Anda di halaman 1dari 6

Template Artikel Ilmiah

Jurnal ilmiah Ilmu Kebidanan dan Kesehatan Volume XX No 01, Hal 01 - 06, Mei/Juli 2023 ISSN 2087-4154
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bakti Utama Pati

HUBUNGAN SENAM HAMIL DENGAN KECEMASAN PADA IBU


HAMIL TRIMESTER III DI PUSKESMAS LEBITI KECAMATAN
TOGEAN KABUPATEN TOJO UNA-UNA

Syamsia1), Lailatul Mustaghfiroh 2), Hartotok 3)


Program Studi Sarjana Kebidanan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bakti Utama Pati
Email: syamsiacia730@gmail.com

ABSTRAK

Kehamilan adalah proses yang berkelanjutan dari konsepsi sampai awal


persalinan.Perubahan fisiologis dan psikologis terjadi selama proses kehamilan, Perubahan ini dapat
menyebabkan ketidaknyamanan pada ibu hamil seperti dispnea, insomnia, radang gusi, epulis, sering
buang air kecil,tekanan dan ketidaknyamanan perineum, sakit punggung, sembelit,
varises,kelelahan,kontraksi braxtonhicks, kramkaki,edema pergelangan kaki,perubahan mood dan
peningkatan kecemasan (Astuti & Hadisaputro,2019). Berdasarkan studi pendahuluan yang dilakukan
oleh peneliti pada bulan juli-agustus 2022 di Puskesmas Lebiti dengan mewawancarai pada 10 ibu
hamil trimester III. Dari ibu hamil yang diwawancarai ada 7 orang yang mengalami kecemasan, dari
7 ibu hamil trimester III tersebut ibu hamil yang mengalami kecemasan 3 ibu hamil yang mengalami
cemas ringan, 3 ibu hamil yang mengalami cemas sedang dan 1 ibu hamil yang mengalami cemas
berat.
Dari hasil wawancara dari beberapa ibu hamil yang dilakukan diatas maka peneliti tertarik
melakukan penelitian tentang hubungan senam hamil dengan kecemasan pada ibu hamil trimester III
di Puskesmas Lebiti, Kecamatan Togean, Kabupaten Tojo una-una, Provinsi Sulawesi Tengah.
Penelitian ini dilakukan pada 28 responden diwilayah kerja puskesmas lebiti.Hasil penelitian
perbedaan nilai tingkat kecemasan sebelum dan setelah pemberian senam hamil menggunakan uji
Chisquare diperoleh nilai p<0.05 maka dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan bermakna nilai
tingkat kecemasan sebelum pemberian senam hamil dengan nilai tingkat kecemasan setelah
pemberian senam hamil di Puskesmas Lebiti kecamatan togean. dimana saat sebelum pemberian
senam hamil terdapat ibu hamil dengan tingkat kecemasan sebanyak 24 orang, sedangkan setelah
pemberian senam hamil, keseluruhan ibu hamil yaitu sebanyak 16 orang normal. dengan nilai uji
chisquare p value (P value =0.004) berdasarkan hal tersebut, maka dapat dikatakan bahwa terdapat
hubungan pemberian senam hamil terhadap tingkat kecemasan ibu hamil.

Kata Kunci : Senam Hamil, Kecemasan Ibu Hamil TM III

ABSTRACT
Pregnancy is an ongoing process from conception to the beginning of labor. Physiological and
psychological changes occur during the process of pregnancy, These changes can cause discomfort in
pregnant women such as dyspnea, insomnia, gingivitis, epulis, frequent urination, pressure and
perineal discomfort, back pain, constipation, varicose veins, fatigue, braxtonhicks contractions, leg
cramps, ankle edema, mood changes and increased anxiety (Astuti &; Hadisaputro, 2019). Based on a
preliminary study conducted by researchers in July-August 2022 at the Lebiti Health Center by
interviewing 10 III trimester pregnant women. Of the pregnant women interviewed, there were 7
people who experienced anxiety, of the 7 third trimester pregnant women, pregnant women who
experienced anxiety, 3 pregnant women who experienced mild anxiety, 3 pregnant women who
experienced moderate anxiety, and 1 pregnant woman who experienced severe anxiety.
From the results of interviews from several pregnant women conducted above, researchers are
interested in conducting research on the relationship between pregnancy exercise and anxiety in third
trimester pregnant women at the Lebiti Health Center, Togean District, Tojo una-una Regency,
Central Sulawesi Province.
HUBUNGAN SENAM HAMIL DENGAN KECEMASAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI
PUSKESMAS LEBITI KECAMATAN TOGEAN KABUPATEN TOJO UNA-UNA.....SYAMSIAH
1
Jurnal ilmiah Ilmu Kebidanan dan Kesehatan Volume XX No 01, Hal 01 - 06, Mei/Juli 2023 ISSN 2087-4154
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bakti Utama Pati

