Anda di halaman 1dari 3

No Jenis Isi Jawaban

Kebaikan dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara yang defisit yaitu dapat ….
SOAL
JAWABAN memfungsikan uang menganggur
1 JAWABAN menekan laju inflasi
JAWABAN memperluas kesempatan kerja
JAWABAN menghemat pengeluaran negara
JAWABAN membiayai proyek-proyek yang berisiko tinggi
Kebijakan anggaran negara harus memperhatikan rasa keadilan dan kepatuhan merupakan
fungsi APBN yakni….
SOAL
JAWABAN fungsi pengawasan
2 JAWABAN fungsi distribusi
JAWABAN fungsi perencanaan
JAWABAN fungsi stabilisasi
JAWABAN fungsi alokasi
SOAL Tujuan penyusunan APBN adalah…
JAWABAN Sebagai distribusi pendapatan
3 JAWABAN menciptakan stabilitas ekonomi dan mencegah terjadinya anggaran defisit
JAWABAN merencanakan pendapatan Negara
JAWABAN sebagai media realisasi kerja
JAWABAN mempertanggungjawabkan amanat rakyat dan undang-undang
SOAL Untuk menutup defisit anggaran, pemerintah mengusahakan dana dari …
JAWABAN penerimaan perpajakan
4 JAWABAN perbankan dalam negeri
JAWABAN pinjaman luar negeri
JAWABAN Subsidi
JAWABAN penerimaan sumber daya alam
Penerimaan Negara dalam APBN adalah sebagai berikut:
Pajak penghsilan migas dan non migas 4. Pajak pertambahan nilai
Pajak ekspor 5. Bea masuk
Pajak bumi dan bangunan 6. Hibah
Yang termasuk penerimaan pajak dalam negeri adalah ….
SOAL
JAWABAN 1, 2, dan 3
5 JAWABAN 2, 3, dan 4
JAWABAN 2, 3, dan 5
JAWABAN 1, 3, dan 4
JAWABAN 4, 5, dan 6
Jika pemerintah merencanakan pendapatan negara yang lebih besar daripada pengeluaran
berarti ....
SOAL
JAWABAN anggaran defisit
6 JAWABAN anggaran dinamis
JAWABAN anggaran berimbang
JAWABAN anggaran progresif
JAWABAN anggaran surplus
Amatilah gambar berikut!

SOAL Kegiatan tersebut merupakan fungsi alokasi APBNkarena….


