Anda di halaman 1dari 8

Business in social media

“Better Food & Drink”


&
“Candy Fashion”

NAMA KELOMPOK

1. DINA HARDIYANTI WARHANGAN 21020312


2. MEIVELIEN ANAKOTTA 210203022
3. APRILIA SUPLESTUNY 210203011

PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA


SEKOLAH TINGGI ILMU KOMPUTER
AMBON
2021
1. INTRODUCTION
A. NAMA BISNIS :
Bisnis yang kami jalankan adalah bisnis makanan dan minuman, dengan nama
“Better Food & Drink” yang berarti Better adalah lebih baik, dengan menjual
berbagai macam makanan dan minuman yang lebih baik.
B. ALAMAT BISNIS :
Alamat Bisnis Better Food & Drink berada di Jl. Kapiten Yongke Jl.Soa Bali, Kel Silale,
Kec. Nusaniwe, Kota Ambon, Maluku
C. NOMOR TELEPON :
Nomor telepon Better Food & Drink yaitu, +62 852-3262-4794 atau +62 823-9784-
3103
D. ALAMAT EMAIL :
Alamat email Better Food & Drink yaitu betterfood.drink02@gmail.com
E. TANGGAL BERDIRI :
Ide bisnis Better Food & Drink berawal dari tanggal 18 Oktober 2022. Mulai
diresmikan pada tanggal, 23 Oktober 2022.
F. LOGO PERUSAHAAN :

2. INDUSTRY OVERVIEW
A. INDUSTRI SPESIFIK :
Better Food & Drink merupakan suatu berbagai macam makanan dan minuman
yang didorong untuk memperkuat mata rantai produksi ini untuk menghadapi
pesaing pasar bebas ASEN yang mulai berlaku.
B. PESAING UTAMA :
Terdapat pesaing di Ambon yaitu seperti café-café dan restoran terbaru.
C. TREN INDUSTRI :
Industry makanan dan minuman diproyeksi masih menjadi salah satu sector
andalan penompang pertumbuhan manufaktur dan ekonomi nasional pada tahun
depan.
3. MARKET ANALYSIS AND COMPETITION
A. SWOT

Strengtsh Weakness
 Rasa alami dan tanpa zat adiktif  Hasil produksi tidak cocok untuk
serta koki yang berpangalaman; konsumen alergi atau tidak suka
lokasi Better Food & Drink yang seafood, seperti ikan.
strategis didekat kantor dan
sekolah. Hal itu menjadi kekuatan  Terdapat banyak pesaing atau
dari internal Better Food & Drink . kompetitor.
 Kelezatan dan cita rasa
 Kebersihan dan kenyamanan
tempat
 Keramahan dan kesopanan
pelayan
Opportunities Threats
 Jumlah peminat tinggi  Harga bahan baku dapat naik
 Bahan baku alami langsung di sewaktu-waktu
dapat dari tangan pertama  Banyak makanan tiruan dengan
sehingga menekan modal kualitas di bawahnya mematok
harga lebih murah

B. MATRIKS SWOT
IFAS ( INTERNAL Kekuatan (S) Kelemahan (W)
FACTOR ANALISIS
STRATEGIS)  Rasa alami dan  Hasil produksi tidak
tanpa zat adiktif cocok untuk
serta koki yang konsumen alergi
berpangalaman; atau tidak suka
lokasi Better Food seafood, seperti
& Drink yang ikan.
strategis didekat  Terdapat banyak
kantor dan sekolah. pesaing atau
Hal itu menjadi kompetitor.
kekuatan dari
internal Better
Food & Drink .
 Kelezatan dan cita
rasa
 Kebersihan dan
kenyamanan
EFAS (INTERNAL tempat Keramahan
FACTOR dan kesopanan
ANALISIS STRATEGI) pelayan
Peluang (O) Strategi (SO) Strategi (WO)
 Jumlah peminat  Membuka cabang  Pemanfaatan
tinggi di daerah lain. peluang yang ada
 Bahan baku alami  Dengan dengan cara
langsung di dapat memanfaatkan meminimalkan
seluruh kekuatan kelemahan yang
dari tangan
yang dimiliki untuk ada.
pertama sehingga merebut dan
menekan modal memanfaatkan
peluang sebesar-
besarnya.
Ancaman (T) Strategi (ST) Strategi (WT)
 Harga bahan baku  Strategi ini buat  Strategi ini
dapat naik berdasarkan didasarkan pada
kekuatan-kekuatan kegiatan yang
sewaktu-waktu
yang dimiliki bersifat defensive,
 Banyak makanan perusahaan untuk berusaha
tiruan dengan mengantisipi meminimalkan
kualitas di ancaman-ancaman kelemahan-
bawahnya yang ada. kelemahan
mematok harga perusahaan serta
lebih murah sekaligus
menghindari
ancaman-ancaman.

