Anda di halaman 1dari 7

UTP RANCANGAN PERCOBAAN

Nama : Nada Lutfia Hardyanti

NPM : 2217031037

Jurusan Matematika

Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam

Universitas Lampung
1.Model linier dari data hasilm panen jagung

x ij =μ+τi +εi j

Xij =Nilai pengamatan pada perlakuan ke-I ulangan ke-j

μ=nilai tengahumu m

τi= pengaruh perlakuan ke−i

εij= pengaruh galat percobaan pada perlakuan ke−i ul angan ke− j

2.asumsi yang harus dipenuhi

a.data menyebar bebas dan normal dengan nilai tengah nol

b.mempunyai ragam yang sama

c.kebebasan galat (independen)

3.identifikasi perlakuan dan satuan percobaan pada penelitian diatas.

Perlakuan : Dosis yang diberikan pada saat pemberian pupuk ke tanaman jagung

Satuan percobaan : Tanaman Jagung

4. hitung analisis ragam dngan menggunakan SAS dan uji hipotesis apakah ada perbedaan hasil tiap dosis
pupuk dengan menggunakan taraf signifikasi 0,05.

TITLE 'HASIL PANEN';


data one;
input PUPUK ULANGAN @@;
datalines;
10 57 10 46 10 28 10 26 10 38 10 20 10 39 10 39 10 39 10 43 10 23
20 67 20 72 20 66 20 44 20 68 20 64 20 57 20 61 20 61 20 61 20 74
30 102 30 88 30 109 30 96 30 89 30 106 30 102 30 98 30 30 93 30 90
40 89 40 90 40 95 40 80 40 74 40 85 40 92 40 89 40 89 40 105 40 90
;
proc glm data=one plots=(diagnostics residuals);
class PUPUK;
model ULANGAN=PUPUK;
RUN;
OUTPUT
Interpretasi ;

Hipotesis :

𝐻0 : Tidak ada perbedaan terhadap perlakuan

𝐻1 : Terdapat pengaruh antara perlakuan A dan B

Taraf signifikansi: α=0.05

Daerah kritis:

Tolak 𝐻0 jika L𝑆𝐷 < 𝐷𝐵𝑀

Terima 𝐻0 jika L𝑆𝐷 > 𝐷𝐵𝑀

Berdasarkan output yang dihasilkan data diatas, diperoleh informasi bahwa taraf signifikansi (alpha)
adalah 0.05, dengan derajat bebas galat adalah 36 dan nilai kuadrat tengah galat (KTG/ Error Mean
Square) adalah 82,45278. Diperoleh juga nilai critical value dari uji LSD adalah 2,02809 dan nilai
minimum perbedaan yang significant (MSD) adalah 4,6.
a. Perbandingan antara perlakuan 30 dan 40 mempunyai nilai DBM sebesar 8.400 dengan selang
kepercayaan 95% bagi DBM dalam interval 0.164 sampai 16,636. Karena LSD < DBM maka tolak 𝐻0 .
yang berarti ada perbedaan pengaruh antara perlakuan 30 dan 40

b. Perbandingan antara perlakuan 1 dan 3 mempunyai nilai DBM sebesar 21,360 dengan selang
kepercayaan 95% bagi DBM dalam interval 16,665 sampai 26,055. Karena LSD < DBM maka tolak 𝐻0 .
yang berarti ada perbedaan pengaruh antara perlakuan 1 dan 3.

c. Perbandingan antara perlakuan 2 dan 1 mempunyai nilai DBM sebesar -14,580 dengan selang
kepercayaan 95% bagi DBM dalam interval -19,275 sampai -9,885. Karena LSD > DBM maka terima 𝐻0 .
yang berarti tidak ada perbedaan pengaruh antara perlakuan 2 dan 1.

d. Perbandingan antara perlakuan 2 dan 3 mempunyai nilai DBM sebesar 6,780 dengan selang
kepercayaan 95% bagi DBM dalam interval 2,085 sampai 11,475. Karena LSD < DBM maka tolak 𝐻0 .
yang berarti ada perbedaan pengaruh antara perlakuan 2 dan 3.

e. Perbandingan antara perlakuan 3 dan 1 mempunyai nilai DBM sebesar 14,580 dengan selang
kepercayaan 95% bagi DBM dalam interval -26,055 sampai -16,665. Karena LSD > DBM maka terima 𝐻0 .
yang berarti ada perbedaan pengaruh antara perlakuan 3 dan 1.

f. Perbandingan antara perlakuan 3 dan 2 mempunyai nilai DBM sebesar -6,780 dengan selang
kepercayaan 95% bagi DBM dalam interval -11,475 sampai -2,085. Karena LSD > DBM maka terima 𝐻0 .
yang berarti tidak ada perbedaan pengaruh antara perlakuan 1 dan 2.

Anda mungkin juga menyukai