Anda di halaman 1dari 1

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH

PIMPINAN DAERAH MUHAMMADIYAH BLORA


SMK PUSAT KEUNGGULAN
SMK MUHAMMADIYAH 1 CEPU
MUHAMMADIYAH BOARDING SCHOOL ( MBS )
TERAKREDITASI
Jl. Ronggolawe 99 Telp. (0296) 422521 – Kab. Blora – Jateng – 58311
Email : smkmuh1cepu208@yahoo.co.id

STANDART OPERASIONAL PROSEDUR


ALAT BALANCING WORKSHOP
PRODI TEKNIK OTOMOTIF (TO)
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

1. Lepaskan semua pemberat yang menempel pada roda.


2. Memasukkan data roda pada mesin balancing, meliputi diameter, lebar, jenis dari roda
serta jarak antara mesin balancing dengan roda yang terpasang.
3. Tutup roda dengan penutup alat balancing.
4. Biarkan roda berputar selama ± 15 detik pada mesin balancing.
5. Lakukan pengamatan hasil yang terdapat di mesin balancing.
6. Pada mesin balancing akan muncul angka, menunjukkan berat timah yang dibutuhkan
oleh roda.
7. Potong timah atau pemberat sesuai angka pada mesin balancing dan temple timah
tersebut pada sisi roda.
8. Setelah di tempel pemberat, kemudian roda ditutup kembali dengan penutup mesin
balancing, dan tunggu roda berputar selama ± 15 detik, setelah roda berhenti berputar
buka penutup roda
9. Amati hasil pemeriksaan, apakah pada mesin balancing sudah menunjukkan angka 0,
apabila sudah menunjukkan angka 0 maka roda sudah seimbang atau balancing.
10. Pemasangan timah / pemberat sesuai nominal yang muncul di layar mesin balancing.
11. Setelah balancing selesai dilakukan, lepaskan roda dengan melepas pengunci yang
tadinya digunakan untuk mengunci roda.
12. Turunkan roda dari mesin balancing.
13. Proses ini dilakukan secara berturut turut sebanyak jumlah roda yang ada pada
kendaraan, hingga semua roda sudah dilakukan balancing.
14. Pasang kembali semua roda pada kendaraan.

Mengetahui, Cepu, 20 April 2022


Kaprodi TO Kepala Bengkel

Segtyono, ST Zumrotul Faizin, ST

Anda mungkin juga menyukai