Province. This study was conducted on 28 respondents in the working area of the Lebiti
Health Center. The results of the study showed a difference in the value of anxiety levels before and
after giving pregnant exercises using the Chisquare test obtained a value of p < 0.05, so it can be
concluded that there is a significant difference in the value of anxiety levels before giving pregnant
exercises with the value of anxiety levels after giving pregnant exercises at the Lebiti Health Center,
Togean District. Where before giving pregnant gymnastics there were pregnant women with anxiety
levels as many as 24 people, while after giving pregnant exercises, all pregnant women were as many
as 16 normal people. with the chisquare p value test (P value = 0.004) based on this, it can be said
that there is a relationship between giving pregnant gymnastics to the anxiety level of pregnant
women.
Keywords: Pregnancy Exercises, Anxiety for Pregnant Women TM III

PENDAHULUAN saat nifas. Salah satu penyebab dari komplikasi


Kehamilan adalah proses yang saat persalinan yakni adanya rasa cemas/eneli
berkelanjutan dari konsepsi sampai awal yang tidak tertangani dengan baik saat
persalinan.Perubahan fisiologis dan psikologis hamil(Aryani dkk,2018).
terjadi selama proses kehamilan, Perubahan ini Dampak buruk dari kecemasan ibu hamil
dapat menyebabkan ketidaknyamanan pada ibu memicu terjadinya rangsangan kontraksi rahim.
hamil seperti dispnea, insomnia, radang gusi, Akibat dari kondisi tersebut dapat meningkatkan
epulis, sering buang air kecil,tekanan dan tekanan darah sehingga mampu memicu
ketidaknyamanan perineum, sakit punggung, terjadinya preeklamsi dan keguguran (Maharani,
sembelit, varises,kelelahan,kontraksi 2008 dalam Novriani, 2017)
braxtonhicks, kramkaki,edema pergelangan Ibu yang mengalami kecemasan
kaki,perubahan mood dan peningkatan sinyalnya berjalan melalui Hipotalamo-Pituitary-
kecemasan (Astuti & Hadisaputro,2019). Adrenal (HPA) yang dapat menyebabkan
Kecemasan dalam masa kehamilan lepasnya enelit eneli antara lain Adreno Cortico
adalah fenomena yang sering dihadapi ibu hamil Tropin Hormone (ACTH), kortisol dan
terutama trimester III karena akan menghadapi katekolamin. Lepasnya enelit-hormon stress
proses persalinan. Kecemasan ini meningkatkan tersebut mengakibatkan terjadinya vasokonstriksi
risiko kelainan bawaan, operasi sesar, persalinan sistemik, termasuk diantaranya konstriksi vasa
alat, kelahiran enelitia, bayi dengan berat badan utero plasenta yang menyebabkan gangguan
lahir rendah (BBLR) dan gangguan jangka aliran darah di dalam rahim, sehingga
panjang berkaitan dengan gangguan perilaku transportasi oksigen kedalam miometrium
emosi anak.. terganggu dan mengakibatkan lemahnya
Kecemasan pada kehamilan merupakan kontraksi otot rahim. Kejadian tersebut
masalah dengan prevalensi yang cukup tinggi menyebabkan makin lamanya aproses persalinan
yaitu sekitar (12,5-42%) bahkan diperkirakan (partus lama) sehingga janin dapat mengalami
gangguan ini akan menjadi penyebab penyakit kegawatan (fetal eneliti) (Amalia,dkk2019).
kedua terbesar pada tahun 2020(Putri, 2019). Kecemasan akan dirasakan berbeda
Data World Health Organization (WHO) selama kehamilan dan kecemasan trimester
menunjukkan terdapat sekitar (10%) wanita ketiga lebih tinggi enelitian trimester sebelumnya
hamil dan (13%) wanita yang baru melahirkan (Maharani &Hayati2020),Terutama bagi seorang
diseluruh dunia mengalami gangguan jiwa ibu primigravida yang pertama kali menghadapi
trauma depresi. kehamilan, ketika menghadapi proses persalinan
Angka kejadian kecemasan pada ibu cenderung mengalami kecemasan, hal ini
hamil di enelitia mencapai 373.000.000. dikarenakan proses persalinan adalah sesuatu hal
Sebanyak 107.000.000 atau 28,7% diantaranya baru yang akan dialaminya( Yuniarti & Eliana,
kecemasan terjadi pada ibu hamil menjelang 2020).
proses persalinan (Depkes RI, 2014) Kecemasan kehamilan terbukti dapat
Menurut data SDKI tahun 2017,Angka dikurangi atau dihilangkan melalui latihan fisik
kematian ibu sebanyak 1712 pada tahun 2017. (physical excersice) (Putri, 2019)
Dimana salah satu penyebab kematian ibu adalah Bentuk latihan fisik yang merupakan
adanya komplikasi pada saat persalinan ataupun solusi selfhelp adalah berlatih senam hamil yang
HUBUNGAN SENAM HAMIL DENGAN KECEMASAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI
PUSKESMAS LEBITI KECAMATAN TOGEAN KABUPATEN TOJO UNA-UNA.....SYAMSIAH
2
Jurnal ilmiah Ilmu Kebidanan dan Kesehatan Volume XX No 01, Hal 01 - 06, Mei/Juli 2023 ISSN 2087-4154
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bakti Utama Pati

