Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KOTA JAMBI

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS RAWASARI
Jl. TP.Sriwijaya No.84 Kel.Beliung Kec.Alam Barajo
Email : pkmrawasari1@gmail.com

PENGELOLAAN RISIKO DENGAN RCA


Di Ruang Loket pendaftaran

A. Analisis terhadap KNC : Ibu Hamil memeriksakan kehamilan di Ruang KIA


mendapatkan Nomor register kartu baru padahal
sebelumnya sdah pernah berobat

B. Tim RCA: dokter , perawat, bidan

TIM RCA Nama

Ketua Dr. Meilinda Ritonga

Sekreataris Surya Ningsih Am.Kep

Anggota 1. Sri Nurlita S.Tr.Keb


2. Elidayanti Am.Kep

C. Tanggal pelaksanaan RCA.

Tanggal mulai Tanggal selesai


12 Juli 2023 13 Juli 2023

D. Pengumpulan data dan informasi.

a. Observasi langsung:
Buku rekam medis sudah disusun dalam bentuk family folder dan sudah diberi
no rekam medis.

b. Dokumen:
1. SOP
2. Kartu Ibu Hamil an. SY
3. Register kunjungan

c. Wawancara:
Hasil wawancara dengan petugas di loket pendaftaran dan bidan di ruang
KIA. Bahwa pasien datang ke puskemas Rawasari dan mendaftar diloket
untuk memeriksaan kehamilan dan mendapat kartu hamil dengan nomor
380/23. Pasien masuk di ruang KIA untuk memeriksakan kehamilan
namun kartu ibu hamil yang dibawa adalah kartu ibu hamil yang baru
padahal sebelumnya dia sudah pernah memeriksan kehamilan dengan
nomor 366/23, sehingga bidan kesulitan mengetahui riwayat pemeriksaan
sebelumnya.

E. Kronologis Insiden
a. Narasi kronologi kejadian :
Jam 08.30 pasien datang ke puskemas Rawasari dan mendaftar diloket untuk
memeriksaan kehamilan dan mendapat buku Rekam Medis dengan
nomor register 380/23

Jam 09.00 pasien masuk di ruang KIA dan menunggu antrian di ruang tunggu

Jam 09.15 Pasien di lakukan pemeriksakan kehamilan namun buku rekam medis
ibu hamil yang dibawa adalah buku rekam medis yang baru, padahal
sebelumnya dia sudah pernah memeriksan kehamilan dengan nomor
366/23, sehingga bidan kesulitan mengetahui riwayat pemeriksaan
sebelumnya. Untuk riwayat pemeriksaan sebelumnya harus mencari
dulu di buku Register untuk riawayat pemeriksaan sebelumnya

b. Tabular time line

waktu 08.30 09.00 09.15


Pasien
Kejadian Pasien daftar diloket diruang Pasien di periksa
tungg KIA
Informasi Pasien tidak membawa
Buku rekam medis baru
tambahan kartu berobat

Good Practise
Masalah Pasien datang untuk Pasien di lakukan
memeriksakan pemeriksakan kehamilan
kehamilan tapi tidak namun buku rekam medis
membawa nomor kartur ibu hamil yang dibawa
ekam medis dan dibuku adalah buku rekam medis
ibu hamilnya tidak ditulis yang baru, padahal
nomor kartu ibu hamil sebelumnya dia sudah
sehingga petugas pernah memeriksan
maupun no. RM kehamilan dengan nomor
366/23, sehingga bidan
sehingga petugas RM kesulitan mengetahui
kesulitan mencari buku riwayat pemeriksaan
RM yang lama karena sebelumnya. Untuk
pasien lagi ramai riwayat pemeriksaan
akhirnya dibuatkan buku sebelumnya harus
baru biar pasien tidak mencari dulu di buku
menunggu lama. Register untuk riawayat
(care management pemeriksaan sebelumnya
problem) (care management
Problem)

c. Time person Grid

Petugas 08.30 09.00 09.15

Petugas loket Di ruang pendaftaran Di ruang pendaftaran Di ruang pendaftaran

Petugas Rekam Mengantar buku


Di ruang rekam medis Di ruang rekam medis
medis rekam medis

Bidan KIA Di ruang KIA Di Ruang KIA Di ruang KIA

F. Identifikasi Masalah

Masalah CMP/SDP Tool


Petugas rekan medis tidak menemukan
CMP Fish Bone
buku rekam medis ibu hamil

G. Analisis sebab masalah.

a. Tehnik mengapa

Masalah: Membuat buku rekam medis baru


Mengapa Tidak menemukan buku rekam medis lama
Mengapa Tidak ada mempunyai nomor rekam medis
Mengapa Tidak mempunyai buku register pasien

b. Analisis dengan diagram tulang ikan:


Tidak mempunyai buku
register pasien

SARPRAS

PETUGA Data seluruh pasien yang


terdaftar belum
Petugas kurang
terdokumentasi dengan
teliti
baik

Pembuatan
Kurang petugas di
buku baru
ruang rekam
pasien
medis
PROSEDUR

Prosedur penyiapan buku


rekam medis bagi pasien
yang tidak membawa kartu
berobat tidak diidentifikasi
ulang

belum ada SOP untuk


pencarian buku status

c. Faktor-faktor yang berkontribusi:

1. Faktor-faktor yang terkait langsung:


Pada saat kejadian jumlah pasien sangat banyak sehingga mempercepat
layanan petugas diloket membuat kartu ibu hamil yang baru karena kartu
yang lama tidak ketemu waktu dicari

2. Faktor-faktor yang menunjang terjadinya kejadian:


1. Kurang tenaga diruang rekam medis yang bertugas hanya satu orang

2. Ruangan Rekam medis sempit

H. Rencana tindak lanjut

Akar Tindakan Tingkat Penanggung Waktu Sumber Bukti Prf


masalah pelaksana jawab daya Penyele
yang saian
dibutuhk
an
Petugas Penamba bertahap Koordinator januari swadaya Pengaju
kurang han Tim admen 2024 an di
teliti tenaga di renbut
rekam tenaga
medis rekam
medis
Tidak Membuat segera Koordinator Oktober swadaya Buku
mempun buku Tim UKP 2023 register
yai buku register pasien
register pasien
pasien
Tidak Membat segera Petugas Oktober swadaya SOP
mempuy SOP Loket 2023 penyiap
ai SOP an buku
penyiapa rekam
n buku medis
RM

I. Hasil pelaksanaan dan pelaporan.

1. Tim investigasi telah melakukan investigasi komprehensif di ruangan loket


pada tanggal 12-13 Juli 2023
2. Rekomendasi tim RCA untukTIM UKP dan petugas loket pendafaran akan
dilaksanakan bulan oktober 2023 yaitu dengan melakukan pembuatan SOP
dan buku register pasien.
3. Rekomendasi tim RCA untukTIM admen akan dilaksanakan bulan januari
2023 yaitu pengadaan tenaga rekam medis
4. Laporan kejadian telah dilaporkan secara tertulis kepada tim PMKP dan
pimpinan sebagaimana terlampir.

Anda mungkin juga menyukai