1. INTRODUCTION
A. NAMA BISNIS :
Bisnis yang kami jalankan adalah bisnis membuat busana wanita Muslim dengan
nama “Candy Fashion”
B. ALAMAT BISNIS :
Alamat Bisnis Candy Fashion berada di Jl. Teluk Dalam Maluku, Kec. Nusaniwe, Kota
Ambon, Maluku
C. NOMOR TELEPON :
Nomor telepon Candy Fashion yaitu +62 821-9976-9472 & +62 822-6935-6564
D. ALAMAT EMAIL :
Alamat email Candy Fashion yaitu, candyfashion54@gmail.com
E. TANGGAL BERDIRI :
Ide bisnis Candy Fashion berawal dari tanggal 19 Oktober 2022. Mulai diresmikan
pada tanggal, 24 Oktober 2022
F. LOGO PERUSAHAAN :
2. INDUSTRY OVERVIEW
A. INDUSTRI SPESIFIK :
Candy Fashion merupakan suatu bentuk usaha busana yang membuat busana
wanita dengan meggunakan bahan berkualitas khusus dan dikerjakan dengan
teknik adi busana yang dikerjakan oleh para desainer local.
B. PESAING UTAMA :
Pesaing utama Candy Fashion yaitu bisnis yang cukup laku di Indonesia, antara lain
seperti distro, Pakaian Muslim dan Pakaian sport.
C. TREN INDUSTRI :
Wanita-wanita sekarang lebih menyukai busana-busana sehingga dapat mengubah
gaya hidup mereka. Bisnis juga menjadi satu pilihan bisnis mode fashion dalam
berpakaian yang menjanjikan hingga banyak orang yang tertarik dalam bisnis.

3. MARKET ANALYSIS AND COMPETITION


A. SWOT

Strengtsh Weakness

 Manajemen lapangan dalam  Modal yang kurang untuk


tokoh ini sudah tersusun dengan melengkapi fasilitas yang belum
rapih dan bersih. ada pada usaha ini, seperti kamar
 Lokasinya juga terletak di daerah pas dan patung model.
yang ramai pengunjung  Ada beberapa pesaing yang sudah
 Pakaian merupakan kebutuhan terlebih dahulu berdiri sehingga
pokok manusia sehingga menuntut inovatif dan kreatif
keberlangsungan tokoh ini dapat bagi pengusaha yang ingin
terjamin. membuka usaha dalam bidang
yang sama.
Opportunities Threats

 Pesaing yang sedikit, pada daerah  Cara pembayaran pelanggan yang


ini baru 1 tokoh yang menjual menggunakan system kredit, dan
pakaian wanita. beresiko kredit macet.
 Adanya inovatif dan kreatif usaha  Golongan ekonomi yang menjadi
ini memiliki kesempatan besar pelanggan tokoh ini adalah
untuk menguasai daerah ini. menengah kebawah.

B. MATRIKS SWOT

IFAS ( INTERNAL KELEBIHAN (S) Kelemahan (W)


FACTOR ANALISIS  Manajemen  Modal yang kurang
STRATEGIS) lapangan dalam untuk melengkapi
tokoh ini sudah fasilitas yang belum
tersusun dengan ada pada usaha ini
rapih dan bersih seperti kamar pas
 Lokasinya juga dan patung model.
terletak didaerah  Ada beberapa
yang ramai pesaing yang sudah
pengunjung terlebih dahulu
 Pakaian merupakan berdiri sehingga
kebutuhan pokok menuntut inovatif
manusia sehingga dan kreatif bagi
EFAS (INTERNAL keberlangsungan pengusaha yang
FACTOR tokoh ini dapat ingin membuka
ANALISIS STRATEGI) terjamin usaha dalam
bidang yang sama.
Peluang (O) Strategi (SO) Strategi (WO)

 Pesaing yang  Memperbanyak  Atasi semua


sedikit, pada penelitian dan kelemahan dengan
daerah ini baru 1 kegiatan pengabdian memanfaatkan
pada masyarakat semua peluang
tokoh yang
 Menggunakan yang ada
menjual pakaian
semua kekuatan  Memperbaiki dan
wanita. yang dimiliki untuk menambah fasilitas
 Adanya inovatif memanfaatkan sarana dan
dan kreatif usaha peluang yang ada prasarana
ini memiliki  Memperhatikan  Melakukan
kesempatan kualitas lulusan pendekatan dan
besar untuk dalam menghadapi komunitas baik
menguasai dunia kerja antar staf.
daerah ini.
Ancaman (T) Strategi (ST) Strategi (WT)

 Cara pembayaran  Aktif promosi  Mempererat


pelangganan yang diberbagai media kerjasama antar
menggunakan  Banyak melakukan manajemen
system kredit, sosialisasi ke  Tekan semua
dan berisiko masyarakat kelemahan dan
kredit macet.  Gunakan semua cegah semua
 Golongan kekuatan untuk ancaman
ekonomi yang menghindar dari
menjadi semua ancaman
pelanggan tokoh
ini adalah
menengah
kebawa.

Anda mungkin juga menyukai