Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN TUGAS 2 ILMU PENDIDIKAN SOSIAL (IPS)

Modul 3, 4 dan 5
PDGK4106 ILMU PENDIDIKAN SOSIAL(IPS)
DI SUSUN OLEH:

DEPI SUSANTI
856264492
DOSEN PEMBIMBING
RIDANIA EKAWATI ,M.Pd

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP)


UNIT PROGRAM BELAJAR JARAK JAUH (UPBJJ) PADANG
POKJAR TAPAN
TAHUN 2023
KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan puji syukur kepada Allah subhanawata’ala atas segala limpahan
rahmatnya. Akhirnya penulisan tugas ini dalam pokok bahasan Modul 3, 4 dan 5
tepat waktu walaupun kenyataannya masih banyak kekurangan.

Penulis sadar bahwa penulisan tugas inimasih terdapat banyak kekurangan , jauh dari
sempurna. Oleh karena itu penulis berharap adanya kritik dan saran dari pembaca demi
kesempurnaan tugas ini. Adapun tugas ini dapat penulis selesaikan karena adanya bantuan dan
dukungan dari berbagai pihak. Utnuk itu saya mengucapkan terimakasihkepada semua pihak
yang telah membantu penyelesaiannya laporan tugas ini.

Semoga segala bantuanya yang diberikan kepada saya dalam menyusun laporan inidapat
bermanfaat. Akhir kata saya harap agar laporan ini bermanfaat bagi pembaca.
PEMBAHASAN
1. Pada pembelajaran IPS di SD kita sebagai guru telah mengemukakan proses pembelajaran
yang dapat menunjukkan adanya keterkaiatan antara peristiwa, fakta, konsep, generalisasi,
nilai, sikap dan keterampilan peserta didik. Jika pada topik perjuangan para tokoh jepang
pada masa penjajahan belanda dan jepang. Dengan Kompetensi dasar :Mendeskripsikan
perjuangan para tokoh pejuang pada masa penjajahan belanda di Jepang. Buatlah indicator
ranah kognitif, Afektif dan Psikomotor sesuai dengan KD diatas jelaskan jugap eristiwa,
fakta, konsep, generalisasi serta nilai-nilai yang terkandung didalamnya!
Jawab :
a. Indikator
1.1 menceritakan perjuangan para tokoh-tokoh perjuangan melawan penjajahan
belanda

1.2 menyebutkan rempah-rempah indonesia.

1.3 Menyebutkana aksi-aksi perjuangan para tokoh perjuangan pada masa penjajahan
Belanda danJepang
 Peristiwa, fakta, konsep, generalisasi serta nilai-nilai yang terkandung di
dalamnya adalah: Jepang Mengusai Pulau jawa pada tanggal 1 Maret 1942
2. Sebagai seorang guru, bagaimana cara anda untuk menjelaskan tentang keragaman budaya
dan menyikapi permasalahan budaya kepada anak didik anda ?
Jawab :
 Cara menjelaskan tentang keragaman budaya kepada peserta didik
Sebagai seorang guru sebelum kita menjelaskan keragaman budaya kepeserta
didik tentunya kita guru harus terlebih dahulu faham dengan keragaman budaya
.Indonesia memiliki macam budaya berbagai macam yang berasal dari berbagai
daerah.Keragaman tersebut menjadikan cirri khas bangsa yang patut diketahui dan
sebaiknya hal ini dikenal kan sejak dini kepada anak-anak.Denganmengenalkan
macam-macam keragaman budaya yang ada di Indonesia pada sejak dini sangat
lah penting, karena ketika anak telah mengenal budaya bangsanya, mereka
diharapkan bisa menghadapi tentang konflik social adanya perbedaan sejak dini
mungkin.
Ada beberapa cara menjelaskan tentang keragaman budaya dan menyikapi
permasalahan budaya kepada anak didik .
1. Mengajarkan anak berbagai macam bahasa
2. Mengenalkan bebagai makanan dari setiap daerah
3. Mengunjungi tempat wisata budaya/ berlibur ke daerah yang memiliki adat dan
suku berbeda
4. Menghargai budaya lain
5. Menerima dan menghormati suku bansa dan budaya
6. Berikan contoh pada anak untuk saling menghormati dan toleransi pada
Keberagaman
Mempelajari kesenian daerah lain
 Cara menyikapi permasalahan budaya kepada anak didik:
1. Tidak membangga-banggakan budaya sendiri
2. Saling menghargai keberagaman yang ada di masyarakat.
3. Mau menikmati pertunjukkan budaya daerah lain
4. Mmebiasakan diri untuk membudayakan toleransi dan empati
3. Setelah mempelajari modul4 dapatkah anda menjelaskan hubungan masalah hukum,
ketertiban, dan kesadaran hokum dengan pendidikan IPS !
Jawab :
 Msalah hukum
Hubungan masalah hukum, ketertiban dan kesadaran hukum dalam pendidikan
IPS yaitu terjadi keterkaitan atau hubungan dalam segelintir masyarakat social
individu dengan individu maupun individu dengan kelompok atau pun kelompok
dengan kelompok.
a. MasalahHukum
Masalah hokum yaitu suatu pertikaian atau permasalahan yang terjadi di antara
interaksi masyarakat sosial.Masalah mengakibatkan adanya kerugian diantara
salah satu pihak atau pun kedua bela hpihak yang kemudian mereka akansama-
sama mencari solusi untuk menyelesaikan masalah tersebut berdasarkan hukum.
b. Ketertiban
Ketertiban adalah suatu kondisi dimana terjadi keselarasan didalam suatu
kelompok masyarakat yang menciptakan suasana tertib berdasarkan peraturan-
peraturan yang telah mereka buat dilingkungan hidup tersebut.
c. Kesadaran hokum adalah suatu tindakan terhadap dirinya yang sadar akan
hokum dimana dirinya rela dan mau berdedikasi terhadap kosekuensi jika dirinya
melanggar hukum
4. Pada modul 5 pendekatan dalam pembelajaran IPS di SD. Menjelaskan tentang asumsi
dan hipotesis, jelas kan perbedaan keduanya. Jikacontoh kasusGempa Bumi .Buatlah
masalah, Asumsi dan Hipotesis tentang kasus di atas !
Jawab :
 Perbedaan asumsi dan hipotesis
Asumsi adalah anggapan yang belum terbukti kebenaranya dan memerlukan
pembuktian secara langsung.
Sedangkan hipotesis adalah sebagai suatu kesimpulan yang masih sementara
atau setengah benar dan masih memerlukan pengujian dan pembuktian.
Contoh kasus“ Gempa Bumi “
Masalah : apa peneybab gempa bumi terjadi?

Asumsi : gempa bumi terjadi akibat pergeseran lempeng-lempeng tektonik secara


mendadak yang mempunyai kekuatan dari yang sangat kecil sampai
yang sangat besar.

Hipotesis : 1. Aktifitas zona patahan belakang busur flores.


.
DAFTAR PUSTAKA

https://files1.simpkb.id/guruberbagi//rpp/621503-167394001

https://id.scribd.com/document/484274675/TUGAS-2PENDIDIKAN-IPS-DI-SD

https://www.silabus.web.id

Sarjijo ,Ischak,. 2022. Pendidikan Ips Di SD . Tengerang Selatan. Universitas Terbuka.

Anda mungkin juga menyukai