menunjang proses kehamilan,kelahiran dan produksi hormone penyebab kecemasan ataustres


bahkan pengasuhan anak yang dapat dilakukan (Maharani& Hayati, 2020).
dalam kelas antenatal. Dalam terapi senam hamil Berdasarkan enelitian terdahulu yang
gerakan senam hamil terdiri dari pengolahan dilakukan oleh Sulistiyaningsih &Ana, (2020)
pernafasan dan relaksasi fisik digunakan untuk didapatkan bahwa ada pengaruh yang signifikan
menyingkirkan Muscular dan stress sebelum dan sesudah dilakukan senam hamil
emosional,meningkatkankonsentrasi,meningkatk terhadap penurunan kecemasan pada ibu hamil
an kadar oksigen darah dan membantu tubuh trimester III.
dalam pemulihan. Senam hamil membantu Senam hamil ditemukan sebagai
dengan fleksibilitas dengan kekuatan otot dan intervensi yang layak dan dapat diterima dan
mengajarkan wanita hamil untuk mendengarkan dikaitkan dengan pengurangan gejala kecemasan
tubuh mereka,untuk mengurangi stress dan dan depresidan Penelitian Newham, (2014)
menenangkan pikiran. Senam hamil membantu menunjukkan senam hamil berguna untuk
meningkatkan kondisi fisik,meningkatkan mengurangi kecemasan wanita terhadap
kualitas hidup, self efficacy pada persalinan, persalinan dan mencegah peningkatan gejala
hubungan interpersonal, fungsi system saraf depresi. Setiap ibu hamil diharapkan rutin
otonom, member rasa nyaman,mengurangi atau melakukan senam hamil dengan tujuan siap
menurunkan nyeri persalinan, memperpendek menghadapi proses persalinan baik secara fisik
durasi persalinan (Putri, 2019) dan psikologis sehingga tidak stress saat proses
Pada latihan senam hamil terdapat teknik kehamilan.
relaksasi yang dapat mengurangi kecemasan, saat Berdasarkan studi pendahuluan yang
individu mengalami ketegangan dan kecemasan dilakukan oleh peneliti pada bulan juli-agustus
yang bekerja adalah sistem saraf simpatetis, 2022 di Puskesmas Lebiti dengan mewawancarai
sedangkan saat rileks yang bekerja adalah sistem pada 10 ibu hamil trimester III. Dari ibu hamil
saraf para simpatetis. Jika sistem saraf simpatetis yang diwawancarai ada 7 orang yang mengalami
meningkatkan rangsangan atau memacu organ kecemasan, dari 7 ibu hamil trimester III tersebut
tubuh, memacu meningkatnya denyut jantung ibu hamil yang mengalami kecemasan 3 ibu
dan pernafasan, serta menimbulkan penyempitan hamil yang mengalami cemas ringan, 3 ibu hamil
pembuluh darah tepi (peripheral) dan yang mengalami cemas sedang dan 1 ibu hamil
pembesaran pembuluh darah pusat, maka yang mengalami cemas berat.
sebaliknya sistem saraf parasimpatetis Dari hasil wawancara dari beberapa ibu
menstimulasi turunnya semua fungsi yang hamil yang dilakukan diatas maka peneliti
dinaikkan oleh sistem saraf simpatetis dan tertarik melakukan penelitian tentang hubungan
