Anda di halaman 1dari 2

LK 1.

1 Identifikasi Masalah
Nama Guru : Rina Santi,S.Pd
Asal Institusi : SDN 3 Sungai Kupang
NPM : 239022495957

No Jenis permasalahan Masalah yang Analisis identifikasi masalah


diidentifikasi

Pedagogik, literasi, dan numerasi. 1. Peserta didik sering mendapatkan hasil belajar rendah
1 Rendahnya pemahaman 2. Peserta didik sering tidak masuk sekolah tanpa
beberapa peserta didik dalam keterangan
pembelajaran matematika
3. Disaat pelajaran berlangsung sering tidak fokus
memperhatikan penjelasan guru
4. Peserta didik sering mencari-cari alasan untuk tidak
mengerjakan tugas
5. Peserta didik selalu diam jika diberi pertanyaan lisan
oleh guru.

Kesulitan belajar siswa termasuk Sulitnya beberapa peserta didik 1. Peserta didik sering bingung pada saat diberi
2 siswa berkebutuhan khusus dan memperoleh nilai tinggi dalam pertanyaan saat pembelajaran
masalah pembelajaran mata pelajaran IPAS 2. Peserta didik sering melamun di kelas
(berdiferensiasi) di kelas.
3. Peserta didik sering mendapatkan hasil yang rendah
dibandingkan dengan teman-teman yang lain.
4. Peserta didik sering bikin keributan dengan teman
dikelas.
5. Peserta didik selalu ingin cepat-cepat keluar kelas
disaat jam pelajaran belum selesai.
Membangun relasi/hubungan Beberapa peserta didik 1. Peserta didik mendapatkan hasil belajar yang rendah
3 dengan siswa dan orang tua siswa. mempunyai hubungan yang 2. Peserta didik malas berangkat kesekolah
kurang harmonis dengan guru. 3. Peserta didik takut mengeluarkan pendapat dikelas
4. Peserta didik selalu melanggar tata tertib atauu aturan
dikelas

Pemahaman/ pemanfaatan model- Rendahnya pemahaman siswa 1. Peserta didik mendapatkan hasil belajar yang rendah
4 model pembelajaran inovatif dalam penggunaan model 2. Peserta didik tidak aktif dalam kegiatan belajar.
berdasarkan karakteristik materi dan pembelajaran yang inovatif 3. Peserta didik Selalu diam atau tidak menjawab
siswa. pertanyaan guru
4. Peserta didik Disaat kerja kelompok tidak ikut aktif
mengerjakan tugas

Materi terkait literasi numerasi, Beberapa siswa masih belum 1. Peserta didik kesulitan menjawab soal berbasist hots
5 advanced material, miskonsepsi, mampu dalam berpikir leval 2. Peserta didik berusaha menyontek pekerjaan teman
HOTS yang lebih tinggi (HOTS 3. Peserta didik tidak bersemangat dalam mengerjakan
kognitif).
tugas yang diberikan guru

Pemanfaatan teknologi/inovasi Rendahnya kemampuan 1. Peserta didik sering bermain-main pada saat
6 dalam pembelajaran. beberapa peserta didik pembelajaran berlangsung
memanfaatkan teknologi dalam 2. Peserta didik Jarang megang laptop apalagi
mengoperasikannya
pembelajaran
3. Peserta didik menggunakan hp/laptop untuk bermain

Anda mungkin juga menyukai