Anda di halaman 1dari 1

P5 TENTANG

DEMOKRASI

01 PENGERTIAN DEMOKRASI
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) daring,
demokrasi adalah bentuk atau sistem pemerintahan
yang seluruh rakyatnya turut serta memerintah dengan
perantaraan wakilnya yang terpilih.
- Demokrasi adalah gagasan atau pandangan hidup
yang mengutamakan persamaan hak dan kewajiban
serta perlakuan yang sama bagi semua warga negara.

02 CIRI-CIRI DEMOKRASI
PROFIL
memiliki perwakilan rakyat
keputusan berlandaskan aspirasi dan
kepentingan warga negara
Nama: Feby Dwi Cahyo
menerapkan ciri konstitusional
menyelenggarakan pemilihan umum Kelas: XDKV2
terdapat sistem kepartaian

No absen: 11

03 MACAM-MACAM DEMOKRASI
1. Demokrasi Parlementer: Sistem demokrasi parlementer adalah sistem pemerintahan di mana kekuasaan politik
terletak pada parlemen atau badan legislatif yang terpilih oleh rakyat. Dalam demokrasi parlementer, rakyat memilih
para anggota parlemen melalui pemilihan umum, dan anggota parlemen tersebut kemudian membentuk pemerintahan.
2. Demokrasi Langsung: Demokrasi langsung atau demokrasi murni merupakan jenis demokrasi dimana rakyatlah yang
memiliki kekuasaan secara langsung tanpa perwakilan, perantara atau majelis parlemen. Demokrasi ini membutuhkan
partisipasi luas dalam politik.
3. Demokrasi Tidak Langsung: Demokrasi tidak langsung adalah ketika rakyat dapat memilih siapa yang akan mewakili
suara mereka di parlemen. Demokrasi ini merupakan bentuk demokrasi paling umum di seluruh dunia.
4. Demokrasi Pancasila: Demokrasi Pancasila merupakan demokrasi yang bersumber pada nilai-nilai sosial budaya
bangsa serta berasaskan musyawarah mufakat dengan memprioritaskan kepentingan seluruh masyarakat atau warga
Negara seperti yang tercantum pada kelima sila Pancasila.
5. Demokrasi Presidensial: Sistem pemerintahan presidensial adalah suatu pemerintahan dimana kedudukan eksekutif
tidak bertanggung jawab kepada badan perwakilan rakyat, dengan kata lain kekuasaan eksekutif berada di luar
pengawasan langsung parlemen
6. Demokrasi Liberal: Demokrasi liberal adalah sebuah konsep politik yang pada dasarnya menekankan kebebasan
individu, hak asasi manusia, dan supremasi hukum. Konsep ini menggabungkan prinsip-prinsip demokrasi dan
liberalisme. Demokrasi merujuk pada partisipasi publik dalam pemerintahan dan hak warga negara untuk memilih
wakil-wakil mereka.

04 TUJUAN DEMOKRASI 05 PENERAPAN DEMOKRASI DI SEKOLAH

kebebasan berpendapat 1. Pemilihan organisasi sekolah dan kelas dengan


menciptakan keamanan dan musyawarah.2. Pembagian tugas piket yang merata.
3. Interaksi dan komunikasi yang lancar antara guru,
ketertiban siswa, dan orang di lingkungan sekolah.4. Ikut bergantian
mendorong masyarakat aktif menjadi petugas upacara.
dalam pemerintahan 5. Menghadiri acara yang diadakan sekolah.6. Ikut
berpartispasi dalam OSIS.
membatasi kekuasaan
7. Ikut serta dalam kegiatan politik di sekolah seperti
pemerintah pemilihan ketua OSIS, ketua kelas, maupun kegiatan
mencegah perselisihan yang lain yang relevan.
9. Memberikan usul, saran, dan pesan kepada pihak
sekolah. 10. Menulis artikel,pendapat,opini d

Anda mungkin juga menyukai