menaikkan semua fungsi yang diturunkan oleh senam hamil dengan kecemasan pada ibu hamil
sistem saraf simpatetis. Maka relaksasi dapat trimester III di Puskesmas Lebiti, Kecamatan
menekan rasa tegang dan cemas (Inka & Arief, Togean, Kabupaten Tojo una-una, Provinsi
2012). Sulawesi Tengah.
Senam ibu hamil mempengaruhi pula
hipotalamus untuk menekan sekresi CRH yang METODE
akan mempengaruhi kelenjar hipofisis lobus Penelitian ini merupakan penelitian
anterior untuk menekan pengeluaran enelit deskriptif korelasi dengan desain cross sectional
ACTH sehingga produksi enelit adrenal dan (potong lintang). Penelitiaan ini di lakukan di
kortisol menurun serta memerintahkan kelenjar Puskesmas Lebiti Kecamatan Togean Kabupaten
hipofisis lobus anterior mengeluarkan Tojo Una–una pada bulan mei-juli 2023.
hormonendorpin. Senam hamil akan Populasi yang akan digunakan adalah seluruh Ibu
menghambat peningkatan saraf simpatis hamil trimester III yang memenuhi kriteria
sehingga hormone penyebab disregulasi tubuh inklusi. Pengambilan sampel menggunakan
dapat dikurangi jumlahnya. Sistem saraf teknik Total sampling yang didasarkan pada
parasimpatis eneli sinyal untuk mempengaruhi suatu pertimbangan tertentu yang dibuat oleh
pengeluaran katekolamin, Akibatnya, terjadi peneliti sendiri berdasarkan ciri atau sifat
penurunan detak jantung, iramanafas, tekanan populasi yang sudah diketahui sebelumnya di
darah, ketegangan otot, tingkat enelitian dan Puskesmas Lebiti Kecamatan Togean Kabupaten
Tojo Una–una
HUBUNGAN SENAM HAMIL DENGAN KECEMASAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI
PUSKESMAS LEBITI KECAMATAN TOGEAN KABUPATEN TOJO UNA-UNA.....SYAMSIAH
3
Jurnal ilmiah Ilmu Kebidanan dan Kesehatan Volume XX No 01, Hal 01 - 06, Mei/Juli 2023 ISSN 2087-4154
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bakti Utama Pati

HASIL
1) Analisis univariat
Penelitian ini dilakukan di Puskesmas lebiti,Kecamatan Togean kabupaten Tojo Una-una
disajikan dalam tabel sebagai berikut :
Sebelum Senam hamil
Tidak
Kategori Mengikuti N %
Mengikuti

Tidak Cemas 2 2 4 14,28%

Cemas ringan 16 4 20 71,42 %


Cemas sedang 1 2 3 10,71%
Cemas Berat 0 1 1 3,57 %
Cemas Berat
0 0 0 0%
Sekali/ Panik
Total 19 9 28 100%
Tabel ditas menunjukan bahwa pada saat dilakukan wawancara dengan menggunakan
Kuisioner pada ibu hamil sebelum melakukan senam hamil pada 28 Responden, terdapat 14,28 % ibu
yang tidak mengalami kecemasan, 71,42% responden yang mengalami cemas ringan, 10,71%
responden yang mengalami cemas sedang, 3,57% ibu hamil yang mengalami cemas berat sedangan
yang mengalami cemas berat sekali 0% atau tidak ada.
Sesudah Senam hamil
Kategori Mengikuti Tidak N %
Mengikuti
Tidak Cemas 14 1 15 53,57%