JAWABAN penyelenggaraan pemerintahan Negara sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan
7 JAWABAN anggaran Negara yang digunakan kegiatan tersebut memperhatikan rasa keadilan
JAWABAN pembangunan yang memanfaatkan anggaran negara tersebut menyerap tenaga kerja
JAWABAN Kegiatan tersebut mengupayakan keseimbangan fundamental perekonomian
JAWABAN Anggaran Negara menjadi dasar untuk melaksanakan pendapatan dan belanja
SOAL Sumber utama penerimaan daerah yang sangat diandalkan, yaitu….
JAWABAN dana perimbangan pemerintah pusat
8 JAWABAN pendapatan asli daerah (PAD)
JAWABAN bagi hasil pajak atau bukan pajak
JAWABAN hasil retribusi daerah
JAWABAN pinjaman daerah
SOAL Hak pemerintah daerah yang diakui sebagai penembah nilai kekayaaan adalah ….
JAWABAN Retribusi
9 JAWABAN pendapatan derah
JAWABAN pendapatan asli derah
JAWABAN piutang daerah
JAWABAN bagi hasil
SOAL Yang dikategorikan dalam PAD (Pendapatan Asli Daerah) adalah ...
JAWABAN Dana alokasi umum,hibah, pajak daerah
10 JAWABAN Pajak daerah, pajak darurat, hibah
JAWABAN Dana bagi hasil, pajak daerah, retribusi
JAWABAN Retribusi daerah, pajak daerah, penndapatan bunga
JAWABAN Retribusi daerah, dana darurat, pajak daerah
Pajak digunakan untuk membiayai pengeluaran rutin dan pembangunan yang harus
dilaksanakan secara merata ke seluruh wilayah Indonesia. Hal tersebut merupakan fungsi
SOAL pajak yaitu …
JAWABAN fungsi regulasi
11 JAWABAN fungsi stabilisasi
JAWABAN fungsi budgeter
JAWABAN fungsi otorisasi
JAWABAN fungsi distribusi
SOAL Pajak dapat diartikan sebagai ….
JAWABAN iuran sukarela dari rakyat
12 JAWABAN pengeluaran rutin daang diakuiri rakyat untuk Negara
JAWABAN iuran wajib yang diserahkan kepada pemerintah untuk biaya pembangunan
JAWABAN penyisihan sebagian pendpatan perseorangan untuk Negara
JAWABAN sumbangan sukarela dari rakyat untuk Negara
Setelah bekerja selama dua tahun, akhirnya gaji Wawan naik.kenaikan gaji ini, artinya tarif
SOAL pajak yang dikenakanpun juga naik. Ilustrasi tersebut menunjukkan contoh tarif pajak…..
JAWABAN tetap
13 JAWABAN Distribusi
JAWABAN degresif
JAWABAN Progresif
JAWABAN Tunggal
Pungutan yang dilakukan dengan pemberian jasa atau fasilitas langsung dari negara kepada
SOAL pihak yang dipungut adalah …
JAWABAN hadiah
14 JAWABAN pajak
JAWABAN sumbangan
JAWABAN hibah
JAWABAN retribusi
Orang yang mempunyai penghasilan dari Rp50.000.000,00 s.d Rp 250.000.000,00 setahun,
SOAL maka tarif PPhnya sebesar ...
JAWABAN 5%
15 JAWABAN 10%
JAWABAN 15%
JAWABAN 30%
JAWABAN 25%
Pak Budi mempunyai sebidang tanah seluas 200 m2 dengan harga jual Rp400.000,00/m2. Di
atas tanah tersebut berdiri sebuah bangunan seluas 150 m2 dengan harga jual Rp
200.000,00/m2. Berdasarkan data di atas maka besarnya PBB terutang Pak Tinoto setahun
SOAL bila nilai NJOP-TKP Rp 12.000.000,00, NJKP 20%, dan tarif pajak 0,5% adalah ....
JAWABAN Rp 960.000
16 JAWABAN Rp 980.000
JAWABAN Rp 110.000
JAWABAN Rp 190.800
JAWABAN Rp 98.000
Negara berhak memungut pajak kepada wajib pajak atas dasar tempat tinggalnya di suatu
SOAL negara. Ini merupakan prinsip dari ...
JAWABAN asas manfaat
17 JAWABAN asas economics
JAWABAN asas convenience of payment
JAWABAN asas domisili
JAWABAN asas kronologis
Penghindaran dan perlawanan terhadap pemungutan pajak merupakan salah satu
SOAL hambatan yang dapat mengakibatkan ….
JAWABAN berkurangnya penerimaan kas negara
18 JAWABAN menambah penerimaan kas negara
JAWABAN pajak yang semakin tinggi
JAWABAN banyaknya tempat yang memilki nilai pajak rendah
JAWABAN berkurangnya konsumsi masyarakat
Sistem pemungutan pajak dimana wajib pajak menentukan sendiri jumlah pajak yang harus
SOAL dibayar disebut…..
JAWABAN Self assessment system
19 JAWABAN Semi self assessment system
JAWABAN Official assessment
JAWABAN System Witholding system
JAWABAN Government assessment
Pajak yang pembayaran beban pajaknya tidak dapat digeserkan dan dialihkan kepada pihak
SOAL lain disebit…..
JAWABAN pajak tidak langsung
20 JAWABAN pajak langsung
JAWABAN pajak pusat
JAWABAN pajak daerah
JAWABAN Pajak tontonan

Anda mungkin juga menyukai