unit Penunjang meliputi :


Unit Bedah Central (3 Kamar Operasi).Unit ICU (5 Ventilator,
PICU).Unit Radiologi (USG, X Ray/ Foto Rontgen, CT Scan 16
Slice).Unit Laboratorium Medis.Unit Rehabilitasi Medik.Unit Farmasi
(Apotik).Unit Pelayanan Gizi.Unit Pelayanan Bank Darah.Unit
Pengendali Pelayanan Jaminan Kesehatan.Unit Rekam Medis.Unit
Pelayanan Limbah.Unit Pelayanan Ambulance dan Jenasah.Unit
Pemeliharaan Sarana Rumah Sakit.Unit Pelayanan Stelirisasi dan
Laundry.Unit Pencegahan dan Pengendalian Infeksi.Unit Pelayanan
Hemodialisa (Cuci Darah).

e. Jam Besuk Pasien :


1) Jam 10.00 - 12.00.
2) Jam 17.00 - 19.00.
f. Tata Tertib Berkunjung :
1) Maximal berkunjung 3 orang.
2) Anak sehat umur 12 tahun ke bawah tidak boleh naik lantai 2 dan 3.

B. Analisis Hasil Pengkajian Manajemen Pelayanan Kebidanan di Ruang Mawar


RSUD Kota Surakarta
1. Pengkajian Manajemen Pelayanan Kebidanan
Berdasarkan wawancara dengan kepala ruang tanggal 18 April 2018 diketahui
masih banyak permasalahan yang ditemui dalam penerapan manajemen
kebidanan, baik dalam fungsi perencanaan, pengorganisasian, pengawasan
dan pengendalian, dimana fungsi manajemen tersebut belum dilaksanakan
secara optimal. Pengkajian dilakukan pada tanggal 18 April 2018 yang
ber6tujuan untuk mendapatkan informasi yag berhubungan dengan aspek
manajemen kebidanan melalui pendekatan terhadap aspekmanajemen
pelayanan dan manajemen asuhan kebidanan. Pengkajian manajemen
meliputi fungsi perencanaan , fungsi pengorganisasian, fungsi pengawasan
dan fungsi pengendalian. Metode yang digunakan untuk memperoleh data
adalah studi literatur dengan membaca laporan ruangan dan laporan hasil
praktek manajemen sebelumnnya yang berkaitan dengan manjemen,
kemudian dikonfirmasi dengan masalah-masalah yang dikemukakan oleh
responden, konfirmasi dilakukan melalui observasi, wawancara.

Anda mungkin juga menyukai