Cemas ringan 5 4 9 32,14%


Cemas sedang 0 3 3 10,71%
Cemas Berat 0 1 1 3,57
Cemas Berat 0 0 0 0%
Sekali/ Panik
Total 19 9 28 100%
Berdasarkan tabel diatas menunjukan bahwa setelah melakukan senam hamil terdapat 53,57%
ibu hamil yang tidak mengalami kecemasan, 32,14% ibu hamil yang mengalami cemas ringan,
10,71% ibu yang mengalami cemas sedang, 3,57% ibu yang mengalami cemas berat, sedangkan ibu
haml yang mengalami cemasberat sekali 0%.
2) Analisis Bivariat

Tingkat Sebelum senam ibu Sesudah senam hamil P Value


kecemasan N % N %
2
Tidak Cemas 10,53% 14 73,68%
16
Cemas ringan 84,21% 5 26,31%
0,004
Cemas 1
sedang 5,26% 0 0%

0
Cemas Berat % 0 0%
0
HUBUNGAN SENAM HAMIL DENGAN KECEMASAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI
PUSKESMAS LEBITI KECAMATAN TOGEAN KABUPATEN TOJO UNA-UNA.....SYAMSIAH
4
Jurnal ilmiah Ilmu Kebidanan dan Kesehatan Volume XX No 01, Hal 01 - 06, Mei/Juli 2023 ISSN 2087-4154
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bakti Utama Pati

Cemas Berat
% 0 0%
Sekali/ Panik

PEMBAHASAN
Penelitian ini dilakukan pada 28 responden diwilayah kerja puskesmas lebiti. Hasil penelitian
perbedaan nilai tingkat kecemasan sebelum dan setelah pemberian senam hamil menggunakan uji
Chisquare diperoleh nilai p<0.05 maka dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan bermakna nilai
tingkat kecemasan sebelum pemberian senam hamil dengan nilai tingkat kecemasan setelah pemberian
senam hamil di Puskesmas Lebiti kecamatan togean. dimana saat sebelum pemberian senam hamil
terdapat ibu hamil dengan tingkat kecemasan sebanyak 24 orang, sedangkan setelah pemberian senam
hamil, keseluruhan ibu hamil yaitu sebanyak 16 orang normal. dengan nilai uji chisquare p value ( P
value =0.004) berdasarkan hal tersebut, maka dapat dikatakan bahwa terdapat hubungan pemberian
senam hamil terhadap tingkat kecemasan ibu hamil.
a. Keterbatasan Penelitian
Adapun keterbatasan pada penelitian ini adalah wilayah kerja puskesmas lebiti kecamatan togean
yang luas, terdiri dari desa jauh dan desa dekat,akses jalan serta transportasi yang susah untuk
mengumpulkan responden dalam satu tempat.
KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan
Berdasarkan tujuan dan hasil penelitian dari “ Hubungan senam hamil dengan kecemasan pada
ibu hamildi trimester III di Puskesmas lebiti Kecamatan Togean Kab. TojoUna-una” maka didapatkan
kesimpulan sebagai berikut :
1. Pada 28 orang responden terdapat 9 responden tidak pernah mengikuti senam hamil
2. Sebelum senam hamil terdapat 2 responden yang tidak mengalami kecemasan, 16 responden
cemas ringan, 1 responden cemas sedang, tidak terdapat responden mengalami cemas berat
3. Sesudah dilakukan senam hamil 14 responden yang tidak mengalami kecemasan dan 5 respondes
cemas ringan, serta tidak terdapat responden cemas berat atau cemas berat sekali
4. Setelah dilakukan penetian terhadap ibu hamil trimester III didapatkan terdapat hubungan senam
hamil dengan kecemasan pada ibu hamil trimester III dipuskesmas lebiti kecamatan togean
kabupaten tojo una-una.
B. Saran
Saran- saran peneliti terkait penelitian “Hubungan Senam Hamil dengan kecemasan pada
hamil Trimester III di puskesmas Lebiti Kecamatan Togean Kab. TojoUna-una “ adalah:
1. Ibu hamil sebaiknya lebih memperhatikan kondisi fisik dan psikisnya selama menjalani
kehamilan salah satunya dengan menjaga dirinya dari kecemasan yang berlebihan.
2. Perlu lebih banyak kegiatan senam hamil dilakukan didesa.desa.
3. Lebih meningkatkan promosi kesehatan tentang senam hamil agar kunjungan ibu hamil yang
melakukan senam hamil meningkat
DAFTAR PUSTAKA
Ice, N., Listiyaningsih, M. D., Prizkila, C., & Sridewi, A. (2022, July). Prenatal Yoga sebagai Upaya
Mengurangi Kecemasan pada Ibu Hamil Trimester II dan III. In Prosiding Seminar Nasio3434
Hardianti, H., & Rusminingsih, R. (2015). Pengaruh Keikutsertaan Senam Hamil Terhadap
Kecemasan Primigravida TM II dalam Menghadapi Persalinan di BPS Azizah Cangkringan
Sleman.
Lusiana Gultom, S. S. T., Hutabarat, J., & Keb, M. (2018). Asuhan Kebidanan Kehamilan.
Martalisa, W., & Budisetyani, W. (2013). Hubungan intensitas keikutsertaan hypnobirthing dengan
tingkat kecemasan ibu hamil di gianyar. Jurnal Psikologi Udayana, 1(1), 116-128.
Matondang, Z. (2009). Validitas dan reliabilitas suatu instrumen penelitian. Jurnal tabularasa, 6(1),
87-97.

