Anda di halaman 1dari 5

KEPUTUSANKEPALA UPTD PUSKESMAS KADUPANDAK

Nomor : 33 /SK/PKM-KDP/I/2023

TENTANG
PENDATAAN PIS-PK
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA UPTD PUSKESMAS KADUPANDAK,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka Pelaksanaan Program Indonesia Sehat


dengan Pendekatan Keluarga (PIS-PK) di Kabupaten Cianjur
Khususnya di wilayah kerja Puskesmas Kadupandak;
b. bahwa Program Indonesia Sehat di laksanakan untuk
meningkatkan derajat kesehatan masyarakat melalui upaya
pemberdayaan kesehatan masyarakat;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada
huruf a tersebut di atas , perlu menetapkan Keputusan Kepala
Puskesmas;
d. bahwa media komunikasi yang dimaksud pada huruf b perlu
ditetapkan dalam Surat Keputusan Kepala Puskesmas;
Mengingat : 1. Undang - Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang tenaga
Kesehatan;
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 41 Tahun 2014 tentang
Pedoman Gizi Seimbang;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 39 tahun 2016 tentang
Penyelenggaraan Program Indonesia sehat dengan Pendekatan
Keluarga;
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS KADUPANDAK


TENTANG PEMBENTUKAN TIM PENDATAAN PIS-PK DI UPTD
PUSKESMAS KADUPANDAK,
Kesatu : Membentuk Tim Pengelola dan Pelaksana Program Indonesia Sehat
dengan Pendekatan Keluarga (PIS-PK)
Kedua : Tim Pengelola dan Pelaksana Program Indonesia dengan Pendekatan
Keluarga (PIS-PK) sebagaimana dimaksud pada Diktum KESATU
terdiri dari dan mempunyai tugas sebagai berikut :
1. Kepala Puskesmas
Bertugas melakukan distribusi beban kerja para enumerator,
distribusi akun login para aktor tingkat Puskesmas, dan
bertanggung jawab secara Keseluruhan atas proses entri data
kuesioner keluarga sehat.
2. Administrator Puskesmas
Bdertugas melakukan administrasi sistem KS tingkat puskesmas
dan memiliki tugas dan kewenangan untuk membuat (create) aktor
pengguna lainnya level puskesmas.
3. Supervisor
Bertugas melakukan review terhadap kinerja para enumerator
/Surveyor.
4. Surveyor/ Enumerator
Bertugas melakukan entry data kuesioner KS di lapangan.

Ketiga : Tim Pelaksana Program Indonesia Sehat (PIS-PK) sebagaimana


dimaksud pada DIKTUM KESATU melakukan kegiatan sebagai berikut
:
a. Melakukan pendataan kesehatan seluruh anggota keluarga
b. Membuat dan mengelola pangkalan data Puskesmas
c. Menganalisis merumuskan intervensi masalah kesehatan, dan
menyusun rencana Puskesmas.
d. Melaksanakan kunjungan rumah dalam upaya
promotif,preventif, kuratif, dan rehbilitative
e. Melaksanakan pelayanan kesehatan (dalam dan luar gedung)
melalui pendekatan siklus hidup dan,
f. Melaksanakan Sistem Informasi dan Pelaporan Puskesmas.

Keempat : Surat Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan,


dengan ketentuan akan di tinjau kembali apabila di perlukan

Ditetapkan di : Kadupandak
Pada Tanggal : 02 Januari 2023
UPTD Kepala Puskesmas Kadupandak,

SURYANA
Lampiran I : Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Kadupandak
Nomor : /SK/PKM-KDP/I/2023
Tentang : Tentang Tim Pendataan Program Indonesia Sehat

TIM PENDATAAN PROGRAM INDONESIA SEHAT


NO NAMA PETUGAS JABATAN
1 dr Andi Kurniawan Dokter
2 Nunung Sumaryani, Amd.Keb Bidan Koordinator
3 Nunung Nurjanah, Amd.Keb Bidan desa
4 Djadjang Supriatna, S.Kep. Ners Prog Gizi
5 Ineu Diniah ,SKM Penyuluh Kesehatan
6 Ucu Purnama, Amd.Keb Prog Imunisasi
7 Nenden Siti Sa’adah, Amd.Keb Prog Ausrem
8 Mira Yustika, Amd.Keb Prog Kesjaor
9 Ira Novitasari, Amd.Keb Bidan desa
10 Restiani, Amd.Keb Prog Lansia
11 Dewi Pratiwi, Amd.Keb Bidan desa
12 Siti Sunarti, Amd.Keb Bidan desa
13 Nurlaela, S.K.M Promotor Kesehatan
14 Aknes Okta Puspita, S.K.M Sanitarian
15 Neng Nurbarokah, Amd.Keb Bidan
16 Eli, Amd.Keb Bidan
17 Yuliastuti, Amd.Kep Prog P2P
18 Dede Sutandi, Amd.Kep Perawat
19 Fitriani, Amd.Keb Prog PTM
20 Titin Agustin, Amd.Keb Bidan desa
21 Cucu Suryani, Amd.Keb Bidan desa
22 M Rifki Kamil, Amd.Kep Prog ODGJ
23 Maya Nurul Fauziah, Amd.Keb Prog Hepatitis
24 Enok Rustiati, Amd.Keb Bidan desa
25 Nena Nurjanah, Amd.Keb Prog Batra
26 Nyinyi Dewi, Amd.Keb Bidan desa
27 Arisusandi, Amd.Kep Perawat
28 Sonia, Amd.Keb Bidan
29 Diana, Amd.Keb Bidan
30 Lusti Pratiwi, Amd.Keb Prog Ispa Diare
31 Erni Hermayani, Amd.Keb Bidan
32 Lisda Nataria, Amd.Keb Bidan desa
33 Neng Rahmawati, Amd.Keb Bidan desa
34 Rian Andriana, Amd.Kep Prog Kusta

Ditetapkan di : Cianjur
Pada tanggal : 02 Januari 2023
Kepala UPTD Puskesmas Kadupandak

SURYANA

Anda mungkin juga menyukai