Anda di halaman 1dari 2

RENCANA TINDAK LANJUT PELATIHAN GURU MADRASAH

Mata Pelajaran Al Qur’an Hadist

Kelas I/ IV

Kurikulum Kurikulum Merdeka

Sasaran CP/KD Peserta didik mampu mengenal huruf hijaiyah secara terpisah dan bersambung
beserta tanda bacanya, bacaan Ghunnah, Al Qamariyah, dan Al Syamsiyah,
sehingga mampu melafalkan dan mempraktikkan hukum bacaan
dengan baik dan benar.

Tujuan Pembelajaran 1. Mengenal huruf hijaiyah secara terpisah dan


bersambung serta tanda baca Al-Qur’an dengan
baik dan benar.
2. Melafalkan dan mempraktikkan membaca huruf
hijaiyah bertanda baca dengan baik dan benar
3. Menulis huruf hijaiyah secara terpisah dan
bersambung dan tanda baca dengan baik dan
benar.
4. Mengenal dan mempraktikkan hukum bacaan Ghunnah
5. Mengenal dan mempraktikkan bacaan al Qamariyah dan al
Syamsiyah

Sasaran penguatan literasi Literasi, membaca dan literasi sosial budaya

Sasaran CK CK 1 Membaca : menegnal huruf hijaiyah secara terpisah


CK 3 Membaca: Siswa mampu Melafalkan dan mempraktikkan membaca huruf
hijaiyah bertanda baca dengan benar
CK 3 Sosial budaya: Siswa mampu Mengenal dan mempraktikkan hukum
bacaan Ghunnah

Materi/Tema Hukum Ilmu Tajwid

Indikator capaian pembelajaran


1. Mengenalkan huruf yang terpisah serta tanda bacaan alqur’an
2. Melafalkan dan mempraktekan huruf hijaiyah bertanda baca
3. Mempraktikkan baacaan hukum tajwid dalam al Qur’an.

Langkah-langkah pembelajaran Ceramah Plus demontrasi dan latihan


1. Guru mengenalkan huruf hijaiyah yang terpisah serta tanda bacaan
alqur’an
2. Mendemontrasikan hasil pembelajaran
3. Mempraktekkan hukum tajwid didalam alqur’an

Kegiatan pembuka (apersepsi) 1. Guru memberikan salam dan mengajak semua Peserta berdo’a Bersama-
sama
2. Guru mengecek keberadaan siswa dengan mengabsen siswa
3. Menyediakn bahan ajar dan mendia pembelajaran
4. Guru memberikan penguatan tentang pemahaman ilmu tajwid dalam
bacaan alqur’an

Kegiatan inti  Guru menjelaskan huruf terpisah dan hukum tajwid dengan strategi
pembelajaran yang sesuai
 Guru memotivasi siswa untuk aktif dalam pembelajaran dengan tanya

1 | Pelatihan Tindak Lanjut Hasil AKMI


jawab atau memberi umpan balik(mengkomunikasikan)
 Membangun budaya bertanya dan melatih peserta didik mengajukan
pertanyaan kritis dan membiasakan Peserta didik mengangkat tangan
sebagai isyarat akan mengajukan pertanyaan
 Siswa melafalkan huruf terpisah bersama teman dan guru
 Guru menjelaskan hukum tajwid dan melafalkan huruf terpisah kepada
siswa
 Guru mengajak siswa memgenal huruf terpisah dan hukum tajwid didalam
alqur’an.

Kegiatan penutup (konfirmasi)  Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk mengetahui
hasil ketercapaian materi)
 Bersama-sama peserta didik membuat kesimpulan
 Berdoa Bersama sebagai akhir pertemuan

Inovasi kegiatan CK1 Membaca siswa membaca teks dengan seksama untuk mendapatkan
informasi tentang hukum tajwid.
CK3 siswa mampu melafalkan dengan baik dan benar melafalkan huruf
terpisah serta memperaktekkan hukum tajwid

2 | Pelatihan Tindak Lanjut Hasil AKMI

Anda mungkin juga menyukai