HUBUNGAN SENAM HAMIL DENGAN KECEMASAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI
PUSKESMAS LEBITI KECAMATAN TOGEAN KABUPATEN TOJO UNA-UNA.....SYAMSIAH
5
Jurnal ilmiah Ilmu Kebidanan dan Kesehatan Volume XX No 01, Hal 01 - 06, Mei/Juli 2023 ISSN 2087-4154
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bakti Utama Pati

Patimah, M. (2020). Pendidikan Kesehatan Ibu Hamil Tentang Ketidaknyamanan Pada Kehamilan
Trimester I dan Penatalaksanaannya. Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(3),
570-578.
Suryani, P., & Handayani, I. (2018). Senam hamil dan ketidaknyamanan ibu hamil trimester ketiga.
JURNAL BIDAN MIDWIFE JOURNAL, 4(1), 33-39.
Suryani, P., & Handayani, I. (2018). Senam hamil dan ketidaknyamanan ibu hamil trimester ketiga.
JURNAL BIDAN MIDWIFE JOURNAL, 4(1), 33-39.
Sari, I. Y., Indrayani, T., & Carolin, B. T. (2020). Efektifitas Antara Yoga Dan Senam Hamil
Terhadap Kecemasan Ibu Dalam Menghadapi Persalian Di Pmb Eti Ruhayati Serang Tahun
2020. Jurnal Kesehatan Dan Kebidanan (Journal Of Health And Midwifery), 9(2), 1-10.
Situmorang, R. B., Rossita, T., & Rahmawati, D. T. (2020). Hubungan Senam Prenatal Yoga dengan
Tingkat Kecemasan Ibu Hamil Primigravida Trimester III. Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat,
9(03), 178-183.
Wardani, H. W., Agustina, R., & Damayanti, E. A. F. (2018). Tingkat Kecemasan Dengan Kualitas
Tidur Ibu Hamil Primigravida Trimester III. Dunia Keperawatan: Jurnal Keperawatan dan
Kesehatan, 6(1), 1-10.
Wahyuni, S., Anies, A., Soejoenoes, A., & Taat Putra, S. (2018). Perceived stress dan sindrom depresi
pada ibu primigravida.
Yulia, H., Fitri, D. M., & Paulina, R. (2021). Aspek Kecemasan Ibu Hamil Trimester III Di Puskesmas
Pasir Mulya Kecamatan Bogor Barat. Jurnal Kesehatan Dan Kebidanan, 2, 73-40.

HUBUNGAN SENAM HAMIL DENGAN KECEMASAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI
PUSKESMAS LEBITI KECAMATAN TOGEAN KABUPATEN TOJO UNA-UNA.....SYAMSIAH
6

Anda mungkin juga menyukai