Anda di halaman 1dari 5

PEMERIKSAAN SANITASI LINGKUNGAN

SEKOLAH
No. Dokumen : /PKM/BNM-KT/UKM/SOP/I/2020
No. Revisi : -
SOP Tanggal : 02 Januari 2020
Halaman : 1/2
TTD
UPT
PUSKESMAS
BINAMU KOTA dr. Imam Sofingi
Nip. 19770828 200902 1 004

1. Pengertian Pemeriksaan sanitasi lingkungan sekolah adalah suatu upaya pengawasan


sanitasi terhadap lingkungan sekolah agar terlindungi dari potensi pengaruh
buruk akibat kondisi lingkungan sekolah yang tidak memenuhi persyaratan
hyhiene dan sanitasi. Dengan demikian masyarakat atau siswa akan
terhindar dari kemungkinan terkena risiko penyakit bawaan lingkungan
sekolah yang tidak sehat.

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk mencegah terjadinya kasus


penyakit atau gangguan kesehatan di sekolah akibat penurunan kualitas
lingkungan sekolah yang tidak memenuhi persyaratan kesehatan.

3. Kebijakan Nomor : /PKM/BNM-KT/ADM/SK/I/I/2020 Tentang Jenis-Jenis


Pelayanan di Puskesmas Binamu Kota

4. Referensi KEPMENKES RI Nomor : 1429/MENKES/SK/XII/2006 Tentang Pedoman


Penyelenggaraan Kesehatan Lingkungan Sekolah

5. Alat dan Bahan 1. Alat :


- Pulpen
- Kertas
2. Bahan :
- Form Inspeksi Sanitasi Sekolah
PEMERIKSAAN SANITASI LINGKUNGAN
SEKOLAH
UPT dr. Imam Sofingi
No. Dokumen : /PKM/BNM-KT/UKM/SOP/I/2020
PUSKESMAS Nip. 19770828 200902 1
BINAMU No. Revisi : - 004
KOTA SO
Tanggal : 02 Januari 2020
P
Halaman : 2/2

6. 1. Menentukan Jadwal Pemeriksaan Sanitasi Sekolah


Prosedur/Langkah- 2. Melapor ke Kepala Puskesmas tentang kegiatan pemeriksaan
langkah Sanitasi Sekolah
3. Advokasi ke pemilik atau Penanggungjawab Sekolah
4. Petugas melakukan pengamatan langsung pada lingkungan sekolah
5. Petugas mencatat hasil pengamatan dan pengisian formulir
pemeriksaan
6. Membuat laporan hasil kegiatan Pemeriksaan Sanitasi Sekolah

7. Diagram Alir

Melapor ke Kepala Advokasi ke


Menentukan Puskesmas ttg kegiatan
jawal penanggungjawab
Inspeksi Sanitasi
inspeksi Sekolah

Membuat Mencatat hasil Pengamatan


laporan pengamatan pada langsung pada
Inspeksi Sekolah Sekolah
Sanitasi

8. Unit terkait - Lintas sektor

9. Rekam Historis Tanggal Mulai


Perubahan No Yang dirubah Isi Perubahan
diberlakukan
PENGAMBILAN SAMPEL AIR BERSIH
( PDAM )
No. Dokumen : 048
/PKM/BNM-KT/UKM/SOP/I/2016
No. Revisi : -
SOP Tanggal : 08 Januari 2016
Halaman : 1 Dari 2 UPTD PUSKESMAS
BINAMU KOTA
PEMERINTAH TTD
KAB.
JENEPONTO dr. Imam Sofingi
Nip. 19770828 200902 1
004

1. Pengertian Air minum adalah air yang dapat langsung atau air yang harus dimasak
terlebih dahulu sebelum dapat diminum. Air minum dalam tubuh manusia
berguna untuk menjaga keseimbangan metabolisme dan fisiologis tubuh.
Sampel air adalah air yang diambil sebagai contoh yang digunakan untuk
keperluan pemeriksaan laboratorium yang dapat erdiri dari air minum dan air
baku.
2. Tujuan Untuk melindungi masyarakat dari potensi pengaruh buruk akibat konsumsi
air bersih/minum dan diharapkan agar masyarakat terhindar dari
kemungkinan terkena risiko penyakit bawaan air. Hygiene sanitasi pada
sarana air bersih sangatlah penting sebagai upaya kesehatan guna
mengurangi atau menghilangkan factor-faktor yang menjadi penyebab
terjadinya pencemaran terhadap air minum dan sarana tang digunakan.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No. 01/2014 tentang pelayanan Upaya Kesehatan
Masyarakat

4. Referensi Permenkes No. 13 Tahun 2016 Tentang Penyelenggaraan Pelayanan


Kesehatan Lingkungan di Puskesmas

5. Alat dan Bahan 1. Alat :

- Pulpen - Lampu Spiritus


- Kertas - Botol Steril
- Korek api
2. Bahan :
- Pulpen/spidol
- Buku/kertas

PENGAMBILAN SAMPEL AIR BERSIH


( PDAM )
UPTD No. Dokumen : 048 dr. Imam Sofingi
PUSKESMAS /PKM/BNM-KT/UKM/SOP/I/2016 Nip. 19770828 200902 1
004
BINAMU SOP No. Revisi : -
KOTA Tanggal : 08 Januari 2016
Halaman : 2 Dari 2

6. 3. Kran disterilkan atau dibakar


Prosedur/Langkah- 4. Air dialirkan selama 3 detik
langkah 5. Air yang sedang mengalir ditadah dengan botol steril sampai dileher
botol kemudian ditutup kembali
6. Mencatat jam pengambilan
7. Sampel yang ada di kirim ke Dinkes untuk diperiksa di
labolatorium

7. Unit terkait -
-

8. Dokumen terkait -

I. DIAGRAM ALUR

Menentukan jadwal Petugas melapor ke Advokasi ke pemilik


pengambilan sampel Kepala Puskesmas ttg sarana
Mulai air kegiatan pengambilan
sampel

Petugas mengirim Petugas mencatat Petugas mengambil


Selesa sampel air ke dan member label sampel air PDAM
i laboratorium sampel

Anda mungkin juga menyukai